Anda di halaman 1dari 15

LAMPIRAN 1 Instrument N1 Penilaian Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Identitas Mahasiswa Praktikan


1. Nama : .................................................................................................
2. NIM : .................................................................................................
3. Prodi/Fakultas : .................................................................................................

Petunjuk Umum:
a. Kajian ini dilakukan dengan tujuan mengukur kemampuan mahasiswa ASISTENSI
MENGAJAR dalam menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
b. Bapak/IBu dimohon untuk mengisi seluruh instrument ini sesuai dengan pengalaman,
pengetahuan, persepsi dan keadaan yang sebenarnya.
c. Pilihlah salah satu dari alternative yang disediakan dengan memberi tanda checklist ()
pada kolom yang tersedia.
d. Ada lima alternative jawaban yang dapat anda pilih, yaitu:
1= sangat tidak baik/sangat rendah/tidak pernah
2= Tidak Baik/Rendah/Jarang
3= biasa/cukup/kadang-kadang
4= Baik/tinggi/sering
5= sangat baik/sangat tinggi/selalu

SKOR
NO ASPEK PENILAIAN
1 2 3 4 5
ASPEK SUBSTANSI ISI RPP
1 Kesesuaian RPP dengan Silabus, Prota dan Promes
2 Ketepatan Rumusan KI dengan tema/Pokok Materi
3 Ketepatan KD berdasarkan KI
4 Ketepatan rumusan indicator berdasarkan KI dan
KD
5 Kejelasan dan ketepatan rumusan tujuan
pembelajaran
6 Kejelasan dan ketepatan dalam menyusun prosedur
pembelajaran
7 Kesesuaian pelaksanaan pembelajaran dengan
prosedur Penelitian TIndakan Kelas (PTK)
8 Ketepatan prosedur dan kriteria penilaian yang
digunakan
9 Kelengkapan sumber belajar dan media yang
digunakan
10 Kelengkapan dan ketepatan penyusunan instrument
penilaian
ASPEK SISTEMATIKA PENULISAN
11 Ketepatan dalam penggunaan Bahasa Indonesia
yang baik dan benar
12 Kejelasan dan ketepatan sistematika penulisan
13 Kemudahan dalam memahami isi RPP

1
Banyuwangi, ……………..
Guru Pamong

………………………………
NIP.
Keterangan
Perhitungan untuk menentukan nilai N1
Skor Total
N 1= ×10
65

2
LAMPIRAN 2 Instrumen N2 Penilaian Praktik Pengajaran

IDENTITAS MAHASISWA ASISTENSI MENGAJAR/PRAKTIKAN


1. Nama : ..............................................................................................
2. Nim : ..............................................................................................
3. PRODI/Fakultas : ..............................................................................................

PETUNJUK UMUM
a. Kajian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengukur kemampuan mahasiswa
ASISTENSI MENGAJAR dalam melaksanakan praktik pengajaran
b. Bapak/IBu dimohon untuk mengisi seluruh instrument ini sesuai dengan pengalaman,
pengetahuan, persepsi, dan keadaan yang sebenarnya.
c. Pilihlah salah satu alternative yang disediakan dengan memberik cklist () pada kolom
yang tersedia
d. Ada lima alternative jawaban yang dapat anda pilih, yaitu:
1= sangat tidak baik/sangat rendah/tidak pernah
2= Tidak Baik/Rendah/Jarang
3= biasa/cukup/kadang-kadang
4= Baik/tinggi/sering
5= sangat baik/sangat tinggi/selalu

SKOR
NO ASPEK PENILAIAN
1 2 3 4 5
PRA PEMBELAJARAN
1 Kesiapan mahasiswa praktikan dalam memberikan
pengajaran/praktikum
2 Kemampuan dalam menyampaikan apersepsi
KEGIATAN INTI PEMBELAJARAN
3 Keteraturan dan ketertiban dalam penyelenggaraan
pembelajaran di kelas
4 Kemampuan dalam menghidupkan suasana kelas
5 Kejelasan dalam penyampaian materi
6 Pemanfaatan media dan teknologi pembelajaran
7 Kesesuaian materi/tugas dengan tujuan
pembelajaran
8 Kemampuan menjelaskan pokok bahasan secara
tepat
9 Kemampuan memberikan contoh yang relevan dari
konsep materi yang diajarkan
10 Kemampuan menjelaskan keterkaitan materi
pembelajaran dengan bidang lain yang relevan
11 Penguasaan terhadap isu – isu terkini dalam bidang
materi yang diajarkan
12 Penggunaan Bahasa secara jelas, baik dan benar
KEGIATAN PENUTUP
13 Kemampuan melakukan refleksi
14 Kemampuan membuat rangkuman
15 Kemampuan dalam memotivasi peserta didik

3
PENILAIAN HASIL BELAJAR
16 Kemampuan dalam memantau kemajuan belajar
peserta didik
17 Kemampuan dalam melakukan penilaian terhadap
hasil belajar peserta didik
18 Kesesuaian nilai yang diberikan dengan kompetensi
peserta didik
19 Kemampuan memberikan umpan balik terhadap
hasil penilaian
SKOR TOTAL

Banyuwangi, ……………..
Guru Pamong

………………………………
NIP.
Keterangan
Perhitungan untuk menentukan nilai N2
Skor Total
N 2= ×30
95

4
LAMPIRAN 3 Instrument N3 Penilaian Kompetensi Kepribadian dan Sosial

IDENTITAS MAHASISWA ASISTENSI MENGAJAR/PRAKTIKAN


1. Nama : ..............................................................................................
2. Nim : ..............................................................................................
3. PRODI/Fakultas : ..............................................................................................

PETUNJUK UMUM
a. Kajian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengukur kemampuan mahasiswa
ASISTENSI MENGAJAR dalam melaksanakan praktik pengajaran
b. Bapak/IBu dimohon untuk mengisi seluruh instrument ini sesuai dengan pengalaman,
pengetahuan, persepsi, dan keadaan yang sebenarnya.
c. Pilihlah salah satu alternative yang disediakan dengan memberik cklist () pada kolom
yang tersedia
d. Ada lima alternative jawaban yang dapat anda pilih, yaitu:
1= sangat tidak baik/sangat rendah/tidak pernah
2= Tidak Baik/Rendah/Jarang
3= biasa/cukup/kadang-kadang
4= Baik/tinggi/sering
5= sangat baik/sangat tinggi/selalu

SKOR
NO ASPEK PENILAIAN
1 2 3 4 5
ASPEK KEPRIBADIAN
1 Kewibawaan sebagai pribadi seorang guru
2 Penampilan dalam berpakaian
3 Kearifan dalam pengambilan keputusan
4 Menjadi contoh dalam bersikap dan berperilaku
5 Kemampuan mengendalikan diri dalam berbagai
situasi
6 Adil dalam memperlakukan peserta didik
7 Kedisiplinan dalam melaksanakan tata tertib
sekolah
ASPEK SOSIAL
8 Kemampuan dalam berkomunikasi
9 Kemampuan dalam nerima kritik, saran dan
pendapat
10 Kemampuan bekerja sama dengan berbagai pihak
dalam system kerja berbasis tim
11 Sopan santun dalam pergaulan
12 Toleransi terhadap keberagaman peserta didik,
teman, guru dan komponen sekolah yang lain
SKOR TOTAL

Banyuwangi, ……………..
Guru Pamong

5
………………………………
NIP.
Keterangan
Perhitungan untuk menentukan nilai N3
Skor Total
N 3= × 20
60

6
LAMPIRAN 4 Instrumen N4 Penilaian Kegiatan Non Pengajaran

IDENTITAS MAHASISWA ASISTENSI MENGAJAR/PRAKTIKAN


1. Nama : ..............................................................................................
2. Nim : ..............................................................................................
3. PRODI/Fakultas : ..............................................................................................

PETUNJUK UMUM
a. Kajian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengukur kemampuan mahasiswa
ASISTENSI MENGAJAR dalam melaksanakan praktik pengajaran
b. Bapak/IBu dimohon untuk mengisi seluruh instrument ini sesuai dengan pengalaman,
pengetahuan, persepsi, dan keadaan yang sebenarnya.
c. Pilihlah salah satu alternative yang disediakan dengan memberikan cklist () pada
kolom yang tersedia
d. Ada lima alternative jawaban yang dapat anda pilih, yaitu:
1= sangat tidak baik/sangat rendah/tidak pernah
2= Tidak Baik/Rendah/Jarang
3= biasa/cukup/kadang-kadang
4= Baik/tinggi/sering
5= sangat baik/sangat tinggi/selalu

SKOR
NO ASPEK PENILAIAN
1 2 3 4 5
1 Kemampuan dalam bidang administrasi sekolah
2 Pendampingan kegiatan ekstrakurikuler peserta
didik
3 Keterlibatan dalam kegiatan – kegiatan sekolah
(Perayaan hari besar Nasional atau keagamaan,
upacara bendera dan sebagainya)
SKOR TOTAL

Banyuwangi, ……………..
Guru Pamong

………………………………
NIP.
Keterangan
Perhitungan untuk menentukan nilai N4
Skor Total
N4= ×20
15

7
LAMPIRAN 5Instrumen N5 Penilaian Kegiatan Non Pengajaran

IDENTITAS MAHASISWA ASISTENSI MENGAJAR/PRAKTIKAN


1. Nama : ..............................................................................................
2. Nim : ..............................................................................................
3. PRODI/Fakultas : ..............................................................................................

PETUNJUK UMUM
a. Kajian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengukur kemampuan mahasiswa
ASISTENSI MENGAJAR dalam melaksanakan praktik pengajaran
b. Bapak/IBu dimohon untuk mengisi seluruh instrument ini sesuai dengan pengalaman,
pengetahuan, persepsi, dan keadaan yang sebenarnya.
c. Pilihlah salah satu alternative yang disediakan dengan memberikan cklist () pada
kolom yang tersedia
d. Ada lima alternative jawaban yang dapat anda pilih, yaitu:
1= sangat tidak baik/sangat rendah/tidak pernah
2= Tidak Baik/Rendah/Jarang
3= biasa/cukup/kadang-kadang
4= Baik/tinggi/sering
5= sangat baik/sangat tinggi/selalu

SKOR
NO ASPEK PENILAIAN
1 2 3 4 5
1 Penulisan, sistematika dan Bahasa yang digunakan
2 Isi laporan ASISTENSI MENGAJAR
3 Ketepatan waktu mengumpulkan laporan
ASISTENSI MENGAJAR
4 Kesungguhan dalam mengikuti ASISTENSI
MENGAJAR
SKOR TOTAL

Banyuwangi, ……………..
Dosen Pembimbing Lapangan

………………………………
NIDN.
Keterangan
Perhitungan untuk menentukan nilai N4
Skor Total
N 5=
× 20
20
LAMPIRAN 6 Rekapitulasi Nilai Mahasiswa Praktikan

IDENTITAS MAHASISWA ASISTENSI MENGAJAR/PRAKTIKAN


1. Nama : ..............................................................................................
2. Nim : ..............................................................................................
3. PRODI/Fakultas : ..............................................................................................

8
NO ASPEK PENILAIAN BOBOT NILA
I
1 Rencana pelaksanan Pembelajaran (N1) 10
2 Praktik pengajaran dan evaluasi pembelajaran (N2) 30
3 Kompetensi kepribadian dan social (N3) 20
4 Kegiatan non pembelajaran (N4) 20
5 Laporan ASISTENSI MENGAJAR (N5) 20
N.Angka
Nilai akhir Mahasiswa
N. Huruf

Banyuwangi, ……………..
Dosen Pembimbing Lapangan

………………………………
NIDN.

9
LAMPIRAN 7. Instrumen Pengenalan Lingkungan fisik Non Fisik serta pola tingkah
laku siswa di kelas dan luar kelas
Selama kegiatan ASISTENSI MENGAJAR, mahasiswa diharapkan dapat mengenali keadaan
fisik dan non fisik sekolah serta pola sikap tingkah laku siswa di kelas selama mengikuti
PBM maupun di luar kelas melalui observasi, wawancara, diskusi dan atau terlibat langsung
dalam kegiatan yang dilakukan sebagai bekal mahasiswa selaku calon guru, dengan jalan
menjawab pertanyaan dalam instrument ini.

I. Unsur Fisik dan Non Fisik Sekolah


1. Nama Sekolah : ...........................................................................
2. Alamat : ...........................................................................
3. Status sekolah : ...........................................................................
4. Luas tanah : ...........................................................................
5. Jumlah ruang kelas : ...........................................................................
6. Ukuran rerata ruang kelas : ...........................................................................
7. Bangunan lain yang ada : ...........................................................................
a. Bangunan ..................................................................... luasnya...................m2
b. Bangunan ..................................................................... luasnya...................m2
c. Bangunan ..................................................................... luasnya...................m2
d. Bangunan ..................................................................... luasnya...................m2
8. Lapangan olahraga (Jenis dan Ukuran)
9. Lingkungan sekolah
a. Jenis bangunan sekitar sekolah
b. Kondisi lingkungan sekolah
10. Gambarlah denah lingkungan fisik sekolah disertai keterangan seperlunya!
11. Amatilah dan buat catatan seperlunya tentang ruang kelas tempat belajar siswa
dengan segala fasilitas sepenuhnya
a. Perhatikanlah kelengkapan fasilitas ruang kelas yang ada
b. Tanyakanlah apa manfaat kelengkapan tersebut
12. Apabila sekolah tersebut memiliki perpustakaan, amati dan tanyakanlah hal – hal
berikut ini
a. Apakah perustakaan tersebut dikelola oleh petugas khusus
b. Berapa jumlah buku yang ada di perpustakaan dilihat dari jumlah judul, jumlah
eksemplar, pengelompokan buku, serta jumlah dan jenis harian/majalah jurnal
yang ada
c. Bagaimana perpustakaan dimanfaatkan dalam menunjang pembelajaran (bagi
anak/guru/dilihat dari:
- Rerata kehadiran siswa dan guru per minggu ke perpustakaan
- Jumlah buku yang dipinjamkan per minggu
- Pemanfaatan perpustakaan sebagai tempat pembelajaran oleh guru
- Hal lain yang relevan
d. Bagaimana upaya sekolah menambah buku-buku perpustakaan?
e. Bagaimana penilaian saudara tentang keberadaaan fasilitas penunjang serta
pemanfaatan perustakaan dalam menunjang pembelajran bagi siswa/guru?
13. Apabila sekolah memiliki laboratorium / ruang praktek lain, amati dan tanyakanlah
hal – hal berikut ini!
a. Apakah laboratorium tersebut dikelola oleh petugas khusus?
b. Bagaimana fasilitas penunjang ruang lab/praktek tersebut dilihat dari jenis dan
jumlah alat/bahan, kesepadanan dengan kebutuhan siswa, cara pengaturan dan
pengelolaannya?

10
c. Amatilah situasi nyata pada saat ruang lab/praktek dimanfaatkan dalam kegiatan
pembelajaran! Bagaimana fasilitas Lab ditata oleh guru/laboran?
d. Bagaiman upaya sekolah/guru dalam menambah dan atau menanggulangi
fasilitas yang kurang?
14. Apabila ada ruang BK, amati dan tanyakanlah hal – hal berikut ini
a. Berapa jumlah tenaga BK di sekolah tersebut?
b. Bagaimana pemanfaatan ruang BK beserta fasilitas penunjang dalam menangani
anak bermasalah
c. Bagaimana upaya sekolah/petugas BK dalam mengadakan/mengatasi fasilitas
yang kurang?
d. Perangkat penunjang yang ada di ruang BK
15. Apabila ada bangunan/ruang fasilitas lain seperti ruang serba guna, tata usaha, raung
osis, ruang UKS dll, amati dan tanyakan hal – hal berikut!
a. Catatlah fasilitas penunjang pada masing – masing ruangan
b. Bagaiaman fasilitas tersebut dikelola dalam menunjang kegiatan pembelajaran,
menunjang kegiatan kesiswaan dll
16. Kedaan siswa
a. Jumlah siswa keseluruhan
b. System penerimaan siswa baru
c. Bagaimana kualitas akademis siswa yang diterima
d. Bagaimana perimbangan jumlah kelompok siswa dilihat dari jenis kelamin dan
penjurusannya
e. Secara umum bagaimanakah latar belakang social ekonomi siswa?
17. Keadaan guru dan petugas administrasi sekolah
a. Tanyakan jumlah guru dan petugas administrasi sekolah tersebut
b. Bagaimana rasio jumlah siswa, guru, pegawai administrasi di sekolah tesebut
c. Bagaimana pembagian tugas guru dan pegawai diatur oleh Kepala Sekolah?
d. Bagaimana beban mengajar guru dilihat dari jumlah jam dan jumlah mata
pelajaran yang diasuh, serta tugas lain diluar tugas mengajar?
e. Butlah bagan struktur organisasi sekolah yang menggambarkan aliran kerja
antar pejabat/petugas, disertai keterangan yang ditanganinya.
18. Kegiatan Ekstrakurikuler
a. Apa saja kegiatan ekstra kulikuler yang secara nyata diprogramkan dan
dilaksanakan sekolah?
b. Bagaimana kebijakan sekolah dalam mengelola kegiatan ekstra ini dilihat dari
penyaring siswa yang ikut dalam kegiatan tersebut, pembinaan dan
pembiyaannya
c. Di antara jumlah kegiatan ekstra yang diprogramkan sekolah, bagaimana
sebaran jumlah siswa pada masing-masing bidang?
d. Apa kendala – kendala yang dihadapi sekolah (Pembina) dalam menangani
kegiatan ini? Bagaimana upaya penanggulangannya
e. Tanyakan prestasi yang pernah diraih sekolah baik ditngkat local, nasional
maupun internasional
19. Tempat ibadah
a. Adakah tempat ibadah di sekolah?
b. Bagaimana pemanfaatan tempat ibadah
20. Apabila ada, bagaimana UKS dan kantin/koperasi sekolah dikelola?
21. Bagaimana pengelolaan kebersihan sekolah?

11
22. Dari hasil temuan saudara, sejauh mana kesesuaian data tersebut dengan standar
pelayanan minimal sekolah?

II. Pengenalan Sikap dan Pola Tingkah laku siswa


II.1 Umum
1. Apakah ada tata tertib untuk guru, pegawai dan siswa yang dapat dijadikan
panutan serta pedoman siswa dalam bersikap dalam mengikuti berbagai
aktivitas sekolah?
2. Amati dan tulislah secara singkat kesan saudara tentang hubungan social
siswa – siswa, siswa – guru, guru – guru, siswa – guru – pegawai, , kepala
sekolah – bawahannya dalam kehidupan sekolah sehari – hari
3. Bagaimana kepala sekolah membina dan memelihara kultur kehidupan
sekolah yang kondusif?
II.2 Kegiatan di dalam kelas
Sebelum saudara mengadakan pengamatan di kelas, tanyakanlah dahulu kepda
guru model tentang materi bahan ajar, strategi pembelajaran dan fasilitas/alat
bantu yang dipergunakan. Selanjutnya amatilah sikap dan tingkah laku siswa
sesuai dengan tuntutan instrument berikut!
II.2.1 Membuka dan menutup pelajaran
Amatilah dan catat perilaku anak pada saat:
a. Akan memasuki ruang belajar setelah bel tanda masuk berbunyi
b. Guru memasuki ruang kelas
c. Guru akan memulai pelajaran
d. Guru memulai pelajaran
e. Guru mengakhiri pelajaran
II.2.2 Interaksi Belajar Mengajar
1. Jelaskan perilaku anak pada saat mengikuti pembelajaran, dilihat dari:
a. Aktivitas anak dalam merespon masalah yang dilontarkan guru;
b. Keberanian anak bertanya/mengeluarkan pendapat dan mengerjakan
tugas di papan, di depan kelas
c. Intraksi anak – anak, anak – guru selama pembelajaran berlangsung
d. Respon anak dalam mengerjakan tugas/pekerjaan rumah
2. Apakah ada anak berprilaku khusus yang dapat mengganggu kegiatan
pembalajaran jelaskan bagaimana guru menanganinya
3. Dalam mengikuti kegiatan belajar mengajar
a. Apakah setiap siswa mempunyai fasilitas belajar (buku ajar, buku
catatan dan fasilitas penunjang lain yang relevan)?
b. Apabila ada siswa yagn tidak membawa kelengkapan yang
memadai, tindakan apa ydang dilakukan guru?
4. Apakah ada hubungan terhadap prilaku anak antara aktivitas/interaksi
anak dengan guru panyaji pelajaran yang disajikan dan waktu
penyajian?
II.2.3 Pengelolaan kelas
a. Bagaimanakan posisi pengaturan tempat duduk siswa dalam proses
belajar mengajar?
b. Jelaskan perbedaan perilaku siswa yang dikelola secara klasikal,
kelompok atau individual
c. Bagaimanakah perilaku anak kalau guru terlambat atau berhalangan
hadir
d. Bagaimana guru menangani anak yagn terlambat

12
e. Amatilah dan catat perilaku anak pada saat mengerjakan tugas tanpa
pengawasan guru yang bersangkutan dan atau diawasi guru piket
II.3 Kegiatan di luar kelas
1. Amatilah perilaku siswa di luar kelas pada saat usai pelajaran dan saat tidak
ada kegiatan belajar mengajar, dilihat dari:
a. Kegiatan yagn dilakukan
b. Pola perilaku ekstrim yang mungkin dimunculkan anak tertentu
c. Hubungan anak – anak, anak – guru
d. Pemanfaatan waktu istirahat sekolah secara efisien dan efektif
2. Bagaimana aktivias BK dalam menangani hal – hal berikut
a. Penanganan prilaku anak bermasalah di dalam dan di luar kelas
b. Usaha memotivasi anak dalam belajar dan pengembangan karir
c. Menjaga hubungan sekolah dengan orang tua siswa.
III. Permasalahan
Dari hasil kegiatan pengalaman lapangan tulislah pertanyaan masalah atau temuan
saudara dalam laporan yang perlu ditindaklanjuti dalam perkuliahan yang relevan di
kampus

13
LAMPIRAN 8 Pengenalan Pembelajaran
Selama kegiatan ASISTENSI MENGAJAR, mahasiswa diharapkan dapat mengenali dan
memahami pembelajaran di kelas. Untuk mendapatkan informasi yang diinginkan dan
menambah wawasan tentang pembelajaran, mahasiswa diharapkan menggali informasi secara
intensif melalui observasi, wawancara, diskusi dan atau terlibat langsung dalam kegiatan
yang dilakukan (kecuali mengajar) sebagai bekal awal mahasiswa sebagai calon guru, dengan
cara menjawab pertanyaan – pertanyaan dalam isntrumen ini.
Amatilah minimal 2 guru pamong saudara.

I. Informasi Umum
Tulislah identitas guru sebagai nara sumber selama saudara mengikuti
ASISTENSI MENGAJAR
a. Nama :
b. Mata pelajaran :
c. Materi yang diajarkan :
d. Kelas :
e. Waktu :
II. Perencanaan Pembelajaran
1. Dalam kaitannya dengan menyusun prencanaan pengajaran, tanyakanlah pada
narasumber bagaimana cara:
a. Menganalisis materi pelajaran/mengembangkan materi
b. Menyusun program tahunan, semesteran, dan harian
c. Menyusun silabus
2. Diskusikanlah dengan narasumber menyusun silabus seperti tersebut.
3. Cobalah ikut berlatih/terlibat menyusun silabus dan lampirkan hasil latihan
saudara dalam laporan akhir
III. Pelaksanaan Pembelajaran
III.1 Membuka Pelajaran
1. Amatilah aktivitas guru dan komentari cara membuka pelajaran dilihat
dari:
a. Strategi yang dignakan
b. Waktu yang disediakan
c. Alat bantu pelajaran yang dipakai
d. Cara guru menyatakan peralihan dari pembukaan ke palajaran inti
2. Bagaiman pendapat saudara terhadap relevansi membuka pelajaran
yang dilakukan guru dengan pelajaran inti yang disampaikan guru
III.2 Kegiatan Inti
1. Amatilah cara guru dalam melaksanakan program pengajaran dilihat
dari:
a. Kesesuaian perencanaan dengan pelaksanaan pengajaran
b. Penyampaian materi bahan ajar
c. Pengelolaan kelas dalam pembelajaran
d. Usaha dan cara mengaktifkan siswa dalam pembelajaran
e. Cara/strategi menangani anak yang mengalami kesulitan belajar
f. Cara memberikan balikan dan menanggapi pertanyaan anak
g. Kiat – kiat khusus guru dalam membuat Susana belajar yang
kondusif
h. Pengembangan bahan ajar dan pemanfaatan alat bantu mengajar
i. Pemanfaatan waktu
j. Kegiatan lain yang layak dikaji dan ditiru

14
2. Jelaskan secara singkat apakah ada hal – hal yang amat berkesan pada
saat pembelajaran berlangsung
III.3 Menutup Pelajaran
1. Amatilah cara guru dalam menutup pelajaran dilihat dari:
a. Strategi yang digunakan
b. Alat evaluasi/penilaian yang dilakukan
c. Efisiensi waktu
d. Keberhasilan siswa dalam memahami materi yang disajikan.
2. Apakah guru melakukan revisi/memodifikasi silabus yang telah dibuat
setelah pelaksanaan pembelajaran? Kalua ya, langkah – langkah apa
yang dilakukan guru
3. Tuliskan kesan umum saudara terhadap kegiatan belajar mengajar yang
saudar amati.
IV. Masalah yang perlu diangkat dalam perkuliahan
Berdasarkan hasil observasi dan wawancara atau terlibat langsung dalam
pengenalan kegiatan pembelajaran (kecuali mengajar) tulislah dalam laporan
saudara permasalahan, pertanyaan , atau temuan yang perlu diangkat atau ditindak
lanjuti dalam mata kuliah yang relevan di kampus.

15

Anda mungkin juga menyukai