Anda di halaman 1dari 1

Quiz 10

Perancangan Proses Bisnis

Nama : Siti Hilma Nahdliyatul Kamilah


NIM : 0101521014

Bakso Ismo
 Level 0  Gambar Besar Proses Bisnis Perusahaan
Bakso Ismo ingin berinovasi untuk mengikuti perkembangan pasar dengan
menambahkan varian baru pada menu makanannya. Inovasi ini dilakukan agar dapat
bersaing dan bertahan pada persaingan pasar.

 Level 1  Proses operasional tiap fungsi diperusahaan


Bakso Ismo memiliki 6 pegawai, pegawai 1 dan 2 ditugaskan untuk menganalisis kriteria
menu tambahan yang di inginkan pelanggan. Pegawai 3 dan 4 bertugas untuk melakukan
uji coba pembuatan produk atau membuat varian baru yang akan di tambahkan ke menu
Bakso Ismo. Kemudian pegawai 5 dan 6 ditugaskan untuk mempromosikan varian baru
tersebut kepada pelanggan.

 Level 2  Proses operasional pada setiap kegiatan fungsi.


Selanjutnya pegawai 1 dan 2 melakukan analisis kebutuhan pelanggan atau kriteria menu
tambahan yang pelanggan inginkan. Lalu didapatkan kriteria menu tambahan yang
pelanggan inginkan yaitu varian bakso yang pedas dengan porsi yang banyak. Sehingga
produk varian baru yang cocok ditambahkan pada menu Bakso Ismo yaitu varian bakso
mercon beranak. Selanjutnya pegawai 3 dan 4 melakukan uji coba pembuatan produk dan
berhasil. Lalu pegawai 5 dan 6 mempromosikan varian baru tersebut kepada pelanggan.

Anda mungkin juga menyukai