Anda di halaman 1dari 1

Soal UAS

Mata kuliah : Pmbelajaran Fiqih MI

Semester : III

Jurusan : PGMI

Jenis tugas : Take Home

Dosen pengampu : Binti Rosyidah, M.Pd.I

Jawablah pertanyaan berikut dengan jawaban yang benar!

1. Tuliskan secara singkat seluruh materi puasa pada jenjang MI!


2. Dalam materi "zakat" metode apa saja dan media apa yang dapat digunakan?
3. Sebutkan secara jelas rukun, syarat, dan sunnah haji!
4. Jelaskan pengertian makanan dan minuman halal beserta jenis jenisnya dan contoh contohnya!
5. Jelaskan apa yang dimaksd dengan haram aini dan haram sababi! Dan berikan contoh dari
masing-masing!
6. Materi qurban diajarkan di kelas 5 MI. Sebutkan binatang yang boleh digunakan untuk qurban,
dan jelaskan ketentuan dari masing-masing binatang kurban, dari segi umur, fisik dan lain-lain!
7. Materi khitan diajarkan di kelas 4 MI. Secara syariat tidak ada ketentuan usia untuk pelaksanaan
khitan. Namun para ulama membagi waktu pelaksanaan khitan dalam dua waktu, yakni waktu
mustahab dan waktu wajib. Jelaskan apa yang dimaksud waktu mustahab dan waktu wajib!
8. Dasar hukum jual beli adalah al-Quran dan al-Hadis. Allah SWT berfirman dalam surah Al-
Baqarah yang berbunyi:
‫ِإنَّ َما ْٱلبَ ْي ُع ِم ْث ُل ٱل ِّربَ ٰو ۟ا ۗ َوَأ َح َّل ٱهَّلل ُ ْٱلبَ ْي َع َو َح َّر َم ٱل ِّربَ ٰو ۟ا‬." jelaskan maksud ayat di samping!
9. Buatlah satu contoh RPP sesuai materi fiqih MI! (Materi bebas)

Good luck

Anda mungkin juga menyukai