Anda di halaman 1dari 24

Tugas

Manajemen SDM
M. Syamsul Arifin - Aldila Hakkun Ramsay - Ragil Maulana
Health Resources Management 4.0 :
literature review and trends
L.B.P. da Silva, R. Soltovski, J. Pontes , F.T. Treinta , P. Leit, E.
Mosconi, L.M.M. De Resende , R.T. Yoshino (2022)
Identitas Jurnal

Judul Jurnal
Health Resources Management 4.0 : literature review
and trends

Penulis Jurnal
L.B.P. da Silva, R. Soltovski, J. Pontes , F.T. Treinta , P. Leit,
E. Mosconi, L.M.M. De Resende , R.T. Yoshino

Nama Jurnal
Computer & Industrian Engineering volume 168 tahun
2022

Jenis Jurnal
Systematic Literature Review
Masalah yang Diangkat & Tujuan Penelitian

Apa tren utama yang terjadi pada ranah


manajemen SDM di masa industri 4.0 ?

1. Untuk memberikan kontribusi pengembangan


teori manajemen SDM dalam konteks industri
4.0
2. Untuk memberikan arah yang dibutuhkan dalam
menghadapi tantangan industri 4.0
3. Untuk menunjukkan tren terkait manajemen
SDM
Metodologi Penelitian
Hasil Penelitian

Pengelompokan dalam 4 tema besar


1. HR-Digitalization
2. HR-Management
3. HR-Strategy
4. HR-Competence
HR-Digitalization
HR-Management
HR-Strategy
HR-Competence
Theoretical Framework
Transformasi
Studi Lanjut
The Impact of Human Resources Management on
Employee Performance: Organizational
Commitment Mediator Variable
Esmael M. A. Tabouli, Nasser Ahmed Habtoor, and Mohammad
Nashief S. (2016)
Identitas Jurnal

Judul Jurnal
The Impact of Human Resources Management on
Employee Performance: Organizational Commitment
Mediator Variable

Penulis Jurnal
Esmael M. A. Tabouli, Nasser Ahmed Habtoor &
Mohammad Nashief S.

Nama Jurnal
Asian Social Science; Vol. 12, No. 9; 2016
Masalah yang Diangkat

Banyak organisasi di negara berkembang, seperti Libya, tidak


terlalu memperhatikan manajemen sumber daya manusia untuk
memastikan keefektifan kinerja karyawan mereka
Tujuan Penelitian

Tujuan Umum :

Untuk menyelidiki dampak kebijakan manajemen sumber daya manusia


(SDM) terhadap komitmen organisasi dan kinerja karyawan di Bank
Jumhoruia di Libya

Tujuan Khusus :

- Untuk mengetahui hubungan antara manajemen sumber daya manusia


dengan kinerja karyawan di Bank Jumhouria
- Untuk mengetahui hubungan antara manajemen sumber daya manusia
dengan kinerja karyawan, melalui komitmen organisasi di Bank
Jumhouria
Metodologi Penelitian

Jenis Penelitian : Deskriptif Analitik

Sumber Data
Sumber Primer : Survei (Kuesioner)
Sumber Sekunder : Penelitian dan berbagai materi dari seluruh dunia

Jumlah Sampel : 381 sampel (karyawan Bank Jumhouria)

Teknik Sampling : Simple Random Sampling

Waktu Penelitian : Oktober 2015 - Maret 2016


Variabel dan Hipotesis

● Variabel Independen : Kebijakan Manajemen SDM


● Variabel Mediator : Komitmen Organisasi
● Variabel Dependen : Kinerja Karyawan

Komitmen
Organisasi

Manajemen Kinerja
SDM Karyawan
Hasil Penelitian

● Terdapat hubungan positif antara manajemen sumber daya manusia


dengan kinerja karyawan
● Terdapat dampak positif tidak langsung terhadap manajemen sumber
daya manusia melalui komitmen organisasi dengan persentase lebih
tinggi dari dampak langsung
Kesimpulan & Saran

● Pembuat kebijakan SDM lebih memperhatikan kebijakan dan praktik


yang terkait dengan karyawan, karena berakibat pada pengembangan
kinerja karyawan
● Pembuat kebijakan di dalam bank harus berkonsentrasi pada aspek
tidak langsung (seperti emosional karyawan), karena akan
menghasilkan pengaruh positif yang lebih tinggi pada kinerja mereka
dibandingkan dengan aspek langsung
Usulan Judul Penelitian

Hubungan antara Kinerja Karyawan terhadap Operasional


Organisasi Ditinjau dari Manajemen Sumber Daya Manusia (Studi
Kasus pada Rumah Sakit X di Kota Y)
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai