Anda di halaman 1dari 2

SOAL – SOAL

1. Diagnosis pasti Penyakit Malaria ditegakkan berdasarkan :


a. Anamnesis
b. Pemeriksaan Fisik
c. Pemeriksaan Laboratorium
d. Keluhan dari pasien

Jawaban : C

2. Pengobatan malaria untuk ibu hamil dengan usia kehamilan 12 minggu


adalah :
a. Artemisinin Combination Therapy selama 3 hari
b. Klorokuin selama 3 hari
c. Kina tablet selama 7 hari
d. Bukan salah satu diatas

Jawaban : C

3. Salah satu cara pencegahan yang paling efektif untuk mencegah gigitan
nyamuk adalah dengan :
a. Tidur didalam kelambu berinsektisida
b. Membersihkan lingkungan sekitar rumah
c. Menebarkan anti jentik pada genangan air
d. Bukan salah satu diatas

Jawaban :A

4. Pengobatan lini I penderita positif malaria p.falcifarum adalah :


a. ACT selama 3 hari
b. ACT selama 3 hari + Primakuin hari I
c. ACT selama 3 hari + Primakuin selama 14 hari
d. Kina selama 7 hari + Primakuin

Jawaban :B

5. Primakuin tidak boleh diberikan pada :


a. Anak < 1 tahun dan ibu hamil
b. Penderita G6PD
c. Penderita dengan penyakit kulit
d.a dan b benar

Jawaban : D

STUDI KASUS
1. Seorang ibu usia 29 thn datang dengan keluhan
demam, kadang menggigil, sudah 3 hari,
T=38,7oC,baru pindah dari Maluku Utara 2

TOT Pelatihan TMC – MODUL PROGRAM PENGENDALIAN MALARIA 1


minggu yang lalu, mual(+),muntah(+),
batuk(+).Sudah makan obat penurun demam 1
hari yang lalu tapi masih tetap saja demam.Apa
yang harus dilakukan terhadap ibu ini?
2. Jika dari anamnese pada kasus diatas
ditemukan bahwa ternyata ibu tersebut hamil
10 minggu,sebelumnya sudah diberi dokter
antibiotik amoksisilin,obat batuk,obat anti
muntah,bagaimana tanggapan saudara
terhadap therapy yang diberikan oleh dokter
tersebut?

TOT Pelatihan TMC – MODUL PROGRAM PENGENDALIAN MALARIA 2

Anda mungkin juga menyukai