Anda di halaman 1dari 1

LAPORAN PENYULUHAN

POLA HIDUP BERSIH DAN SEHAT DI TEMPAT KERJA

DI KEJULASI

1. Acara penyuluhan yang disepakati jam 12.00 namun terlaksana jam 12.07
2. Anggota kelompok penyuluhan kurang lengkap (2 laki-laki, sholat jum’at)
3. Audiens tidak lengkap (sholat jum’at)
4. Bahasa yang digunakan dalam penyuluhan adalah bahasa minang dan bahasa indonesia
5. Audiens kurang menghargai penampilan kelompok
6. Waktu yang terpakai untuk pembukaan penyuluhan oleh moderator selama 7 menit
7. Waktu yang terpakai untuk pemaparan materi selama 15 menit
8. Waktu yang terpakai untuk tanya jawab selama 10 menit
9. Pertanyaan yang diajukan audiens hanya 1 pertanyaan
10. Audiens bisa menjawab pertanyaan dari moderator
11. Audiens bisa mempraktekkan 6 langkah mencuci tangan dengan benar
12. Media yang digunakan adalah leaflet dan ppt

Anda mungkin juga menyukai