Anda di halaman 1dari 1

1.

A.Komunikasi organisasi adalah sebuah proses


Apabila satu kebijakan di perusahaan mu di ubah apakah akan berpengaruh terhadap
kebijakan lainnya?
B.Terstruktur
Apakah pembagian tugas di perusahaanmu sesuai dengan posisimu?
C.Bertujuan jelas
-tujuan keseluruhan organisasi
Apakah visi perusahaanmu sesuai dengan kenyataannya?
-tujuan kelompok unit kerja
Diperusahaanmu pasti terbagi beberapa divisi, apakah pekerjaannya selalu beres tepat
waktu?
-tujuan pribadi individual
Apakah kamu memiliki target ketika bekerja di perusahaan tsb?
D.dapat diramalkan
Peraturan dibuat untuk mendisplinkan seluruh warga perusahaan. Jika ada yang
melanggar apa yang kamu lakukan.
E.multijenjang

2
A.Informatif
Informasi selalu menjadi hal yang penting bagi setiap pegawai di perusahaan, bagaimana
cara kamu memfilter informasi yang tepat agar komunikasi tidak terhambat?
B.Mengatur
Apakah menurutmu wajar jika bosmu mengatur waktu kerjamu lebih dari waktunya?apa
alasannya.
C.Persuasif
Apa saja yang membuat para pegawai salah satunya kamu tertarik untuk masuk ke
perusahaan tersebut?
D.Integratif
Apakah divisimu sekarang pernah diberikan tugas yang sama dengan divisi lainnya?

3.
A.Faktor personal
Apakah kamu pernah memiliki masalah dengan bosmu atau teman kerjamu?

B.Faktor organisasi
Apakah perbedaan kedudukan membuatmu sulit untuk berkomunikasi?

C.Faktor situasi temporal


Apakah perusahaan kamu mempunyai kegiatan yang tersusun dari mulai masuk kerja
sampai pulang kerja?

Anda mungkin juga menyukai