Anda di halaman 1dari 18

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : UPT SPF SMP Negeri 2 Bulukumba


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Kelas / Semester : VIII / Genap
Materi Pokok : Tekanan Zat dan Penerapannya dalam
Kehidupan Sehari-hari
Alokasi Waktu : 15 JP (6 x Pertemuan)

PERTEMUAN 1
No.KD Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.8 Menjelaskan tekanan zat dan IPK PENUNJANG
penerapannya dalam kehidupan 1. Menyebutkan pengertian tekanan
sehari-hari, termasuk tekanan 2. Menyebutkan faktor faktor yang
darah, osmosis, dan kapilaritas berpengaruh terhadap tekanan
jaringan angkut pada tumbuhan IPK KUNCI
4.8 Menyajikan data hasil 1. Menjelaskan tekanan zat padat
percobaan untuk menyelidiki 2. Menjelaskan hubungan antara gaya,
tekanan zat cair pada tekanan, dan luas daerah yang dikenai
kedalaman tertentu, gaya gaya (tekanan pada zat padat)
apung, dan kapilaritas, IPK PENGAYAAN
misalnya dalam batang Menemukan persamaan zat padat
tumbuhan

Tujuan Pembelajaran :
1. Melalui pengamatan, membaca buku paket dan atau menyaksikan/menyimak video
pembelajaran peserta didik dapat menjelaskan tekanan zat padat dengan benar
2. Melalui pengamatan, membaca buku paket menyaksikan/menyimak video
pembelajaran dan atau mengerjakan LKPD, peserta didik dapat menjelaskan
hubungan antara gaya, tekanan, dan luas daerah yang dikenai gaya (tekanan pada zat
padat) dengan benar

Kegiatan Pembelajaran
PEMBELAJARAN
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
BERDIFERENSIASI
Pendahuluan  Guru membuka pelajaran dengan memberi
salam, dan mengajak berdo’a yang dipimpin
oleh salah seorang siswa.
 Guru mengecek kehadiran peserta didik
Diferensiasi Konten
 Guru mengadakan apersepsi dengan
memberikan gambar yang ditayangkan
melalui slide yaitu gambar paku dengan
PEMBELAJARAN
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
BERDIFERENSIASI
ujung yang tajam dan gambar paku dengan
ujung yang tumpul dan menanyakan, bagian
paku yang manakah yang mudah menancap
di dinding? Dan mengapa bisa demikian?
Atau menggunakan benda lain yang memiliki
ujung yang runcing dan ujung yang tumpul,
kemudian menekan dengan kuat ujung yang
runcing dan menanyakan apa yang dirasakan
oleh peserta didik. Kemudian melakukan hal
yang sama pada ujung yang tumpul dari
benda tersebut. Membandingkan apa yang
dirasakan dan mengapa hal tersebut terjadi?
 Memberikan gambaran tentang manfaat
mempelajari materi yang akan dipelajari
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
dan kriteria penilaian

Inti  Guru meminta siswa untuk membagi


(Menggunakan kelompok, setiap kelompok terdiri atas 4
Model PBL) orang dan setiap orang dalam kelompok
menentukan tugas mereka masing-masing.
Diferensiasi Proses
 Guru membagikan LKPD
 Peserta didik memperhatikan buku paket dan
juga menyaksikan / menyimak slide PPT /
video pembelajaran tentang tekanan zat
padat.
Video berisi teks, gambar dan audio
penjelasan (Visual dan auditori)
 Guru membimbing Peserta didik melakukan
penyelesaian tugasnya
Sebagai ice breaking dilakukan permainan
mengikuti apa yang guru lakukan.
Misalnya memegang pipi, dagu dan
sebagainya
 Peserta didik mengumpulkan semua –
informasi untuk melengkapi ide dan gagasan
mereka tentang tekanan zat padat
 Setiap kelompok memperesentasikan hasil
kerja kelompoknya.
Penutup  Guru bersama peserta didik membuat
kesimpulan tentang pelajaran hari ini
 Guru memberikan evaluasi untuk mengukur
PEMBELAJARAN
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
BERDIFERENSIASI
pemahaman peserta didik
 Guru menjelaskan kegiatan mandiri yang Diferensiasi produk
akan diselesaikan di rumah yaitu membuat
penjelasan secara detail tentang hubungan
penerapan tekanan zat pada dengan
kehidupan sehari-hari. Presentasi bisa dalam
bentuk tulisan/artikel, rekaman suara, atau
rekaman video
 Guru memberikan lembar refleksi dan umpan
balik untuk mengetahui tingkat
pemahamanpeserta didikterhadap proses
kegiatan yang sudah dilaksanakan
 Guru menutup pelajaran dan menyampaikan
rencana KBM berikutnya yang dilanjutkan
dengan berdo’a dan salam.
Penilaian
1. Penilaian sikap : kehadiran dan keaktifan siswa selama pembelajaran
2. Tekhnik Penilaian pengetahuan : Tertulis
Bentuk Penilaian pengetahuan : Kuis dan penugasan
3. Penilaian Keterampilan : Kinerja

PERTEMUAN 2
No.KD Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.8 Menjelaskan tekanan zat dan IPK PENUNJANG
penerapannya dalam kehidupan 1. Menyebutkan faktor-faktor yang
sehari-hari, termasuk tekanan berpengaruh terhadap tekanan zat cair
darah, osmosis, dan kapilaritas
jaringan angkut pada tumbuhan IPK KUNCI
4.8 Menyajikan data hasil percobaan 1. Menjelaskan tekanan dalam zat cair.
untuk menyelidiki tekanan zat 2. menjelaskan sifat tekanan dalam zat cair.
cair pada kedalaman tertentu, 3. Menjelaskan hubungan antara tekanan,
gaya apung, dan kapilaritas, massa jenis dan kedalaman zat cair
misalnya dalam batang 4. Menyajikan data hasil percobaan tekanan
tumbuhan zat cair pada kedalaman tertentu

IPK PENGAYAAN
Menyimpulkan tekanan zat cair pada kedalam
tertentu.

Tujuan Pembelajaran :
1. Melalui membaca buku paket dan atau menyaksikan/menyimak video pembelajaran,
peserta didik dapat menjelaskan tekanan zat dalam zat cair dengan benar
2. Melalui pengamatan, mengerjakan LKPD dan atau menyaksikan/menyimak video
pembelajaran, peserta didik dapat menjelaskan sifat tekanan dalam zat cair dengan
benar
3. Melalui pengamatan dan mengerjakan LKPD, dan atau menyaksikan/menyimak video
pembelajaran peserta didik dapat menjelaskan hubungan antara tekanan, massa jenis
dan kedalaman zat cair dengan benar
4. Melalui pengamatan dan mengerjakan LKPD, peserta didik Menyajikan data hasil
percobaan tekanan zat cair pada kedalaman tertentu dengan benar

Kegiatan Pembelajaran
PEMBELAJARAN
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
BERDIFERENSIASI
Pendahuluan  Guru memulai dengan kegiatan rutin
membuka kelas (salam, berdoa)
 Guru memberi pesan-pesan mengenai Protokol
kesehatan menghadapi Pandemi dan aturan
kelas dalam pembelajaran
 Guru mengadakan apersepsi dengan
memberikan gambaran tentang materi yang
akan dipelajari
 Memberikan gambaran tentang manfaat
mempelajari materi yang akan dipelajar
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
yang ingin dicapai

Inti Mintapeserta didikuntuk:


(Menggunakan  Mengamati video dan Modul / buku siswa Diferensiasi Konten
Model PBL) pembelajaran mengenai tekanan zat cair.
 Mengamati Lembar Kegiatan Peserta Didik
(LKPD)
 Bertanya mengenai isi LKPD yang belum
dimengerti
 Mendiskusikan pertanyaan-pertanyaan yang
ada di LKPD tersebut dengan anggota
kelompoknya untuk mengerjakan tugas yang
ada di LKPD Diferensiasi Proses
 Untuk siswa yang memiliki gaya belajar visual
diberikan modul / buku siswa yang yang
materinya dalam bentuk penjelasan yang
dilengkapi gambar
 untuk siswa yang memiliki gaya belajar audio
akan diberikan dalam bentuk video
PEMBELAJARAN
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
BERDIFERENSIASI
pembelajaran mengenai tekanan zat cair Diferensiasi Produk
 Sebagai produk pembelajaran,peserta didik
kemudian diminta untuk menjelaskan
hubungan kedalaman dengan tekanan pada zat
cair sesuai dengan minat mereka (Presentasi
bisa dalam bentuk tulisan/artikel, rekaman
suara, atau rekaman video)
 Siswa menggunakan modul / buku siswa bisa
menjelaskan tekanan dalam zat cair.dan
hubungan antara tekanan, massa jenis dan
kedalaman zat cair
 Siswa menggunakan video bisa menjelaskan
tekanan dalam zat cair.dan hubungan antara
tekanan, massa jenis dan kedalaman zat cair
melalui LKPD

Penutup  Guru bersama peserta didik membuat


kesimpulan tentang pelajaran hari ini
 Guru memberikan evaluasi untuk mengukur
pemahaman peserta didik
 Guru menjelaskan kegiatan mandiri yang akan
diselesaikan di rumah yaitu membuat
penjelasan secara detail tentang hubungan
penerapan tekanan zat pada dengan kehidupan
sehari-hari. Presentasi bisa dalam bentuk
tulisan/artikel, rekaman suara, atau rekaman
video
 Guru memberikan lembar refleksi dan umpan
balik untuk mengetahui tingkat
pemahamanpeserta didikterhadap proses
kegiatan yang sudah dilaksanakan
 Guru menutup pelajaran dan menyampaikan
rencana KBM berikutnya yang dilanjutkan
dengan berdo’a dan salam.
Penilaian
1. Penilaian sikap : kehadiran dan keaktifan siswa selama pembelajaran
2. Tekhnik Penilaian pengetahuan : Tertulis
Bentuk Penilaian pengetahuan : Kuis dan penugasan
3. Penilaian Keterampilan : Kinerja

PERTEMUAN 3
No.KD Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.8 Menjelaskan tekanan zat dan IPK PENUNJANG
penerapannya dalam kehidupan 1. Menyebutkan bunyi hukum pascal
sehari-hari, termasuk tekanan 2. Menyebutkan penerapan hukum Pascal dalam
darah, osmosis, dan kapilaritas kehidupan sehari-hari
jaringan angkut pada tumbuhan 3. Menyebutkan penerapan hukum Archimedes
dalam kehidupan sehari-hari
4.8 Menyajikan data hasil percobaan IPK KUNCI
untuk menyelidiki tekanan zat 1. Menjelaskan prinsip hukum pascal
cair pada kedalaman tertentu, 2. Menjelaskan prinsip hukum Archimedes pada
gaya apung, dan kapilaritas, kasus mengapung, melayang, dan tenggelam
misalnya dalam batang IPK PENGAYAAN
tumbuhan Merancang alat sederhana aplikasi Hukum
Pascal

Tujuan Pembelajaran :
1. Melalui membaca buku paket dan atau menyaksikan/menyimak video pembelajaran,
peserta didik dapat menjelaskan tekanan zat dalam zat cair dengan benar
2. Melalui pengamatan, mengerjakan LKPD, dan atau menyaksikan/menyimak video
pembelajaran peserta didik dapat menjelaskan sifat tekanan dalam zat cair dengan
benar
3. Melalui pengamatan dan mengerjakan LKPD, dan atau menyaksikan/menyimak video
pembelajaran peserta didik dapat menjelaskan hubungan antara tekanan, massa jenis
dan kedalaman zat cair dengan benar
4. Melalui pengamatan dan mengerjakan LKPD, dan atau menyaksikan/menyimak video
pembelajaran peserta didik Menyajikan data hasil percobaan tekanan zat cair pada
kedalaman tertentu dengan benar

Kegiatan Pembelajaran
PEMBELAJARAN
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
BERDIFERENSIASI
Pendahuluan  Guru memulai dengan kegiatan rutin
membuka kelas (salam, berdoa)
 Guru memberi pesan-pesan mengenai Protokol
kesehatan menghadapi Pandemi dan aturan
kelas dalam pembelajaran
 Guru mengadakan apersepsi dengan
memberikan gambaran tentang materi yang
akan dipelajari
 Memberikan gambaran tentang manfaat
mempelajari materi yang akan dipelajar
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
yang ingin dicapai
PEMBELAJARAN
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
BERDIFERENSIASI
Inti Mintapeserta didikuntuk :
(Menggunakan  Mengamati video dan Modul / buku siswa Diferensiasi Konten
Model PBL) pembelajaran mengenai prinsip hukum pascal
 Mengamati Lembar Kegiatan Peserta Didik
( LKPD )
 Bertanya mengenai isi LKPD yang belum
dimengerti
 Mendiskusikan pertanyaan-pertanyaan yang
ada di LKPD tersebut dengan anggota Diferensiasi Proses
kelompoknya untuk mengerjakan tugas yang
ada di LKPD
 Untuk siswa yang memiliki gaya belajar visual
diberikan modul / buku siswa yang yang
materinya dalam bentuk penjelasan yang
dilengkapi gambar
Diferensiasi Produk
 Untuk siswa yang memiliki gaya belajar audio
akan diberikan dalam bentuk video
pembelajaran mengenai prinsip hukum pascal.
 Sebagai produk pembelajaran,peserta
didikkemudian diminta untuk menjelaskan
prinsip hukum pascal dan Menjelaskan prinsip
hukum Archimedes pada kasus mengapung,
melayang, dan tenggelam (Presentasi bisa
dalam bentuk tulisan/artikel, rekaman suara,
atau rekaman video)
 Siswa menggunakan modul / buku siswa bisa
menjelaskan prinsip hukum pascal dan
hubungan antara gaya, tekanan, dan
Menjelaskan prinsip hukum Archimedes pada
kasus mengapung, melayang, dan tenggelam
 Siswa menggunakan video bisa menjelaskan
prinsip hukum pascal dan hubungan antara
gaya, tekanan, dan Menjelaskan prinsip
hukum Archimedes pada kasus mengapung,
melayang, dan tenggelam melalui LKPD

Penutup  Guru bersama peserta didik membuat


kesimpulan tentang pelajaran hari ini
 Guru memberikan evaluasi untuk mengukur
pemahaman peserta didik
 Guru menjelaskan kegiatan mandiri yang akan
Diferensiasi Produk
diselesaikan di rumah yaitu membuat
PEMBELAJARAN
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
BERDIFERENSIASI
penjelasan secara detail tentang hubungan
penerapan tekanan zat pada dengan kehidupan
sehari-hari. Presentasi bisa dalam bentuk
tulisan/artikel, rekaman suara, atau rekaman
video
 Guru memberikan lembar refleksi dan umpan
balik untuk mengetahui tingkat
pemahamanpeserta didikterhadap proses
kegiatan yang sudah dilaksanakan
 Guru menutup pelajaran dan menyampaikan
rencana KBM berikutnya yang dilanjutkan
dengan berdo’a dan salam.

Penilaian
1. Penilaian sikap : kehadiran dan keaktifan siswa selama pembelajaran
2. Tekhnik Penilaian pengetahuan : Tertulis
Bentuk Penilaian pengetahuan : Kuis dan penugasan
3. Penilaian Keterampilan : Kinerja

PERTEMUAN 4
No.KD Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.8 Menjelaskan tekanan zat dan IPK PENUNJANG
penerapannya dalam kehidupan 1. Menyebutkan bunyi hukum Boyle
sehari-hari, termasuk tekanan 2. Menyebutkan contoh penerapan tekanan
darah, osmosis, dan kapilaritas udara dalam kehidupan sehari-hari
jaringan angkut pada tumbuhan 3. Menyebutkan alat pengukur tekanan
4.8 Menyajikan data hasil percobaan IPK KUNCI
untuk menyelidiki tekanan zat cair 1. Menjelaskan tekanan udara
pada kedalaman tertentu, gaya 2. Menjelaskan hubungan tekanan udara dan
apung, dan kapilaritas, misalnya ketinggian suatu tempat.
dalam batang tumbuhan IPK PENGAYAAN
Mengukur besar tekanan udara pada ketinggian
tertentu

Tujuan Pembelajaran :
1. Melalui dan atau menyaksikan/menyimak video pembelajaran peserta didik dapat
Menjelaskan tekanan udara dengan benar
2. Melalui praktikum dan mengerjakan LKPD, peserta didik dapat menjelaskan hubungan
tekanan udara dan ketinggian suatu tempat dengan benar
Kegiatan Pembelajaran
PEMBELAJARAN
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
BERDIFERENSIASI
Pendahuluan  Guru memulai dengan kegiatan rutin
membuka kelas (salam, berdoa)
 Guru memberi pesan-pesan mengenai Protokol
kesehatan menghadapi Pandemi dan aturan
kelas dalam pembelajaran
 Guru mengadakan apersepsi dengan
memberikan gambaran tentang materi yang
akan dipelajari
 Memberikan gambaran tentang manfaat
mempelajari materi yang akan dipelajar
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
yang ingin dicapai

Inti Mintapeserta didikuntuk:


(Menggunakan  Mengamati video dan Modul / buku siswa Diferensiasi Konten
Model PBL) pembelajaran mengenai tekanan udara
 Mengamati Lembar Kegiatan Peserta Didik
(LKPD)
 Bertanya mengenai isi LKPD yang belum
dimengerti
 Mendiskusikan pertanyaan-pertanyaan yang
ada di LKPD tersebut dengan anggota Diferensiasi Proses
kelompoknya untuk mengerjakan tugas yang
ada di LKPD
 Untuk siswa yang memiliki gaya belajar visual
diberikan modul / buku siswa yang yang
materinya dalam bentuk penjelasan yang
dilengkapi gambar
Diferensiasi Produk
 Untuk siswa yang memiliki gaya belajar audio
akan diberikan dalam bentuk video
pembelajaran mengenai Tekanan udara
 Sebagai produk pembelajaran,peserta
didikkemudian diminta untuk menjelaskan
tekanan udara dan Menjelaskan hubungan
tekanan udara dan ketinggian suatu tempat
(Presentasi bisa dalam bentuk tulisan/artikel,
rekaman suara, atau rekaman video)
 Siswa menggunakan modul / buku siswa/buku
guru bisa menjelaskan tekanan udara dan
Menjelaskan hubungan tekanan udara dan
PEMBELAJARAN
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
BERDIFERENSIASI
ketinggian suatu tempat.
 Siswa menggunakan video bisa menjelaskan
tekanan udara dan Menjelaskan hubungan
tekanan udara dan ketinggian suatu tempat
melalui LKPD
Penutup  Guru bersama peserta didik membuat
kesimpulan tentang pelajaran hari ini
 Guru memberikan evaluasi untuk mengukur
pemahaman peserta didik
 Guru menjelaskan kegiatan mandiri yang akan
Diferensiasi Produk
diselesaikan di rumah yaitu membuat
penjelasan secara detail tentang hubungan
penerapan tekanan zat gas pada dengan
kehidupan sehari-hari. Presentasi bisa dalam
bentuk tulisan/artikel, rekaman suara, atau
rekaman video
 Guru memberikan lembar refleksi dan umpan
balik untuk mengetahui tingkat
pemahamanpeserta didikterhadap proses
kegiatan yang sudah dilaksanakan
 Guru menutup pelajaran dan menyampaikan
rencana KBM berikutnya yang dilanjutkan
dengan berdo’a dan salam.
Penilaian
1. Penilaian sikap : kehadiran dan keaktifan siswa selama pembelajaran
2. Tekhnik Penilaian pengetahuan : Tertulis
Bentuk Penilaian pengetahuan : Kuis dan penugasan
3. Penilaian Keterampilan : Kinerja

PERTEMUAN 5
No.KD Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.8 Menjelaskan tekanan zat dan IPK PENUNJANG
penerapannya dalam kehidupan 1. Menyebutkan faktor-faktor utama
sehari-hari, termasuk tekanan darah, penyebab tekanan darah
osmosis, dan kapilaritas jaringan 2. Menyebutkan alat pengukur tekanan
angkut pada tumbuhan darah
4.8 Menyajikan data hasil percobaan IPK KUNCI
untuk menyelidiki tekanan zat cair 1. Menjelaskan pengertian tekanan darah
pada kedalaman tertentu, gaya 2. Menjelaskan cara mengukur tekanan
apung, dan kapilaritas, misalnya darah
dalam batang tumbuhan 3. Menjelaskan mekanisme pemeliharaan
tekanan darah
4. Menjelaskan tekanan osmosis
IPK PENGAYAAN
Mengukur tekanan darah

Tujuan Pembelajaran :
1. Melalui membaca buku paket dan atau menyaksikan/menyimak video pembelajaran,
peserta didik dapat Menjelaskan pengertian tekanan darah dengan benar
2. Melalui pengamatan, dan atau menyaksikan/menyimak video pembelajaran, peserta
didik dapat menjelaskan cara mengukur tekanan darah dengan benar
3. Melalui membaca buku paket dan atau menyaksikan/menyimak video pembelajaran,
peserta didik dapat menjelaskan mekanisme pemeliharaan tekanan darah dengan benar
4. Melalui pengamatan dan mengerjakan LKPD, peserta didik Menyajikan data hasil
percobaan tekanan zat cair pada kedalaman tertentu dengan benar

Kegiatan Pembelajaran
PEMBELAJARAN
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN BERDIFERENSIASI
Pendahuluan  Guru memulai dengan kegiatan rutin
membuka kelas (salam, berdoa)
 Guru memberi pesan-pesan mengenai Protokol
kesehatan menghadapi Pandemi dan aturan
kelas dalam pembelajaran
 Guru mengadakan apersepsi dengan
memberikan gambaran tentang materi yang
akan dipelajari
 Memberikan gambaran tentang manfaat
mempelajari materi yang akan dipelajar
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
yang ingin dicapai

Inti Minta peserta didik untuk:


PEMBELAJARAN
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN BERDIFERENSIASI
(Menggunakan  Mengamati video dan modul/buku siswa Diferensiasi Konten
Model PBL) pembelajaran mengenai tekanan darah
 Mengamati Lembar Kegiatan Peserta Didik
(LKPD)
 Bertanya mengenai isi LKPD yang belum
dimengerti
 Mendiskusikan pertanyaan-pertanyaan yang Diferensiasi Proses
ada di LKPD tersebut dengan anggota
kelompoknya untuk mengerjakan tugas yang
ada di LKPD
 Untuk siswa yang memiliki gaya belajar visual
diberikan modul yang yang materinya dalam
bentuk penjelasan yang dilengkapi gambar
 Untuk siswa yang memiliki gaya belajar audio
Diferensiasi Produk
akan diberikan dalam bentuk video
pembelajaran mengenai cara mengukur
tekanan darah
 Sebagai produk pembelajaran,peserta
didikkemudian diminta untuk menjelaskan
cara mengukur tekanan darah dan mekanisme
pemeliharaan tekanan darah (Presentasi bisa
dalam bentuk tulisan/artikel, rekaman suara,
atau rekaman video)
 Siswa menggunakan modul/buku siswa bisa
menjelaskan cara mengukur tekanan darah dan
mekanisme pemeliharaan tekanan darah
 Siswa menggunakan video bisa menjelaskan
cara mengukur tekanan darah dan mekanisme
pemeliharaan tekanan darah melalui LKPD

Penutup  Guru bersama peserta didik membuat


kesimpulan tentang pelajaran hari ini
 Guru memberikan evaluasi untuk mengukur
pemahaman peserta didik
 Guru memberikan lembar refleksi dan umpan
balik untuk mengetahui tingkat
pemahamanpeserta didikterhadap proses
kegiatan yang sudah dilaksanakan
 Guru menutup pelajaran dan menyampaikan
rencana KBM berikutnya yang dilanjutkan
dengan berdo’a dan salam.
PEMBELAJARAN
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN BERDIFERENSIASI
Penilaian
1. Penilaian sikap : kehadiran dan keaktifan siswa selama pembelajaran
2. Tekhnik Penilaian pengetahuan : Tertulis
Bentuk Penilaian pengetahuan : Kuis
3. Penilaian Keterampilan : Kinerja

PERTEMUAN 6
No.KD Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.8 Menjelaskan tekanan zat dan IPK PENUNJANG
penerapannya dalam kehidupan 1. Menyebutkan factor yang mempengaruhi
sehari-hari, termasuk tekanan pengangkutan air pada tumbuhan
darah, osmosis, dan kapilaritas 2. Menyebutkan contoh penerapan kapilaritas
dalam kehidupan sehari-hari
jaringan angkut pada tumbuhan
4.8 IPK KUNCI
Menyajikan data hasil percobaan
1. Menjelaskan pengertian kapilaritas
untuk menyelidiki tekanan zat 2. Menjelaskan proses kapilaritas pada
cair pada kedalaman tertentu, tumbuhan
gaya apung, dan kapilaritas, IPK PENGAYAAN
misalnya dalam batang
tumbuhan

Tujuan Pembelajaran :
1. Melalui pengamatan, membaca buku paket dan atau menyaksikan/menyimak video
pembelajaran, peserta didik dapat menjelaskan pengertian kapilaritas dengan benar
2. Melalui pengamatan, membaca buku paket dan atau menyaksikan/menyimak video
pembelajaran peserta didik dapat menjelaskan proses kapilaritas pada tumbuhan

Kegiatan Pembelajaran
PEMBELAJARAN
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
BERDIFERENSIASI
Pendahuluan  Guru memulai dengan kegiatan rutin
membuka kelas (salam, berdoa)
 Guru memberi pesan-pesan mengenai
Protokol kesehatan menghadapi Pandemi dan
aturan kelas dalam pembelajaran
 Guru mengadakan apersepsi dengan
memberikan gambaran tentang materi yang
akan dipelajari
 Memberikan gambaran tentang manfaat
mempelajari materi yang akan dipelajari
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
yang ingin dicapai
PEMBELAJARAN
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
BERDIFERENSIASI
Inti Minta peserta didik untuk:
(Menggunakan  Mengamati video dan Modul pembelajaran Diferensiasi Konten
Model PBL) mengenai kapilaritas.
 Mengamati Lembar Kegiatan Peserta Didik
(LKPD)
 Bertanya mengenai isi LKPD yang belum
dimengerti
 Mendiskusikan pertanyaan-pertanyaan yang
ada di LKPD tersebut dengan anggota Diferensiasi Proses
kelompoknya untuk mengerjakan tugas yang
ada di LKPD
 Untuk siswa yang memiliki gaya belajar
visual diberikan modul yang yang materinya
dalam bentuk penjelasan yang dilengkapi
gambar
 Untuk siswa yang memiliki gaya belajar
Diferensiasi Produk
audio akan diberikan dalam bentuk video
pembelajaran mengenai kapilaritas.
 Sebagai produk pembelajaran,peserta
didikkemudian diminta untuk menjelaskan
pengertian kapilaritas dan proses kapilaritas
pada tumbuhan (Presentasi bisa dalam
bentuk tulisan/artikel, rekaman suara, atau
rekaman video)
 Siswa menggunakan modul bisa menjelaskan
pengertian kapilaritas dan proses kapilaritas
pada tumbuhan
 Siswa menggunakan video bisa menjelaskan
pengertian kapilaritas dan proses kapilaritas
pada tumbuhan melalui LKPD

Penutup  Guru bersama peserta didik membuat


kesimpulan tentang pelajaran hari ini
 Guru memberikan evaluasi untuk mengukur
pemahaman peserta didik
 Guru memberikan lembar refleksi dan umpan
balik untuk mengetahui tingkat
pemahamanpeserta didikterhadap proses
kegiatan yang sudah dilaksanakan
 Guru menutup pelajaran dan menyampaikan
rencana KBM berikutnya yang dilanjutkan
dengan berdo’a dan salam.
PEMBELAJARAN
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
BERDIFERENSIASI

Penilaian
1. Penilaian sikap : kehadiran dan keaktifan siswa selama pembelajaran
2. Tekhnik Penilaian pengetahuan : Tertulis
Bentuk Penilaian pengetahuan : Kuis
3. Penilaian Keterampilan : Kinerja

Bulukumba, Januari 2022

Mengetahui
Kepala UPT SPF, Guru Mata Pelajaran,

Drs. SAHIRUDDIN, M.Pd. ULFIYAH, S.Pd., M.Pd.


NIP 196812051995121002 NIP 198301162008042001
LAMPIRAN
Penilaian Pembelajaran
a. Penilaian Sikap
Lembar Penilaian Sikap - Observasi pada Kegiatan Praktikum

Mata Pelajaran : …………..


Kelas/Semester : …………..
Topik/Subtopik : …………..
Indikator : Peserta didik menunjukkan perilaku ilmiah disiplin, tanggung jawab,
jujur, teliti dalam melakukan percobaan

Nama Tanggung Kerja Kreati


No Disiplin Teliti Keterangan
Siswa Jawab sama f
1
2
,,,,
Kolom Aspek perilaku diisi dengan angka yang sesuai dengan kriteria berikut.
4 = sangat baik
3 = baik
2 = cukup
1 = kurang

b. Penilaian Keterampilan
Lembar Pengamatan
Penilaian Keterampilan - Unjuk Kerja/Kinerja/Praktik
Topik : ………………………..
KI : ………………………..
KD : ………………………..
Indikator : ………………………..

Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Akhir Jumlah


No Nama
Praktek Praktek Praktek Skor
1
2
….
….

No Keterampilan yang dinilai Skor Rubrik


Persiapan Praktek - Alat-alat tertata rapih sesuai dengan
(Menyiapkan alat Bahan) keperluannya
- Bahan-bahan yang digunakan tersusun
30
dengan benar dan tepat
1
- Kerapihan dan pengunaan Bahan-bahan
tersedia di tempat yang sudah ditentukan.
20 Ada 2 aspek yang tersedia
10 Ada 1 aspek yang tersedia
Pelaksanaan Percobaan - Menggunakan alat dengan tepat
- Membuat barang yang diperlukan dengan
tepat
2 30
- Menuangkan / menambahkan bahan yang
tepat
- Mengamati hasil praktek dengan tepat
20 Ada 3 aspek yang tersedia
10 Ada 2 aspek yang tersedia
Kegiatan akhir praktikum - Membuang barang tak terpakai atau sampah
ketempatnya
- Membersihkan alat dengan baik
30
- Membersihkan meja
3
- Mengembalikan barang kelas ke tempat
semula
20 Ada 3 aspek yang tersedia
10 Ada 2 aspek yang tersedia

c. Penilaian Pengetahuan
- Tertulis
Pertemuan 1
Soal
1. Pada gambar di bawah ini, Tekanan yang paling besar dialami lantai diakibatkan
oleh benda nomor ……

2. Gaya sebesar 80 N bekerja pada bidang seluas 20 m2 tentukan tekanan yang


dialami budang tersebut
- Penugasan
Indikator Chek List Catatan
Keterampilan Tercapai Berkemban Baru
g mulai
terlihat
1. Mendemonstrasikan
melalui rekaman video,
suara
- Kesesuaian isi
- Volume suara
- Penggunaan bahasa
- Ekspresi tubuh/mimik
2. Pembuatan artikel
- Kesesuaian isi/materi
- Kelengkapan isi/materi
- Kreatifitas
- Ketepatan waktu

Anda mungkin juga menyukai