Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

IPA (VIII)

MELI SETYA NINGSIH SAFII M.Pd

DEPARTMEN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMP NEGERI 1 TELAGA
T.A 2021/2022
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Satuan Pendidikan

: SMP Negeri 1 Telaga


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahun Alam
Kelas/ Semester : VIII/ Genap
Materi Pokok : Tekanan Zat dan Penerapannya
Alokasi Waktu : 3x40 Menit

Kompotensi Dasar Kompotensi Dasar


3.8 Menjelaskan tekanan zat dan 4.8 Menyajikan data hasil percobaan
penerapannya dalam kehidupan sehari- untuk menyelidiki tekanan zat cair pada
hari , termasuk tekanan darah, osmosis, kedalaman tertentu, gaya apung, dan
dan kapilaritas jaringan angkut pada kapilaritas, misalnya dalam batang
tumbuhan tumbuhan

indikator Pencapaian Kompotensi

4.8.1 Melakukan percobaan dan pengamatan


3.8.1 Menjelaskan konsep tekanan “Hubungan antara gaya dan luas
3.8.2 Menganalisis hubungan permukaan terhadap besarnya tekanan pada
antara besar gaya dengan luas zat padat”.
penampang terhadap besarnya 4.8.2 Mengkomunikasikan hasil pengamatan

tekanan pada zat “Hubungan antara gaya dan luas


permukaan terhadap besarnya tekanan pada
zat padat”

Tujuan Pembelajaran

1. Melalui pembelajaran Discovery Learning, peserta didik diharapkan dapat menguraikan


tekanan zat dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari termasuk tekanan darah,
osmosis, dan kapilaritas jaringan angkut pada tumbuhan dengan tepat
2. Dengan melakukan pengamatan terhadap demonstrasi koin yang dibenamkan dalam plastisin
dengan posisi berbeda peserta didik dapat terampil menyajikan data hasil percobaan untuk
menyelidikitekanan zat cair pada kedalaman tertentu, gaya apung dan kapilaritas misalnya
pada tumbuhan dengan tepat
RPP BERDIFERENSIASI
Langkah-Langkah Pembelajaran

Diferensiasi Konten
pra pembelajaran Guru menyiapkan materi ajar dalam bentuk
slide presentasi powepoint yang memuat
poin materi tekanan dan penerapannya
dalam kehidupan sehari-hari disertai
Sebelum kegiatan pembelajaran gambar untuk peserta didik yang
dilakukan, guru melakukan menyukai gaya belajar visual.
pendataan kebutuhan belajar siswa Guru juga menyajikan bahan ajar dalam
bentuk video rekaman sesuai poin materi
tekanan dan penerapannya dalam
kehidupan sehari-hari untuk peserta didik
yang menyukai gaya belajar audio
Guru memberikan aplikasi/ situs yang
memungkinkan peserta didik dapat bebas
menggambarkan dan menemukan konsep
Memetakan kesiapan tekanan dan penerapannya dalam
belajar siswa, minat, dan kehidupan sehari-hari untuk peserta didik
gaya belajarnya yang menyukai gaya belajar kinestetik

pendahuluan (15 Menit)


Berdoa sebelum belajar (Religius)
Melakukan apersepsi: dengan menanyakan bila kaki ayam dan bebek menginjak tempat yang
berlumpur, manakah yang menunjukkan bekas paling dalam? (Literasi konteks)
Memberikan motivasi: Siswa diingatkan tentang kesepakatan kelas dan diberi motivasi agar fokus
pada pembelajaran ((KSE kesadaran diri, kesadaran sosial, ket. Relasi)
Menyampaikan topik materi: Tekanan zat dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari
(Diferensiasi Proses)
Menyampaikan tujuan pembelajaran (Diferensiasi Proses)

Menerapkan pembelajaran sosial emosional berbasis kesadaran


penuh. Kompetensi Pengelolaan diri.
KO MP ET EN SI SO SIA L EM OS IO

Teknik Bernafas dengan kesadaran penuh, STOP yaitu Berhenti


(KS E-P EN GE LO LA AN DI RI) .

sejenak, Take a deep breath / Tarik nafas dalam, amati dan


processed/lanjutkan.
Yang dilakukan guru : meminta pada siswa untuk melakukan
teknik bernafas dengan kesadaran penuh, STOP.
Yang dikatakan guru : Anak-anak mari kita duduk dengan tegap
tapi rileks, tatapan mata ke depan, pejamkan mata dan tarik nafas
pelan-pelan dan rasakan kemudian hembuskan nafas pelan-pelan
sambil merasakan bahwa udara dikeluarkan dan ulangi kembali
sampai dua kali.
Tujuan memotivasi diri anak, karena anak butuh dorongan dari
NA L

dalam dirinya sendiri agar bisa bertindak untuk mencapai tujuan


yang diinginkan.
Kegiatan Inti ( sesuai sintaks model pembelajaran
Discovery learning) (90 menit)
Guru menayangkan slide/video yang berisi ilustrasi tekanan zat dan
Pemberian Stimulus : penerapannya dalam kehidupan sehari –hari pada persiapan pemahaman
konsep(untuk anak visual dan auditory) _ (Diferensiasi konten dan Critical
Thinking)

Guru meminta anak untuk mengamati dan mempraktekkan kembali konsep


tekanan zat dan penerapannya dalam kehidupan sehari –hari berdasarkan
ilustrasi yang telah diamati yang tayangkan dalam slide/video pada persiapan
pemahaman konsep (untuk anak kinestetik) _ (Literasi Konten)
Siswa dibagi ke dalam kelompok diskusi
Pertanyaan Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk melakukan percobaan tentang
Identifikasi “tekanan pada benda padat” (Diferensiasi Proses)
Setiap kelompok memahami konsep tekanan zat dan penerapannya dalam kehidupan
sehari –hari yang dibagikan oleh guru melalui LKPD (Literasi Konten- Saintifik)
Siswa melakukan tanya jawab mengenai informasi apa saja yang ada pada teks
tanggapan. _(Problem statement, critical thinking, menanya)

Mengumpulkan Siswa secara berkelompok menguraikan konsep tekanan zat dan penerapannya
dalam kehidupan sehari –hari setelah melakukan percobaan _ (Diferensiasi Proses)
Data Siswa secara berkelompok menguraikan faktor-faktor yan mempengaruhi besar
tekanan setelah melakukan percobaan _ (Literasi Proses Kogitif)
Siswa secara berkelompok menemukan hubungan antara gaya dan luas permukaan
terhadap besarnya tekan zat padat setelah melakukan percobaan. _(Kreatif dan
Kolaboratif)
Siswa secara berkelompok melakukan pengolahan data, menganalisis dengan menuliskan
Pengolahan informasi berupa konsep tekanan zat, faktor yang mempengaruhi besar tekanan dan
Data menemukan hubungan antara besar gaya dengan luas penampang terhadap tekanan pada
zat. _ ( Diferensiasi Proses, Literasi proses kognitif, Numerasi, kreatif dan kolaboratif)

Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk membuktikan hasil temuan
konsep, dan informasi berupa konsep tekanan zat, faktor yang mempengaruhi besar
Pembuktian tekanan dan hubungan antara besar gaya dengan luas penampang terhadap tekanan
pada zat serta kaitannya dengan yang dijumpai dalam kehidupannya. _ ( Literasi proses
(Verification) kognitif (menemukan, menginterpretasi, dan mengevaluasi)
Peserta didik melakukan pemeriksaan secara cermat untuk membuktikan benar atau
tidaknya jawaban yang diberikan berdasarkan hasil pembuktian _(Berpikir Kritis)
Peserta didik mempresentasi hasil kerja kelompok (produk) _ (Komunikatif)
Guru melakukan diferensiasi produk melalui penugasan berupa penyajian:
1. Peserta didik diperbolehkan menyajikan laporan dalam bentuk tulisan (gaya belajar
visual)
2. Peserta didik diperbolehkan menyajikan laporan dalam bentuk rekaman audio atau video
(gaya belajar audio)
3. Peserta didik diperbolehkan menyajikan laporan dalam bentuk performance (gaya
belajar kinestetik) _(Diferensiasi Produk)

Guru dan siswa melakukan diskusi kelas/tanya jawab/ sehingga diperoleh sebuah
Menarik kesimpulan tentang tekanan zat dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari dan
Kesimpulan Hubungan antara gaya dan luas permukaan terhadap besarnya tekanan pada zat padat _
(Literasi proses kognitif (mengevaluasi dan merefleksi), Diferensiasi Produk )
Penutup (15 Menit)

PESERTA DIDIK GURU


Siswa diminta untuk melakukan Melaksanakan penilaian formatif
refleksi. dalam bentuk tes tertulis.
1. Apakah bagian yang paling Memberikan tugas/mengingatkan
menarik dari pembelajaran hari materi pembelajaran untuk pertemuan
berikutnya
ini? Mengapa? Menutup Pembelajaran
2. Berdasarkan apa yang telah
kalian pelajari, menurut kalian,
apa saja yang kalian simpulkan
dari materi yang telah dipelajari? (KSE Kesadaran Diri)
3. Menurutmu, hal penting apakah Literasi proses kognitif
yang dapat kamu terapkan dalam (mengevaluasi dan merefleksi)
kehidupan sehari-hari terkait
materi yang dipelajari hari ini?
4. Tantangan apa yang masih kamu
temui dalam mempelajari materi
ini?
5. Bagaimana kamu akan berlatih
untuk mengatasi tantangan
tersebut?

PENILAIAN
Penilaian Sikap : Observasi (menggunakan Jurnal) atau observasi
tertutup (daftar ceklis)
Penilaian Pengetahuan : tes tertulis/lisan/penugasan
Penilaian Keterampilan: Unjuk Kerja/Proyek/Produk

Mengetahui, Telaga, Januari 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

AMNA TALUDIO M.Pd MELI SETYA NINGSIH SAFII M.Pd


NIP. 19720922 200912 2 009 NIP. -

SALAM MERDEKA BELAJAR


"Tergerak, Bergerak, Menggerakkan

Anda mungkin juga menyukai