Anda di halaman 1dari 7

NOTA DINAS

KepadaYth. : Direktur RSUD dr R SoetijonoBlora


Dari : Ketua Tim Geriatri
Tanggal : 1 oktober 2022
Sifat : Biasa
Lampiran : 1 (satu) bendel
Perhal : Laporan Tim Geriatri Bulan Juli - September2022

ISI DISPOSISI Bersama ini kami sampaikan laporan tim geriatri bulan April
- Juni 2022. Adapun laporan sebagaimana terlampir
Demikian laporan ini kami sampaikan, atas perhatian dan
kerjasamanya kami ucapkan terimakasih

Blora, 1 Oktober 2022


Tim Geriatri

Imam Sya`roni, S.Kep, Ners

Mengetahui

Atasan Langsung Atasan Tidak Langsung


Ketua Tim Geriatri Direktur RSUD
dr R Soetijono Blora

dr. AgustinaFitrianti, Sp.PD dr. Puji Basuki,M.Kes


BERITA ACARA PENYERAHAN LAPORAN BULANAN UNIT

PadaTanggal : 1 Oktober 2022 diserahkan laporan bulanan


Instalasi/ Bagian : Bagian Klinik Rawat Jalan Griatri
Periode : Juli - September
Tahun : 2022

Disusun Oleh
Nama : Imam Sya`roni, S.Kep. Ners
Jabatan : Anggota Tim Geriatri

Blora, 1 Oktober 2022


Tim Geriatri
Laporan Tim Geriatri Bulan Juli - September 2022

Imam Sya`roni, S.Kep, Ners

Laporan tersebut diserahkan kepada para atasan dibawah ini :


1. Atasan Langsung

Ketua Tim Geriatri


Tanggal :

Dr. AgustinaFitrianti, Sp.PD

2. Atasan Tidak Langsung

Direktur RSUD dr R SoetijonoBlora


PadaTanggal :

dr. Puji Basuki,M.Kes

2
Laporan Bulanan Tim Geriatri
Bulan : Juli- September 2022

1) Laporan Bidang SDM


a) Kuantitas SDM

Jabatan Jumlah SDM Keterangan & Rencana


Tindak Lanjut

Standar Kondisi
Kekurangan
Kebutuhan Bulan ini

Ketua 1 1 - -
Anggota 1 8 -

b) Kualifikasi SDM

Nama Petugas Jabatan Kualifikasi Yang Kualifikasi Kekurangan Rencana


Dibutuhkan YangDimiliki Tindak Lanjut
dr. Agustina Fitrianti, Ketua Pendidikan kedokteran Minimal Pendidikan kedokteran SP.PD
Sp.PD Tim SP.PD/ Konsultan Geriatri Pengalaman 2Tahun Pernah
Geriatri Pengalaman2 tahun Pernah internship di bangsal khusus
mengikuti pelatihang eriatric geriatric Telah mengikuti pelatihan
tim geriatric terpadu
dr. Desti Ariyani, Sp.N Anggota Tim Pendidikan kedokteran spesialis Pendidikan Kedokteran spesialis Belum mengikuti Mencari dan
Geriatri syaraf Pengalaman2 tahun syaraf Pengalaman3Tahun pelatihan tim geriatric mengajukan untuk
terpadu pelatihan geriatric
dr. Tumpal Daniel P, Anggota Tim Pendidikan kedokteran spesialis Pendidikan Kedokteran Spesialis Belum mengikuti Mencari dan
Sp.B Geriatri bedah Pengalaman 2 tahun Pernah bedah. Pengalaman 3 pelatihan tim geriatric mengajukan untuk
mengikuti pelatihan geriatric Tahun geriatric terpadu pelatihan geriatric

dr. Windi Indah Habsari Anggota Tim Pendidikan Kedokteran Pengalaman Pendidikan Belum mengikuti Mencari dan
Geriatri 2 tahun Pernah mengikuti pelatihan Kedokteran umum pelatihan tim geriatric mengajukan untuk
geriatric Pengalaman2 terpadu pelatihan geriatric
tahun

Imam Sya`roni, Anggota Tim Pendidikan Minimal DIII Pendidikan S1;Keperawatan


S.Kep,Ners Geriatri Keperawatan Pengalaman1 tahun Pengalaman>3
bidang geriatric Pelatihan geriatric Tahun
Sudah pelatihan geriatric
Umi Nina’ati, Anggota Tim PendidikanMinimalD PendidikanD III Keperawatan Belum mengikuti Mencari dan
S.Kep.Ners Geriatri IIIKeperawatanPengalaman1 tahun Pengalaman>3 pelatihan tim geriatric mengajukan untuk
bidang geriatric Pelatihan geriatric tahun terpadu pelatihan geriatric

Tisna Cahyamita, Anggota Tim Pendidikan S1 Psikolog, PendidikanS2 Psikolog, Belum mengikuti Mencari dan
M.Psi,Psikolog Geriatri Pengalaman1tahun bidang Pengalaman>1tahun bidang pelatihan tim geriatric mengajukan untuk
geriatric Pelatihan geriatri geriatri terpadu pelatihan geriatric

apt. Anggraini Anggota tim Pendidikan minimal PendidikanS1 farmasi, Belum mengikuti Mencari dan
Puspitasari,S.farm geriatric dari DIII farmasi Pengalaman di Apoteker pelatihan tim geriatric mengajukan untuk
farmasi bidangnya1 tahun Pengalaman>1 tahun terpadu pelatihan geriatric

Siti Tanwirotuddina F, Anggota tim Pendidikan minimal Pendidikan DIII Fisioterapi


A.Md geriatric DIII Fisioterapi Pengalaman>3tahun
(fisiotera Pengalaman 1tahun Sudah pelatihan geriatri
pi)
Dyah Adi P, S.KM Tim 3Anggota Pendidikan minimal Pendidikan S1
Geriatri(gizi) DIII Gizi Pengalaman dibidangnya Pengalaman 3 tahun di bidangnya
selama1 tahun Sudah pelatihan geriatri
c) Kegiatan Bidang SDM
1) Laporan Kegiatan Pemenuhan Kebutuhan SDM Tidak ada recruitment untuk Tim Geriatri
2) Laporan Kegiatan Pendidikan dan Pelatihan SDM
Sebagian Sudah Mengikuti Pelatihan Geriatri Terpadu

d) Laporan Kegiatan
Telah dilakukan kegiatan Penyuluhan Kesehatan Geriatri di Pendopo Kelurahan Tegalgunung kec. Blora pada hari rabu 14 september 2022
Dengan jumlah peserta yang hadir 56 orang (laporan evaluasi kegiatan terlampir )

e) Laporan Kegiatan Evaluasi Kinerja


Evaluasi kerja secara khusus belum dilakukan untuk Tim di Klinik Rawat Jalan geriatri.

f) Kesimpulan & Saran


Untuk Klinik Geriatri pada pelayananan secara kuantitas telah dilaksanakan setiap hari sabtu

Demikianlah laporan bulanan ini kami buat.Evaluasi akan selalu dilakukan dalam upaya peningkatan dan pengembangan pelayanan/ kinerja

4
2 . Pendataan diagnosa pasien

Bulan juli 2022

N0. Diagnose Jumlah Pasien perbulan


1. Dyspepsia 2
2. OAGenue 1
3. Hipertensi 3
4. Bronchitis -
5. CHF 4
6. Bronchopneumoni -
7. Vertigo -
8. HNP -
9. Reumatoid Arthritis -
10. CKD -
11. TB -
12. Asma -
13. PPOK 3
14. LBP -
15. DM 10
16. Neuropati DM 3

Bulan agustus 2022

N0. Diagnose Jumlah Pasien perbulan


1. Dyspepsia 1
2. OAGenue 2
3. Hipertensi 4
4. Bronchitis -
5. CHF 10
6. Bronchopneumoni -
7. Vertigo -
.
8. HNP -
9. Reumatoid Arthritis -
10. CKD 3
11. TB -
12. Asma -
13. PPOK 5
14. LBP -
15. DM 15
16. Neuropati DM -
Bulan septemberi 2022

N0. Diagnose Jumlah Pasien perbulan


1. Dyspepsia 3
2. OAGenue 5
3. Hipertensi 5
4. Bronchitis -
5. CHF 6
6. Bronchopneumoni -
7. Vertigo -
8. HNP -
9. Reumatoid Arthritis -
10. CKD 2
11. TB -
12. Asma -
13. PPOK 6
14. LBP -
15. DM 10
16. Neuropati DM 1

3 Kendala Dalam Pelayanan Pasien Geriatri di Rawat Jalan


a. Akses ke kamar mandi susah karena tertutup tembok pembatas
b. Program home care belum terlaksana dengan baik dikarenakan sempat
terhenti saat pandemic covid 19

4 Usulan terkait kendala dalam pelayanan Pasien Geriatri di Rawat Jalan


a. Membongkar tembok pembatas umtuk akses ke kamar mandi
b. Mulai mengaktifkan kiembali kegiatan home care yg dilakukan 1x setiap
bulannya

5. Evaluasi Kerja
Pelayan poli geriatri di rawat jalan belum maksimal karena ruangan poli
klinik masih jadi 1 dengan poli klinik penyakit dalam

Anda mungkin juga menyukai