Anda di halaman 1dari 5

RUMAH SAKIT

LAVALETTE

CEKLIST SPO PEMASANGAN INFUS

NAMA:

PROSEDUR A. Persiapan Alat : YA TIDAK

1. Iv canule.
2. Infus set / transfusi set.
3. Alkohol swab 70 %
4. Gunting verband.
5. Plester hypavix/ micropure
6. Baki instrumen.
7. Tegaderm
7. Daftar observasi cairan.
7. Bengkok.
8. Cairan yang sesuai.
9. Standar infus.
10. Pengalas ( perlak kecil ).
11. Torniquet.
12. Label untuk mengisi tanggal dan jam
pemasangan iv canule dan infus set.
13. Handscoen.

B. Tahap pra interaksi

a. Cek catatan keperawatan

b. Gunakan APD

c. Cuci tangan
RUMAH SAKIT
LAVALETTE

CEKLIST SPO PEMASANGAN INFUS

NAMA:

C. Tahap Interaksi YA TIDAK


a. Berikan Informasi dan penjelasan kepada
pasien dan/atau keluarga tentang tindakan
yang akan dilakukan
b. Cuci tangan sesuai standar sebelum menyentuh
pasien dan sebelum melakukan tindakan
c. Lakukan identifikasi pasien
D. Tahap pelaksanaan
PROSEDUR :
1. Jelaskan tujuan dan langkah – langkah
prosedur pada pasien dan keluarga

2. Lakukan identifikasi pasien menggunakan


minimal 2 identitas ( tanyakan nama dan
tanggal lahir pasien ), lalu cocokkan
dengan gelang identitas yang terpasang
3. Cuci tangan dengan prosedur 6 langkah.
4. Siapkan cairan infus ( jika akan diberikan
terapi cairan )
a. Sambungkan set infus dengan wadah
cairan
b. Pastikan rol klem terkunci dan isi
setengah bilik ( chamber ) infus dengan
cairan infus
c. Alrkan cairan infus hingga seluruh
selang terisi cairan infus
d. Pastikan tidak ada gelembung udara di
RUMAH SAKIT
LAVALETTE

CEKLIST SPO PEMASANGAN INFUS

NAMA:

sepanjang selang infus


5. Atur posisi yang senyaman mungkin
6. Pilih vena yang akan di insersi
a. Vena pada ekstremitas non-dominan,
kecuali kontraindikasi ( seperti terdapat
luka, fistula, untuk dialysis, riwayat
mastektomi )
b. Vena yang lurus, cukup besar, dapat di
palpasi, dan jauh dari persendian

7. Letakkan pengalas di bawah lengan pasien

8. Dilatasikan vena dengan memasang torniket


15 – 2- cm di atas vena yang akan di insersi,
dan/atau beberapa metode ini :Posisikan
area insersi lebih rendah dari jnatung

a. Kepalkan telapak tangan

b. Ketuk-ketuk dengan lembut


menggunakan ujung jari

c. Masase dari arah distal ke proksimal di


bawah vena yang akan di insersi

9. Bersihkan daerah yang akan di insersi


dengan menggunakan alcohol swab

10. Regangkan kulit di bawah vena yang akan di


insersi dengan menggunakan tangan yang
RUMAH SAKIT
LAVALETTE

CEKLIST SPO PEMASANGAN INFUS

NAMA:

tidak dominan

11. Insersikan kateter pada vena dengan sudut


10 – 30 ˚dengan tangan dominan

12. Rendahkan sudut insersi saat terlihat darah


pada ruang kateter dan tarik sedikit stilet

13. Dorong kateter hingga mengapai


pangkalnya

14. Lepaskan torniket

15. Tekan ujung kateter yang berada di dalam


vena dan lepaskan stilet dari kateter

16. Sambungkan kateter intravena dengan set


infus atau injection plug

17. Pasang dressing transparan pada area


insersi

18. Berikan label pada dressing dan tuliskan


tanggal dan waktu pemasangan

19. Rapikan pasien dan peralatan yang telah di


gunakan

20. Lepaskan sarung tangan

21. Lakukan kebersihan tangan 6 langkah

22. Dokumentasikan prosedur yang telah di


RUMAH SAKIT
LAVALETTE

CEKLIST SPO PEMASANGAN INFUS

NAMA:

lakukan dan respons pasien

Hal-hal yang perlu diperhatikan :


a. Perhatikan tanda radang / infeksi.
b. Ganti canule maksimal pada hari keempat.
TOTAL SKOR Total skor=.....x 100
4

Anda mungkin juga menyukai