Anda di halaman 1dari 8

MAKALAH

PENYAKIT YANG MENYEBABKAN GANGGUAN KESADARAN

Nama kelompok :
1. Ahmad dani
2. April maulya putri
3. Novilia rismawati
4. Regina ade sofia
5. Tania hermawati
6. Zelina azizah

Pengampu :
Ns. I wayan dicky M.I,kom

YAYASAN RUMAH SAKIT ISLAM NUSA TENGGARA BARAT


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN YARSI MATARAM
PRODI KEPERAWATAN
TAHUN AJARAN 2022/2023
DAFTAR ISI

DAFTAR ISI.....................................................................................................i
KATA PENGANTAR.......................................................................................ii
BAB I PENDAHULUAN................................................................................iii
A. Latar belakang.......................................................................................
B. Tujuan.....................................................................................................
BAB II PEMBAHASAN
A. Pengertian gangguan kesadaran............................................................
B. Ciri ciri gangguan kesadaraan.............................................................
C. Penyebab gangguan kesadaran ............................................................
D. Penyakit gangguan kesadaran............................................................
E. Komplikasi gangguan kesadaran.......................................................
F. Pemeriksaan gangguan kesadaran ............................
BAB III PENUTUP
A. Kesimpulan ......................................................................................
B. Saran...............................................................................................
KATA PENGANTAR

puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT, yang atas rahmat-Nya dan
karunianya kami dapat menyelesaikan makalah ini tepat waktunya. Adapun
tema dari makalah ini adalah’’ Penyakit Yang Menyebabkan Gangguan
Kesadaran’’.

Pada kesempatan ini kami mengucapkan terimakasih yang sebesar besarnya


kepada guru pengampu mata pelajaran Kebutuhan Dasar Manusia yang telah
memberikan tugas terhadap kami. Kami juga ingin mengucapkan
terimakasih kepada pihak-pihak yang turut membantu dalam pembuatan
makalah ini.

Kami jauh dari kata sempurna . dan ini merupakan langkah yang baik dari
study yang sesungguhnya. Oleh karena itu, keterbatasan waktu dan
kemampuan kami, maka kritik dan saran yang membangun senang tiasa
kami harapkan semoga makalah ini dapat berguna bagi saya khususnya dan
pihak yang berkepentingan pada umumnya.

Mataram, Januari 2023

Penulis
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
BAB II
PEMBAHASAN

A. Pengertian Gangguan Kesadaran


Gangguan kesadaran adalah kondisi ketika seseorang kurang atau tidak
dapat member respon terhadap ransanga apapun yang diberikan
kepadanya. Kondisi ini bisa di sebabkan oleh kelelahan, cedera, atau efek
samping obat obatan atau alkohol, hingga penyakit tertentu, seperti
komplikasi diabetes. Saat Kesadaran menurut seseorang cenderung sulit
merespon seperti biasanya. Ia mungkin akan kesusahan untuk mengenali
dirinya dan lingkungan sekitar.

B. Ciri-ciri gangguan kesadaran


1. Kehilangan keseimbangan
2. Sulit berjalan
3. Mudah terjatuh
4. Tidak bisa mengontrol buang air kecil dan besar
5. Jantung berdebar
6. Berkeringat
7. Demam
8. Berkunang kunang
9. Kaki, tangan, dan wajar terasa lemas
10. Kejang

C. Penyebab gangguan kesadaran


Gangguan kesadaran bisa terjadi akibat berbagai banyak faktor, baik
berasal dari otak maupun berasal dari organ lainnya. Diantaranya:
1. Gangguan sirkulasi darah di otak (serebrum, cerebellum, atau
batang otak ). Hal ini bisa jadi akibat pendaran, trombosit atau
emboli.
2. Gangguan metabolisme seperti penyakit gagal ginjal dan diabetes
militus juga kerap menyebabkan terjadinya penurunan kesadaran
seseorang.
3. Trauma kepala yang umumnya disebabkan oleh kecelakaan lalu
lintas
4. Gangguan elektrolit dan endokrin gangguan ini sering kali tidak
menunjukan gejala yang jelas., oleh karena itu diperlukan
perhatian yang khusus untuk mengenali gangguan tersebut.

D. Penyait gangguan kesadaran


Kondisi penurunan kesadaran memiliki penyebab yang beragam, seperti
gangguan airan darah, gangguan metabolisme hingga cedera bagian
kepala, selain itu ada beberapa penyakit yang dapat meningkatkan resiko
pengidapnya orang yang mengalami gangguan kesadaran, di antaranya:
1. Stroke
2. Epilepsy
3. Radang otak
4. Demensia
5. Alzheimer
6. Gagal ginjal
7. Gagal hati
8. Penyakit jantung
9. Penyakit paru paru
10. Gangguan hormon tiroid

E. Komplikasi gangguan kesadaran


Penurunan kesadaran dapat menyebabkan berbagai komplikasi yang
berbahaya, mulai dari koma hingga kerusakan otak akibat kekurangan
oksigen.
F. Pemeriksaan gangguan kesadaran
Pertologan pertama yang perlu dilakukan terhadap orang yang tidak
sadarkan diri meliputi ABCs ( Airway Breathing Circulation) dan C-
spine,yaitu menilai kelancaran dalan napas orang tersebut. Selain itu,
memeriksa glukosa darah dan adanya kemungkinan penggunaan narkotika
berlebihan juga akan dilakukan.
Beberapa pemeriksaan mulai dari pemeriksaan darah lengkap,
analisis gas darah, pemeriksaan urine untuk toxicology screen, CT scan
otak tanpa kontras, Magnetic Resonance Imaging (IMR), pungsi lumbal,
dan EEG juga mungkin dilakukan. Kemudian dokter juga akan
menanyakan kepada keluarga atau orang yang mengantar tetang
mekanisme kejadian hingga pengidap tidak sadarkan diri dan riwayat
riwayat pengidap sebelumnya.
BAB III
PENUTUP

Anda mungkin juga menyukai