Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN PRAKTIKUM

SEL VOLTA DENGAN BUAH LEMON

: DISUSUN OLEH

EkaYutriaskia
GhinaAulia Iskandar
Gita Aprilia
LeviaPutriMismara
LulyZahnar
MelinCitaAyswara
NaadhirahFazilatunNisa
RahmaPutriDwiSwasti

TAHUN AJARAN 2022/2023

DAFTAR ISI
Daftar...............................................................................................................................

Bab IPendahuluan..........................................................................................................

1.1LatarBelakang ...................................................................................................... 3

1.2Perumusanmasalah .............................................................................................. 4

1.3Tujuan .................................................................................................................. 4

Bab II Pengamatan.........................................................................................................

2.1TokohTokohPencetus SDM ................................................................................... 5

Bab III Pambahasan ............................................................................................................

Bab IV Penutup……………………………………………………………………21

3.1Kesimpulan………………………………………………

3.2

DaftarPustaka………………………………………………………………………..23

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Galvani atau disebut juga dengan sel volta adalah sel elektrokimia yang

dapatmenyebabkan terjadinya energi listrik dari suatu reaksi redoks yang spontan.

Page
1
Reaksi redoksspontan yang dapat mengakibatkan terjadinya energi listrik ini

ditemukan oleh LuigiGalvani dan Alessandro Guiseppe Volta. Sel Volta adalah

rangkaian sel yang dapatmenghasilkan arus listrik. Dalam sel tersebut terjadi

perubahan dari reaksi redoksmenghasilkan arus listrik. Sel volta terdiri atas

elektroda tempat berlangsungnya reaksioksidasi disebut anoda (electrodenegative),

dan tempat berlangsungnya reaksi reduksidisebutkatoda (electrode positif).

Sel galvani terdiri dari beberapa bagian, yaitu:

 Voltmeter, untuk menentukan besarnya potensial sel.

 Jembatan garam(saltbridge), untuk menjaga kenetralan muatan listrik

padalarutan.

 Anoda, elektroda negatif, tempat terjadinya reaksi oksidasi. Yang

bertindaksebagaianoda adalah elektrodaZn/seng (zink electrode).

 Katoda, elektroda positif, tempat terjadinya reaksi reduksi. Yang

bertindaksebagaikatoda adalah elektrodaCu/tembaga (copperelectrode).

Buah - buahan yang memiliki tingkat keasaman yang tinggi memiliki sifat

elektrolit(dapat menghantarkan arus listrik dengan baik), sehingga buah-buahan ini

dapatmenghasilkan energi listrik yang dapat digunakan sebagai sumber energi

listrik alternatifjika sewaktu-waktu energi listrik didunia tidak ada lagi. Buah-

buahan tersebut ialah :

Buah lemon atau jeruk merupakan alternatif larutan elektrolit karena

mengandungsenyawa asam sitrat. Oleh karenanya, lemon bisa menghasilkan

listrik. Satu buah lemondisebut dapat menghasilkan tegangan sampai dengan

dengan 1 volt dan bisa bertambah jikajumlah lemon ditambah. Selain itu, beberapa

kandungan lainnya di dalam lemon atau jerukantara lain adalah vitamin C, asam

amino, glukolisa, belerang, dan vitamin B

1.2Perumusan masalah
1. Apa yang dimaksudselvolta?

Page
2
2. Apakahbuah lemon mampumenghasilkanenergilistrik?

1.2 Tujuan

TujuanPraktikumselvoltainiadalah :

1. Mengujiapakah lemon dapatmenghasilkanaruslistrik?


2. Untukmenambahpengetahuansiswaterhadapselvolta
3. Mengetahui proses pembuatanenergilistrikdaribarang-barang di sekitarkita

1.4 Manfaat penelitian

Manfaatdaripenelitianiniadalah agar kitamengetahui

BAB II

PENGAMATAN

2.1TempatdanWaktuPraktikum
Berikut tempat dan waktu :
1. TempatPraktikum : Lab Kimia
2. Dilakukanpadatanggal : 9 September 2022
3. WaktuPraktikum :90 Menit

Page
3
2.2 AlatdanBahanPraktikum
Dalamproses praktikumdigunakanbeberapaalatdanbahansebagaiberikut:
1. 2Buah lemon
2. 1 Buahlampu Led
3. 2 Buahkabelbuayamerah
4. 2 Buahkabelbuayahitam
5. 3 Buahlempengtembaga(Cu)
6. 3 Buahlempamgseng (Zn)
7. Pisau

2.3 Cara Kerja

Untukmelakukannyadapatdilakukandengancaraberikut :
1. Siapkanbuahlemonkemudian iris menjadi 3 bagian
2. Selanjutnyatancapkanlempengtembagadansengmasing-masing1 pada
setiappotongan buah lemon
3. Kemudiansambungkanantaralempengsengdanlempengtembagadengankabel yang
telahdipasangpenjepitbuaya
4. Lalusombongkanlampu LED padarangkaiantersebut

2.4 Hasil Praktikum

Page
4
Page
5
BAB III

PEMBAHASAN

Listrikdapatdihasilkandarijeruk lemon  karenaterjadirekasiredoks yang

spontandalamrangkaian yang dibuat. Jeruk lemon mengandungasamsitrat

(C6H8O7). Senyawaini yang menyebabkanasampadajeruk.

Asamsitrattermasukelektrolitlemah,

sehinggadapatdialiriaruslistrik. Lempengsengbertindaksebagai anode

(kutubnegatif) merupakantempatterjadinyareaksioksidasi.

Sedangkanlempengtembagabertindaksebagaikatode (kutubpositif)

merupakantempatterjadinyareduksi.

Pada anode, logam Zn melepaskanelektrondanmenjadi Zn2+ yang larut.

Zn(s) → Zn2+(aq) + 2e-

Padakatode, ion Cu2+ menangkapelektrondanmengendapmenjadilogam Cu.

Cu2+(aq) + 2e- → Cu(s)

halinidapatdiketahuidariberkurangnyamassalogam Zn setelahreaksi,

sedangkanmassalogam Cu bertambah. Reaksi total yang

terjadipadaselgalvaniadalah:

Zn(s) + Cu2+(aq) → Zn2+(aq) + Cu(s)

Sepertisudahkitaketahuijikalistrikadalahelektron yang mengalir.

Jikadiperhatikanpadareaksi di atasterdapatspesi yang melepaskanelektron (seng)

danspesi yang menangkapelektron (tembaga). Proses

pelepasandanpenerimaanelektroninitentusajaharusmelaluisuatuperantara, dan yang

digunakansebagaiperantaraadalahkabel. Ketikaelektronbergerakmelaluikabelinilah

yang dinamakanlistrik, sehinggadapatmenyalakanlampu led yang

ditempatkandiantarakabel.

Page
6
BAB IV

PENUTUP

3.1 Kesimpulan

Sumber

3.2 Saran

• Berdasarka

Page
7
DAFTAR PUSTAKA

https://id.wikipedia.org/

https://id.scribd.com/document/535593751/Praktikum-Sederhana-Sel-

Volta-Dengan-Jeruk-Nipis

https://www.zenius.net/blog/sel-volta-adalah

Page
8
LAMPIRAN DOKUMENTASI

4.1 Dokumentasicarakerja

1)

2)

3)

4)

4.2 DokumentasiHasilkerja

1)

2)

Page
9
3)

Page
10

Anda mungkin juga menyukai