Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran: PPKn Kelas/Semester : XII/1


Materi : Perlindungan dan Penegakan Hukum Alokasi Waktu : 2x40 Menit
KD : 3.2 dan 4.2 Pertemuan Ke- :7

Tujuan Pembelajaran
1. menyebut pasal-pasal UUD Negara RI Tahun 1945 yang mengatur tentang keuangan, BPK,
dan kekuasaan kehakiman,
2. menjelaskan pengelolaan keuangan Negara Kesatuan Republik Indonesia,
3. mengidentifikasi peran Badan Pemeriksa Keuangan menurut UUD Negara RI Tahun 1945,
serta
4. memahami penyelenggaraan kekuasaan kehakiman dalam UUD Negara RI Tahun 1945.
Activity Duration

Opening

• Guru hadir dikelas dan menyapa siswa, dan berdo’a 10


• Guru mempersiapkan kelas, mengecek kehadiran siswa, merapihkan tempat
duduk dan kebersihan kelas.
• Guru melakukan apersepsi
Main

•Guru menanyangkan video tentang Badan Pemeriksa Keuangan terkait 60


Hukumnya
• Guru memberi sesi tanya jawab tentang materi tersebut
• Guru menjelaskan tentang Konstitusi Negara yang mengatur tentang
keuangan, BPK, dan kekuasaan kehakiman
• Guru memberi pertanyaan tentang Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) dan
UUD 1945
• Siswa mencari informasi di internet
• Jawaban dan Temuan siswa di diskusikan dengan guru dan siswa lain.
Closing

• Guru menyimpulkan pembelajaran 10


• Guru mengingatkan supaya membaca materi yang ada di buku maupun
sumber lain.

Penilaian
1. Kemampuan berpendapat, bertanya
2. Sikap selama pembelajaran
3. Hasil dan temuan materi selama pembelajaran

Kota Bogor, Agustus 2022


Kepala Sekolah, Guru Pengampu

Sandra Susanto, M.Pd.I Aulia Faris Humam, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai