Anda di halaman 1dari 42

BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Penerapan Manajemen Peningkatan Mutu Berbasis Madrasah (MPMBM) sebenarnya
merupakan jawaban dari terhadap semakin kompleksnya permasalahan yang dihadapi oleh
dunia pendidikan sekaligus menumbuhkan kepercayaan masyarakat terhadap dunia
pendidikan.

Untuk mengembalikan keprcayaan masyarakat terhadap dunia pendidikan tersebut, Madrasah


diharapkan memiliki alternatif dan kebijakan / langkah yang dapat diterima oleh masyarakat.
Segala potensi yang ada diMadrasah dioptimalkan agar menjadi Madrasah yang berprestasi,
berdisiplin, berbudaya, dilandasi iman dan taqwa, sesuai dengan visinya dan kondisi obyektif
Madrasah. Maka untuk mewujudkan tujuan pendidikan tersebut perlu dilaksanakan berbagai
macam kegiatan yang antara lain:
1. Pemantapan pelaksanaan kurikulum untuk memenuhi kebutuhan orang tua murid.
2. Peningkatan jumlah jenis dan mutu sebagai peningkatan dan pemerataan pelayanan
pendidikan.
3. Peningkatan sarana dan prasarana pendidikan sebagai usaha pelayanan pendidikan yang
merata.
4. Peningkatan mutu pendidikan yang berorientasi pada peningkatan mutu pembelajaran
dan hasil evaluasi belajar (output) serta dapat bersaing dengan satuan pendidikan lainnya
pada jenjang pendidikan selanjutnya (outcome).
5. Sebagai kegiatan yang bersifat kemasyarakatan.
Kegiatan – kegiatan tersebut di atas harus ditunjang dengan pelayanan administrasi
Madrasah yang terencana, teratur, terarah, dan berkesinambungan yang dituangkan
dalam bentuk rencana kerjaMadrasah (RKM).

Rencana kerjaMadrasah ini dimaksudkan agar dapat dipergunakan sebagai kerangka acuan
oleh Kepala Madrasah dalam mengambil kebijakan, disamping itu sebagai pedoman dalam
mencapai keberhasilan pelaksanaan progam belajar mengajar dan administrasi Madrasah
yang lain, agar pengelola Madrasah tidak menyimpang dari prinsip – prinsip manajemen.
Keberhasilan perencanaan ini menurut peran serta aktif dari warga Madrasah dan dukungan
dari warga masyarakat. Seluruh komponen Madrasah harus mempunyai persepsi yang sama
terhadap visi dan misi sehingga seluruh progam yang dijalankan oleh Madrasah tidak
menyimpang dari visi dan misi tersebut.

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


B. TUJUAN RKM
Penyusunan Rencana Pengembangan Madrasah ini bertujuan :
1. Tujuan Umum
a. Mengetahui semua potensi Madrasah yang ada untuk dapat diolah dan dikembangkan
b. Sebagai pedoman operasional dalam mengelola Madrasah selama satu tahun pelajaran
dan tahun – tahun berikutnya.
c. Memiliki tolok ukur keberhasilan / ketidak berhasilan dalam mengelola Madrasah
selama satu tahun pelajaran.
d. Mengetahui permasalahan – permasalahan yang timbul di Madrasah yang kemudian
menjadi hambatan, peluang atau ancaman pengembangan Madrasah.

2. Tujuan Khusus
Agar para pelaksana pendidikan dapat:
a. Melaksanakan tugas secara tertib, berdaya guna dan terarah.
b. Melaksanakan administrasi pendidikan secara rapi dan teratur
c. Melaksanakan kegiatan belajar mengajar sesuai dengan kalender pendidikan dan
kelender kegiatan Madrasah dengan hasil yang lebih optimal.

C. LANDASAN HUKUM
Landasan hukum penyusunan RKM ini sebagai berikut :
1. UU Nomor 20 / 2003 tentang sistem pendidikan nasional pasal 4 (Pengelolaan dana
pendidikan berdasar pada prinsip keadilan, efisiensi, transparansi dan akuntabilitas
publik)
2. Undang – undang nomor 25 tahun 2004 Tentang sistem perencanaan Pembanginan
Nasional
3. PP No. 19 / 2005 tentang standar nasional pendidikan pasal 53 (Setiap satuan pendidikan
dikelola atas dasar rencana kerja tahunan yang merupakan penjabaran rinci dari rencana
kerja jangka menengah satuan pendidikan yang meliputi masa 4 tahun)
4. Permendiknas 19 / 2007 tentang standar pengelola pendidikan. Madrasah membuat
rencana kerja jangka menengah (RKJM) 4 tahun. Rencana kerja tahunan (RKT)
dinyatakan dalam Rencana Kegiatan dan Anggaran Madrasah (RKA/S) dilaksanakan
berdasarkan RKJM. RKJM/T disetujui saat dewan pendidikan setelah memperhatikan
pertimbangan dari komite Madrasah dan disahkan berlakunya oleh Kantor Kementerian
Agama Kabupaten / Kota.
5. Rencana Strategis Departemen Pendidikan Nasional 2014 – 2019.
6. Peraturan Pemerintah Nomor 48 Tahun 2008 tentang ”Pendanaan Pendidikan”.
7. Permendiknas Nomor 11 Tahun 2009 tentang ”Kriteria Penilaian Akreditasi”.

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


8. Peraturan Pemerintah No.17 Tahun 2010 tentang ”Pengelolaan dan Penyelenggaraan
Pendidikan”.
9. Peraturan Pemerintah No 66 tentang ”Perubahan atas Peraturan Pemerintah No.17 Tahun
2010 tentang ”Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan”.

D. MANFAAT RKM
RKM penting dimiliki Madrasah, maka MI Maarif NU Cumpleng Kecamatan Brondong
Kabupaten Lamongan menyusun RKM untuk memberi arah dan bimbingan para pelaku
Madrasah dalam rangka menuju perubahan atau tujuan Madrasah yang lebih baik dalam
meningkatkan dan mengembangkan Madrasah dengan resiko yang kecil dan untuk
mengurangi ketidakpastian masa depan. Dengan adanya RKM diharapkan dapat dijadikan
sebagai :
1. Pedoman kerja untuk perbaikan dan pengembangan Madrasah.
2. Sarana untuk melakukan monitoring dan evaluasi pelaksanaan pengembangan Madrasah.
3. Bahan untuk mengajukan usulan pendanaan pengembangan Madrasah.

E. PROSES/TAHAPAN PENYUSUNAN RKM


Proses penyusunan RKM dilakukan melalui tiga jenjang, yaitu : persiapan, perumusan RKM
dan pengesahan RKM. Alur penyusunan RKM tersebut dapat dilukiskan sebagai berikut :

PERSIAPAN PERUMUSAN RKM : PENGESAHAN RKM


Pembentukan Tim Analisis Kondisi Madrasah Pengesahan RKM oleh
yang terdiri KS, Guru Perumusan Progam, Kepala Madrasah / Komite
dan Ketua Komite Sasaran, Indikator Madrasah & Kepala Kantor
Pembekalan RKM Keberhasilan, Kegiatan dan Kementerian Agama
penanggungjawab Pemuda dan OlahragaKab.
Perumusan rencana Biaya Lamongan
dan Pendanaan Sosialisasi RKM

Gambar 1.1. Alur Penyusunan RKM

1. Persiapan
Sebelum perumusan RKM dilakukan, Kepala Madrasah membentuk tim perumus RKM
yang beranggotakan Kepala Madrasah, urusan-urusan, seorang guru senior, seorang guru
yunior ka TU dan ketua komite Madrasah. Kemudian Tim ini mengikuti pembekalan
mengenai kebijakan-kebijakan dan perumusan RKM yang difasilitasi oleh Madrasah
Ibtidaiyah Maarif NU Cumpleng Kec. Brondong.

2. Perumusan RKM
dilakukan melalui 4 tahap, sebagai berikut:

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


Tahap 1 : Analisis Kondisi Madrasah
Tujuan tahap I ini adalah untuk mengidentifikasi kondisi dan kebutuhan madrasah yang
tertuang dalam dokumen evaluasi diri Madrasah (EDS), Analisis kondisi Madrasah
dilakukan melalui langkah – langkah berikut ini :
a. Merumuskan kekuatan dan kelemahan MI Persis Burungayun
b. Merumuskan rekomendasi yang tertuang dalam standar-standar SPM dan SNP
Tahap II : Penyusunan Sasaran dan Indikator Kinerja
Dalam penyusunan sasaran dan indikator kinerja yang perlu dilakukan, yaitu:
a. Merumuskan sasaran berdasarkan skala prioritas rumusan rekomendasi yang terdapat
dalam analisis kondisi Madrasah.
b. Merumuskan Indikator keberhasilan/kinerja yang menjadi tolok ukur pencapaian
harapan seperti yang tertuang dalam standar-standar SPM dan SNP
Tahap III : Merumuskan Kegiatan dan Jadwal Kegiatan
Dalam penyusunan kegiatan, penanggungjawab dan jadwal kegiatan yang perlu
dilakukan, yaitu:
a. Merumuskan kegiatan dan menetapkan penanggung jawab progam
b. Menetapkan jadwal kegiatan yang akan menjadi pedoman implementasi kegiatan
Tahap IV : Penyusunan Rencana Biaya dan Pendanaan
Pada tahap ini ditetapkan jenis dan banyaknya dana yang dibutuhkan, perkiraan jenis dan
jumlah sumber pendanaan, aturan – aturan dari sumber pendanaan dan alokasi jenis dan
sumber pendanaan untuk setiap jenis kebutuhan dana.

F. PENGESAHAN RKM
Setelah RKM selesai disusun oleh Tim, RKM dibahas bersama oleh Kepala Madrasah,
semua guru dan komite Madrasah untuk dikaji ulang agar RKM yang telah disusun sesuai
dengan yang diharapkan. Selanjutnya RKM yang telah dikaji ulang dan diperbaiki disahkan
oleh Kepala Madrasah, Komite Madrasah dan Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten
Lamongan. Akhirnya, RKM yang telah disahkan, disosialisasikan kepada para pemangku
kepentingan di MI Persis Burungayun

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


BAB II
VISI DAN MISI MADRASAH

A. VISI
“Terwujudnya anak didik yang Beriman, Bertaqwa, Berilmu, Beramal dan
Berakhlaqul .”

B. MISI
 Menumbuhkembangkan prilaku anak didik yang islami.
 Melaksanakan pembelajran Aktif-Kreatif-Efektif dan Menyenangkan
 Mengintegrasikan Life Skill ke dalam kurikulum
 Mengembangkan ajaran Ahlus Sunnah Wal Jamaah

C. TUJUAN
Mendidik, mengajar, melatih dan membina peserta didik agar menjadi INSAN KAMIL
yang :
 Beriman mantap (Tetepe Iman)
 Berilmu luas (Jembare Ilmu)
 Berhati terang (Padange Ati)
 Selamat dunia akhirat (Slamet Ndunyo Akhirat)

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


BAB III
PROFIL MADRASAH

A. IDENTITAS MADRASAH
NPSN : 69727109
Nama Madrasah : Persis Burungayun
Alamat : Kp. Burungayun Rt04/07
Kelurahan/Desa : Sukakarya
Kecamatan : Banyuresmi
Kabupaten/Kota : Garut
Provinsi : Jawa Barat
Telepon / HP : 08211843042
Jenjang : MI
Status (Negeri/Swasta) : Swasta
Tahun Berdiri : 2009
Hasil Akreditasi : B

B. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN


JUMLAH
No INDIKATOR KRITERIA
(Orang)
1 Kualifikasi Pendidikan Guru <= SMA Sederajat
D1 -
D2 -
D3 -
S1 9
S2
S3 -
Jumlah 9
2 Sertifikasi Sudah 1
Belum 8
Jumlah 9
3 Gender Pria 5
Wanita 4
Jumlah 9
4 Status Kepegawaian PNS -
GTT -
GTY 22
Honorer -
Jumlah 22

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


C. DATA SISWA DAN ROMBONGAN BELAJAR
  KELAS TOTAL
1 2 3 4 5 6
ROMBEL 1 1 1 1 1 1 6
LAKI-LAKI 10 12 11 10 10 12
PEREMPUAN 5 12 9 7 10 8
TOTAL 49 41 28 34 35 46 106
SISWA/ROMBEL 1 1 1 1 1 1 6

D. KONDISI SARANA DAN PRASARANA


Jumlah Siswa 106 orang
Jumlah Siswa Pria 57 orang
Jumlah Siswa Wanita 49 orang
Jumlah Guru 9 orang
Jumlah Rombel 1 rombel

1. Lahan
Kriteria Data Satuan
Luas Lahan 1.0649 m2
Jumlah Lantai Bangunan 1 tingkat
Jumlah Rombel 6 rombel
Jumlah Siswa 106 orang
Rasio Lahan Thd Siswa 1 orang/m2

2. Bangunan
Kriteria Data Satuan
Luas Bangunan 702 m2
Jumlah Lantai Bangunan 1 Tingkat
Jumlah Rombel 6 Rombel
Jumlah Siswa 106 Orang
Rasio Lantai Bangunan Thd Siswa 1 orang/m2

3. Listrik
Kriteria Data Satuan
Jumlah Daya 1.300 Watt

4. Ruang Kelas
(diisi jumlah seluruh ruang kelas yang ada dan seluruh perabot di seluruh kelas)

Kondisi
Kriteria Satuan Rusak Rusak Jumlah
Baik
Ringan Berat
Jumlah total ruang kelas kelas 12

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


Kondisi
Kriteria Satuan Rusak Rusak Jumlah
Baik
Ringan Berat
Kapasitas Maksimum orang 150
Rata-rata luas ruang kelas m2 30
Ratio Luas ruang kelas orang/m2 1
Rata-rata lebar ruang kelas m2 5
Perabot          
Jumlah kursi siswa buah 240
Jumlah meja siswa buah 240
Jumlah kursi guru buah 12
Jumlah meja guru buah 12
Jumlah Lemari di kelas buah 12
Jumlah Papan Pajang buah 12
Jumlah Papan Tulis buah 12
Jumlah Tempat sampah buah 20
Jumlah Tempat cuci tangan buah 15
Jumlah Jam Dinding buah 15
Jumlah Stop Kontak Listrik buah 20

5. Perpustakaan
Kondisi
Kriteria Satuan Rusak Rusak Jumlah
Baik
Ringan Berat
Luas bangunan perpustakaan m2 30 - - 30
BUKU          
Buku teks pelajaran eksemplar 1.8 5 2 25
Buku panduan pendidik eksemplar 30 10 - 40
Buku pengayaan judul 8 10 5 95
Buku referensi judul 8 15 4 14
Sumber belajar lain judul 13 1 14
PERABOT        
Rak Buku set 3 - - 3
Rak Majalah buah 2 - - 2
Rak Surat Kabar buah 1 - - 1
Meja baca buah 30 - - 30
Kursi baca buah 30 - - 30
Kursi kerja buah 1 - - 1
Meja kerja/sirkulasi buah 1 - - 1
Kursi Kerja buah 1 - - 1
Lemari Katalog buah 1 - - 1
Lemari buah 1 - - 1
Papan pengumuman buah 1 - - 1
Meja multimedia buah - - - -
MEDIA PEMBELAJARAN        
Peralatan multimedia buah  - -  -  -
PERLENGKAPAN        

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


Kondisi
Kriteria Satuan Rusak Rusak Jumlah
Baik
Ringan Berat
LAINNYA
Buku inventaris buah 1 - - 1
Tempat sampah buah 1 - - 1
Kotak kontak buah 1 - - 1
Jam dinding buah 1 - - 1

6. Laboratorium IPA
Kondisi
Kriteria Satuan Rusak Rusak Jumlah
Baik
Ringan Berat
Luas bangunan Laboratorium
m2 0 -  -  0
IPA
PERABOT        
Lemari buah  1 -  -  1
PERALATAN PENDIDIKAN        
Model kerangka manusia buah - - - -
Model tubuh manusia buah - - - -
Globe buah 1 - -
Model tata surya buah - - -
Kaca pembesar buah - -
Cermin datar buah - -
Cermin cekung buah - -
Cermin cembung buah - -
Lensa datar buah - -
Lensa cekung buah - -
Lensa cembung buah - -
Magnet batang buah - - -
Poster IPA set - - 30

7. Ruang Pimpinan
Kondisi
Kriteria Satuan Rusak Rusak Jumlah
Baik
Ringan Berat
BANGUNAN          
Luas Bangunan m2  20 -  -  20
Lebar minimum m  4 -  -  4
PERABOT        
Kursi pimpinan buah 1  -   - 1
Meja pimpinan buah 1   -  - 1
Kursi dan meja tamu set 2   -  - 2
Lemari buah 2   -  - 2
Papan statistik buah  1  - -  1
PERLENGKAPAN
         
LAINNYA
Simbol kenegaraan set  1  - -  1
Tempat sampah buah  1  -  - 1
Mesin ketik/komputer set  1  -  - 1

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


Filing kabinet buah  1  -  - 1
Brankas buah  -  -  - -
Jam dinding buah  1 -   - 1

8. Ruang Guru
Kondisi
Kriteria Satuan Rusak Rusak Jumlah
Baik
Ringan Berat
BANGUNAN          
Luas bangunan m2 30 - - 30
Ratio Luas / Guru org/m2 1 - - 1
PERABOT  
Kursi kerja buah 22 - - 22
Meja kerja buah 22 - - 22
Lemari buah 2 - - 2
Papan statistik buah 1 - - 1
Papan pengumuman buah 1 - - 1
PERLENGKAPAN
 
LAINNYA
Tempat sampah buah 1 - - 1
Tempat cuci tangan buah 1 - - 1
Jam dinding buah 1 - - 1
Penanda waktu / bel / lonceng buah 1 - - 1
Telepon buah - - - -

9. Tempat Ibadah
Kondisi
Kriteria Satuan Rusak Rusak Jumlah
Baik
Ringan Berat
BANGUNAN          
luas minimum m2 120 - - -
PERABOT  
Lemari / Rak buah 1 - - -
PERLENGKAPAN
 
LAINNYA
Perlengkapan ibadah set 10 - - -
Jam dinding buah 1 - - -

10. Ruang UKS


Kondisi
Kriteria Satuan Rusak Rusak Jumlah
Baik
Ringan Berat
BANGUNAN          
luas m2 10 - - 10
PERABOT  
Tempat tidur set 1 - - 1
Lemari buah 1 - - 1
Meja buah 1 - - 1
Kursi buah 1 - - 1
PERLENGKAPAN  

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


LAINNYA
Buku catatan kesehatan peserta
buah 1 - - 1
didik
Peralatan P3K set 1 - - 1
Tandu set - - - -

11. Jamban
Kondisi
Kriteria Satuan Rusak Rusak Jumlah
Baik
Ringan Berat
BANGUNAN          
Jumlah Jamban Siswa Laki-laki unit 1 - - 1
Jumlah Jamban Siswa
unit 1 - - 1
Perempuan
Jumlah jamban guru unit 1 - - 1

12. Gudang
Kondisi
Kriteria Satuan Rusak Rusak Jumlah
Baik
Ringan Berat
BANGUNAN          
luas m2 30 - - 30
PERLENGKAPAN
         
LAINNYA
Lemari buah - - - -
Rak buah - - - -

13. Ruang Sirkulasi


Kondisi
Kriteria Satuan Rusak Rusak Jumlah
Baik
Ringan Berat
BANGUNAN          
luas m2 0 - - 0
lebar m 5 - - 5
tinggi m 3 - - 3

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40
BAB IV
RENCANA KERJA MADRASAH

Rencana kerja MI Persis Burungayun Lamongan disusun dengan mempertimbangan keadaan Madrasah, harapan pemangku kepentingan, dan tantangan dalam lingkungan
strategis pendidikan di Madrasah agar sasaran dan progam pengembangan Madrasah dalam 4 tahun ke depan lebih realistis dan konsisten dalam prinsip – prinsip
pengelolaan pendidikan yang efektif, efisien, akuntabel dan demokratis. Hasil dari identifikasi dan analisis kondisI Madrasah terdapat pada lampiran (1). Dalam menyusun
Rencana Kerja Madrasah ini meliputi dua kegiatan, yaitu (1) merumuskan program Madrasah yang dilakukan melalui empat langkah, yaitu (a).menetapkan sasaran, (b)
menentukan indikator keberhasilan, (c) menentukan kegiatan dan menetapkan penanggungjawab program,), dan (2) menyusun jadwal kegiatan, seperti pada tabel 3.1 di
bawah ini.

TABEL 3.1. RUMUSAN PROGRAM DAN JADWAL KEGIATAN MADRASAH

KEGIATAN PENANGGUNG 2016/2017 2017/2018 2018/2019 2019/2020


SASARAN INDIKATOR KEBERHASILAN
JAWAB I II I II I II I II
I STANDAR ISI / PENGEMBANGAN KURIKULUM/KTSP
1.1 Kurikulum sudah sesuai dan relevan
1.1.1 Pengembangan kurikulum pada tingkat satuan pendidikan menggunakan panduan yang disusun BSNP.
  tersusunnya tim pengembang kurikulum Madrasah memiliki tim pengembang kurikulum yang 1.1.1.1 penyusunan tim PKM Kurikulum   x   x   x   x
yang dikuatkan dengan SK Kepala dikuatkan dengan SK Kepala Madrasah pengembang kurikulum
Madrasah
  tersusunnya KTSP yang terdiri atas Madrasah memiliki KTSP yang terdiri atas Dokumen 1.1.1.2 pengembangan PKM Kurikulum   x   x   x   x
Dokumen 1 dan Dokumen 2 lengkap 1 dan Dokumen 2 lengkap (silabus dan RPP semua kurikulum madrasah
(silabus dan RPP semua mata pelajaran) mata pelajaran) termasuk muatan lokal sesuai
termasuk muatan lokal sesuai dengan dengan ketentuan yang berlaku;
ketentuan yang berlaku;

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


KEGIATAN PENANGGUNG 2016/2017 2017/2018 2018/2019 2019/2020
SASARAN INDIKATOR KEBERHASILAN
JAWAB I II I II I II I II
  terlasanannya penugasan terstruktur dan Guru memberikan penugasan terstruktur dan 1.1.1.3 penyusunan program Guru x x x x x x x x
kegiatan mandiri tidak terstruktur untuk kegiatan mandiri tidak terstruktur untuk mencapai TT dan TMTT
mencapai kompetensi yang diberikan kompetensi yang diberikan kepada siswa maksimal
kepada siswa maksimal 50% dari alokasi 50% dari alokasi waktu tiap mata pelajaran;
waktu tiap mata pelajaran;
  tersusunnya kurikulum yang memuat beban Madrasah menyusun kurikulum yang memuat beban 1.1.1.4 merumuskan KKM PKM Kurikulum   x   x   x   x
belajar, KKM 75 % tiap mata pelajararan, belajar, KKM 75 % tiap mata pelajararan, tiap kelas,
tiap kelas, dengan memperhatikan unsur dengan memperhatikan unsur KKM melalui rapat;
KKM melalui rapat;
  tersusunnya kalender pendidikan yang Madrasah memiliki kalender pendidikan yang 1.1.1.5 penyusnan kalender PKM Kurikulum x   x   x   x  
memuat pengaturan waktu untuk kegiatan memuat pengaturan waktu untuk kegiatan pendidikan
pembelajaran peserta didik selama satu pembelajaran peserta didik selama satu tahun
tahun ajaran yang memuat 4 macam ajaran yang memuat 4 macam pengaturan waktu;
pengaturan waktu;
  terlaksannya pengembangan silabus Madrasah mengembangkan silabus secara mandiri 1.1.1.6 penyusunan perangkat guru x x x x x x x x
secara mandiri atau cara lainnya atau cara lainnya berdasarkan standar isi, standar pembelajaran
berdasarkan standar isi, standar kompetensi lulusan, dan panduan penyusunan
kompetensi lulusan, dan panduan KTSP.;
penyusunan KTSP.;
  tersosialisasikannya kurikulum kepada Madrasah mensosialisasikan kurikulum kepada 1.1.1.7 sosialisasi kurikulum PKM Kurikulum x   x   x   x  
semua warga Madrasah; semua warga Madrasah; madrasah
1.1.2 Kurikulum dibuat dengan mempertimbangkan karakteristik daerah, kebutuhan sosial masyarakat, kondisi budaya, usia peserta didik, dan kebutuhan pembelajaran.
  terlaksananya pengembangan kurikulum Madrasah mengembangkan kurikulum muatan lokal 1.1.2.1 penyusunan kurikulum PKM Kurikulum x   x   x   x  
muatan lokal disesuaikan dengan disesuaikan dengan karakteristik daerah, muatan lokal
karakteristik daerah, masyarakat dan masyarakat dan budaya setempat
budaya setempat
  tersusunnya program muatan lokal yang Madrasah memiliki program muatan lokal yang 1.1.2.2 penyusunan program PKM Kurikulum x   x   x   x  
mencakup jenis program dan strategi mencakup jenis program dan strategi pelaksanaan pelaksanaan muatan
pelaksanaan (latar belakang, tujuan, ruang (latar belakang, tujuan, ruang lingkup, arah lokal
lingkup, arah pengembangan, SK/KD, pengembangan, SK/KD, silabus dan RPP) ;
silabus dan RPP)
1.1.3. Kurikulum telah menunjukan adanya alokasi waktu, rencana program remedial, dan pengayaan bagi peserta didik.

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


KEGIATAN PENANGGUNG 2016/2017 2017/2018 2018/2019 2019/2020
SASARAN INDIKATOR KEBERHASILAN
JAWAB I II I II I II I II
  teralokasikannya waktu yang memadai Madrasah mengalokasikan waktu yang memadai 1.1.3.1 penyusunan PKM Kurikulum x x x x x x x x
untuk setiap mata pelajaran, muatan lokal untuk setiap mata pelajaran, muatan lokal dan pembagian tugas guru
dan pengembangan diri sesuai struktur pengembangan diri sesuai struktur kurikulum dan jadwal pelajaran
kurikulum
  terlaksannya program remedial dan Madrasah melaksanakan program remedial dan 1.1.3.2 pelaksanaan remidial guru x x x x x x x x
pengayaan yang diberikan oleh guru mata pengayaan yang diberikan oleh guru mata pelajaran dan pengayaan
pelajaran yang bersangkutan ; yang bersangkutan ;
1.2 Madrasah menyediakan kebutuhan pengembangan pribadi peserta didik
1.2.1 Madrasah menyediakan layanan bimbingan dan konseling untuk memenuhi kebutuhan pengembangan pribadi peserta didik
  terlaksanakannya layanan bimbingan dan Madrasah memberikan layanan bimbingan dan 1.2.1.1 penyusunan program BK x   x   x   x  
konseling secara terprogram untuk konseling secara terprogram untuk memenuhi BK
memenuhi kebutuhan pengembangan kebutuhan pengembangan pribadi peserta didik;
pribadi peserta didik;
  terlaksanannya layanan bimbingan dan Madrasah memberikan layanan bimbingan dan 1.2.1.2 pelaksanaan program BK x x x x x x x x
konseling secara berkesinambungan sesuai konseling secara berkesinambungan sesuai BK
kebutuhan peserta didik melalui kebutuhan peserta didik melalui Perencanaan,
Perencanaan, Pelaksanaan, Evaluasi, dan Pelaksanaan, Evaluasi, dan Tindak lanjut;
Tindak lanjut;
1.2.2 Madrasah menyediakan kegiatan ekstra kurikuler untuk memenuhi kebutuhan pengembangan pribadi peserta didik.
  terlaksanakannya kegiatan ekstra kurikuler Madrasah melaksanakan kegiatan ekstra kurikuler 1.2.2.1 peyusunan program pembina ekstra x   x   x   x  
diorganisasikan/diprogram melalui diorganisasikan/diprogram melalui perencanaan, ektrakurikuler
perencanaan, pelaksanaan, evaluasi dan pelaksanaan, evaluasi dan tindak lanjut;
tindak lanjut;
  terlaksanakannya kegiatan ekstrakurikuler Madrasah melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler 1.2.2.2 pelaksanaan pembina ektra x x x x x x x x
berdasarkan jadwal yang telah berdasarkan jadwal yang telah diprogramkan; ekstrakurikuler pramuka
diprogramkan; pramuka
      1.2.2.3 pelaksanaan ekstra pembina ekstra x x x x x x x x
kulikuler olahraga olahraga
II. STANDAR PROSES / PENGEMBANGAN PROSES PEMBELAJARAN
2.1 Silabus sudah sesuai/relevan dengan standar
2.1.1 Silabus dikembangkan berdasarkan Standar Isi (SI), Standar Kompetensi Lulusan (SKL), dan panduan KTSP

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


KEGIATAN PENANGGUNG 2016/2017 2017/2018 2018/2019 2019/2020
SASARAN INDIKATOR KEBERHASILAN
JAWAB I II I II I II I II
  tersusunnya silabus untuk semua mata Madrasah memiliki silabus untuk semua mata 2.1.1.1 penyusunan silabus guru x x x x x x x x
pelajaran dan muatan lokal ; pelajaran dan muatan lokal ; semua mapel dan
mulok
2.1.2 Pengembangan Silabus dilakukan guru secara mandiri atau berkelompok.
  terlaksanannya pengembangan silabus Madrasah mengembangkan silabus secara mandiri 2.1.2.1 review dan guru x x x x x x x x
secara mandiri pengembangan silabus
2.2. RPP dirancang untuk mencapai pembelajaran efektif dan sesuai dengan kebutuhan peserta didik
2.2.1 Rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) disusun berdasarkan pada prinsip-prinsip perencanaan pembelajaran
  tersusunnya RPP berdasarkan prinsip- Madrasah meyusun RPP berdasarkan prinsip- 2.2.1.1 penyusunan RPP guru x x x x x x x x
prinsip penyusunan RPP prinsip penyusunan RPP berdasarkan silabus
2.2.2 RPP memperhatikan perbedaan gender, minat, bakat, motivasi belajar, potensi, emosional, gaya belajar, kebutuhan khusus, kecepatan belajar, latar belakang budaya, norma, nilai-nilai, dan lingkungan peserta didik.
  tersusunnya RPP dengan Penyusunan RPP di Madrasah memperhatikan 2.2.2.1 pelaksanaan PKM Kesiswaan x   x   x   x  
memperhatikan /mempertimbangkan /mempertimbangkan karakteristik siswa pendaftaran peserta
karakteristik siswa didik baru (PPDB)
      2.2.2.2 penyusunan RPP guru x x x x x x x x
Berdasarkan
karakteristik siswa
2.3. Sumber belajar dapat diperoleh dengan mudah dan digunakan secara tepat
2.3.1 Peserta didik dapat mengakses buku panduan, buku pengayaan, buku referensi, dan sumber belajar lain selain buku pelajaran dengan mudah.
  terlaksannya penilaian hasil belajar untuk Madrasah melakukan penilaian hasil belajar untuk 2.3.1.1 penyusunan program guru x x x x x x x x
memperbaiki proses pembelajaran.; memperbaiki proses pembelajaran.; penilaian dan tindak
lanjut
  tersedianya berbagai sumber belajar yang semua guru di Madrasah menggunakan berbagai 2.3.1.2 pengadaan sarana PKM Kurikulum x x x x x x x x
relevan dan bervariasi; sumber belajar yang relevan dan bervariasi; penunjang kegiatan
belajar mengajar (ATK
KBM)
2.3.2 Guru menggunakan buku panduan, buku pengayaan, buku referensi, dan sumber belajar lain selain buku pelajaran secara tepat dalam pembelajaran untuk membantu dan memotivasi peserta didik.
  terlaksanannya pemanfaatan sumber Madrasah melaksanakan pemanfaatan sumber 2.3.2.1 pembelian buku Kepala x   x   x   x  
belajar belajar referensi dan atau Perpustakaan
sumber belajar lain
2.4. Pembelajaran dilaksanakan dengan menggunakan metode yang interaktif, inspiratif, menyenangkan, kreatif, menantang dan memotivasi peserta didik
2.4.1 Para guru melaksanakan pembelajaran sesuai dengan yang rencana pembelajaran yang interaktif, inspiratif, menyenangkan, dan menantang mencakup kegiatan pendahuluan, inti, dan penutup.

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


KEGIATAN PENANGGUNG 2016/2017 2017/2018 2018/2019 2019/2020
SASARAN INDIKATOR KEBERHASILAN
JAWAB I II I II I II I II
  tersusunnya RPP berdasarkan silabus Semua guru di Madrasah menerapkan rencana 2.4.1.1 supervisi kelas terkait kepala madrasah x x x x x x x x
untuk setiap mata pelajaran yang pelaksanaan pembelajaran (RPP) yang disusun peneran RPP oleh
diampunya dan melaksanakan tahapan berdasarkan silabus untuk setiap mata pelajaran kepala madrasah
pelaksanaan pembelajaran yang diampunya dan melaksanakan tahapan
pelaksanaan pembelajaran

2.4.2 Para peserta didik memperoleh kesempatan yang sama untuk melakukan ekplorasi dan elaborasi, serta mendapatkan konfirmasi.
  tersediannya kesempatan kepada peserta semua guru di Madrasah memberikan kesempatan 2.4.2.1 supervisi kelas terkait kepala madrasah x x x x x x x x
didik untuk melakukan eksplorasi kepada peserta didik untuk melakukan eksplorasi kegiatan
eksplorasisiswa oleh
kepala
  tersedianya kesempatan kepada peserta semua guru di Madrasah memberikan kesempatan 2.4.2.2 supervisi kelas terkait kepala madrasah x x x x x x x x
didik unutk melakukan elaborasi kepada peserta didik unutk melakukan elaborasi kegiatan elaborasi oleh
kepala
  tersedianya kesempatan kepada peserta semua guru di Madrasah memberikan kesempatan 2.4.2.3 supervisi kelas terkait kepala madrasah x x x x x x x x
didik untuk melakukan konfirmasi kepada peserta didik untuk melakukan konfirmasi kegiatan konfirmasi
oleh kepala madrasah
2.5. Supervisi dan Evaluasi Proses Pembelajaran dilaksanakan secara berkala dan berkelanjutan
2.5.1 Supervisi dan evaluasi proses pembelajaran dilakukan pada setiap tahap meliputi perencanaan, pelaksanaan, dan penilaian hasil pembelajaran.
  terlaksanannya supervisi dan evaluasi Madrasah melakukan supervisi dan evaluasi proses 2.5.1.1 supervisi persiapan kepala madrasah x x x x x x x x
proses pembelajaran pembelajaran pembelajaran
2.5.2 Supervisi dan evaluasi proses pembelajaran dilakukan secara berkala dan berkelanjutan oleh Kepala Madrasah dan Pengawas.
  terlaksanannya supervisi oleh Kepala Kegiatan supervisi di Madrasah dilaksanakan oleh 2.5.2.1 supervisi administrasi kepala madrasah x x x x x x x x
Madrasah di kelas dan memberikan umpan Kepala Madrasah di kelas dan memberikan umpan pembelajaran
balik kepada guru dua kali dalam setiap balik kepada guru dua kali dalam setiap semester;
semester;
III. STANDAR KOPETENSI LULUSAN/PENGEMBANGAN KOPETENSI LULUSAN (AKADEMIK DAN NON AKADEMIK)
3.1. Peserta didik dapat mencapai target akademis yang diharapkan
3.1.1 Peserta didik memperlihatkan kemajuan yang lebih baik dalam mencapai target yang ditetapkan SKL.

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


KEGIATAN PENANGGUNG 2016/2017 2017/2018 2018/2019 2019/2020
SASARAN INDIKATOR KEBERHASILAN
JAWAB I II I II I II I II
  tercapainya KKM pada setiap mata Hasil belajar peserta didik tiap mata pelajaran di 3.1.1.1 penyusunan PKM Kurikulum x   x   x   x  
pelajaran oleh peserta didik Madrasah melampui KKM standar minimal nasional kompetensi
(75%); Ketuntasan Minimal
      3.1.1.2 penyusunan kriteria PKM Kurikulum x   x   x   x  
kenaikan kelas
      3.1.1.3 Pelaksanaan Ulangan PKM Kurikulum x x x x x x x x
Tengah Semester
      3.1.1.4 Pelaksanaan Ulangan PKM Kurikulum x x x x x x x x
Akhir Semester
      3.1.1.5 Pelaksanaan Ujian PKM Kurikulum   x   x   x   x
Nasional
3.1.2 Peserta didik memperlihatkan kemajuan sebagai pembelajar yang mandiri.
  tercapainya keaktifan siswa dalam semua peserta didik di Madrasah aktif mengikuti 3.1.2.1 kegiatan pembelajaran guru x x x x x x x x
mengikuti pembelajaran di kelas dan pembelajaran di kelas dan memperoleh pengalaman di alam terbuka
memperoleh pengalaman belajar yang belajar yang dapat menganalisis gejala alam dan
dapat menganalisis gejala alam dan sosial sosial serta mampu memanfaatkan lingkungan
serta mampu memanfaatkan lingkungan secara produktif dan bertanggungjawab;
secara produktif dan bertanggungjawab
  terlaksananya keterlibatan siswa dalam Peserta didik di Madrasah terlibat dalam 3.1.2.2 pembiasaan membaca guru x x x x x x x x
memperoleh pengalaman belajar melalui memperoleh pengalaman belajar melalui program di perpustakaan
program pembiasaan untuk mencari pembiasaan untuk mencari informasi/pengetahuan
informasi/pengetahuan lebih lanjut dari lebih lanjut dari berbagai sumber belajar selama
berbagai sumber belajar selama satu tahun satu tahun pelajaran terakhir.;
pelajaran terakhir
3.1.3 Peserta didik memperlihatkan motivasi belajar dan rasa percaya diri yang tinggi.
  tercapainya pengalaman belajar untuk Peserta didik di Madrasah memperoleh pengalaman 3.1.3.2 penanaman karakter PKM Kesiswaan x x x x x x x x
menumbuhkan dan mengembangkan sikap belajar untuk menumbuhkan dan mengembangkan melalui kegiatan
percaya diri dan bertanggung jawab sikap percaya diri dan bertanggung jawab ; upacara dan membaca
asma'ul husnah

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


KEGIATAN PENANGGUNG 2016/2017 2017/2018 2018/2019 2019/2020
SASARAN INDIKATOR KEBERHASILAN
JAWAB I II I II I II I II
  tercapainya pengalaman mengekspresikan Peserta didik di Madrasah memperoleh pengalaman 3.1.3.2 pembuatan papan PKM Sapras     x          
diri melalui kegiatan seni dan budaya, mengekspresikan diri melalui kegiatan seni dan pajangan kelas
praktikum pembelajaran dan praktik budaya, praktikum pembelajaran dan praktik
lapangan lapangan
3.2. Peserta didik dapat mengembangkan potensi penuh mereka sebagai anggota masyarakat
3.2.1 Madrasah mengembangkan kepribadian peserta didik.
  terlaksanannya pengembangan kepribadian Peserta didik di Madrasah mengembangkan 3.2.1.1 pelaksanaan program PKM Kesiswaan x x x x x x x x
peserta didik kepribadian peserta didik jabat tangan dengan
guru sebelum masuk
kelas
3.2.2 Madrasah mengembangkan keterampilan hidup
  terlaksanannya pengembangan Peserta didik di Madrasah mengembangkan 3.2.2.1 pelaksanaan guru x x x x x x x x
kemampuan tentang lingkungan hidup kemampuan tentang lingkungan hidup pembelajaran tentang
peserta didik lingkungan hidup
  terlaksanannya pengembangan ketrampilan Peserta didik di Madrasah mengembangkan 3.2.2.2 pelaksanaan guru x x x x x x x x
hidup peserta didik ketrampilan hidup pembelajaran tentang
ketrampilan hidup
3.2.3 Madrasah mengembangkan nilai-nilai agama, budaya, dan pemahaman atas sikap yang dapat diterima
  terlaksananya nilai-nilai agama, budaya dan Peserta didik di Madrasah mengembangkan nilai- 3.2.3.1 pelaksanaan program PKM Kesiswaan x x x x x x x x
sikap peserta didik nilai agama, budaya dan sikap sholat berjamaah dan
sholat dhuha
IV. STANDAR PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN
4.1. Pemenuhan jumlah pendidik dan tenaga kependidikan sudah memadai
4.1.1 Jumlah pendidik memenuhi standar
  terpenuhinya setiap 32 peserta didik dan 6 Madrasah memiliki guru untuk setiap 32 peserta 4.1.1.1 rekapitulasi jumlah kepala madrasah x   x   x   x  
(enam) orang guru untuk setiap satuan didik dan 6 (enam) orang guru untuk setiap satuan guru
pendidikan, dan untuk daerah khusus 4 pendidikan, dan untuk daerah khusus 4 (empat)
(empat) orang guru setiap satuan orang guru setiap satuan pendidikan;;
pendidikan
4.1.2 Jumlah tenaga kependidikan memenuhi standar.
  terpenuhinya tenaga administrasi Madrasah memiliki tenaga administrasi (rombongan 4.1.2.1 pembuatan SK TU kepala madrasah x   x   x   x  
(rombongan belajar lebih dari 6) belajar lebih dari 6); Administrasi

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


KEGIATAN PENANGGUNG 2016/2017 2017/2018 2018/2019 2019/2020
SASARAN INDIKATOR KEBERHASILAN
JAWAB I II I II I II I II
  Madrasah kami perlu memiliki pengelola Madrasah memiliki pengelola perpustakaan; 4.1.2.2 pembuatan SK Kepala kepala madrasah x   x   x   x  
perpustakaan; perpustakaan
  tersedianya petugas layanan khusus Madrasah memiliki petugas layanan khusus 4.1.2.3 pembuatan SK kepala madrasah x   x   x   x  
(pesuruh, penjaga kebun/kebersihan) (pesuruh, penjaga kebun/kebersihan); petugas kebersihan
madrasah
4.2. Kualifikasi pendidik dan tenaga kependidikan sudah memadai
4.2.1 Kualifikasi pendidik memenuhi standar.
  tersedianya 2 (dua) orang guru yang Madrasah memiliki 2 (dua) orang guru yang 4.2.1.1 rekapitulasi data kepala madrasah x   x   x   x  
memenuhi kualifikasi akademik S1 atau D- memenuhi kualifikasi akademik S1 atau D-IV dan 2 pendidikan terahir dan
IV dan 2 (dua) orang guru yang telah (dua) orang guru yang telah memiliki sertifikat sertifikasi guru
memiliki sertifikat pendidik pendidik;;
4.2.2 Kualifikasi tenaga kependidikan memenuhi standar
  tersediannya tenaga layanan khusus yang Madrasah memiliki tenaga layanan khusus yang 4.2.2.1 pembuatan SK kepala madrasah x   x   x   x  
terdiri atas keamanan Madrasah, tukanag terdiri atas keamanan Madrasah, tukanag kebun, penjaga keamanan
kebun, tenaga kebersihan tenaga kebersihan madrasah
4.3. Kompetensi pendidik dan tenaga kependidikan sudah memadai
4.3.1 Kompetensi pendidik memenuhi standar
  terpenuhinya standar kopetensi kepala Kompetensi Kepala Madrasah memenuhi standar 4.3.1.1 pembuatan program kepala madrasah x   x   x   x  
madrasah kerja kepala madrasah
  terpenuhinya standar kopetensi guru Kompetensi guru di Madrasah memenuhi standar 4.3.1.2 pembuatan media guru x x x x x x x x
pembelajaran
4.3.2 Kompetensi tenaga kependidikan memenuhi standar.
  terpenuhinya kopetensi tenaga administrasi Madrasah memiliki Tenaga administrasi yang 4.3.2.1 penyusunan program TU Administrasi x   x   x   x  
memenuhi standar kompetensi.; TU Administrasi
  tersedianya Petugas perpustakaan yang Madrasah memiliki Petugas perpustakaan yang 4.3.2.2 penyusunan program Kepala x   x   x   x  
memenuhi standar kompetensi memenuhi standar kompetensi.; perpustakaan Perpustakaan
  tersedianya Petugas laboratorium IPA yang Madrasah memiliki Petugas laboratorium IPA yang 4.3.2.3 penyusunan progran kepala LAB IPA x   x   x   x  
memenuhi standar kompetensi memenuhi standar kompetensi.; LAB IPA
  tersedianya Penjaga yang memenuhi Madrasah memiliki Penjaga yang memenuhi standar 4.3.2.4 pendatataan Penjaga x x x x x x x x
standar kompetensi kompetensi.; keterlambatan guru, keamanan
karyawan dan siswa
dan jam pulang lebih

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


KEGIATAN PENANGGUNG 2016/2017 2017/2018 2018/2019 2019/2020
SASARAN INDIKATOR KEBERHASILAN
JAWAB I II I II I II I II
awal
V. STANDAR SARANA DAN PRASARANA Madrasah
5.1. Sarana Madrasah sudah memadai
5.1.1 Madrasah memenuhi standar terkait dengan ukuran ruangan, jumlah ruangan, persyaratan untuk sistem ventilasi, dan lainnya.
  tersianya lahan yang memiliki status hak Lahan Madrasah memiliki status hak atas tanah, 5.1.1.1 pengajuan sertifikat kepala madrasah     x          
atas tanah, dan/atau ijin pemanfaatan dari dan/atau ijin pemanfaatan dari pemegang hak atas tanah/ijin pemanfaatan
pemegang hak atas tanah yang berlaku tanah yang berlaku minimum 20 tahun; tanah
minimum 20 tahun
  tersedianya bangunan gedung yang Madrasah memiliki bangunan gedung yang 5.1.1.2 pengajuan IMB kepala madrasah     x          
dilengkapi dengan ijin mendirikan bangunan dilengkapi dengan ijin mendirikan bangunan (IMB)
(IMB) dan ijin penggunaan; dan ijin penggunaan;
5.1.2 Madrasah memenuhi standar terkait dengan jumlah peserta didik dalam rombongan belajar
  tersediannya daftar hadir harian dan per Madrasah memiliki daftar hadir harian dan per 5.1.2.1 pembuatan daftar hadir PKM Kesiswaan x   x   x   x  
rombel untuk peserta didik; rombel untuk peserta didik; siswa sesuai kelas dan
rombel
5.1.3 Madrasah memenuhi standar terkait dengan penyediaan alat dan sumber belajar termasuk buku pelajaran.
  tersedianya prasarana perpustakaan yang Ruang perpustakaan Madrasah memiliki prasarana 5.1.3.1 melengkapi sarana dan Kepala x              
sesuai standar yang sesuai standar prasarana kebutuhan Perpustakaan
perpustakaan
  tersedianya ruang laboratorium IPA dengan Madrasah memiliki ruang laboratorium IPA dengan 5.1.3.2 melengkapi sarana dan kepala LAB IPA     x          
alat dan sumber belajar yang dimiliki alat dan sumber belajar yang dimiliki minimal prasarana kebutuhan
minimal lengkap (sesuai lampiran lengkap (sesuai lampiran Permendiknas No 24 LAB IPA
Permendiknas No 24 tahun 2007); tahun 2007);
  tersedianya ruang tempat bermain/olahraga Madrasah memiliki ruang tempat bermain/olahraga 5.1.3.3 pembelian peralatan PKM Sapras x   x   x   x  
dengan alat dan sumber belajar yang dengan alat dan sumber belajar yang dimiliki olahraga
dimiliki minimal lengkap (sesuai lampiran minimal lengkap (sesuai lampiran Permendiknas No
Permendiknas No 24 tahun 2007); 24 tahun 2007);

  tersedianya ruang computer dan internet Madrasah memiliki ruang computer dan internet 5.1.3.4 pengadaan LAB PKM Sapras         x      
dengan alat dan sumber belajar yang dengan alat dan sumber belajar yang dimiliki Komputer
dimiliki minimal lengkap (sesuai lampiran minimal lengkap (sesuai lampiran Permendiknas No
Permendiknas No 24 tahun 2007); 24 tahun 2007);

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


KEGIATAN PENANGGUNG 2016/2017 2017/2018 2018/2019 2019/2020
SASARAN INDIKATOR KEBERHASILAN
JAWAB I II I II I II I II
5.2. Madrasah dalam kondisi terpelihara dan baik
5.2.1 Pemeliharaan bangunan dilaksanakan secara berkala sesuai dengan persyaratan standar.
  tersedianya program pemeliharaan jangka Madrasah memiliki program pemeliharaan jangka 5.2.1.1
penyusunan program PKM Sapras x   x   x   x  
pendek/tahunan pendek/tahunan; pemeliharaan tahunan
  terlaksananya program pemeliharaan Madrasah memiliki program pemeliharaan jangka 5.2.1.2 penyusunan program PKM Sapras x              
jangka menengah atau 4 tahun menengah atau 4 tahun; pemeliharaan 4 tahun
  terlaksananya pemeliharaan sesuai dengan Madrasah melaksanakan pemeliharaan sesuai 5.2.1.3 perawatan dan PKM Sapras   x   x   x   x
jadwal sesuai yang tertera dalam program dengan jadwal sesuai yang tertera dalam program perbaikan instalasi
pemeliharaan; pemeliharaan; listrik (termasuk
pergantian lampu)
      5.2.1.4 perawan dan PKM Sapras x   x   x   x  
perbaikan sarana
kamar mandi
guru/karyawan dan
siswa
      5.2.1.5 perawan dan PKM Sapras x   x   x   x  
perbaikan ruang
kelas/guru/pembelajara
n
      5.2.1.6 perawan dan PKM Sapras   x   x   x   x
perbaikan instalasi air
  tersusunnya laporan pelaksanaan Madrasah membuat laporan pelaksanaan 5.2.1.7 penyusunan laporan PKM Sapras   x   x   x   x
pemeliharaan pemeliharaan ; pelaksanaan program
pemeliharaan
5.2.2 Bangunan aman dan nyaman untuk semua peserta didik dan memberi kemudahan kepada peserta didik yang berkebutuhan khusus.
  tersedianya system proteksi untuk Madrasah dilengkapi dengan system proteksi untuk 5.2.2.1 pengadaan alat PKM Sapras             x  
mencegah dan menanggulangi bahaya mencegah dan menanggulangi bahaya kebakaran pemadam kebakaran
kebakaran dan petir dan petir ;
  tersedianya sistem keamanan terdiri atas Bangunan Madrasah dilengkapi dengan sistem 5.2.2.2 pengadaan alaram PKM Sapras               x
peringatan bahaya bagi pengguna, pintu keamanan terdiri atas peringatan bahaya bagi kebakaran
keluar darurat, dan jalur evakuasi jika pengguna, pintu keluar darurat, dan jalur evakuasi
terjadi bencana kebakaran dan/ atau jika terjadi bencana kebakaran dan/ atau bencana
bencana lainnya lainnya ;

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


KEGIATAN PENANGGUNG 2016/2017 2017/2018 2018/2019 2019/2020
SASARAN INDIKATOR KEBERHASILAN
JAWAB I II I II I II I II
  tersusunnya program 7 K Madrasah memiliki program 7 K ; 5.2.2.3 penyusunan program 7 PKM Sapras x   x   x   x  
K
  tersusunnya catatan kegiatan kepedulian / Madrasah memiliki catatan kegiatan kepedulian / 5.2.2.4 Bakti sosial kepala madrasah x x x x x x x x
partisipasi warga Madrasah terhadap partisipasi warga Madrasah terhadap kebersihan
kebersihan dan lingkungan Madrasah dan lingkungan Madrasah ;

  tersedianya tempat sampah yang cukup di Madrasah memiliki tempat sampah yang cukup di 5.2.2.5 pembelian bak sampah PKM Sapras   x   x   x   x
halaman Madrasah halaman Madrasah ;
VI. STANDAR PENGELOLAAN / PENGEMBANGAN DAN IMPLEMENTASI MANAJEMEN Madrasah
6.1. Kinerja pengelolaan Madrasah berdasarkan kerja tim dan kemitraan yang kuat dengan visi dan misi yang jelas dan diketahui oleh semua pihak
6.1.1 Madrasah merumuskan visi dan misi serta disosialisasikan kepada warga Madrasah dan pemangku kepentingan.
  tersusunnya Visi mdrasah Madrasah memiliki Visi 6.1.1.1 penyusunan visi kepala madrasah x   x   x   x  
madrasah
  tersusunnya misi madrasah Madrasah memiliki Misi 6.1.1.2 penyusunan misi kepala madrasah x   x   x   x  
madrasah
6.1.2 Pengelolaan Madrasah menunjukkan adanya kemandirian, kemitraan, partisipasi, keterbukaan, dan akuntabilitas.
  terlaksananya prinsip-prinsip manajemen Madrasah menerapkan prinsip-prinsip manajemen 6.1.2.1 penyusunan struktur, kepala madrasah x   x   x   x  
berbasis Madrasah berbasis Madrasah tugas dan fungsi
masing-masing bidang
6.2. Rencana kerja memiliki tujuan yang jelas dan perbaikan berkelanjutan
6.2.1 Madrasah merumuskan rencana kerja dengan tujuan yang jelas untuk peningkatan dan perbaikan berkelanjutan.
  tersusunnya Rencana Kerja madrasah Madrasah menyusun Rencana Kerja 6.2.1.1 penyusunan RKM kepala madrasah x              
6.2.2 Madrasah mensosialisasikan rencana kerja yang berbasis tujuan untuk peningkatan dan perbaikan berkelanjutan kepada warga Madrasah dan pihak-pihak yang berkepentingan
  terlaksananya sosialisasi RKS/M Madrasah mensosialisasikan RKS/M 6.2.2.1 sosialisasi RKM kepala madrasah x              
6.3. Rencana Pengembangan Madrasah /Rencana Kerja Madrasah berdampak terhadap peningkatan hasil belajar
6.3.1 Rencana Kerja tahunan dinyatakan dalam rencana kegiatan dan anggaran Madrasah dilaksanakan berdasarkan rencana jangka menengah (renstra).
  terlaksananya pengembangan Rencana Madrasah mengembangkan Rencana Kerja 6.3.1.1 penyusunan RKTM kepala madrasah x   x   x   x  
Kerja Tahunan Tahunan
6.3.2 Madrasah melakukan evaluasi diri terhadap kinerja Madrasah secara berkelanjutan untuk melihat dampaknya terhadap peningkatan hasil belajar.

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


KEGIATAN PENANGGUNG 2016/2017 2017/2018 2018/2019 2019/2020
SASARAN INDIKATOR KEBERHASILAN
JAWAB I II I II I II I II
  terlaksananya Evaluasi Diri Madrasah kami Pelaksanaan Evaluasi Diri Madrasah mengacu pada 6.3.2.1 penyusunan EDM kepala madrasah               x
perlu mengacu pada aspek-aspek yang ada aspek-aspek yang ada
6.3.3 Madrasah menetapkan prioritas indikator untuk mengukur, menilai kinerja, dan melakukan perbaikan berdasarkan hasil evaluasi diri dengan memfokuskan pada peningkatan hasil belajar.
  tersusunnya Prioritas indikator untuk Madrasah menetapkan Prioritas indikator untuk 6.3.3.1 penetapan prioritas kepala madrasah               x
mengukur, menilai kinerja, dan melakukan mengukur, menilai kinerja, dan melakukan indikator sebagai
perbaikan perbaikan acuan penyusunan
RKM
6.4. Pengumpulan dan penggunaan data yang handal dan valid
6.4.1 Madrasah mengelola sistem informasi pengelolaan dengan cara yang efektif, efisien dan dapat di pertanggungjawabkan
  terkelolanya sistem informasi manajemen Madrasah mengelola sistem informasi manajemen 6.4.1.1 updating data guru, operator x x x x x x x x
sesuai kebutuhan madrasah sesuai kebutuhan madrasah karyawan dan siswa madrasah
6.4.2 Madrasah menyediakan sistem informasi yang efisien, efektif, dan dapat diakses.
  tersedianya informasi yang efesien, efektif Madrasah menyediakan informasi yang efesien, 6.4.2.1 penyusunan laporan kepala madrasah x x x x x x x x
dan dapat diakses efektif dan dapat diakses
6.5. Pemberian dukungan dan kesempatan pengembangan profesi bagi para pendidik dan tenaga kependidikan
6.5.1 Madrasah meningkatkan keefektifan kinerja pendidik dan tenaga kependidikan dan pengembangan profesi pendidik dan tenaga kependidikan.
  terlaksananya peningkatan dan Madrasah melakukan peningkatan dan 6.5.1.1 pelatihan pendidik dan kepala madrasah x x x x x x x x
pengembangan kinerja dan profesi pendidik pengembangan kinerja dan profesi pendidik dan tenaga kependidikan
dan tenaga kependidikan tenaga kependidikan
6.5.2 Supervisi dan evaluasi pendidik dan tenaga kependidikan sesuai dengan standar nasional.
  terlaksanannya penerapan supervisi dan Madrasah menerapkan supervisi dan evaluasi 6.5.2.1 supervisi pendidik dan kepala madrasah x x x x x x x x
evaluasi pendidik dan tenaga kependidikan pendidik dan tenaga kependidikan tenaga kependidikan
6.6. Masyarakat mengambil bagian dalam kehidupan Madrasah
6.6.1 Warga Madrasah terlibat dalam pengelolaan kegiatan akademis dan nonakademis
  terlibatnya warga dalam pengelolaan Madrasah melibatkan warga dalam pengelolaan 6.6.1.1 rapat koordinasi komite komite madrasah x x x x x x x x
kegiatan akademis dan non akademis kegiatan akademis dan non akademis madrasah
6.6.2 Madrasah melibatkan anggota masyarakat khususnya pengelolaan kegiatan non akademis.
  terlibatnya masyarakat dalam kegiatan Madrasah melibatkan masyarakat dalam kegiatan 6.6.2.1 pelaksanaan program kepala madrasah x x x x x x x x
sholawat nariyah
VII. STANDAR PEMBIAYAAN / PENGEMBANGAN DAN PENGGALIAN DANA PENDIDIKAN

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


KEGIATAN PENANGGUNG 2016/2017 2017/2018 2018/2019 2019/2020
SASARAN INDIKATOR KEBERHASILAN
JAWAB I II I II I II I II
7.1. Madrasah merencanakan keuangan sesuai standar
7.1.1 Anggaran Madrasah dirumuskan merujuk Peraturan Pemerintah, Pemerintahan Provinsi, dan Pemerintahan Kabupaten/Kota.
  tersusunnya anggaran Madrasah yang Madrasah merumuskan anggaran Madrasah yang 7.1.1.1 penyusunan RAB Kepala dan x   x   x   x  
merujuk peraturan pemerintah merujuk peraturan pemerintah ; madrasah bendahara
7.1.2 Perumusan RAPBS / RKAS/M melibatkan Komite Madrasah dan pemangku kepentingan yang relevan.
  tersusunnya RAPBS/RKAS/M di Sekol kami Perumusan RAPBS/RKAS/M di Madrasah 7.1.2.1 penyusunan RKAM kepala dan x   x   x   x  
perluah melibatkan Komite Madrasah dan melibatkan Komite Madrasah dan pemangku bendahara
pemangku kepentingan yang relevan kepentingan yang relevan (orang tua peserta didik,
(orang tua peserta didik, dinas pendidikan, dinas pendidikan, dewan guru) ;
dewan guru) ;
7.1.3 Penyusunan rencana keuangan Madrasah dilakukan secara transparan, efisien, dan akuntabel.
  tersedianya pengumuman rencana Madrasah membuat pengumuman rencana 7.1.3.1 penyusunan program PKM Sapras x              
investasi Madrasah kepada pemangku investasi Madrasah kepada pemangku investasi masdrasah
kepentingan ; kepentingan ;
  tersusunnya pembukuan keuangan Madrasah melakukan pembukuan keuangan 7.1.3.2 pembukuan keuangan bendahara x x x x x x x x
Madrasah dan mudah diakses oleh pihak Madrasah dan mudah diakses oleh pihak yang dalam buku kas umum
yang berkepentingan; berkepentingan;
  tersedianya bukti penutupan buku setiap Madrasah memiliki bukti penutupan buku setiap 7.1.3.3 pembukuan keuangan bendahara x x x x x x x x
akhir bulan atau setelah pemeriksaan akhir bulan atau setelah pemeriksaan petugas yang dalam buku pembantu
petugas yang berwenang atau pada waktu berwenang atau pada waktu serah terima dari kas tunai
serah terima dari pejabat lama. ; pejabat lama. ;
  tersedianya Gambar skema mekanisme Gambar skema mekanisme pengelolaan keuangan 7.1.3.4 pembuatan bagan dan Kepala dan x   x   x   x  
pengelolaan keuangan yang ditempel di di Madrasah ditempel di dinding ruang bendahara alur pengelolaan bendahara
dinding ruang bendahara Madrasah dan Madrasah dan dapat diketahui dengan mudah oleh keuangan madrasah
dapat diketahui dengan mudah oleh semua semua pemangku kepentingan Madrasah. ;
pemangku kepentingan Madrasah. ;
  tersedianya bukti catatan mata anggaran Madrasah memiliki bukti catatan mata anggaran dan 7.1.3.5 pengarsipan kwitansi bendahara x x x x x x x x
dan sumber dananya masing-masing sumber dananya masing-masing. ; penerimaan dana

  tersedinaya bukti semua buku rekening Madrasah memiliki bukti semua buku rekening bank, 7.1.3.6 pengarsipan buku bendahara x x x x x x x x
bank, setoran KPKN dan atau yayasan setoran KPKN dan atau yayasan ; rekening bank dan
KPKN

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


KEGIATAN PENANGGUNG 2016/2017 2017/2018 2018/2019 2019/2020
SASARAN INDIKATOR KEBERHASILAN
JAWAB I II I II I II I II
  tersedianya semua bukti transaksi Madrasah memiliki semua bukti transaksi keuangan 7.1.3.7 pengarsipan semua bendahara x x x x x x x x
keuangan dan mudah diakses oleh pihak dan mudah diakses oleh pihak yang kwitansi/nota
yang berkepentingan; berkepentingan; pengeluaran dana
7.1.4 Madrasah membuat pelaporan keuangan kepada Pemerintah dan pemangku kepentingan.
  tersusunnya laporan keuangan tertulis dan Madrasah memiliki laporan keuangan tertulis dan 7.1.4.1 penyusunan laporan Kepala dan x x x x x x x x
bukti pelaporan seperti surat pengantar bukti pelaporan seperti surat pengantar laporan keuangan kepada bendahara
laporan kepada pemerintah, laporan usaha kepada pemerintah, laporan usaha mandiri, laporan pihak-pihat terkait
mandiri, laporan kepada masyarakat dll. kepada masyarakat dll. sesuai sumber dan
sesuai sumber dan peruntukan serta peruntukan serta rancangan penggunaan dan
rancangan penggunaan dan mudah mudah diakses oleh pihak yang berkepentingan;
diakses oleh pihak yang berkepentingan;

  tersusunnya laporan setiap kegiatan yang Madrasah memiliki laporan setiap kegiatan yang 7.1.4.2 penyusunan laporan kepala madrasah   x   x   x   x
dilakukan Madrasah kaitannya dengan dilakukan Madrasah kaitannya dengan penggunaan pelaksanaan kegiatan
penggunaan dana dan mudah diakses oleh dana dan mudah diakses oleh pihak yang tahunan
pihak yang berkepentingan; berkepentingan;
  tersusunnya laporan semua anggaran rutin Madrasah memiliki laporan semua anggaran rutin 7.1.4.3 penyusunan laporan bendahara x x x x x x x x
Madrasah sesuai dengan aturan Madrasah sesuai dengan aturan perundangan dan keuangan secara
perundangan dan mudah diakses oleh mudah diakses oleh pihak yang berkepentingan; berkala
pihak yang berkepentingan;
  terbelanjakannya dana pengadaan daya Madrasah membelanjakan dana pengadaan daya 7.1.4.4 pembayaran rekening bendahara x x x x x x x x
dan jasa selama satu tahun terakhir.; dan jasa selama satu tahun terakhir.; lintrik
      7.1.4.5 pembayaran rekening bendahara x x x x x x x x
telpon dan langganan
internet
  terbelanjakannya anggaran untuk Madrasah membelanjakan anggaran untuk 7.1.4.6 pengadaan alat rumah TU Administrasi x x x x x x x x
mendukung kegiatan operasional tidak mendukung kegiatan operasional tidak langsung tangga madrasah
langsung untuk satu tahun terakhir.; untuk satu tahun terakhir.;
7.2. Upaya Madrasah untuk mendapatkan tambahan dukungan pembiayaan lainnya
7.2.1 Madrasah memiliki kapasitas untuk mencari dana dengan inisiatifnya sendiri.
  tersusunnya program promosi fasilitas Madrasah memiliki program promosi fasilitas 7.2.1.1 pengadaan koperasi PKM Sapras     x          
Madrasah melalui koperasi maupun non Madrasah melalui koperasi maupun non koperasi madrasah
koperasi seperti jasa penggunaan kelas, seperti jasa penggunaan kelas, non kelas, aula,

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


KEGIATAN PENANGGUNG 2016/2017 2017/2018 2018/2019 2019/2020
SASARAN INDIKATOR KEBERHASILAN
JAWAB I II I II I II I II
non kelas, aula, kantin, laboratorium, kantin, laboratorium, studio, lapangan olahraga, dll.
studio, lapangan olahraga, dll. yang yang dipromosikan melalui berbagai media seperti
dipromosikan melalui berbagai media leaflet atau brosur atau Web atau Blog atau
seperti leaflet atau brosur atau Web atau facebook atau flyer atau siaran radio atau televisi
Blog atau facebook atau flyer atau siaran atau koran atau majalah. ;
radio atau televisi atau koran atau
majalah. ;
7.2.2 Madrasah membangun jaringan kerja dengan Dunia Usaha dan Dunia Industri setempat.
  terlaksananya upaya membangun Madrasah melakukan upaya membangun kerjasama 7.2.2.1 penyusunan proposal kepala madrasah x x x x x x x x
kerjasama dengan DUDI/SUSI dalam dengan DUDI/SUSI dalam bentuk proposal kegiatan penggalian dana
bentuk proposal kegiatan kerjasama dan kerjasama dan atau laporan upaya pencarian dan
atau laporan upaya pencarian dan hasil hasil berupa persetujuan atau MOU.;
berupa persetujuan atau MOU.;
  tersusunnya laporan bantuan melalui Madrasah membuat laporan bantuan melalui 7.2.2.2 penyusunan laporan Kepala dan x x x x x x x x
kerjasama dari minimal 3 DUDI/SUSI ; kerjasama dari minimal 3 DUDI/SUSI ; penggunaan dana bendahara
pada pihak terkait
7.2.3 Madrasah memelihara hubungan dengan alumni.
  tersusunnya program tahunan Madrasah membuat program tahunan penelusuran 7.2.3.1 penyusunan program PKM Kesiswaan x   x   x   x  
penelusuran lulusan berupa skema lulusan berupa skema mekanisme penelusuran penelusuran alumni
mekanisme penelusuran yang di tempel yang di tempel pada dinding Madrasah, formulir
pada dinding Madrasah, formulir penelusuran, buku data penelusuran, SK panitia
penelusuran, buku data penelusuran, SK pelaksanaan penelusuran peserta didik;
panitia pelaksanaan penelusuran peserta
didik;
  tersusunnya laporan tahunan penelusuran Madrasah membuat laporan tahunan penelusuran 7.2.3.2 penyusunan laporan PKM Kurikulum   x   x   x   x
lulusan ; lulusan ; kelulusan siswa
7.3. Madrasah menjamin kesetaraan akses
7.3.1 Madrasah melayani peserta didik dari berbagai tingkatan sosial ekonomi termasuk peserta didik dengan kebutuhan khusus.
  tersusunnya laporan jumlah dan kuota Madrasah memiliki laporan jumlah dan kuota 7.3.1.1 laporan pelaksanaan PKM Kesiswaan x   x   x   x  
peserta didik baru, formulir pengisian data peserta didik baru, formulir pengisian data calon PPDB
calon peserta didik; peserta didik;
7.3.2. Madrasah melakukan subsidi silang kepada peserta didik kurang mampu di bidang ekonomi

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


KEGIATAN PENANGGUNG 2016/2017 2017/2018 2018/2019 2019/2020
SASARAN INDIKATOR KEBERHASILAN
JAWAB I II I II I II I II
  terlaksanannya subsidi silang antara yang Madrasah melakukan subsidi silang antara yang 7.3.2.1 pemberian bantuan PKM Kesiswaan x x x x x x x x
mampu kepada yang kurang mampu.; mampu kepada yang kurang mampu.; pada siswa miskin
VIII STANDAR PENILAIAN: PENGEMBANGAN DAN IMPLEMENTASI PENILAIAN
8.1 Sistem penilaian disusun untuk menilai peserta didik baik dalam bidang akademik maupun nonakademik
8.1.1 Guru menyusun perencanaan penilaian terhadap pencapaian kompetensi peserta didik.
  tersusunnya kisi-kisi soal setiap mata semua guru di Madrasah membuat kisi-kisi soal ; 8.1.1.1 penyusunan kisi-kisi guru x x x x x x x x
pelajaran soal ulangan harian
  tersusunnya program ulangan harian semua guru di Madrasah menyusun program 8.1.1.2 penyusunan program guru x x x x x x x x
menurut Kompetensi Dasar, atau beberapa ulangan harian menurut Kompetensi Dasar, atau ulangan harian
indikator setiap mata pelajaran; beberapa indikator setiap mata pelajaran;

  tersusunnya rencana analisis hasil ulangan semua guru di Madrasah menyusun rencana 8.1.1.3 penyusunan rencana guru x x x x x x x x
harian setiap mata pelajaran.; analisis hasil ulangan harian setiap mata pelajaran.; analisis nilai ulanagan
harian
  tersusunnya program ulangan tengah semua guru di Madrasah menyusun program 8.1.1.4 penyusunan program PKM Kurikulum x   x   x   x  
semester, dan ulangan semester ; ulangan tengah semester, dan ulangan semester ; UTS dan UAS

  tersusunnya program remedial dan semua guru di Madrasah menyusun program 8.1.1.5 menyusun kisi-kisi Guru x x x x x x x x
pengayaan berdasarkan analisis hasil remedial dan pengayaan berdasarkan analisis hasil ulangan tengah
ulangan harian setiap mata pelajaran ; ulangan harian setiap mata pelajaran ; semester

  tersusunnya rencana pemberian tugas semua guru di Madrasah menyusun rencana 8.1.1.6 penyusunan promes guru x x x x x x x x
terstruktur dan tugas mandiri setiap mata pemberian tugas terstruktur dan tugas mandiri TT dan TMTT
pelajaran, baik yang tertuang dalam silabus setiap mata pelajaran, baik yang tertuang dalam
atau RPP, atau bisa juga berupa rencana silabus atau RPP, atau bisa juga berupa rencana
tugas tersendiri.; tugas tersendiri.;
8.1.2 Guru memberikan informasi kepada peserta didik mengenai kriteria penilaian termasuk Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM).
  tersedianya informasi kepada peserta semua guru di Madrasah memberi informasi kepada 8.1.2.1 pemajangan KKM PKM Kurikulum x   x   x   x  
didiknya tentang penetapan KKM mata peserta didiknya tentang penetapan KKM mata semua mapel dan
pelajaran yang diampu masing-masing. ; pelajaran yang diampu masing-masing. ; mulok di semua kelas

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


KEGIATAN PENANGGUNG 2016/2017 2017/2018 2018/2019 2019/2020
SASARAN INDIKATOR KEBERHASILAN
JAWAB I II I II I II I II
  terinformasikannya cara penetapan nilai semua guru di Madrasah menjelaskan kepada 8.1.2.2 sosialisasi penilaian Wali kelas x   x   x   x  
rapor kepada siswa peserta didiknya tentang cara penetapan nilai raport pada siswa di
rapor. ; awal tahun KBM
  tersampikannya informasi bagaimana semua guru di Madrasah menjelaskan kepada 8.1.2.3 sosialisasi penilaian Wali kelas x   x   x   x  
kriteria penilaian pengembangan diri peserta didiknya bagaimana kriteria penilaian pengembangan diri
kepada siswa pengembangan diri.; pada siswa di awal
KBM
8.1.3 Guru melaksanakan penilaian secara teratur berdasarkan rencana yang telah dibuat.
  tersusunnya instrumen dan melaksanakaan semua guru di Madrasah menyusun instrumen dan 8.1.3.1 pelaksanaan ulangan guru x x x x x x x x
penilaian melalui ulangan harian (Ulangan melaksanakaan penilaian melalui ulangan harian harian
harian direnanakan setelah satu SK atau (Ulangan harian direnanakan setelah satu SK atau
beberapa KD atau sejumlah indikator usai beberapa KD atau sejumlah indikator usai dipelajari;
dipelajari;
  tersusunnya instrument dan melaksanakan semua guru di Madrasah menyusun instrument dan 8.1.3.2 pelaksanaan UTS PKM Kurikulum x x x x x x x x
ulangan tengah semester, yang dibuktikan melaksanakan ulangan tengah semester, yang
dengan daftar niai tengah semester. dibuktikan dengan daftar niai tengah semester.;

  tersusun dan terlaksananya ulangan akhir semua guru di Madrasah menyusun dan/atau 8.1.3.3 pelaksanaan UAS PKM Kurikulum x x x x x x x x
semester ganjil atau ulangan kenaikan melaksanakan ulangan akhir semester ganjil atau
kelas semester genap, yang dibuktikan ulangan kenaikan kelas semester genap, yang
dengan daftar nilai ulangan akhir dibuktikan dengan daftar nilai ulangan akhir
semester/kenaikan kelas.; semester/kenaikan kelas.;
8.1.4 Guru menerapkan berbagai teknik, bentuk, dan jenis penilaian untuk mengukur prestasi dan kesulitan belajar peserta didik.
  tersusunnya laporan analisis hasil ulangan semua guru di Madrasah mempunyai laporan 8.1.4.1 penyusunan laporan guru x x x x x x x x
harian, sehingga diketahui peserta didik analisis hasil ulangan harian, sehingga diketahui ulangan harian
yang belum tuntas atau yang mengalami peserta didik yang belum tuntas atau yang
kesulitan belajar.; mengalami kesulitan belajar.;

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


KEGIATAN PENANGGUNG 2016/2017 2017/2018 2018/2019 2019/2020
SASARAN INDIKATOR KEBERHASILAN
JAWAB I II I II I II I II
  tersusunnya catatan penilaian semua guru di Madrasah memiliki catatan penilaian 8.1.4.2 pembukuan dokumen guru x x x x x x x x
pengembangan diri peserta didik (terutama pengembangan diri peserta didik (terutama yang analisis nilai
yang berkaitan dengan hasil pengamatan berkaitan dengan hasil pengamatan sikap/perilaku pengembangan diri
sikap/perilaku peserta didik sehari-hari), peserta didik sehari-hari), dan/atau sesuai tugas
dan/atau sesuai tugas yang diberikan yang diberikan kepala Madrasah kepada masing-
kepala Madrasah kepada masing-masing masing guru, terutama berkaitan dengan kegiatan
guru, terutama berkaitan dengan kegiatan terprogram, seperti olahraga,pramuka, seni,dll ;
terprogram, seperti olahraga,pramuka,
seni,dll ;

  terlasksananya penilaian hasil belajar Madrasah melakukan penilaian hasil belajar 8.1.4.3 pembukuan dokumen guru x x x x x x x x
kelompok mata pelajaran agama dan kelompok mata pelajaran agama dan akhlak mulia analisis nilai sikap
akhlak mulia serta kelompok mata pelajaran serta kelompok mata pelajaran kewarganegaraan
kewarganegaraan dan kepribadian dan kepribadian
  terlaksananya penilaian hasil belajar Madrasah melakukan penilaian hasil belajar 8.1.4.4 pembukuan dokumen guru x x x x x x x x
kelompok mata pelajaran ilmu pengetahuan kelompok mata pelajaran ilmu pengetahuan dan analisis nilai semua
dan teknologi yang diukur melalui ulangan, teknologi yang diukur melalui ulangan, penugasan, mata pelajaran
penugasan, dan/ atau bentuk lain yang dan/ atau bentuk lain yang sesuai dengan
sesuai dengan karakteristik materi yang karakteristik materi yang dinilai. ;
dinilai. ;
  Madrasah kami perlu menentukan Madrasah menentukan kelulusan siswa melalui 8.1.4.5 penyusunan kriteria PKM Kurikulum   x   x   x   x
kelulusan siswa melalui rapat dewanguru rapat dewanguru sesuai kriteria kelulusan.; kelulusan siswa
sesuai kriteria kelulusan.;
8.2. Penilaian berdampak pada proses belajar
8.2.1 Guru memberikan masukan dan komentar mengenai penilaian yang mereka lakukan pada peserta didik
  terkajinya hasil penilaian pengembangan semua guru di Madrasah mengkaji hasil penilaian 8.2.1.1 penyusunan laporan guru x x x x x x x x
diri dibuktikan dengan laporan hasil kajian.; pengembangan diri dibuktikan dengan laporan hasil nilai pengembangan
kajian.; diri
8.2.2 Guru menggunakan hasil penilaian untuk perbaikan pembelajaran.
  tersusunnya program tindak lanjut terhadap semua guru di Madrasah menyusun program tindak 8.2.2.1 penyusunan program guru x x x x x x x x
hasil analisa terhadap hasil penilaian.; lanjut terhadap hasil analisa terhadap hasil tindak lanjut hasil
penilaian.; pelajar siswa

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


KEGIATAN PENANGGUNG 2016/2017 2017/2018 2018/2019 2019/2020
SASARAN INDIKATOR KEBERHASILAN
JAWAB I II I II I II I II
8.3. Orangtua peserta didik terlibat dalam proses belajar anak mereka
8.3.1 Madrasah melaporkan hasil penilaian mata pelajaran untuk semua kelompok mata pelajaran pada setiap akhir semester kepada orangtua/wali peserta didik dalam bentuk buku laporan pendidikan.
  tersusunnya laporan hasil ulangan akhir Kepala Madrasah menyampaikan laporan hasil 8.3.1.1 pertemuan wali murid PKM Kurikulum   x   x   x   x
semester (UAS) dan Ulangan Kenaikan ulangan akhir semester (UAS) dan Ulangan terkait hasil belajar
Kelas (UKK) serta ujian akhir (US/UN) Kenaikan Kelas (UKK) serta ujian akhir (US/UN) siswa selama 1 tahun
kepada orang tua peserta didik dan kepada orang tua peserta didik dan menyampaikan
menyampaikan rekapitulasinya kepada rekapitulasinya kepada Dinas Pendidikan
Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota atau Kabupaten/Kota atau Kantor Kementerian Agama di
Kantor Kementerian Agama di kabupaten/kota pada setiap akhir semester;
kabupaten/kota pada setiap akhir semester;

  tersampaikannya penjelasan tentang nilai Semua wali kelas di Madrasah memberi penjelasan 8.3.1.2 pertemuan wali murid PKM Kurikulum x x x x x x x x
capaian peserta didik secara umum kepada tentang nilai capaian peserta didik secara umum terkait hasil belajar
para orang tua sebelum pembagian Rapor; kepada para orang tua sebelum pembagian Rapor; siswa selama 1
semester
  tersusunnya dokumen hasil kelulusan Madrasah memiliki dokumen hasil kelulusan US/UN; 8.3.1.3 rekapitulasi nilai UN PKM Kurikulum   x   x   x   x
US/UN;
8.3.2 Madrasah melibatkan orangtua peserta didik dalam meningkatkan pencapaian hasil belajar peserta didik.
  terlibatnya orangtua peserta didik dalam Madrasah melibatkan orangtua peserta didik dalam 8.3.2.1 pembuatan buku BK x   x   x   x  
menyediakan fasilitas belajar putra/putrinya; menyediakan fasilitas belajar putra/putrinya; catatan wali murid
terkait proses belajar
siswa di rumah
B. BIAYA OPERASIONAL / RUTIN
1. Belanja Pegawai
  Belanja Tidak Langsung
  Terbayarnya Gaji Guru dan Karyawan Gaji Guru dan Karyawan Tetap pada tahun 1 Pembayaran Gaji Guru Pemerintah x x x x x x x x
Tetap 2016/2017-2019/2020 dan Karyawan Kabupaten
                           
  Belanja Langsung
  Terbayarnya Gaji GTT dan PTT Gaji GTT dan PTT di bayar pada tahun 2016/2017- 1 Pembayaran Kepala x x x x x x x x
2019/2020 Honorarium Guru tidak Madrasah dan
tetap (bulanan) Bendahara

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


KEGIATAN PENANGGUNG 2016/2017 2017/2018 2018/2019 2019/2020
SASARAN INDIKATOR KEBERHASILAN
JAWAB I II I II I II I II
  Terbayarnya Gaji Guru untuk kelebihan Gaji guru kelebihan jam di bayar pada tahun 2 Pembayaran Kepala x x x x x x x x
JTM 2016/2017-2019/2020 Honorarium Pegawai Madrasah dan
tidak tetap (bulanan) Bendahara
2. Belanja Barang dan Jasa
  tersedianya air minum harian guru madrasah menyediakan air minum harian guru 1 pembelian air minum bendahara x x x x x x x x

  tersedianya alat kebersihan madrasah menyediakan alat kebersihan 2 pengadaan alat PKM Sparas x x x x x x x x
kebersihan
  terbayarnya kebutuhan materai dan madrasah memenuhinkebutuhan materai dan 3 bea materai dan bendahara x x x x x x x x
administrasi bank administrasi bank administrasi bank
3. Belanja Modal
  Tersedianya 1 unit Laptop Madrasah memiliki 1 unit laptop 1 Pembelian Kepala     x          
Komputer/Laptop Madrasah dan
Bendahara

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


BAB V
RENCANA PENDANAAN MADRASAH (RKAM 2016/2017 – 2019/2020)

A. RENCANA KEGIATAN DAN ANGGARAN MADRASAH TAHUN 2016/2017


PENDAPATAN BELANJA
No Uraian Jumlah (Rp) No Uraian Jumlah (Rp)
I Saldo Tahun Lalu - 1 Program Strategis Madrasah  
      1.1 Pengembangan Standar Kompetensi Lulusan 1,000,000.00
2 Pendapatan Rutin   1.2 Pengembangan Standar Isi 10,725,000.00
2.1 Gaji PNS per tahun - 1.3 Pengembangan Standar Proses 5,245,000.00
2.2 Gaji Pegawai GTT/PTT (APBD) - 1.4 Pengembangan Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan 10,028,000.00
      1.5 Pengembangan Standar Sarana dan Prasarana Madrasah 18,010,000.00
3 Bantuan Operasional Madrasah   1.6 Pengembangan Standar Pengelolaan 6,000,000.00
3.1 BOS Pusat 86,400,000.00 1.7 Pengembangan Standar Pembiayaan 10,600,000.00
3.2 BOS Prop - 1.8 Pengembangan dan Implementasi Sistem Penilaian 1,000,000.00
3.3 BOS Kab/Kota -      
      2 Program Rutin Madrasah  
4 Bantuan   2.1 Belanja Pegawai  

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


PENDAPATAN BELANJA
No Uraian Jumlah (Rp) No Uraian Jumlah (Rp)
4.1 TPG -   Gaji Guru dan Karyawan Tetap 8,472,000.00
4.2 TFG -   Non PNS (Gaji Pegawai Tidak Tetap Dana BOS/Komite)
4.3 BSM -
4.4 Bantuan APBN - 2.2 Belanja Barang dan Jasa 11,320,000.00
4.5 Lain-lain (Bantuan Luar Negeri) - 2.3 Belanja Modal -
  2.4 Belanja Lainnya  
5 Pendapatan Asli Madrasah   TPG -
 
5.1 Komite Madrasah 10,000,000.00   TFG -
5.2 Donatur -   BSM -
5.3 Dana CSR -   Bantuan APBN -
        Lain-lain (Bantuan Luar Negeri) -
  JUMLAH 86,400,000.00   JUMLAH 86,400,000.00

B. RENCANA KEGIATAN DAN ANGGARAN MADRASAH TAHUN 2017/2018


PENDAPATAN BELANJA
No Uraian Jumlah (Rp) No Uraian Jumlah (Rp)
I Saldo Tahun Lalu - 1 Program Strategis Madrasah  
      1.1 Pengembangan Standar Kompetensi Lulusan 1,000,000.00
2 Pendapatan Rutin   1.2 Pengembangan Standar Isi 10,725,000.00
2.1 Gaji PNS per tahun - 1.3 Pengembangan Standar Proses 5,245,000.00
2.2 Gaji Pegawai GTT/PTT (APBD) - 1.4 Pengembangan Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan 10,028,000.00

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


PENDAPATAN BELANJA
No Uraian Jumlah (Rp) No Uraian Jumlah (Rp)
      1.5 Pengembangan Standar Sarana dan Prasarana Madrasah 18,010,000.00
3 Bantuan Operasional Madrasah   1.6 Pengembangan Standar Pengelolaan 6,000,000.00
3.1 BOS Pusat 86,400,000.00 1.7 Pengembangan Standar Pembiayaan 10,600,000.00
3.2 BOS Prop - 1.8 Pengembangan dan Implementasi Sistem Penilaian 1,000,000.00
3.3 BOS Kab/Kota -      
      2 Program Rutin Madrasah  
4 Bantuan   2.1 Belanja Pegawai  
4.1 TPG -   Gaji Guru dan Karyawan Tetap 8,472,000.00
4.2 TFG -   Non PNS (Gaji Pegawai Tidak Tetap Dana BOS/Komite)
4.3 BSM -
4.4 Bantuan APBN - 2.2 Belanja Barang dan Jasa 11,320,000.00
4.5 Lain-lain (Bantuan Luar Negeri) - 2.3 Belanja Modal -
  2.4 Belanja Lainnya  
5 Pendapatan Asli Madrasah   TPG -
 
5.1 Komite Madrasah 10,000,000.00   TFG -
5.2 Donatur -   BSM -
5.3 Dana CSR -   Bantuan APBN -
        Lain-lain (Bantuan Luar Negeri) -
  JUMLAH 86,400,000.00   JUMLAH 86,400,000.00

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


PENDAPATAN BELANJA
No Uraian Jumlah (Rp) No Uraian Jumlah (Rp)

PENDAPATAN BELANJA
No Uraian Jumlah (Rp) No Uraian Jumlah (Rp)
I Saldo Tahun Lalu - 1 Program Strategis Madrasah  
      1.1 Pengembangan Standar Kompetensi Lulusan 1,000,000.00
2 Pendapatan Rutin   1.2 Pengembangan Standar Isi 10,725,000.00
2.1 Gaji PNS per tahun - 1.3 Pengembangan Standar Proses 5,245,000.00
2.2 Gaji Pegawai GTT/PTT (APBD) - 1.4 Pengembangan Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan 10,028,000.00
      1.5 Pengembangan Standar Sarana dan Prasarana Madrasah 18,010,000.00
3 Bantuan Operasional Madrasah   1.6 Pengembangan Standar Pengelolaan 6,000,000.00
3.1 BOS Pusat 86,400,000.00 1.7 Pengembangan Standar Pembiayaan 10,600,000.00
3.2 BOS Prop - 1.8 Pengembangan dan Implementasi Sistem Penilaian 1,000,000.00
3.3 BOS Kab/Kota -      
      2 Program Rutin Madrasah  
4 Bantuan   2.1 Belanja Pegawai  
4.1 TPG -   Gaji Guru dan Karyawan Tetap 8,472,000.00
4.2 TFG -   Non PNS (Gaji Pegawai Tidak Tetap Dana BOS/Komite)
4.3 BSM -
4.4 Bantuan APBN - 2.2 Belanja Barang dan Jasa 11,320,000.00

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


PENDAPATAN BELANJA
No Uraian Jumlah (Rp) No Uraian Jumlah (Rp)
4.5 Lain-lain (Bantuan Luar Negeri) - 2.3 Belanja Modal -
  2.4 Belanja Lainnya  
5 Pendapatan Asli Madrasah   TPG -
 
5.1 Komite Madrasah 10,000,000.00   TFG -
5.2 Donatur -   BSM -
5.3 Dana CSR -   Bantuan APBN -
        Lain-lain (Bantuan Luar Negeri) -
  JUMLAH 86,400,000.00   JUMLAH 86,400,000.00

C. RENCANA KEGIATAN DAN ANGGARAN MADRASAH TAHUN 2018/2019


PENDAPATAN BELANJA
No Uraian Jumlah (Rp) No Uraian Jumlah (Rp)
I Saldo Tahun Lalu - 1 Program Strategis Madrasah  
      1.1 Pengembangan Standar Kompetensi Lulusan 1,000,000.00
2 Pendapatan Rutin   1.2 Pengembangan Standar Isi 10,725,000.00
2.1 Gaji PNS per tahun - 1.3 Pengembangan Standar Proses 5,245,000.00
2.2 Gaji Pegawai GTT/PTT (APBD) - 1.4 Pengembangan Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan 10,028,000.00
      1.5 Pengembangan Standar Sarana dan Prasarana Madrasah 18,010,000.00
3 Bantuan Operasional Madrasah   1.6 Pengembangan Standar Pengelolaan 6,000,000.00
3.1 BOS Pusat 86,400,000.00 1.7 Pengembangan Standar Pembiayaan 10,600,000.00

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


PENDAPATAN BELANJA
No Uraian Jumlah (Rp) No Uraian Jumlah (Rp)
3.2 BOS Prop - 1.8 Pengembangan dan Implementasi Sistem Penilaian 1,000,000.00
3.3 BOS Kab/Kota -      
      2 Program Rutin Madrasah  
4 Bantuan   2.1 Belanja Pegawai  
4.1 TPG -   Gaji Guru dan Karyawan Tetap 8,472,000.00
4.2 TFG -   Non PNS (Gaji Pegawai Tidak Tetap Dana BOS/Komite)
4.3 BSM -
4.4 Bantuan APBN - 2.2 Belanja Barang dan Jasa 11,320,000.00
4.5 Lain-lain (Bantuan Luar Negeri) - 2.3 Belanja Modal -
  2.4 Belanja Lainnya  
5 Pendapatan Asli Madrasah   TPG -
 
5.1 Komite Madrasah 10,000,000.00   TFG -
5.2 Donatur -   BSM -
5.3 Dana CSR -   Bantuan APBN -
        Lain-lain (Bantuan Luar Negeri) -
  JUMLAH 86,400,000.00   JUMLAH 86,400,000.00

D. RENCANA KEGIATAN DAN ANGGARAN MADRASAH TAHUN 2019/2020


PENDAPATAN BELANJA
No Uraian Jumlah (Rp) No Uraian Jumlah (Rp)
I Saldo Tahun Lalu - 1 Program Strategis Madrasah  

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


PENDAPATAN BELANJA
No Uraian Jumlah (Rp) No Uraian Jumlah (Rp)
      1.1 Pengembangan Standar Kompetensi Lulusan 1,000,000.00
2 Pendapatan Rutin   1.2 Pengembangan Standar Isi 10,725,000.00
2.1 Gaji PNS per tahun - 1.3 Pengembangan Standar Proses 5,245,000.00
2.2 Gaji Pegawai GTT/PTT (APBD) - 1.4 Pengembangan Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan 10,028,000.00
      1.5 Pengembangan Standar Sarana dan Prasarana Madrasah 18,010,000.00
3 Bantuan Operasional Madrasah   1.6 Pengembangan Standar Pengelolaan 6,000,000.00
3.1 BOS Pusat 86,400,000.00 1.7 Pengembangan Standar Pembiayaan 10,600,000.00
3.2 BOS Prop - 1.8 Pengembangan dan Implementasi Sistem Penilaian 1,000,000.00
3.3 BOS Kab/Kota -      
      2 Program Rutin Madrasah  
4 Bantuan   2.1 Belanja Pegawai  
4.1 TPG -   Gaji Guru dan Karyawan Tetap 8,472,000.00
4.2 TFG -   Non PNS (Gaji Pegawai Tidak Tetap Dana BOS/Komite)
4.3 BSM -
4.4 Bantuan APBN - 2.2 Belanja Barang dan Jasa 11,320,000.00
4.5 Lain-lain (Bantuan Luar Negeri) - 2.3 Belanja Modal -
  2.4 Belanja Lainnya  
5 Pendapatan Asli Madrasah   TPG -
 
5.1 Komite Madrasah 10,000,000.00   TFG -
5.2 Donatur -   BSM -
5.3 Dana CSR -   Bantuan APBN -
        Lain-lain (Bantuan Luar Negeri) -

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


PENDAPATAN BELANJA
No Uraian Jumlah (Rp) No Uraian Jumlah (Rp)
  JUMLAH 86,400,000.00   JUMLAH 86,400,000.00

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


BAB VI
KESIMPULAN DAN SARAN

A. KESIMPULAN
Berdasarkan uraian kegiatan yang telah dipaparkan dapat disimpulkan beberapa hal
sebagaiberikut.
1. Madrasah Ibtidaiyah Persis Burungayun merupakan lembaga pendidikan yang
terorganisir dan membutuhkan perencanaan kegiatan yang matang untuk memajukan
dan mempermudah dalam menjalankan setiap kegiatan terutama kegiatan-kegiatan yang
bersifat wajib sesuai satandar yang ditetapkan oleh pemerintah.
2. Setiap rencana kegiatan yang akan di realisasikan disusun dengan rapi dalam Rencana
Kerja Madrasah (RKM) yang berlaku selama 4 tahun (2016 – 2020).
3. Penyusunan RKM berdasarkan EDM ynag telah disusun sebelumnya dan
mengutamakan kebutuhan rutin madrasah serta kompetensi dalam 8 standar yang belum
terpenuhi.

B. SARAN
Berdasarkan kesimpulan di atas dapat diberikan beberapa saran sebagai berikut.
1. Setiap organisasi/lembaga/yayasan membutuhkan sebuah perencanaan yang di
tuangakan dalam program kerja, oleh sebab itu menyusun program kerja secara berkala
merupakan yang wajib dilakukan oleh setiap organisasi/lembaga/yayasan.
2. Program keja bukan hanya menjadi syarat yang harus ada dalam sebuah
organisasi/lembaga/yayasan, oleh sebab itu setelah program kerja tersusun, hendak nya
di upayakan semaksimal mungkin untuk direalisasikan dan dilakukan evaluasi secara
berkala.

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40


LAMPIRAN-LAMMPIRAN

RKM MI Persis Burungayun Periode 2016/2017 – 2019/2020 40

Anda mungkin juga menyukai