Anda di halaman 1dari 2

PENGENDALIAN REKAM MEDIS

Nomor : 01
Terbit ke : 01
SO No.Revisi : 00
Tgl.Diberlakukan : 1 Januari 2016
P Halaman : 1/1
UPTD
Puskesmas
Sei Lala
Ditetapkan Kepala UPT Dr.Fauzatul Uzhma
Puskesmas Sei Lala NIP.19761125 200701 2 005
A. Pengertian Penyimpanan obat adalah suatu kegiatan pengamanan terhadap obat-
obatan yang di terima agar aman (tidak hilang) terhindar dari
kerusakan fisik maupun kimia dan mutunya tetap terjaga.
B. Tujuan Sebagai acuhan penerapan langkah-langkah petugas agar obat yang
tersedia di unit pelayanan kesehatan terjamin mutu dan
keamanannya.
C. Kebijakan
D. Referensi https://www.scribd.com/doc/313973315/Ep-8-2-3-1-Sop-
Penyimpanan-Obat
E. Langkah- 1. Menyiapkan gudang yang memenuhi syarat :
langkah/ a. Luas minimal 3X4 m2 disesuaikan dengan jumlah
Prosedur obat yang disimpan
b. Ruangan kering dan tidak lembab
c. Memiliki ventilasi yang cukup
d. Jendela harus mempunyai pelindung untuk
menghindarkan adanya cahaya langsung dan
berteralis
e. Lantai dibuat dari tegel/semen yang tidak
memungkinkan bertumpuknya debu dan kotoran lain.
Harus diberi alas papan (palet)
f. Dinding dibuat licin
g. Hindari pembuatan sudut lantai dan dinding yang
tajam
h. Gudang obat khusus digunakan untuk penyimpanan
obat
i. Mempunyai pintu yang di lengkapi kunci ganda
j. Tersedia lemari untuk narkotik dan psikotropik yang
selalu terkunci.
2. Menyiapkan pengaturan penyimpanan obat :
a. Obat di susun secara alfabetis
b. Obat dirotasi dengan system FEFO dan FIFO
c. Obat disimpan pada rak dan almari
d. Obat yang disimpan di lantai harus diletakkan di atas
palet
e. Obat dikelompokkan berdasarkan bentuk sediaan dan
suhu penyimpanan.
3. Mencatat jumlah yang diterima dalam kartu stok
4. Kartu stok diletakkan di dekat obatnya
5. Menjaga mutu obat dengan cara memperhatikan factor-faktor
sebagai berikut :
a. Kelembaban
b. Temperature/panas
c. Kerusakan fisik : dus obat jangan ditumpuk terlalau
tinggi karena obat dalam dus bagian tengah kebawah
dapat pecah/rusak dan juga akan menyulitkan
pengambilan obat, hindari kontak dengan benda-
benda yang tajam.
d. Kontaminasi bakteri : wadah obat harus selalu
tertutup rapat sehingga tidak mudah tercemar oleh
bakteri atau jamur.
e. Kebersihan ruangan : lantai harus disapu dan dipel,
dinding dan rak dibersihkan.

F. Unit Terkait 1. Gudang Farmasi

G. Rekaman Historis:
Diberlakukan
No Halaman Yang dirubah Perubahan Tgl.

Anda mungkin juga menyukai