Anda di halaman 1dari 13

AKHLAQ TERHADAP RASUL :

MENGUCAPKAN SHOLAWAT
DAN MENELADANINYA
KELOMPOK 8 : NI'MAH USTADZAH
ASDA AMATULLAH
ZAKIYAH LAILI MAGHFIROH
01
APAKAH YANG DIMAKSUD
DENGAN SHOLAWAT KEPADA
RASUL
Shalawat secara bahasa berasal dari kata shalaat. Jika
bentuknya tunggal, shalaat. Jika
berbentukjamakmenjadishalawaat, yang berarti doa untuk
mengingat Allah SWT secara terus-menerus.

Shalawat menurut istilah adalah rahmat yang sempurna,


kesempurnaan atas rahmat bagi kekasihnya. Disebut sebagai
rahmat yang sempurna, karena tidak diciptakan shalawat,
kecuali hanya pada Nabi Muhammad saw.

Shalawat adalah doa yang ditujukan pada


Rasulullah SAW, sebagai bukti rasa cinta dan
hormat kita kepadanya, yaitu umatnya.
Ia juga doa dari para malaikat, bahkan Allah SWT memerintahkan
malaikat untuk mendoakan mereka yang bershalawat,
sebagaimana yang terkandung dalam firman- Nya surat Al-Ahzab
ayat 56.
ٰۤ
َ ‫علَيْ ِه َو‬
ْ َ ‫س ِل ُم ْوا ت‬
ًْ‫س ِلي‬ َ ‫صلُّ ْوا‬
َ ‫علَى النَّبِ ِّۗي ِ يَاَيُّ َََا الَّ ِِيْ َن ا َمن ُ ْوا‬
َ ‫صلُّ ْو َن‬
َ ُ ‫ّٰللا َو َملىِٕ َكت َ ٗه ي‬
َ ‫ا َِّن ه‬
"Sesungguhnya Allah dan para malaikat-Nya bershalawatuntuk
Nabi. Wahai orang-orang yang beriman!
Bershalawatlahkamuuntuk Nabi dan
ucapkanlahsalamdenganpenuhpenghormatankepadanya." (QS
Al-Ahzab [33]:56)
02
WAKTU YANG TEPAT
UNTUK MENGUCAPKAN
SHOLAWAT
Hukum shalawat terbagi menjadi dua, yaitu hukum
shalawat wajib dan hukum shalawat sunah.

Hukum shalawat wajib berarti shalawat harus dibaca


karena merupakan bagian dari ibadah yang bila
ditinggalkan, ibadah tersebut menjadi tidak sah.

Sedangkan hukum shalawat sunah berarti shalawat yang


bila dikerjakan mendapat pahala, tapi bila tidak dikerjakan
tidak berdosa, dan tentunya tidak mendapat pahala.
Termasuk dalam Hukum Shalawat Wajib:
● Ketika Bertahiyat dalam Shalat
Shalawat Nabi ketika bertahiyat (awal dan akhir) mesti
dibacakan, karena merupakan salah satu bagian dari rukun
shalat. Itu berarti, jika shalawat ditinggalkan, shalatnya
tidak sah.

● Ketika Shalat Jenazah


Pada saat takbir kedua dalam shalat jenazah, kita wajib
membacakan shalawat Nabi yang tentunya juga
merupakan salah satu bagian dari rukun shalat jenazah.
Jika shalawat ini ditinggalkan, shalat jenazah menjadi tidak
sah karena tidak lengkap rukunnya.
Termasuk dalam Hukum Shalawat Sunah:

1) Pada Malam dan Hari Jumat


Pada Malam dan Hari Jumat Bershalat pada malam dan hari
jum’at sangat dianjurkan, karena keutamaan dan faedahnya.

2)Ketika Menyebut dan Mendengar Nama Rasulullah saw


Membacakan shalawat ketika menyebut dan mendengar nama
Rasulullah saw merupakan sunah yang diutamakan, juga sebagai
tanda cinta dan penghormatan kita sebagai umatnya.

3)Sesudah Adzan
Diantara waktu azan dan iqamat disunahkan membaca shalawat.
4)) Ketika Masuk dan Keluar Masjid
Sebagian Ulama menganjurkan untuk membacakan
shalawat sebelum memasuki masjid dan membacanya
kembali ketika akan meninggalkan masjid.

5)Ketika Berziarah ke Kubur Rasulullah saw


Pada saat berziarah kekubur Rasulullah saw di Masjid
Nabawi, Madinah,perbanyaklah membaca shalawat bagi
beliau.

6)Pada Akhir Qunut

7)Pada Permulaan dan Akhir Doa


Dianjurkan membaca shalawat sebelum dan sesudah
mengakhiri doa,
8)Sebelum Khotbah
Sesudah membaca tahmid, sebelum memulai berkhotbah
khotbah jum’at dll disunahkan untuk membaca shalawat

9)Setiap Mengadakan Majelis


Saat berkumpul dalam majelis, sebelum memulai dan meng- akhirinya,
disunahkan membaca shalawat.

10)Setiap Waktu Pagi dan Petang


Disunahkan untuk memperbanyak shalawat pada pagi dan petang hari.

11)Di Antara Takbir saat Shalat Hari Raya


Di antara takbir pada saat melaksanakans halat Hari Raya, shalawat
akan diucapkan.

12)Saat Berjumpa dengan Para Sahabat, dan Kerabat


13)Ketika Hendak Menyampaikan Ilmu
14)Ketika Tertimpa Kesusahan dan Kegundahan
15)Ketika di Shafa dan Marwah

MENELADANI RASULULLAH SAW

a. Pengertian Meneladani

Meneladani berasal dari kata dasar teladan.Meneladani memiliki


arti dalam kelas verba atau kata kerja sehingga meneladani
dapat menyatakan suatu tindakan, keberadaan, pengalaman,
atau pengertian dinamis lainnya.

Pengertian meneladani ialah menuruti apa yang seseorang


suruh kekita dengan sempurna. Meneladani dalam
KBBI artinya memberiteladan, memberi contoh yang baik,
mencontohi, bukanmencontoh.
Hal-Hal yang Perlu Diteladani dari Rasulullah SAW

• Shidiq (‫)ص ْدق‬


ِ Sifat Shidiq memiliki arti benar

• Amanah (‫) ا َ َمَانَة‬Sifat amanah menunjukkan bahwa


rasul adalah sosok yg patut dipercaya.

• Tabligh (‫) ت َ ْب ِلغ‬Tabligh berarti menyampaikan wahyu


dari Allah

• Fathonah (‫ )فَ َطَانَة‬Rasulullah memiliki sifat wajib


fathonah yang berarticerdas.
Ayo berdiskusi
!!!

Anda mungkin juga menyukai