Anda di halaman 1dari 3

NAMA:SRI WAHYUNI

NIM :K.20.01.028

PRODI:S1 ILMU KEPERAWATAN

MATA KULIAH: KEWARGANEGARAAN

RANGKUMAN

A. Identitas Nasional
*Identitas nasional adalah ciri khas yang dimiliki suatu bangsa
*setiap bangsa memiliki memiliki ciri khas sendiri sebagaimna manusia memiliki ciri khas
masing masing
*bangsa Indonesia memiliki ciri/identitas yg berbeda dgn bangsa lain
*kepribadian bangsa merupakan satu ciri khas (pancasila sebagai kepribadian pancasila)
*identitas bangsa erat kaitannya dengan terjadinya suatu bangsa
•Pancasila sebagai filsafat bangsa dan negara Republik Indonesia mengandung makna
bahwa setiap aspek kehidupan kebangsaan, kemasyarakatan dan kenegaraan harus
berdasarkan nilai-nilai ketuhanan, kemanusiaan, persatuan, kerakyatan, dan keadilan.
•filsafat pancasila
Menurut Soekarno, filsafat Pancasila merupakan filsafat asli dari Indonesia yang diambil dari
budaya dan tradisi Indonesia dan akulturasi budaya India (Hindu-Budha), Barat (Kristen),
dan Arab (Islam).
B. Siapa warga Negara Indonesia (WNI)?
•Pasal 26, ayat (1),
yang menjadi warga negara adalah orang-orang bangsa Indonesia asli dan orang-orang
bangsa lain yang disahkan dengan undang-undang sebagai warga negara.
•syarat syarat menjadi WNI
Telah berusia 18 tahun atau sudah kawin meskipun belum 18 tahun. Pada saat mengajukan
permohonan, telah tinggal di Indonesia selama 5 tahun berturut-turut atau 10 tahun tidak
berturut-turut. Sehat jasmani dan rohani. Dapat berbahasa Indonesia serta mengakui dasar
negara Pancasila dan UUD 1945.
•Jenis-Jenis Hak dan Kewajiban Warga Negara Indonesia Sesuai UUD 1945
1. Hak atas Kewarganegaraan
2. Mendapatkan Kesamaan Kedudukan di Hukum dan Pemerintah.
3. Hak Mendapatkan Pekerjaan dan Penghidupan yang Layak.
4. Hak dan Kewajiban Bela Negara.
5. Kebebasan Berkumpul dan Berserikat.
6. Kebebasan dalam Memeluk Agama
7. Kebebasan dalam Memeluk Agama
8. Ikut Mempertahankan dan Mengamankan Negara

•Undang-Undang 12/2006: Kewarganegaraan RI

Pasal 1
1. Warga Negara adalah warga suatu negara yang ditetapkan berdasarkan
peraturan perundang-undangan.
2. Kewarganegaraan adalah segala hal ihwal yang berhubungan dengan warga
negara.
3. Pewarganegaraan adalah tata cara bagi orang asing untuk memperoleh
Kewarganegaraan Republik Indonesia melalui permohonan.
C. Asas asas warga Negara
•asas umum (universal)
1. Asas ius sanguninis
2. Asasa ius soli
3. Asas campuran
1. Asas ius sanguninis (law of the blood): Asas yang menentukan
kewarganegaraan seseorang berdasarkan keturunan dan bukan atas
negara tempat lahirnya.
2. Asasa ius soli (law of the soil) secara terbatas: Asas untuk menentukan
kewarganegaraan seseorang berdasarkan negara tempat kelahiran, yang
berpaku terbatas untuk anak-anak sesuai dengan ketentuan yang diatur
undang-undang.
3. Asas kewarganegaraan tunggal adalah asas menentukan suatu
kewarganegaraan bagi setiap orang.
4. Asas kewarganegaraan ganda terbatas adalah asas yang menentukan
kewarganegaraan ganda untuk anak-anak sesuai ketentuan yang tercantum
dalam undang-undang.

•Dwi Kewarganegaraan, atau bisa disebut juga Kewarganegaraan Ganda (bipatride)


merupakan kondisi dimana seseorang memiliki status kewarganegaraan yang sah secara
hukum di dua negara atau lebih. Hal ini dapat terjadi karena setiap negara memiliki syarat
da

•Negara yang memperbolehkan dwi kewarganegaraan, yaitu: Turki, Jamaika, Swiss,


Australia, Selandia Baru, Kanada, AS.

•Alasan seseorang memiliki dua kewarganegaraan dan tidakmemilikikewarganegaraan

─ Seseorng dapat memperoleh 2 kewarganegaraan,hal ini terjadi saat seorang ibu


yangberasal dari negara yang menganut Ius sangguanis melahirkan seorang anak di
Negara yang menganut asas Ius Soli. Sehingga kedua negara (negara asal dan negara
tempatkelahiran) sama-sama yang memberikan status kewarganegaraan. Contohnya, Aril
dan Maya adalah pasang suami istri yang kewarganegaraan Indonesia(berasas
iussangguanis). Mereka berdomisili di kanada yang (berasas ius Soli).
Kemudianmelahirkan anak mereka yang bernama Yosua. Menurut negara Indonesia
yangmenganut asas ius sangguinis,Yosua adalah warga negara sebab mengikuti
negarakedua orang tuanya. Begitu pula menurut negara kanada yang menganut asas
soli,Yosua juga menjadi warga negaranya sebab,sebab tempat kelahirannya di
Kanada.Dengan demikian yosua memiliki 2 status kewarganegaraan(bipatride).

─ seseorang bisa saja tidak memperoleh kewarganegaraan (apatride). Hal ini


terjadikarena saat orang dilahirkan dari orang tuanya yang negaranya menganut asas iussoli
atau dalam wilayah negara yang menganut asas sangguinis. Orang tersebut tidakmendapat
kewarganegaraan orang tuanya karena tidak lahir didalam wilayah orang tuanya dan jug
tidak mendapatkan kewarganegaraan dari negara tempat iadilahirkan karena dia lahir dari
orang tua yang bukan warga negara tempat ia dilahirkan. Contohnya, Albert dan Lala adalah
suami istri dari negara kanada(menganut asas ius soli) mereka tinggal di negara Jepang
(menganut asas iussangguinis). Lalu rosi anak mereka lahir, menurut negara Jepang, Rosi
ini tidak diakuisebagai warga negara Jepang,sebab orang tuanya bukan warga negara
Jepang.Demikian juga menurut negara kanada, Rosi tidak diakui sebagai warga
negarakanada, karena Rosi lahir di negara lain. Dengan demikian Rosi tidak
memilikikewarganegaraan (apatride)

•Demokrasi

Demokrasi berasal dari dua kata yaitu “Demos” yang artinya rakyat dan “Kratos” yang
artinya kerajaan, keraton, kekuasaan. Jadi, demokrasi berarti bentuk pemerintahan dimana
pemegang kekuasaan tertinggi adalah rakyat. Demokrasi merupakan system permerintahan
yang diselenggarakan dari rakyat, oleh rakyat, dan untuk rakyat

Anda mungkin juga menyukai