Anda di halaman 1dari 3

ISSN :2302- 4283 (print)

ISSN :2580- 9571 (online)


http://jurnal.poltekkes- soepraoen.ac.id
DOI:10.47794/ jkhws

PENGARUH PENERAPAN PIJAT BAYI (BABY MASSAGE) TERHADP


KUANTITAS TIDUR BAYI USIA 3 -12 BULAN DI PMB AFITA DELIANAH TUREN

ABSTRAK
Kuantitas tidur merupakan suatu ukuran yang mana seorang individu dengan mudah mampu
memulai tidur maupun mempertahankan tidurnya. Pendahuluan: Efektifitas pijat bayi terhadap
kuantitas tidur dipengaruhi oleh meningkatnya hormone katekolamin yang mampu memicu
rangsangan tumbuh kembang, memperbaiki nafsu makan, kualitas dan kuantitas tidur, berat badan
maupun perkembangan struktur hingga fungsi otak. Sementara tujuan pelaksanaan penelitian ialah
untuk memahami pengaruh implementasi pijat bayi terhadap kuantitas tidur bayi berusia 3- 12 bulan
di PMB Afita Delianah Turen. Metode: peneliti menerapkan pendekatan one group pretest dan
posttest. Sementara sampel penelitian terdiri atas 1 orang bayi berusia 3- 12 bulan berdasarkan
kriteria inklusi. Dalam proses pengambilan sampel dilaksanakan dengan cara purposive sampling
dengan mendistribusikan lembaran SOP pijat bayi dan lembaran observasi. Hasil: peneliti
menggunakan uji Analisis wilcoxson dengan hasil signifikan atau (p - value) yaitu 0. 000 < α(0. 05)
yang kemudian dapat diperjelas bahwa terdapat pengaruh pengimplementasian pihat bayi terhadap
kualitas tidur. Kesimpulan: Terdapat pengaruh pengimplementasian pijat bayi terhadap kuantitas
tidur pada bayi berusia 3- 12 bulan tepatnya di PMB Afita. Disarankan untuk ibu yang memiliki bayi
dengan gangguan kuantitas tidur dapat diatasi dengan Pijat Bayi (Baby Massage).

Kata Kunci: Bayi, Kualitas Tidur, Pijat Bayi

EFFECT OF IMPLEMENTATION OF BABY MASSAGE ON QUANTITY OF


SLEEP IN 3-12 MONTHS BABIES IN PMB AFITA DELIANAH TUREN

ABSTRACT
Sleep quantity is a measure by which a person can easily initiate sleep and maintain
sleep.Introduction: The effectiveness of baby massage on sleep quantity was influenced by
increase in catecholamine hormone that trigger growth and development stimulations,

increase appetite, increase body weight, increase sleep quality and quantity, and stimulate
brain structure and function development. Objective of the research was to determinw effects
of applying a baby massage to quantity of sleep for babies aged 3- 12 months at PMB Afita
Delianah Turen. Methods: researcher applied one group pretest and posttest approaches.
This research sample was 15 infants aged 3- 12month in accordance with inclusion criteria.
In collecting technique applied SOP baby massage and observation sheets. Results: Using
wilcoxson Analysis Test that acquiring significant values of 0. 000< (0. 05). Conclusion:
There is effects of a baby massage application on sleep quantity of babies aged 3- 12months
at PMB Afita Delianah Turen. It is recommended that mothers who have babies with sleep
quantity disorders can be overcome with Baby Massage.

Keywords: Babies, Sleep Quantity, Baby Massage.

Jurnal Kesehatan Hesti Wirasakti, Vol 00, No 00 Bulan Tahun


pemberian perlakuan berupa Penerapan
PENDAHULUAN Pijat Bayi (Baby Massage). Di mana rata-
Latar Belakang rata perubahan Kuantitas Tidur sesudah
Masa bayi menjadi suatu masa pemberian perlakuan menjadi Normal (13-
yang emas bagi proses tumbuh kembang 15 jam) daripada sebelum pemberian
bayi. Oleh karenanya mereka harus perlakuan. Hal ini berarti Penerapan Pijat
mendapatkan banyak perhatian secara Bayi (Baby Massage) mampu memberikan
khusus. Terdapat beberapa faktor yang pengaruh dalam perubahan kuantitas tidur
keberadaannya dapat mempengaruhi bayi dengan usia 3- 12 bulan.
tumbuh kembangnya bayi seperti hanya
PEMBAHASAN
tidur serta beristirahat. (Vina, 2018).
Kebutuhan tidur yang baik dibutuhkan Pembahasan tersebut dapat
dari aspek kualitas maupun kuantitas.
diperjelas bahwasannya pelaksanaan
Sementara itu, tumbuh kembang yang
dimaksud mampu dicapai dengan optimal kegiatan pijat pada bayi mampu
dengan kualitas tidur baik. (Widyanti, memberikan pengaruh terhadap segi
2011). Adapun tujuan dari penelitian ini
peningkatan kuantitas tidur . Sehingga
yakni untuk memahami pengaruh yang
signifikan dari pijit bayi terhadap kualitas pijat bayi menjadi alternative pengobatan
tidur bayi dengan usia 1- 6bulan. non farmokologi untuk kuantitas tidur.
METODE PENELITIAN
Peneliti mengimplementasikan KESIMPULAN
metode secara pra- eksperimental dengan Berdasarkan hasil pengamatan
one group posttest and pretest design. menunjukkan bahwa dari 15 responden,
HASIL PENELITIAN kelompok pemberian hampir setengahnya
Berdasarkan Uji Analisa Wilcoxson, mengalami kuantitas tidur normal 13
pada pengujian perubahan Kuantitas Tidur responden atau 86. 7% dengan sebagian
sebelum maupun setelah dilaksanakan kecil dari responden berjumlah 2 orang
pengimplementasian pijat bayi (Baby atau 13. 3% dengan kuantitas tidur
Massage) diperoleh nilai signifikasinya < lebih .Berdasarkan hasil uji Analisa
level signifikansi yaitu 0.05 sehingga Ho Wilcoxson, pada pengujian perubahan
ditolak, sementara Ha yang diterima maka Kuantitas Tidur sebelum dan sesudah
terdapat perubahan kuantitas tidur dilakukan Penerapan Pijat Bayi (Baby
signifikan antara sebelum dengan sesudah Massage) nilai signifikasinya < taraf
ISSN :2302- 4283 (print)
ISSN :2580- 9571 (online)
http://jurnal.poltekkes- soepraoen.ac.id
DOI:10.47794/ jkhws
nyata ialah 0. 05 sehingga Ho ditolak lalu Chandra, Budiman. 2005. Konsep
Ha yang diterima yang dapat diartikan Kualitas Tidur. Jakarta : Buku
bahwaannya terdapat perubahan Kuantitas Kedokteran ECG.
Tidur yang signifikan antara sebelum Dinas kesehatan Kabupaten Jombang.
dengan sesudah pemberian perlakuan 2016. Profil Dinkes Jombang
berupa Penerapan Pijat Bayi (Baby 2016.Jombang : Dinkes Jombang.
Massage). Gide, Andre. 2020. The Little Book Of
DAFTAR PUSTAKA Baby Massage (Use the power of
Arikunto, S. 2006. Prosedur suatu Touch to Calm Your Baby).Edited
pendekatan praktik. Jakarta : PT. by Megan Lea. Angewandte Chemie
Rineka Cipta. International Edition, 6(11), 951-
Arikunto. 2010. Prosedur Penelitian 952. First Amer. New York: Mary-
Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Clare Jarrem.
Rineka Cipta. Hidayat, AA. 2007. Pengantar Ilmu
Arikunto. 2010. Prosedur Penelitian Keperawatan Anak Untuk
Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Pendidikan Kebidanan.Jakarta:
Rineka Cipta SalembaMedika.
Asmadi. 2009. Tehnik Prosedural Hidayat. 2014. Metode Penelitian
Keperawatan Konsep Aplikasi Kebidanan dan Teknik Analisa
Kebutuhan Dasar Klien. Jakarta : Data. Jakarta: Salemba Medika
Salemba Medika. Hidayat. 2014. Metode Penelitian
Kebidanan dan Teknik Analisa
Data. Jakarta: Salemba Medika

Jurnal Kesehatan Hesti Wirasakti, Vol 00, No 00 Bulan Tahun

Anda mungkin juga menyukai