Anda di halaman 1dari 21

Penugasan Matematika Wajib

Penelitian Ukuran Sepatu Teman Karang Taruna

Disusun Oleh

Nama : Muhammad Wildan Khasanu

Kelas : XII IPS 2

Mapel : MATEMATIKA WAJIB

No Absen: 22
KATA PENGANTAR
Alhamdulillah, senantiasa kita ucapkan puji syukur kehadirat Allah SWT yang hingga saat ini
masih memberikan kita nikmat iman dan kesehatan, sehingga penulis diberi untuk
menyelesaikan makalah tentang "Penelitian Matematika". Makalah ini ditulis untuk
memenuhi syarat kelulusan nilai Matematika.

Tak lupa penulis juga mengucapkan terimakasih yang sebanyak-banyaknya kepada setiap
pihak yang telah mendukung serta membantu penulis selama proses penyelesaian tugas
akhir ini hingga selesainya makalah ini.

Saya menyadari bahwa makalah ini masih banyak kekurangan. Sebagai penulis, saya
berharap pembaca bisa memberikan kritik agar tulisan selanjutnya jauh lebih baik. Di sisi
lain, saya berharap pembaca menemukan pengetahuan baru dari laporan penelitian ini.
Walaupun tulisan ini tidak sepenuhnya bagus, saya berharap ada manfaat yang bisa
diperoleh oleh pembaca. Demikian sepatah dua patah kata dari saya. Terima kasih.

Bekasi, 28 Februari 2023

Muhammad Wildan Khasanu

i
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR..........................................................................................ii

BAB I PENDAHULUAN................................................................................... 1
1.1 Latar Belakang ........................................................................................... 1

1.2 Rumusan Masalah ...................................................................................... 1

1.3 Tujuan Penelitian ........................................................................................1

BAB II Landasan Teori........................................................................................ 2


2.1 Sejarah Statistika........................................................................................ 2

2.2 Pengertia Statistika..................................................................................... 2-3

2.3 Jenis – Jenis Statistika................................................................................. 3-9

BAB III Metode Penelitian................................................................................. 10


3.1 Tempat & Waktu ........................................................................................ 10

3.2 Populasi & Sampel...................................................................................... 10

3.3 Respnde....................................................................................................... 10

3.4 Rancangan .................................................................................................. 10

3.5 Pembuatan table Distribusi Frekuensi ........................................................ 11

3.6 Diagram Histogram..................................................................................... 12

3.7 Diagram Poligon......................................................................................... 12

3.8 Diagram Lingkaran .....................................................................................13

3.9 Pemusatan data............................................................................................ 13-13

3.10 Penyebaran data ........................................................................................13-14

BAB IV Hasil Penelitian......................................................................................15

BAB V Kesimpulan Dan Saran .........................................................................16

Daftar Pustaka .......................................................................................................

ii
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang

Dalam makalah ini saya selaku penyusun akan membahas mengenai statistika dan juga sejarah
perkembangan nya. Statistika merupakan cabang dari salah ilmu pengetahuan yang sangat penting
dalam kehidupan. Dan statistika juga berguna dalam mengetahui jumlah penduduk dan juga sangat
penting dalam perdagangan.

Statistika berkembang bersamaan dengan berkembang nya manusia dari masa ke masa. Data satistik
telah digunakan oleh bangsa-bangsa di Mesopotamia, Mesir, dan Cinapada masa sebelum Masehi.
Mereka menggunakan statistika untuk memperoleh informasi tentang jumlah pajak yang harus dibayar
oleh setiap penduduk dan jumlah hasil panen dari pertanian. Pada masa Yunani Kuno, ilmu statistika
tela digunakan oleh Aristoteles dalam bukunya yang berjudul Politea. Aristoteles menggunakan
statistika untuk menjelaskan data tentang keadaan 158 negara. Pada abad pertengahan, ilmu statistika
berkembang di lingkungan gereja dan digunakan untuk mencatat jumlah kelahiran, kematian,
dan pernikahan. Pada abad ke-17 Masehi, statistika diterapkan di Inggris sebagai aritmatika politik.
Istilah statistika kemudian dikemukakan oleh matematikawan berkebangsaan Jerman yang
bernama Gottfried Achenwall (1719-1772).Pada abad ke-18, istilah statistika dipopulerkan oleh John
Sinclair (1791- 1799) dalam bukunya yang berjudul Statistical Account of Scotland.

1.2 Rumusan Masalah

1. Apa pengertian Statistika Menurut para ahli ?


2. Kapan Pertama kalinya Statistika diperkenalkan ?
3. Siapa pencetus terciptanya ilmu statistika ?
4. Mengapa Statistika dapat menyatu ke berbagai bidang ilmu pengetahuan!
5. Bagaimana penyelesaian yang dapat di lakukan dalam permsalahan statistika!?

1.3 Tujuan Penelitian

Tujuan dari pembuatan Makalah ini yaitu agar pembaca dapat mengetahu sejarah hingga
perkembangan statistika dari masa ke masa. Dan pembaca juga dapat menerapkan statistika dalam
kegiatan sehari – hari. Pemabaca juga dapat membuat tabel frekwensi yang sudah tertulis dalam
makalah ini.

1
BAB II
Landasan Teori
2.1 Sejarah Statistika
Istilah statistik pertama kali digunakan oleh Gottfried Achenwall (1719-1772), seorang guru besar dari
Universitas Marlborough dan Gottingen. Gottfried Achenwall (1749) menggunakan Statistik dalam
bahasa Jerman pertama kalinya sebagai nama kegiatan analisis data kenegaraan, dengan
mengartikannya sebagai “ilmu tentang negara/state”.

Pada awal abad ke 19 telah terjadi pergeseran arti menjadi “ilmu mengenai pengumpulan dan
klasifikasi data”. Sir John Sinclair memperkenalkan nama dan pengertian statistics ini ke dalam bahasa
Inggris. E.A.W. Zimmerman mengenalkan kata statistics ke negeri Inggris. Kata statistics
dipopulerkan di Inggris oleh Sir John Sinclair dalam karyanya: Statistical Account of Scotland 1791-
1799. Pada awalnya statistika hanya mengurus data yang dipakai lembaga administratif dan
pemerintahan.

Pada tahun 762 Masehi, Chralemagne meminta deskripsi yang lengkap tentang kepemilikan gereja.
pada awal abad IX, secara statistik dia berhasil menyelesaikan pekerjaan pembagian lahan untuk
dipasang patok pada setiap luas kepemilikan lahan. Sekitar tahun 1086 Raja William the Conqueror
meminta penulisan buku Domesday Book, sebuah buku yang mencatat tentang kepemilikan, luas serta
nilai kekayaan lahan di Inggris. Domesday Book merupakan karya statistik yang pertama bagi Inggris.

pada tahun 1532 Raja Henry VII khawatir akan terjadi wabah penyakit menular, maka Inggris mulai
mewajibkan mencatat setiap peristiwa kematian penduduknya. Hampir pada waktu yang bersamaan,
Perancis mulai mewajibkan pegawai pemerintah untuk mencatat peristiwa pembaptisan di gereja,
kematian dan perkawinan. Pada tahun 1662 Kapten John Graunt menggunakan buku Bills of Mortality
selama 30 tahun untuk memprediksi jumlah orang yang akan mati dari berbagai penyakit dan proporsi
antara kelahiran laki-laki dan perempuan yang dapat diharapkan. Graunt kemudian menyimpulkan
temuannya dalam sebuah karya yang berjudul Natural and Political Observation Made Upon the Bills
of Mortality dan menjadikannya sebagai pelopor dalam analisis statistik..

Dari abad ke-19 hingga awal abad ke-20, statistik di bidang matematika, terutama probabilitas. Statistik
perkiraan, merupakan cabang statistik yang saat ini digunakan untuk mendukung metode ilmiah,
diterbitkan oleh Ronald Fisher (pendiri statistik inferensi), Karl Pearson ( Metode Regresi Linier. ),
dan William Sealey Gosset (mempelajari masalah sampel kecil). Penggunaan statistika telah
mempengaruhi semua bidang ilmu, mulai dari astronomi hingga linguistik. Ekonomi, Biologi &
bidang penerapannya, dan Psikologi sangat dipengaruhi oleh statistik metodologis. Hasilnya adalah
ilmu yang kompleks seperti ekonometrika, biostatistika dan psikometri.

Perkembangan statistik Eropa mulai menonjol pada Abad Pertengahan tahun , sedangkan Amerika
Serikat pada 1790, dimana Peraturan Federal AS mengharuskan sensus setiap 10 tahun. Menurut
Levine dan Barenson (1996: 2), pertumbuhan dan perkembangan statistik modern secara historis
merupakan dua fenomena yang terpisah: kebutuhan pemerintah untuk mengumpulkan data
kependudukan dan teori probabilitas matematis..

2.2 Pengertian Statistika


Para pemabaca ada yang tau tidak apa sih statistika itu?dan bagaimana cara penyelesaian
nya?Statistika adalah salah satu cabang ilmu yang sangat penting dan diperlukan dalam kehidupan.
Cabang ilmu ini biasanya dipelajari di bangku perkuliahan dan kerap digunakan ketika melaksanakan
suatu penelitian. Pengertian statistika menurut KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia) adalah ilmu
tentang cara mengumpulkan, menabulasi, menggolong-golongkan, menganalisis, dan mencari
keterangan yang berarti dari data yang berupa angka.

Secara singkat, statistika juga berarti pengetahuan yang berhubungan dengan pengumpulan data,
penyelidikan dan kesimpulannya berdasarkan bukti, berupa catatan bilangan (angka-angka). Ada pula
bebrapa ahli yang memberika pendapat mengenai statistika, berikut ini :

 Menurut Andronsen & Brancofi


Statistika merupakan ilmu dan seni mengembangkan dan menerapkan metoda yang paling
efektif untuk mengumpulkan, mentabulasi, menginterpretasi kan data kuantitatif sedemikian
rupa sehingga kemungkinan salah dalam kesimpulan dan estimasi dapat diperkirakan dengan
menggunakan penalaran induktif berdeasarkan matematika probabilitas.
 Menurut Sigit Nugroho(2007)
Pengertian statistika menurut Sigit Nugroho (2007) adalah hasil-hasil pengolahan dan analisis
data. Statistik dapat berupa mean, modus, median, dan sebagainya. Statistik dapat digunakan
untuk menyatakan kesimpulan data berbentuk bilangan yang disusun dalam bentuk tabel atau
diagram yang menggambarkan karakteristik data.
 Margueritte F . Hall (1892)
Pengertian statistika menurut Marguerrite F. Hall (1892) merupakan suatu teknik yang
digunakan untuk mengumpulkan data, menganalisa data dan menyimpulkan dan mengadakan
penafsiran data yang berbentuk angka.

2.3 Jenis – Jenis Statistika


Statistika menurut fungsi nya dibagi menajadi 2 yaitu,

I. Statistika Deskriptif, merupakan penggambaran dan menganalisis suatu kelompok data yang
di berikan, tanpa melalui proses pengolahan data mengenai pengelompokan data yang lebih
besar.
II. Statistika Inferensial. Merupakan penerapan metode dalam menfsirkan dan menguji
karakteristik populasi yang diujikan berdasarkan data sampel.

1) Data Kelompok
Merupakan penyajian data yang menggunakan table distribusi frekwensi di mana data tersebut
dikelompokkan dalam interval yang sudah di tentukan. Namun sebelum data yang masih
berupa data tunggal yang ingin dijadikan data kelompok perlu mencari interval terlebih dahulu.
Berikut adalh contoh data yang sudah dalam bentuk perkelompok.

Data nilai ulangan matemaika

Nilai Frekwensi
40 -44 7
45 - 49 8
50 - 54 12
55 – 59 21
60 - 64 23
65 - 69 18
70 – 74 7
75 - 79 4
Total 100

Ada cara dalam membuat table frekwensi:


I. Jangkaun
J = Nilai terbesar – Nilai terkecil

II. Banyak kelas


K = 1 + 3,3 Logn
III. Interval Kelas
C = J/K

2) Mean
Adalah nilai rata – rata dari data yang sudah di kumpulkan.
Rumus ;
𝑥̅ = ∑ xi / f Nilai Frekwensi XI XI.F
40 – 44 7 42 294
45 – 49 8 47 376
Note 50 – 54 12 52 624
Xi = nilai tengah dari interval kelas 55 - 59 21 57 1197
60 – 64 23 62 1426
F = frekwensi
65 – 69 18 67 1206
70 – 74 7 72 504
Jadi 𝑥̅ = 5935/100 hasilnya adalah 59,35 74 – 79 48 77 308
total 100 - 5935

3) Median
Adalah nilai tengah dari suatu data yang sudah di urutkan dari yang terkecil hingga yang
terbesar.
Rumus:
Nilai frekwensi Fk
Me = Tb + c 40 – 44 7 7
45 – 49 8 15
Note 50 – 54 12 27
 Tb = Tepi bawah 55 – 59 21 48
 Fk = frekwensi komulatif sebelum frekwensi 60 – 64 23 71
komulatif kelas median 65 – 69 18 89
70 – 74 7 96
 C = interval kelas
75 – 79 4 100
 1/2n = banyak frekwensi
total 100
 Fme = frekwensi kelas median
Jadi cara menyelesaiakannya
Me = 59,5 + 5
= 59,5 + 5
= 59,5 + 5 (0,09)
= 59,5 + 0,45
= 59,45

 ½ n = ½ 100 = 50
 Tb = 60 – 0,5 = 59,5
 C= 5
 Fk = 48
 Fme = 23

4) Modus (Mo)
Adalah nilai data yang sering muncul atau datum dengan jumlah frekwensi ter’anyak.

Rumus :
Mo = Tbmo + P
Note :
 Tbmo = tepi bawah kelas modus
 D1 = selisih frekwensi kelas modus dengan kelas sebelumnya
 D2 = selisih frekwensi kelas modus dengan kelas sesudahnya
 P = panjang kelas

Contoh

Nilai Frekwensi
31 – 36 6
37 – 42 4
43 – 48 9
49 – 54 14
55 – 60 10
61 – 66 2
67 - 72 5
Jadi Mo = Tbmo + P
 Tbmo = 49 – 0,5 =48,5
 D1 = 14 – 9 = 5
 D2 = 14 – 10 = 4
 P=6

Mo = 48,5 + 6

48,5 + 6
48,5 +

48,5 + 3,33

Jadi modus nya adalah 51,83

5) Kuartil (Q)
Adalah pembagian sebaran data menjadi 4 bagian

Rumus :
Qi = Tbi + P
Note ;
 Tbi = tepi bawah kelas kuartil (1,2,3)
 Qi = kuartil 1,2,3
 = jumlah frekwensi sebelum kelas kuartil
 = frekwens kelas kruartil
 P = panjang kelas
 ¼ n = kelas kuartil
 N = jumlah frekwensi

Contoh

Nilai Frekwensi
31 – 40 3
41 – 50 5
51 – 60 10
61 – 70 11
71 – 80 8
81 – 90 3

6) Ragam (s2)
ata-rata dari kuadrat selisih data dengan nilai rata-rata datanya.

Rumus :
S2 =

7) Simpangan Rata – rata


rata-rata dari selisih data dengan nilai rata-rata datanya.

Sr =

Contoh
Diketahui data terurut (3x – 3), 2x, (2x + 1), (3x – 1), (3x + 3), dan (4x + 1). Diketahui
bahwa jangkauan data adalah 6, simpangan rata-rata data tersebut adalah ….

Jawab

Nilai minimum = xmin = 3x – 3


Nilai maksimum = xmax = 4x + 1
Mencari nilai x:
Jangkauan = xmax – xmin
6 = 4x + 1 – (3x – 3)
6 = 4x + 1 – 3x + 3
6=x+4
x=6– 4=2

Sehingga dapat diperoleh nilai-nilai untuk data terurut yang diberikan, seperti berikut.

data ke-1: (3x – 3) = 3 ⋅ 2 – 3 = 6 – 3 = 3


data ke-2: 2x = 2 ⋅ 2 = 4
data ke-3: 3x – 1 = 3 ⋅ 2 – 1 = 6 – 1 = 5
data ke-4: 2x + 2 = 2 ⋅ 2 + 2 = 4 + 2 = 6
data ke-5: 3x + 3 = 3 ⋅ 2 + 3 = 6 + 3 = 9
data ke-6: 4x + 1 = 4 ⋅ 2 + 1 = 8 + 1 = 9

Sehingga, diperoleh enam data terurut yaitu 3, 4, 5, 6, 9, 9


Mencari rata-rata (x̄):
x̄ = (3+4+5+6+9+9) : 6
x̄ = 36 : 6 = 6
Mencari Simpangan Rata-rata (SR):

8) Simpangan Baku
simpangan baku, atau yang biasa dikenal dengan istilah deviasi standar.

S=

Contoh
BAB III
METODE PENELITIAN
3.1 Tempat & Waktu Penelitian
Penelitian atau survei ini saya lakukan di rumah dan juga di sekolah selama 2 hari pengerjaan
dengan bantuan teman – teman saya.

3.2 Populasi & Sampel penelitian

Pada penelitian kali ini saya memakai teman – teman SMA dan SMP saya sebagai objek
popuasi penelitian dan sampel yang saya gunakan teman – teman yang bisa bermain
badminton.

3.3 Reponden Penelitian

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ukuran sepatu yang di pakai teman – teman yang
dapat bremain badminton. Dan karna itu saya menyebarkan sebuah link gfrom untuk diisi oleh
teman – teman yang bersedia mengisi gform tersebut dengan tidak paksaan atau mengisi
dengan sukarela. Dari penelitian atau survey tersebut menentukan :

 Ukuran sepatu yang dikenakan


 Nama pengisi gform

3.4 Rancangan Penelitian

 Dalam penelitian ini menggunakan teknik kuisioner dalam bentuk Google Form yang
saya bagikan kepada teman – teman saya dalam bentuk link yang bisa di isi dari
rumah sehingga tidak memerlukan waktu yang lama

 Dalam penyebaran angket atau kuisioner berbasis Google Form yang membagikan
melalui media – media social yang ada di handphone.

 Data Mentah

Ini adalah data yang saya peroleh dari pengisian gform

38 39 41 39 39 36 42 43 37 43 43 43 39 40 41
43 41 38 44 39 39 40 37 45 37 43 39 41 40 41
37 43 44 43 39 38 43 42 43 41 38 40 41 39 42
37 43 43 38 36 41 42 42 38 40 42 39 42 39 44
44 42 44 43 41

 Mengelola Data mentah menjadi data kelompok


Dalam pembuatan data kelompok diperlukan 3 cara :
 Jangkauan
J = Xmaksimum – Xminimun

 Banyak Kelas
K = 1 + 3,3 . Logn

 Interval kelas
C = J/K

3. 5 Dari data mentah di atas dapat dihasilakan table frekwensi sebagai berikut :

1. Jangkauan

J = Xmaksimum – X minimum

= 45 – 36

=9

2. Banyak Kelas

K = 1 + 3,3 . Logn

= 1 + 3,3 . Logn

= 1 + 3,3 Log 65

= 1 + 3,3 .1,8

= 1 + 5,94

= 6,94

3. Interval Kelas

C = J/K

= 9/6,94

= 1,40 = 1

Tabel Distibusi Frekuensi

Ukuran Sepatu Frekwensi


36 1
37 6
38 6
39 10
40 6
41 9
42 8
43 13
44 5
45 1

 Pembuatan diagram Histogram, Poligon, dan lingkaran

3.6 Histogram
Ukuran Sepatu
14

12

10

8
Ukuran Sepatu
6

0
36 37 38 39 40 41 42 43 44 45

3.7 Poligon

Poligon Ukuran Sepatu


14
12
10
8
Poligon Ukuran
6 Sepatu
4
2
0
36 37 38 39 40 41 42 43 44 45

3.8 Lingkaran
Diagram Lingkaran
36
37
38
39
40
41
42
43
44
45

3.9 Pemusatan Data


 Mean
𝑥̅ = ∑ xi / f

Ukuran Sepatu Frekwensi XI XI.F


36 1 36,5 36,5
37 6 37,5 225
38 6 38,5 231
39 10 39,5 395
40 6 40,5 243
41 9 41,5 373,5
42 8 42,5 340
43 13 43,5 565,5
44 5 44,5 222,5
45 1 45,5 45,5
- 65 - 2677,5

Jadi Mean Data di atas adalah

 Median
Me = Tb + c

Ukuran Sepatu Frekwensi Fk


36 1 1
37 6 7
38 6 13
39 10 23
40 6 29
41 9 38
42 8 46
43 13 59
44 5 64
45 1 64

 ½ n = 65/2 = 32,5
 Tb = 41 – 0,5 = 40,5
 C =1
 Fk = 29
 Fme = 38

Jadi Me = 40,5 + 1

Me = 40,5 + 1

Me = 40,5 + 0,092

Me = 40,6

 Modus
Mo = Tbmo + P

Ukuran Sepatu Frekwensi - Tbmo = 43 – 0,5 = 42,5


36 1 - D1 = 13 – 8 = 5
37 6 - D2 = 13 – 5 = 8
38 6 - P=1
39 10 Jadi Mo = 42,5 + 1
40 6
Mo = 42,5 + 1
41 9
42 8 Mo = 42,5 + 0,3846
43 13 Mo = 42,8846
44 5
45 1

 Kuartil
Qi = Tbi + P

Ukuran Sepatu Frekwensi


36 1
37 6
38 6
39 10
40 6
41 9 - i/4 = 65/4 =16
42 8 - Tbi = 43 – 0,5 = 42,5
43 13 - =8
44 5 - = 13
45 1
- =1
Jadi Qi = 42,5 + 1
Qi = 42,5 + 0,6153
Qi = 43,1153

3.10 Penyebaran data

Tabel Untuk Ragam, simpangan rata – rata, dan simpangan baku.

Ukuran Sepatu F XI XI.F {XI. 𝑥̅} F{XI. 𝑥̅} {XI. 𝑥̅}2 F{XI. 𝑥̅}2
36 1 36,5 36,5 1.503,43 1.503,43 2.260.302 2.260.302
37 6 37,5 225 1.544,62 9.267,72 2.385.851 85.890.634
38 6 38,5 231 1.585,81 9.514,86 2.514.793 90.532.561
39 10 39,5 395 1.627 16.270 2.647.129 264.712.900
40 6 40,5 243 1.669 10.014 2.785.561 100.280.196
41 9 41,5 373,5 1.709,38 15.384,42 2.921.980 236.680.379
42 8 42,5 340 1.750,57 14.004,56 3.064.495 196.127.701
43 13 43,5 565,5 1.791,76 23.292,88 3.210.404 542.558.259
44 5 44,5 222,5 1.832,95 9.164,75 3.356.737 83.992.643
45 1 45,5 45,5 1.874,14 1.874,14 3.512.401 3.512.401
Total 65 - 2677,5 16.888,66 110.290,76 28.659.653 1.606.547.976

 Ragam
= 24.716.121
 Simpangan Rata – rata

 Simpangan Baku
= 41,19

Dalam melakukan pengu,pulan data yang di kerjakan dalam waktu 2 hari. Dapat menghasil data – data
yang bisa dioleh menjadi data yang lebih efekti, menjadi data berkelompok sehingga dari data – data
tersebut dapat di hitung pemusatan data dan penyebaran data. Maka dari data – data tersebut dapat
menghasilkan data sebegai berikut :

 Tabel distribusi frekuensi


 Table Histogram
 Table Poligon
 Table Lingkaran
 Mean yaitu 41,19
 Median yaiitu 40,6
 Modus yaitu 42,8846
 Kuartil yaitu 43,1153
 Ragam yaitu 24.716.121
 Simpangan Rata – Rata yaitu
 Simpangan Baku yaitu 41,19
BAB IV
Hasil Penelitian

Pada bab ini akan memaparkan hasil dari penelitian dan pembahasan yang telah dilakukan melalui
penlitian ukuran sepatu teman bermain futsal yang telah dilakukan selama 3 hari . Penjelasn yang akan
diberikan merupakan penjabaran dari rumusan masalah yang ada.

Penelitian ini berfokus pada teman bermain saya. Sebagai bahan kajian data penelitian melakukan
pencarian data melalui gform yang di share melalui media WA yang berupa link yang harus di isi.
Penelitian ini berlangsung salama 3 hari agar mengahasilkan data yang ingin diteliti sebagai kajian
penelitian dan di olah. Penelitian ini mulai membagikan link gform pada 17 febuari pukul 08.00
sebanyak 65 peserta yang mengisi link tersebut. Hingga pada 20 februari pukul 18.00 link tersebut
sudah di isi dengan jumlah yang ditentukan.

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

 Kesimpulan
Pada penelitian ini terdapat banyak ukuran sepatu seseorang berbeda – beda dengan ada
penelitian ini dapat mengetahui ukuran sepatu teman bermain badminton. Dengan sedikitnya
informasi dalam pembuatan makalah ini mendapat sedikit kesulitan dalam mengelola data.

 Saran
Jangan terlalu membandingkan ukuran kaki seseorang dengan ukuran kaki sendiri.
DAFTAR PUSTAKA
https://www.zonareferensi.com/pengertian-statistika/
https://www.materimatematika.com/2017/11/pengertian-data-berkelompok.html

https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-5813307/pengertian-mean-median-modus-dan-cara-
menghitungnya

https://www.ruangguru.com/blog/pengenalan-istilah-statistik-data-tunggal-dalam-
matematika#:~:text=Ragam%20dalam%20statistika%20merupakan%20rata,perhatikan%20baik%2Dba
ik%2C%20ya!&text=Jadi%2C%20ragam%20dari%20data%20tersebut%20adalah%201%2C67.

https://idschool.net/sma/rumus-simpangan-rata-rata-ragam-dan-simpangan-baku/

https://www.zenius.net/blog/rumus-simpangan-baku-data-kelompok

https://www.sampoernauniversity.ac.id/id/responden-adalah/

https://www.viva.co.id/edukasi/1498834-statistika-simak-sejarah-pengertian-hingga-fungsinya

https://www.gramedia.com/literasi/contoh-rumusan-masalah-dan-cara-membuatnya/

Anda mungkin juga menyukai