Anda di halaman 1dari 16

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN(PKL)

DI SUKSES VISION
TANGGAL 1 JULI S.D 30 SEPTEMBER 2022

Disusun oleh:

NAMA / KELAS / NIS : Ivon Fernanda / XII-MM3 / 9917


NAMA / KELAS / NIS : Anggun Tataq Wiguna / XII-MM1 / 9835
NAMA / KELAS / NIS : Irvan Khabib / XII-MM2 / 9880

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH


DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 DEMAK
Jl.Sultan Trenggono No.87, Tlp. (0291) 685519 , 682017 Fax:
(0219) 685519 Kode Pos 59516
Website : smkn1demak.sch.id Email : smkn1demak@yahoo.com
LEMBAR PENGESAHAN
Laporan Praktek Kerja Lapangan ini telah di periksa oleh pembimbing praktik
IDUKA/ Instansi dan pembimbing sekolah.

Demak, 30 September 2022


Pembimbing Sekolah, Pembimbing IDUKA/Instansi,

Anik Mudzakiroh S.Kom Abdul Syukur, ST.


NIP.-19790208 202221 2 005 Pimpinan IDUKA/Instansi

Mengetahui,
Kepala SMK N 1 DEMAK

Dra. NURSIWI ANDAYANI, M.Pd.


Pembina
NIP. 19630628 199303 2 003

IV
MOTTO & PERSEMBAHAN

MOTTO
 Jalani semua dengan ikhlas Karena Allah SWT.
 Utamakan tanggung jawab dan kedisiplinan.
 Jasikan hari ini lebih baik dari hari kemarin.
 Kegagalan adalah awal dari keberhasilan.
 Kesungguhan adalah kunci keberhasilan.
 Kejarlah Ilmu setinggi mungkin.
 Tepat waktu setiap waktu.
 Dimana ada kemauan disitu ada jalan.
 Belajar dari kemarin, Hidup untuk hari ini, Harapan untuk besok.

PERSEMBAHAN
Laporan Praktik Kerja Lapangan ini
Dipersembahkan Kepada :
1. Kepala Sekolah SMK NEGERI 1
DEMAK dan Bapak/Ibu Guru yang telah
membimbing saya.
2. Pembimbing guru-guru dan staf karyawan
SMK NEGERI 1 DEMAK.
3. Orang tua dan keluarga yang telah
mendoa’akan, membiayai, mendukung
dan memberikan semangat sampai
selesainya pelaksanaan Praktik kerja
lapangan.
4. Pembimbing Instansi dan semua karyawan
SUKSES VISION.
5. Teman-teman seperjuangan.
6. Adik-adik kelas semuanya yang akan
melaksanakan kegiatan Praktik Kerja
lapangan selanjutnya.

V
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang selalu
melimpahkan ramhatnya.sehingga kami dapat menyelesaikan kegiatan praktik
kerja lapangan (PKL) serta menyususn laporan dengan baik.
Kami juga mengucapkan terimakasih kepada seluruh pihak yang sudah
membantu melancarkan seluruh kegiatan ini diantaranya:
1. Bapak Dra.Nursiwi Andayani, M.Pd. Selaku Kepala SMK Negeri 1 Demak.
2. Bapak Suhartono, S.Kom, selaku K3 Jurusan Multimedia.
3. Ibu Anik Mudzakiroh, S.Kom, selaku pembimbing pembuatan laporan PKL
4. Bapak Abdul Syukur, ST, selaku pimpinan IDUKA/ Instansi di SUKSES
VISION
5. Kedua Orang Tua yang saya sayangi yang senantiasa memberikan dukungan
serta arahan.
6. Rekan serta teman PKL yang saya banggakan.
7. Dan seluruh pihak yang sudah membantu dalam penyusunan laporan ini.

Kami juga menyadari bahwa laporan ini masih jauh dari kata sempurna. Namun,
kami telah berusaha semaksimal mungkin dalam Menyusun laporan ini. Semoga
laporan praktik kerja lapangan ini dapat memberi manfaat bagi semua pihak.

DAFTAR ISI
LEMBAR PENGESHAN ………………………………………………….,,......II
MOTTO & PERSEMBAHAN………………..……………………...…….......III
KATA PENGANTAR…………………………………………………………IV
DAFTAR ISI………………………………………………………………….…V
BAB I PENDAHULUAN………………………………………………………...1
A. Latar Belakang…………………………………..………………………..1
B. Tujuan dan Manfaat PKL………………………………….……………..2
C. Waktu dan Tempat Pelaksanaan…………………………..……………... 3
BAB II LANDASAN TEORI ……………………………………….,,
………….4

A. Desain Grafis………………………………………………………………4
B. Potoshop…………………………………………………………………...4
C. Corel Draw………………………………………………………………...4
BAB III GAMBARAN UMUR PERUSAHAAN……………………………….5
A. Sejarah Umum Sukses Vision……………………………………...……...5
B. Sistem Managament……………………………………………………….6
C. Struktur Organisasi………………………………………………………...6
D. Jadwal Kegiatan PKL……………………………………………………...6
BAB IV PENUTUP………………………………………………………………7

A. Kesimpulan………………………………………………………………..7
B. Saran………………………………………………………………………7
DAFTAR PUSTAKA………………………………………………………....….8
LAMPIRAN-LAMPIRAN DOKUMENTASI………………………………….9

V
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Sekolah menengah kejuruan (SMK) akan mempersiapkan serta
memberikan pembekalan yg matang kepada siswa guna menunjang keuksesan
didunia usaha. Dengan adanya praktik kerja lapangan (PKL), siswa akan
mendapatkan pengalaman tentang dunia kerja . Siswa diharapkan dapat
menuliskan hasil praktik kerja lapangan dalam bentuk laporan.

Dasar Hukum
Dasar hukum Permendikbud 50 tahun 2020 tentang Praktik Kerja Lapangan bagi
Peserta Didik, adalah:

1. Pasal 17 ayat (3) Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia


Tahun 1945;
2. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan
Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 78,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4301);
3. Undang-Undang Nomor 39 Tahun 2008 tentang Kementerian Negara
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 166,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4916);
4. Peraturan Presiden Nomor 82 Tahun 2019 tentang Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2019 Nomor 242);
5. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 45 Tahun 2019
tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1673)
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Pendidikan dan
Kebudayaan Nomor 9 Tahun 2020 tentang Perubahan atas Peraturan
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 45 Tahun 2019 tentang
Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 124);

B. Tujuan dan manfaat PKL


Segala kegiatan yg dilakukan oleh pihak sekolah tentunya
memberikan manfaat serta terdapat tujuan yg jelas dalam pelaksanaannya.
Tidak terkecuali dengan PKL ini yg merukan agenda wajib di jenjang SMK.
Manfaat yg diberikan tentunya tidak hanya untuk menjalankan agenda
sekolah saja, namun terdapat manfaat bagi siswa dan perusahaan tempat
pelaksaan PKL tersebut

1
Tujuan PKL
1. Memberikan pengalaman kerja langsung (real) kepada peserta didik dalam
rangka menanamkan (internalize) iklim kerja positif yang berorientasi
pada peduli mutu proses dan hasil kerja.
2. Memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk membangun dan
mengambangkan kepribadiannya yang berkarajter sesuai dengan nilai-nilai
positif yang tumbuh dan diperlukan oleh masyarakat, khususnya di dunia
kerja yang ditekuni.
3. Menanamkan etos kerja yang tinggi bagi peserta didik untuk memasuki
dunia kerja sesuai tuntutan pasar kerja global.
4. Memenuhui hal-hal yang belum dipenuhi di sekolah agar mencapai
keutuhan standar kompetensi lulusan.
5. Salah satu bentuk aktivitas dan aktualisasi dalam penyelenggaraan Model
Pendidikan Sistem Ganda (PSG) antara Sekolah Menengah Kejuruan
(SMK) dan Institusi Pasangan (IP) yang memadukan secara sistematis dan
sistemik program pendidikan di Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) dan
program pelatihan penguasaan keahlian di dunia kerja (DUDI).

Manfaat PKL bagi siswa


1. Siswa dapat mengaplikasikan dan meningkatkan ilmu yang telah diperoleh
di sekolah.
2. Menambah wawasan mengenai dunia kerja khususnya berupa pengalaman
kerja langsung (real) dalam rangka menanamkan iklim kerja positif yang
berorientasi pada peduli mutu proses dan hasil kerja.
3. Menambah dan meningkatkan kompetensi serta menamkan etos kerja yang
tinggi sesuai budaya industri.
4. Memperkuat kemampuan produktif sesuai dengan kompetensi keahlian
yang dipelajari.
5. Mengembangkan kemampuan sesuai dengan bimbingan/arahan
pembimbing industri dan dapat berkontribusi kepada dunia kerja.
6. Memperkuat kepribadiannya yang berkarater sesuai dengan tuntutan nilai-
nilai yang tumbuh dari budaya industry.
Manfaat PKL bagi sekolah
1. Terjalinnya hubungan kerja sama yang saling menguntungkan antara
sekolah dengan duni kerja (DUDI).
2. Meningkatkan kualitas lulusan melalui pengalaman kerja langsung selama
PKL.
3. Meningkatkan relevansi dan efektivitas program sekolah melalui
sinkronisasi kurikulum, proses pembelajaran, teaching factory, dan
pengembangan sarana dan prasarana praktik berdasarkan hasil pengamatan
di tempat PKL.

2
4. Merealisasikan program penguatan pendidikan karakter berbasis
masyarakat secara terencana dan implementatif, khususnya nilai-nilai
karakter budaya industri sebagai salah satu bentuk implementasi Peraturan
Presiden Nomor 87 Tahun 2017 tentang Peningatan Pendidikan Karakter.
5. Meningkatkan kualitas lulusan.

Manfaat PKL bagi perusaan


1. Dunia Kerja (DUDI) lebih dikenal oleh masyarakat, khususnya
masyarakat sekolah sehingga dapat wahana dalam promosi produk.
2. Adanya masukan, seperti kritik dan saran yang positif dan konstruktif dari
Siswa maupun Sekolah (SMK) untuk perkembangan DUDI.
3. Dunia kerja/DUDI dapat mengembangkan proses dan atau produk melalui
optimalisasi peserta PKL.
4. Mendapatkan calon tenaga kerja yang berkualitas sesuai dengan
kebutuhannya.
5. Meningkatkan citra positif DUDI karena dapat berkontribusi terhadap
dunia pendidikan sebagai implementasi dari Instruksi Presiden Nomor 9
Tahun 2016.

C. Waktu dan Tempat Pelaksaan


1. Waktu Pelaksanaan
Waktu pelaksaan PKL dimulai pada tanggal 1 Juli 2022 sampai 30
September 2022, dilaksanakan setiap senin sampai kamis dan hari sabtu
(jumat dan minggu libur), mulai dari jam 13.00 WIB sampai dengan jam
16.00 WIB.

2. Tempat Pelaksanaan
Praktik Kerja Lapangan(PKL) dilaksanakan di Sukses Vision,
Sidorawuh, Sidogemah, Sayung, Demak.

3
BAB II
LANDASAN TEORI

A. Desain Grafis
 Desain grafis merupakan suatu bbentuk dari komunikasi visual yg
memanfaatkan gambar sebagai media untuk menyampaikan pesan atau
informasi seefektif mungkin.
 Desain adalah metode perancangan estetika yg didasari dengan kreatifitas,
sedangkan Grafis adalah ilmu dari perancangan titik maupun garis
sehingga akan membentuk sebuah gambar yang dapat memberikan
informasi serta berhubungan dengan proses percetakan.

B. Photoshop
 Photoshop merupakan salah satu aplikasi perangkat lunak untuk editor
foto atau gambar yang dikeluarkan Adope Systems dikhususkan untuk
pengeditan foto atau gambar dan pembuatan efek, atau biasa disebut layer
style. Perangkat lunak yang satu ini banyak digunakan fotografer digital
dan perusahaan iklan.
 Photoshop dikhususkan sebagai perangkat lunak yang digunakan untuk
mengedit gambar BITMAP. Foto adalah salah satu gambar dengan format
BITMAP oleh karena itu Photoshop banyak digunakan oleh fotografer.
 Adobe Photoshop yang biasa digunakan untuk pembuatan cover CD dan
Template adalah Adope Photoshop CS6.

C. Corel Draw
 CorelDraw adalah editor grafik vektor yang dikembangkan oleh Corel,
sebuah perusahaan perangkat lunak yang bermarkas di Ottawa, Kanada.
Versi terbarunya, CorelDRAW X8 (setara dengan versi 18) dirilis pada
tanggal 15 Maret 2016. CorelDRAW pada awalnya dikembangkan
untuk sistem operasi Windows 2000 dan seterusnya.
 Versi CorelDRAW untuk Mac OS pernah dikembangkan, tetapi
dihentikan karena tingkat penjualannya rendah. Versi terakhir
untuk Linux adalah versi 9 (Rilisan tahun 2000, itu pun perlu di jalankan
dengan Wine) dan Untuk OSX adalah versi 11 

4
BAB III
GAMBARAAN UMUM PERUSAHAAN

A. Sejarah Umum Sukses Vision


SUKSES VISION berdiri sejak tahun 2003. Didirikan oleh Bapak Abdul
Syukur, ST. Beliau mendirikan SUKSES VISION berawal dari sekedar hobi dan coba-
coba. Mulai melakuakan pemasaran dan menyiapkan sumber daya manusia(SDM) dan
media produksi dengan membeli 3buah Handycame dan 1 Unit computer. Dengan
jalannya SUKSES VISION bisa berkembang dan mempunyai peralatan dan tenaga kerja
tambahan (SDM) diantarnya 1 buah computer, 7 kamera video, 1 tenaga editing dan 5
tenaga lapangan.
Pada tahun 2007 mengembangkan usaha dengan membuka jasa pemotratan
dibantu dengan kamera DSLR. Sampai tahun 2008 bertambah kamera DSLR menjadi 7
buah dengan didukung perangkat studio foto dan tenaga freelance sebanyak 5 oraang.
SUKSES VISION pada tahun 2009 resmi berbadan hukum bernama SUKSES VISION
media yang didalamnya termasuk juga SUKSES PRODUCTION usaha videography
sampai sekarang.

Profil Sukses Vision


Nama Usaha : SUKSES VISION
Alamat : Sidowaruh Sidogemah, Sayung-Demak
Bidang Usaha : Foto, Editing,& Shotting
Nama Pemilik : Abdul Syukur, ST.

Visi Dan Misi


“SUKSES VISION”

Visi
Visi merupakan gambaran tentang masa depan yang di cita-citakan yang ingin
diwujudkan dalam waktu yang telah di tentukan.Visi merupakan pandangan ke depan
menyangkut kemana velly vision harus di bawa dan di arahkan agar dapat berkarya secara
konsisten dan tetap kreatif, inofatif, serta produktif, maka Sukses Vision :”Menyediakan
shotting dan foto yang kreatif dan inovatif”.
Misi
Misi yang di lakukan dalam rangka mewujudkan Visi Sukses Vision adalah :
-Mengelola perusahaan sesuai dengan prinsip bisnis yang sehat dan didukung oleh
teknologi tepat guna dan SDM professional.
-Menyediakan layanan yang memiliki nilai tambah tinggi bagi kepuasan pelanggan

7
B. Sistem Management
Kegiatan selama Praktik Kerja Lapangan(PKL) di SUKSES VISION Demak
meliputi Kompetisi Desain Multimedia, Teknik Pengambilan Gambar Bergerak, Teknik
Pengolahan Audio Video, dan Pengolahan Citra Digital. Adapun bentuk kegiatannya
antara lain pengambilan gambar bergerak, foto digital, editing video shotting, burning
DVD, membuat cover sampul DVD, dan cetak foto.

C. Struktur Organisasi
NO Nama Jabatan
.
1 Abdul Syukur, ST. Pimpinan Instansi/DuDi

2 Muayanah Wakil Pimpinan Instansi/DuDi

3 -Ahamad Muchlis Tenaga Kerja Lapangan


-Rizal
-Salim
4 Ahmad Muchlis Tenaga Kerja Editing

D.Jadwal Kegiatan PKL


No. Hari Waktu Tanggal Kegiatan
1. Rabu 07.30-09.00 1 Juli 2022 Pengarahan PKL dan
pembekalan PKL
2. Minggu ke 1 07.00-16.00 2-8 Juli 2022  Pemberian tugas
dari INDUKA
 Job di Guntur
 Memotret dan
membuat video
acara
pernikahan
 Membahas
teknik
pengolahan
video
3. Minggu ke-2 07.00-16.00 9-15 Juli 2022  Pemberian tugas
dari INDUKA
 Berlajar tentang
kamera
 Job preweed di

8
Loireng Sayung
4. Minggu ke-3 13.00-16.00 16-22 Juli 2022  Pemberian tugas
dari INDUKA
 Belajar dasar-
dasar kamera
serta
pengaturannya
 Job di sayung

5. Minggu ke-4 07.00-16.00 23-29 Juli 2022  Pemberian tugas


dari INDUKA
 Job di Bates
 Belajar audio
video
6. Minggu ke-5 07.00-16.00 30 Juli -5 Agustus  Pemberian tugas
2022 dari INDUKA
 Job di
Sidorawuh
 Pendalaman
soal dasar-dasar
kamera
7. Minggu ke-6 07.00-16.00 6-12 Agustus  Pemberian tugas
2022 dari INDUKA
 Job pemotretran
di Desa Tugu
Sayung
8. Minggu ke-7 07.00-16.00 13-19 Agustus  Pemberian tugas
2022 dari INDUKA
 Belajar editing
 Job foto
pernikahan di
Desa Karang
Jati Sayung

9. Minggu ke-8 07.00-16.00 20-26 Agustus  Pemberian tugas


2022 dari INDUKA
 Pembuatan
desain semula
jadi
 Syuting di
Tembalang

9
Semarang
 Pembuatan teks
laporan PKL
10. Minggu ke-9 07.00-16.00 27 Agustus-2  Pemberian tugas
September 2022 dari INDUKA
 Pembuatan teks
laporan PKL
11. Minggu ke-10 07.00-16.00 3-9 September  Pemberian tugas
2022 dari INDUKA
 Job motret
pernikahan
12. Minggu ke-11 07.00-16.00 10-16 September  Pemberian tugas
2022 dari INDUKA
 Belajar editing
photoshop
13. Minggu ke-12 07:00-16:00 17-23 september  Pemberian tugas
2022 dari INDUKA
 Job Syuting di
Onggorawe
 Membuat
Laporan Praktik
Kerja
Lapangan(PKL)
14. Minggu ke-12 07:00-16:00 25 September  Job motret
2022 pernikahan di
Tugu

15. Minggu ke-13 07:00-16:00 24-28 September  Pemberian tugas


2022 dari INDUKA
 Membuat
Laporan Praktik
Kerja
Lapangan(PKL)

8
BAB IV
PENUTUP
Dengan adanya kegiatan praktik kerja lapangan ini, kami menyimpulkan bahwa
kegiatan ini sangat bermanfaat bagi seluruh siswa SMK. Pengalaman kerja yang
didapatkan tentu akan membuat siswa memiliki keahlian sesuai bidangnya. Dan sudah
pasti ini semua akan membantu untuk kedepannya, Ketika sudah terjun ke dunia kerja.

B. Saran
Untuk adik kelas yang mau melaksakan kegiatan Praktik Kerja Lapangan(PKL),
Hendaknya mempersiapkan semuanya dengan matang. Terlebih untuk materi yang
diajarkan sekolah. Karena semua itu pasti akan berhubungan dengan kegiatan Praktik
Kerja Lapangan(PKL) nantinya.

DAFTAR PUSTAKA

https://kupandu.net/latar-belakang-dan-tujuan-pkl-prakerin/
https://www.satuhukum.com/2020/06/prakerin.html
https://smktexmacokarawang.sch.id/kegiatan/view/manfaat-prakerin-bagi-siswa-sekolah-
dan-perusahaan
pimjam contoh di perpustakaan

9
LAMPIRAN-LAMPIRAN
DOKUMENTASI

Job di loireng job di onggorawe

Job di onggorawe

8
Job syuting di tugu job syuting di tugu

Job syuting di tembalang latihan editing foto

Anda mungkin juga menyukai