Anda di halaman 1dari 12

Perkembangan

Peserta Didik
Psikologi pendidikan

M.Rubino naufal.O 11220700000071


Bunga Nafisatul Hamidah 11220700000078
Handasati Najmi 11220700000079
Naufal Nail Ananto 11220700000090
Dea Riski Angraini 11220700000167
Pertumbuhan
perubahan yang menyangkut segi
kuantitatif.
perubahan kuantitatif dapat di ukur atau
dinyatakan dalam satuan serta dapat
diamati secara langsung.

Berat badan

Tinggi badan
Perkembangan
perubahan yang menyangkut segi
kualitatif.

perubahan yang bersifat progresif,


teratur dan berkesinambungan serta
akumulatif.

Kognitif

Afektif

konatif
Aspek Perkembangan
Fisiologis Kognitif Emosi

Sosial Moral Bahasa

Spiritual
Faktor yang mempengaruhi
pertumbuhan dan perkembangan

Faktor Faktor Faktor


pembawaan lingkungan ketentuan Allah
Sebuah aliran yang Aliran empirisme, Aliran ini

Islam mengakui bahwa


bernama navitisme, menekankan pentingnya
pengalaman, lingkungan dan
ketentuan Allah dapat
aliran ini menjelaskan mempengaruhi
pendidikan. yang berarti bahwa
bahwa perkembangan perkembangan manusia
sepenuhnya ditentukan
pertumbuhan dan
bergantung terhadap
oleh faktor pembawaan pengalamannya dan
perkembangan anak jika
sejak lahir pendidikannya ia menghendaki
Fungsi
Ontogenetic
Fungsi
Phylogenetic

Fungsi khusus individu



Ex : membaca, menulis,
Fungsi umum individu berenang
Ex : merangkak, berdiri,
berjalan

Fungsi Kematangan
dan Belajar
Perbedaan Individual Manusia dan
Implikasinya dalam Proses Pembelajaran

Setiap individu memiliki perbedaan dengan


individu yang lainnya. Walaupun dilahirkan dari
rahim yang sama, dibesarkan dari lingkungan
yang sama memungkinkan individu tumbuh dan
berkembang menjadi pribadi yang berbeda.
Perbedaan individual manusia bisa dilihat baik dari
segi fisik, psikologis maupun
sosial.

Perbedaan Fisik

Perbedaan fisik merupakan perbedaan yang sering


sekali kita lihat. Kita bisa dengan mudah melihat
perbedaan fisik individu satu dengan yang lainnya.
Seperti saat di kampus, kita bisa dengan jelas
melihat perbedaan tinggi badan teman kita yang
sangat beragam. Ada yang pendek, sedang, dan
tinggi. Tinggi badan merupakan salah satu
perbedaan fisik. Selain itu terdapat perbedaan fisik
lainnya yaitu jenis kelamin, bentuk tubuh, warna
kulit, warna rambut, dan mata.
Perbedaan Psikologis
Manusia tidak hanya terdiri dari jenis kelamin perempuan dan laki-laki
tetapi terdiri dari beberapa kelompok umur mulai dari anak kecil, anak usia

sekolah, anak remaja, orang dewasa termasuk orang lanjut usia. Secara
psikologis mereka memiliki perbedaan karakteristik satu dengan yang
lainnya. Ada yang mudah tersenyum, pemarah, berjiwa sosial, egois,
pemalas, bodoh, pemberani, pemalu, dan pintar. Hal tersebut dipengaruhi
pembawaan dan lingkungan.
Perbedaan Sosial
Perbedaan sosial meliputi perbedaan
status sosial ekonomi. Status sosial
ekonomi ini berkaitan dengan tingkat
pendidikan orang tua, pekerjaan orang
tua, dan penghasilan orang tua yang
berbeda-beda. Perbedaan
tersebut akan berimplikasi pada
berbedanya aspirasi orang tua terhadap
pendidikan anak, fasilitas yang diberikan
terhadap anak, dan waktu yang
disediakan untuk mendidik anak.
Faktor psikologis anak didik yang perlu
diperhatikan dalam pembelajaran
yaitu :

Intelegensi Emosi

Motivasi Minat

Gaya Belajar
Terima kasih!

Anda mungkin juga menyukai