Anda di halaman 1dari 54

BAB. I.

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Sektor pertanian memegang peranan penting karena kontribusinya sangat nyata
terhadap penyediaan pangan dan sumber pendapatan terutama komoditas strategis yaitu
padi, jagung, kedelai, aneka sayur buah, aneka sayur daun, dan aneka sayur biji, aneka
tanaman perkebunan, aneka tanaman biofarma, daging sapi/kerbau, daging ayam ras dan
ayam buras. Sektor pertanian juga menjadi andalan dalam mengembangkan kegiatan
ekonomi perdesaan melalui pengembangan usaha berbasis pertanian. Untuk mendorong
pembangunan sektor pertanian RPJM Kecamatan Mbeliling tahun 2023-2024
diprioritaskan diantaranya : pertama (1) Optimalisasi pengelolaan lahan pertanian, (2)
Menjaga stabilitas harga produk tanaman pangan dan hortikultura, (3) Meningkatkan
produksi dan mutu hasil pertanian/perkebunan, (4) Meningkatkan kualitas dan kuantitas
hasil pertanian yang dituangkan dalam Rencana Strategis (Renstra) yang dikelola oleh
Dinas Tanaman Pangan, Hprtikultura dan Perkebunan Kabupaten Manggarai Barat. Untuk
mendukung arah kebijakan dan program pemerintah Kabupaten Manggarai Barat
khususnya masyarakat yang bergerak dibidang pertanian diperlukan kegiatan penyuluhan
pertanian agar tercapai keberhasilan baik peningkatan produksi maupun peningkatan
pendapatan petani. Disamping itu pengembang sektor diperlukan dukungan pelayanan
prasarana, sarana dan paket teknologi yang spesifik lokasi.
Pelaksanaan kegiatan penyuluhan yang efektif dan efisien menuntut adanya suatu
perencanaan dan target sasaran yang jelas dan terukur. Perencanaan pelaksanaan
penyuluhan yang dituangkan dalam Programa merupakan langkah awal dan sangat
menentukan keberhasilan untuk mencapai tujuan peningkatan produksi dan kesejahteraan
petani ingin tercapai. Programa penyuluhan pertanian merupakan rencana yang disusun
secara sistematis untuk memberikan arah dan pedoman, sebagai alat pengendali
pencapaian tujuan penyuluhan.
Kegiatan-kegiatan yang tercantum dalam programa penyuluhan pertanian mampu
merespon kebutuhan pelaku utama dan pelaku usaha serta memberikan dukungan terhadap
program-program prioritas Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan
Kabupaten Manggarai Barat yang akan menentukan besarnya pembiayaan Anggaran
Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD).

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 1


Hal ini sesuai dengan amanah Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2006 yang menyebutkan
bahwa pembiayaan penyelenggaraan penyuluhan di Provinsi, Kabupaten, Kecamatan dan
Desa/Kelurahan bersumber dari APBD yang jumlah dan alokasinya disesuaikan dengan
kebutuhan penyusunan programa penyuluhan.
Penyelenggaraan penyuluhan pertanian dalam menghadapi berbagai tantangan baik
berupa lingkungan ekonomi maupun era globalisasi diperlukan penyuluhan pertanian yang
spesifik lokalita bersifat strategis dan mempunyai daya ungkit yang tinggi terhadap
peningkatan produktivitas komoditas unggulan daerah dan pendapatan petani. Untuk
mengefektifkan kegiatan penyuluhan diperlukan kesinergian dan keterpaduan perencanaan
penyuluhan dari tingkat desa, tingkat kecamatan tingkat kabupaten, sampai dengan tingkat
propinsi serta tingkat nasional. Programa Penyuluhan Pertanian, Perkebunan dan
peternakan merupakan rencana kegiatan penyuluhan yang akan dilaksanakan di tingkat
Kecamatan dan wilayah kerja BPP sebagai salah satu bagian program pembangunan
Pertanian, Perkebunan dan peternakan, yang disusun secara tertulis dan sistematis setiap
setahun sekali. Programa bertujuan untuk memberikan arah yang tepat dan jelas bagi
penyuluh, agar dalam pelaksanaan penyuluhan lebih berdayaguna dan berhasilguna. Selain
itu juga programa penyuluhan pertanian, Perkebunan dan Peternakan merupakan suatu
wadah untuk memadukan kebijakan pemerintah Kabupaten Manggarai Barat dalam
mendukung Program Peningkatan produksi Beras, kedele, jagung, daging sapi, tebu, cabe,
dan kepentingan, keinginan pelaku utama beserta keluarganya, sehingga upaya
pembangunan pertanian, Perkebunan dan Peternakan dapat mencapai sasaran.
Programa Penyuluhan Pertanian, Perkebunan dan Peternakan diharapkan dapat
memberikan arah yang tepat dan jelas bagi penyuluh dan petani-nelayan agar pelaksanaan
penyuluhan pertanian lebih berdaya guna dan berhasil guna.

B. Tujuan
Tujuan penyusunan programa penyuluhan pertanian tingkat Kecamatan adalah
untuk memudahkan bagi penyuluh dalam melaksanakan tugas sehari-hari, sebagai
pedoman untuk pencapaian tujuan ataupun sasaran yang telah ditetapkan secara efisien

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 2


dan juga sebagai alat pengendalian dan pengawasan. Dalam rangka membangun
pertanian tangguh diperlukan sumberdaya aparat pertanian yang professional, kredibel,
inovatif, akuntabel, dan amanah dibidang pengaturan, pelayanan dan penyuluhan sesuai
kualifikasi dan spesialisasi yang diperlukan bagi proses pembangunan pertanian
berkelanjutan. Dan adapun tujuan dari penyusunan programa adalah sebagai :
1. Dasar untuk penyuluhan bagi setiap penyuluh di wulayah kerja
2. Dasar untuk merencanakan dan menerapkan monitoring dan evaluasi dalam
pelaksanaan kegiatan penyuluhan
3. Dasar untuk merencanakan dan melaksanakan kegiatan penyuluhan di tingkat
Kabupaten
4. Dasar bagi Koordinator dalam perumusan usulan proyek atau kegiatan penyuluhan
yang ingin dilaksanakan tahun berikutnya.
5. Dasar untuk memecahkan masalah petani dan mengembangkan usahataninya.
6. Dasar untuk menanamkan rasa tanggungjawab bersama dalam menyelenggarakan
penyuluhan pertanian agar dapat berlangsung efektif dan efisien.
C. Sasaran
Sasaran dari programa penyuluhan pertanian Kecamatan Mbeliling adalah :
1. Penyuluh pertanian mampu memfasilitasi petani lebih sistematis, terukur dan
berkenjutan
2. Petani lebih inovatif, partisipatif dan mandiri dalam meningkatkan dan
mengembangkan usahanya dalam rangka meningkatkan pendapatan dan
kesejahteraannya.
3. Pemerintah, swasta, perguruan tinggi, peneliti dan masyarakat lebih peduli dan
mendukung kegiatan pertanian, perikanan, dan peternakan, demi percepatan
tercapainya kesejahteraan petani.

BAB. II. KEADAAN UMUM WILAYAH

A. KEADAAN UMUM
Keadaan umum Kecamatan Mbeliling terletak diantara 8° 20’ 24,28’ - 8 0 57’
28,39’ lintang selatan dan 120048’29,26’ - 1210 11’8,57’ bujur timur, dan merupakan
salah satu Kecamatan yang berada di Kabupaten Manggarai Barat Propinsi Nusa

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 3


Tenggara Timur dengan luas wilayah 175,35 M2 atau 175,35 Ha, dengan batas – batas
wilayah administrasi Kecamatan Mbeliling sebagai berikut :
 Utara berbatasan dengan Kecamatan Boleng
 Selatan berbatasan dengan Kecamatan Sano Nggoang
 Timur berbatasan dengan Kecamatan Welak
 Barat berbatasan dengan Kecamatan Komodo
Luas Wilayah kecamatan Mbeliling adalah 175,35 m2 dengan rincian sebagai berikut:
Tabel 1. Luas Wilayah Kecamatan, jumlah desa, Jumlah penyuluh, jumlah Gapoktan dan
jumlah kelompoktani dari masing –masing desa.
Luas Wilayah Jumlah Jumlah Jumlah
No DESA
(KM2) Penyuluh Gapoktan Kelompok Tani
1 Kempo 9,70 - 1 12
2 Golo Tantong 11 1 1 9
3 Watu Wangka 20,63 1 1 8
4 Wae Jare 32,63 1 1 13
5 Tiwu Riwung 13 1 1 8
6 Golo Ndoal 7,48 1 1 10
7 Golo Sembea 29,68 1 1 11
8 Golo Desat 13,80 - 1 6
9 Watu Galang 6,90 - 1 5
10 Golo Damu 26,24 1 1 5
11 Cunca Lolos 12,20 1 1 8
12 Tondong Belang 23,55 1 1 14
13 Cunca Wulang 21,15 1 1 13
14 L. Ndara 10,33 1 1 13
15 Compang L. Ndara 9,31 1 1 5
JUMLAH 249,63 12 15 140
Sumber data : Rencana Kerja Tahunan Penyuluh ( RKTP ) tahun 2022

1. Keadaan Tanah
Klasifikasi Jenis dan keadaan tanah di Kecamatan Mbeliling adalah berombak,
berbukit, dan bergunung, dengan prosentase sebagai berikut:
- Tanah berombak : 10 %
- Tanah Berbukit : 15 %
- Bergunung : 35 %

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 4


Klasifikasi tanah didominasi oleh jenis regusol, latusol, dan grumusol, sedangkan
tekstur tanah didominasi yang bertekstur liat, liat berpasir, lempung berdebu dan
lempung berpasir,.
- Latosol coklat : 30 %
- Mediteran coklat tua : 20 %
- Latosol merah kekuningan : 15 %
- Latosol coklat tua : 35 %
Ph (Potensial Hydrogen) tanah di kecamatan Mbeliling adalah asam sampai netral/
asam sampai basa/ basa sampai netral antara 4,2 – 6, dengan kemiringan tanah
antara ...... % dengan luas wilayah dan letaknya adalah:
- Kemiringan 0-3% : 40 ha (Golo Tantong dan Watu Wangka)
- Kemiringan 4-8% : 75 ha (Menyebar semua Desa)
- Kemiringan 9-15% : 15 ha (Menyebar semua Desa)
- Kemiringan 16-25% : 55 ha (Menyebar semua Desa)
- Kemiringan 26-45% : 79 ha (Menyebar semua Desa)
2. Keadaan Iklim dan Curah Hujan
1) Keadaan Iklim
Kecamatan Mbeliling merupakan daerah subtropis dengan klasifikasi iklim menurut
Smith dan Ferguson termasuk tipeiklim E dengan jumlah bulan basah 3 sampai 4
bulan dan bulan kering 7 sampai 8 bulan. Kelembaban udara antara 30 – 38 %
dengan suhu tertinggi 330 C dan terendah 180 C dan suhu rata-rata 23,520 C
2) Keadaan Curah Hujan
Keadaan curah hujan di kecamatan Mbeliling selama 5 (lima) tahun terakhir dapat
dilihat pada tabel 2.

Tabel 2 : Data Curah Hujan 5 Tahun terakhir


No Bulan 2018 2019 2020 2021 2022
CH HH CH HH CH HH CH HH CH HH
1 Januari 374 23 331 23 447 17 546 23 352 15
2 Pebruari 395 17 306 16 269 13 280 16 430 21
3 Maret 148 14 540 22 304 12 332 19 336 17
4 April 78 6 332 13 219 19 277 14 197 11
5 Mei 9 3 93 3 192 7 3 1 248 13
6 Juni 38 1 0 0 222 4 42 1 50 5
7 Juli 14 1 0 0 30 2 0 0 110 6
8 Agustus 0 0 0 0 11 1 0 0 40 4
9 September 131 7 2 1 80 7 70 3 178 12
10 Oktober 43 6 135 7 177 17 178 9 275 19

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 5


11 November 404 14 344 14 38 17 184 11 505 24
12 Desember 385 16 302 19 23 23 668 23 553 18
Jumlah 2096 104 2385 118 2740 133 2580 120 3274 165
Rata- rata 174,7 8,7 199 9,8 268,3 11,08 215 10 272,83 13,75
Sumber data: Stasiun Umbrometr BPP Mbeliling mm = mili meter hh = hari hujan

3) Ketinggian Tempat
Wilayah kecamatan Mbeliling berdasarkan ketinggian tempat dibedakan sebagai
berikut:
 Ketinggian 0 – 250 seluas 15 km2
 Ketinggian 251 – 500 seluas 35 km2
 Ketinggian 501 – 750 seluas 135 km2
 Ketinggian 751 – 1.000 seluas - km2
 Ketinggian ≥ 1.000 seluas - km2

3. Data Penduduk
1) Data Penduduk Menurut Jenis Kelamin
Tabel 3 ; Data penduduk menurut jenis kelamin
Penduduk Jumlah Jumlah Kepala
No Desa (org) Kepala Keluarga Tani
Pria Wanita Jumlah Keluarga (KKT)
(KK)
1 Kempo 530 570 1107 245 181
2 Golo Tantong 339 348 687 164 93
3 Watu Wangka 657 703 1360 335 175
4 Wae Jare 568 612 1180 278 250
5 Tiwu Riwung 541 550 1091 250 221
6 Golo Ndoal 596 596 1192 302 204
7 Golo Sembea 696 709 1405 320 287
8 Golo Desat 235 238 473 116 60
9 Watu Galang 178 195 373 96 51
10 Golo Damu 450 453 903 117 135
11 Cunca Lolos 324 323 647 165 230
12 Tondong Belang 555 527 1082 269 178
13 Cunca Wulang 530 486 1016 264 58
14 L. Ndara 519 528 1047 287 266
15 Compang L. Ndara 260 290 550 133 89
Jumlah 6.978 7.135 14.113 3.401 2.518
Sumber data: Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Pertanian Tahun 2022

2) Data Penduduk Menurut Tingkat Pendidikan


Tabel 4 ; Data penduduk menurutTingkat Pendidikan
No Desa Belum Tidak Tamat Tamat Tamat Tamat
Sekolah sekolah SD SLTP SLTA D-III/S-1
1 Kempo 235 181 239 176 184 73
2 Golo Tantong 81 93 252 93 116 53
3 Watu Wangka 383 175 426 253 183 31
4 Wae Jare 155 250 442 184 126 24
5 Tiwu Riwung 183 221 220 188 144 90

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 6


6 Golo Ndoal 342 244 165 124 165 73
7 Golo Sembea 234 287 369 256 152 76
8 Golo Desat 59 60 159 65 95 38
9 Watu Galang 160 51 83 23 46 18
10 Golo Damu 104 135 349 119 131 54
11 Cunca Lolos 81 230 169 55 78 21
12 Tondong Belang 353 178 336 77 81 38
13 Cunca Wulang 104 58 417 167 191 80
14 L. Ndara 162 266 294 132 138 49
15 Compang L. Ndara 73 89 215 64 77 12
Jumlah 2.709 2.518 4.135 1.976 1.907 722
Sumber data: Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Pertanian Tahun 2022

3) Data Penduduk Menurut Pekerjaan


Tabel 5 ; Data Penduduk Menurut Pekerjaan
Jenis Pekerjaan
Petani PNS/ Pedagang Tukang Pensiu Nelayan Sopir Lainnya
Honor/ nan
No Desa
BUMN
1 Kempo 221 4 25 14 14 0 9 89
2 Golo Tantong 226 8 2 8 0 0 0 5
3 Watu Wangka 503 16 11 14 2 0 12 12
4 Wae Jare 441 4 0 11 3 0 0 0
5 Tiwu Riwung 227 23 15 11 4 0 5 15
6 Golo Ndoal 402 23 7 12 4 0 1 19
7 Golo Sembea 687 24 6 12 1 0 1 24
8 Golo Desat 280 9 6 8 3 0 3 6
9 Watu Galang 129 7 7 10 1 0 2 9
10 Golo Damu 198 11 44 12 1 0 0 29
11 Cunca Lolos 324 14 6 8 3 0 0 12
12 Tondong Belang 269 22 31 11 1 0 2 9
13 Cunca Wulang 246 14 45 11 2 0 0 18
14 L. Ndara 470 10 48 13 4 0 17 15
15 Compang L. Ndara 116 1 47 15 0 0 2 2
Jumlah 4739 230 300 170 43 0 56 279
Sumber data: Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Pertanian Tahun 2022

4) Data Penduduk Menurut Umur


Tabel 6 ; Data penduduk Menurut Umur
No Desa Umur Jumlah
0-16 17-30 31-54 Diatas 55
1 Kempo 235 78 148 90 651
2 Golo Tantong 225 107 117 50 565
3 Watu Wangka 391 172 178 145 1052
4 Wae Jare 195 80 87 56 497
5 Tiwu Riwung 376 127 183 105 919
6 Golo Ndoal 470 172 208 181 1192
7 Golo Sembea 669 175 229 135 1405
8 Golo Desat 286 94 123 76 688
9 Watu Galang 512 155 213 108 1152
10 Golo Damu 480 145 200 122 1104
11 Cunca Lolos 556 156 164 90 1103
12 Tondong Belang 331 151 232 120 1091

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 7


13 Cunca Wulang 149 58 15 112 387
14 L. Ndara 383 250 312 55 1182
15 Compang L. Ndara 539 200 260 144 1393
Jumlah 5.794 2.120 2.714 577.021 14.381
Sumber data: Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Pertanian Tahun 2022

4. Data Potensi Sumber Daya Lahan


Kecamatan Mbeliling bila ditinjau dari aspek pembangunan pertanian memiliki
kekayaan sumberdaya alam yang sangat potensial dan ditunjang oleh letak yang
strategis bagi pengembangan sektor pertanian. Baku lahan/potensi lahan di Kecamatan
Mbeliling sekitar 1.378,63 Ha yang terdiri menurut jenis penggunaannya dijelaskan di
bawah ini :
a. Baku Lahan Sawah
Luas baku lahan sawah di Kecamatan Mbeliling Tahun 2022 seluas 1.378,63 Ha
terdiri dari (sawah irigasi, dan sawah tadah hujan). Untuk baku lahan sawah dan
pemanfaatannya dapat dilihat pada Tabel 7 :
Tabel 7. Pemanfaatan Lahan sawah di Kecamatan Mbeliling Th. 2022
Lahan Basah (Ha) Jumlah Jumlah
No Desa ½ Teknis Sederhana Tadah Lahan Basah Lahan Kering
Hujan (Ha) (Ha)
1 Kempo 7 13 19,12 39,12 181,25
2 Golo Tantong 26,2 44 73 143,20 1714
3 Watu Wangka 7,5 25,5 44,54 77,54 135
4 Wae Jare 26,5 33,5 104,94 164,94 702,30
5 Tiwu Riwung 0 15 42,36 57,26 299,5
6 Golo Ndoal 15 47 66 112,88 295,5
7 Golo Sembea 17 25 51,6 93,60 1965
8 Golo Desat 0 9 19,16 28,16 324
9 Watu Galang 0 8 15,93 23,93 124
10 Golo Damu 5 14 30,98 49,98 213
11 Cunca Lolos 0 6 18,13 24,13 342
12 Tondong Belang 0 14 30,25 44,25 1562,5
13 Cunca Wulang 15 25 56,03 121,03 168
14 Liang Ndara 7 12,83 23 42,83 454,57
15 Compang L. Ndara 5,25 14,75 39,78 59,78 13700
Jumlah 130,20 307,51 621 1.068,56 22180,62
Sumber data: Dianas Tananaman Pangan, Hortikulturan dan Perkebunan Kab. Mabar Tahun 2022

b. Data Luas Lahan menurut penggunaannya di wilayah di Kecamatan Mbeliling


Tabel 8 ; Data luas lahan menurut penggunaanya
Penggunaan Lahan (ha)
Pekara Tegal/ Perkebun Padang Hutan Ket
Desa Sawah ngan Ladang an penggemb Rakyat dan Lainn
No alaan Hutan ya
Negara
1 Kempo 50,38 30 10 160 0 11 5
2 Golo Tantong 153,61 5,5 35 300 0 21 2
3 Watu Wangka 97,78 22,25 9 112 0 14 11
4 Wae Jare 198,87 85 46 252 50 67 12
5 Tiwu Riwung 77,61 25 17 272,5 0 7 3
6 Golo Ndoal 132,43 68,5 6 260 0 10 0

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 8


7 Golo Sembea 127,33 31 160 650 0 150 0
8 Golo Desat 37,13 23 2 54 0 14 6
9 Watu Galang 28,95 6 17 121 0 30 5
10 Golo Damu 74,44 20 23 254 0 23 7
11 Cunca Lolos 36,14 5 23 348 0 12 3
12 Tondong Belang 74,02 66 24 770 0 5 12
13 Cunca Wulang 174,1 30 25 138 0 15 5
14 L. Ndara 56,03 5,76 11 115 0 10 7
15 Compang L. Ndara 59,78 7 12 785 0 20 2
Jumlah 1.378,63 295 420 4.591,5 50 409 80
Sumber data: Dianas Tananaman Pangan, Hortikulturan dan Perkebunan Kab. Mabar Tahun 2022

B. KEADAAN KHUSUS
1. Tanaman Pangan
a. Padi Sawah
Tabel 9 ; Data Luas Tanam, Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Padi Sawah
Tahun 2022
No Desa Luas Tanam Luas Panen Produktivitas( Produkksi
(Ha) (ha) Kw/ Ha) (Ton)
1 Kempo 261 261 5 1.305
2 Golo Tantong 274 247,5 5 1.237,5
3 Watu Wangka 229 213,5 5 1.067,5
4 Wae Jare 198 167,5 5 837,5
5 Tiwu Riwung 155 137,5 5 687,5
6 Golo Ndoal 190 164,5 5 822,5
7 Golo Sembea 243 235,5 5 1.177,5
8 Golo Desat 104 83 5 415
9 Watu Galang 68 55 5 275
10 Golo Damu 176 163,5 5 817
11 Cunca Lolos 76 75 5 375
12 Tondong Belang 175,5 160 5 800
13 Cunca Wulang 419,5 392,5 4,5 1.766,25
14 L. Ndara 140 142 5 710
15 Compang L. Ndara 133,5 133 5 665
Jumlah 2842,5 2631 4,96 12.958
Sumber data: Dianas Tananaman Pangan, Hortikulturan dan Perkebunan Kab. Mabar Tahun 2022

b. Padi Gogo
Tabel 10 ; Data Luas Tanam, Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Padi Gogo
Tahun 2022
No Desa Luas Tanam Luas Panen Produktivitas Produkksi
(Ha) (ha) ( Kw/ Ha) (Ton)
1 Kempo 0 0 0 0
2 Golo Tantong 5 5 3,50 15
3 Watu Wangka 5 5 3,50 15
4 Wae Jare 45 45 3,00 40
5 Tiwu Riwung 0 0 0 0
6 Golo Ndoal 0 0 0 0
7 Golo Sembea 10 10 3,5 15
8 Golo Desat 0 0 0 0

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 9


9 Watu Galang 0 0 0 0
10 Golo Damu 0 0 0 0
11 Cunca Lolos 0 0 0 0
12 Tondong Belang 0 0 0 0
13 Cunca Wulang 0 0 0 0
14 L. Ndara 0 0 0 0
15 Compang L. Ndara 0 0 0 0
Jumlah 65 65 13,00 85
Sumber data: Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Pertanian Tahun 2022

c. Jagung
Tabel 11 ; Data Luas Tanam, Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Jagung
Tahun 2022
Target
No Desa Luas Tanam Luas Panen Produktivitas Produkksi
(Ha) (ha) ( Kw/ Ha) (Ton)
1 Kempo 3 3 6,7 20,1
2 Golo Tantong 6 6 6,5 39
3 Watu Wangka 5 5 6,3 31,5
4 Wae Jare 15 15 6,6 99
5 Tiwu Riwung 5 5 6,5 32,5
6 Golo Ndoal 5 5 6,7 33,5
7 Golo Sembea 6 6 6,5 39
8 Golo Desat 3 3 6,3 18,9
9 Watu Galang 4 4 6,6 26,4
10 Golo Damu 5 5 6,5 32,5
11 Cunca Lolos 5 5 6,7 33,5
12 Tondong Belang 6 6 6,5 39
13 Cunca Wulang 8 8 6,3 50,4
14 L. Ndara 5 5 6,6 33
15 Compang L. Ndara 3 3 6,5 19,5
Jumlah 84 84 6,12 547,8
Sumber data: Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Pertanian Tahun 2022

d. Kacang Hijau
Tabel 12 ; Data Luas Tanam, Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Kacang
Hijau Tahun 2022
Target
No Desa Luas Tanam Luas Panen Produktivitas Produkksi
(Ha) (ha) ( Kw/ Ha) (Ton)
1 Kempo 0 0 0 0
2 Golo Tantong 3 3 12,50 3,75
3 Watu Wangka 0 0 0 0
4 Wae Jare 2 2 10,50 2,10
5 Tiwu Riwung 0 0 0 0
6 Golo Ndoal 0 0 0 0
7 Golo Sembea 0 0 0 0
8 Golo Desat 0 0 0 0
9 Watu Galang 0 0 0 0
10 Golo Damu 0 0 0 0
Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 10
11 Cunca Lolos 0 0 0 0
12 Tondong Belang 0 0 0 0
13 Cunca Wulang 0 0 0 0
14 L. Ndara 0 0 0 0
15 Compang L. Ndara 0 0 0 0
Jumlah 5 5 11,50 5,85
Sumber data: Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Pertanian Tahun 2022

e. Ubi Kayu
Tabel 13 ; Data Luas Tanam, Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Ubi Kayu
Tahun 2022
Target
No Desa Luas Tanam Luas Panen Produktivitas Produkksi
(Ha) (ha) ( Kw/ Ha) (Ton)
1 Kempo 7,5 7,5 9 67,5
2 Golo Tantong 5,5 5,5 9 49,5
3 Watu Wangka 7,5 7,5 10 75
4 Wae Jare 15 15 11 165
5 Tiwu Riwung 10 10 9 90
6 Golo Ndoal 9 9 9 81
7 Golo Sembea 11 11 11,5 126,5
8 Golo Desat 5 5 9 45
9 Watu Galang 6 6 9 54
10 Golo Damu 8 8 9 72
11 Cunca Lolos 5 5 9 45
12 Tondong Belang 12 12 9 108
13 Cunca Wulang 15 15 11 165
14 L. Ndara 6 6 9 54
15 Compang L. Ndara 7 7 9 63
Jumlah 120,5 120,5 142,5 1260,5
Sumber data: Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Pertanian Tahun 2022

f. Ubi Talas
Tabel 14 ; Data Luas Tanam, Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Ubi Talas
Tahun 2022
No Desa Target
Luas Tanam Luas Panen Produktivitas Produkksi
(Ha) (ha) ( Kw/ Ha) (Ton)
1 Kempo 3 3 6 18
2 Golo Tantong 5 5 6 35
3 Watu Wangka 3 3 6 18
4 Wae Jare 5 5 6 35
5 Tiwu Riwung 5 5 6 35
6 Golo Ndoal 5 5 6 35
7 Golo Sembea 8 8 6 48
8 Golo Desat 5 5 6 30
9 Watu Galang 5 5 6 30
10 Golo Damu 4 4 6 24
11 Cunca Lolos 5 5 6 30

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 11


12 Tondong Belang 6 6 6 36
13 Cunca Wulang 9 9 6 54
14 L. Ndara 9 9 6 54
15 Compang L. Ndara 4 4 6 24
Jumlah 81 81 6 506
Sumber data: Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Pertanian Tahun 2022

g. Ubi Jalar
Tabel 15 ; Data Luas Tanam, Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Ubi Jalar
Tahun 2022
Target
No Desa Luas Tanam Luas Panen Produktivitas Produkksi
(Ha) (ha) ( Kw/ Ha) (Ton)
1 Kempo 2 2 7 14
2 Golo Tantong 3 3 7 21
3 Watu Wangka 4 4 7 28
4 Wae Jare 5 5 7 35
5 Tiwu Riwung 3 3 7 21
6 Golo Ndoal 3 3 7 21
7 Golo Sembea 7 7 7 49
8 Golo Desat 4 4 7 28
9 Watu Galang 4 4 7 28
10 Golo Damu 4 4 7 28
11 Cunca Lolos 5 5 7 35
12 Tondong Belang 4 4 7 28
13 Cunca Wulang 5 5 7 35
14 L. Ndara 4 4 7 28
15 Compang L. Ndara 4 4 7 28
Jumlah 61 61 7 427
Sumber data: Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Pertanian Tahun 2022

2. Tanaman Hortikultura Aneka Buah-buahan dan Aneka Sayuran


a. Aneka Buah
Tabel 16 ; Data Luas Tanam, Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Tanaman
Horti Aneka Buah Tahun 2022
Luas Areal (Phn/Rumpun) Produksi Produktifitas Jumlah
No Komoditi TBM TM TT/TR Jumlah (Ton) (Kw/Ha) KK
1 Alpukat 1651 1449 0 3.100 420 290 49
2 Buah Naga*) 350 700 0 1.050 49 70 28
3 Durian 1.700 813 0 2.513 152 187 28
4 Jambu Biji 270 1.050 0 1.320 276 263 28
5 Jeruk Pamelo - 162 0 162 9,23 57 35
6 Jeruk Keprok 1.001 1.867 0 2.868 1,04 560 28
7 Mangga 1.095 3.972 0 5.067 3,94 993 35
8 Manggis 4 0 0 4 0 0 1
9 Nenas 28.600 3.400 0 32.000 231 68 28
10 Nangka 125 1.158 0 1.283 78,7 521 49
11 Pepaya 903 763 0 1.666 261 343 28
12 Pisang 14.295 5.808 405 20.100 5.06 871 14

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 12


13 Rambutan 7.121 3.954 75 11.150 5,14 1.384 21
14 Salak 200 130 0 330 1,56 12 28
15 Sawo 61 394 0 455 46,49 118 35
16 Sirsak 25 185 0 210 46,25 250 21
17 Sukun 0 79 0 79 1,96 24 21
18 Melinjo 0 119 0 119 2,14 18 14
19 Petai 0 106 0 106 2.23 21 21
Jumlah 57.401 26.109 480 83.582 1.592,74 6050 512
Sumber data: Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Pertanian Tahun 2022

b. Aneka Sayur Buah


Tabel 17 ; Data Luas Tanam, Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Tanaman
Horti Aneka Sayur Buah Tahun 2022
No Komoditi Luas Tanam Luas Panen Produktivitas Produkksi
(Ha) (ha) ( Kw/ Ha) (Ton)
1 Kacang Panjang 2 2 6 12
2 Paprika 2 2 6,5 13
3 Tomat 2 2 6 12
4 Mentimun 0,5 0,5 5 25
5 Labu Siam 2 2 8 16
6 Terong 3 3 7,5 22,5
7 Cabai Rawit 2 2 6,7 13,4
8 Cabai Keriting 1 1 7,3 7,3
9 Cabai Merah 0,5 0,5 8,4 4,2
10 Buncis 0 0 0 0
Jumlah 15 15 6,14 125.4
Sumber data: Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Pertanian Tahun 2022

c. Aneka Sayur Umbi


Tabel 18 ; Data Luas Tanam, Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Tanaman
Horti Aneka Sayur Umbi dan Daun Kecamatan Mbeliling Tahun 2022
No Komoditi Luas Tanam Luas Panen Produktivitas Produkksi
(Ha) (ha) ( Kw/ Ha) (Ton)
1 Kentang 0,5 0,5 5,4 2,7
2 Wortel 2 2 9,3 18,6
3 Kembang Kol 2 2 11 22
4 Kubis 2 2 14 28
5 Petsai/Sawi 4 4 7,6 30,4
6 Bayam 4 4 5,8 23,2
7 Kangkung 4 4 5,5 22
Jumlah 18,5 18,5 58,6 146,9
Sumber data: Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Pertanian Tahun 2022

3. Tanaman Perkebunan
Data Luas Areal dan Produksi Komoditi Perkebunan di Kecamatan Mbeliling tahun
2022. Keadaan sampai Bulan Desember 2022 dapat di lihat pada table berikut :
Tabel 19 : Data tanaman Perkebunan Tahun 2022
Luas Areal (Ha) Produksi Produktifitas Jumlah

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 13


No Komoditi TBM TM TT/TR Jumlah (Ton) (Kw/Ha) KK
1 Kelapa 3,00 78,00 239,00 326,00 36,00 462 502
2 Jambu Mente 3,00 324,00 601,00 928,00 180,00 556 1.326
3 Kopi 38,00 382,00 506,00 925,50 196,95 516 1.440
- Arabika 6,00 26,00 98,00 130,00 8,00 308 200
- Robusta 32,00 356,0 408,00 795,50 188,95 531 1.240
4 Kakao 6,00 146,00 136,00 288,00 52,00 356 460
5 Kemiri 1,00 458,00 83,00 542,00 262,00 572 834
6 Kapuk 1,00 8,00 122,00 131,00 131,00 125 202
7 Cengkeh 126 202,00 32,00 360,00 360,00 457 554
8 Pinang 2,00 25,00 42,00 69,00 69,00 280 106
9 Vanilli 42,00 9,00 - 51,00 51,00 333 78
10 Lada - 8,00 5,00 13,00 13,00 375 20
11 Jarak Pagar - - - - - - -
12 Pala 7,00 - - 27,00 - - 33
13 Kapas - - - - - - -
14 Tembakau - - - - - - -
15 Sirih - 2,00 3,00 5,00 0,90 900 27
16 Aren - 3,00 - 3,00 - - -
17 Marungga - - - - - - -
Jumlah 254,50 2024,00 2272,00 4591,00 1548,8 5771 7022
Sumber data: Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Pertanian Tahun 2022

4. Tanaman Biofarmaka
Data Luas Areal dan Produksi Komoditi Biofarmaka di Kecamatan Mbeliling Tahun
2022. Keadaan sampai Bulan Desember 2022 dapat di lihat pada table berikut :
Tabel 20 : Data tanaman BiofarmakaTahun 2022
Luas Areal (Pohon) Produksi Produktifitas Jumlah
No Komoditi TBM TM TT/TR Jumlah (Ton) (Kw/Ha) KK
1 Jahe 500 10000 0 10500 0 0 35
2 Kunyit 1000 1500 0 2500 0 0 35
3 Lengkuas 250 200 0 450 0 0 57
4 Temulawak 100 100 0 200 0 0 203
5 Kencur 50 50 0 100 0 0 25
6 Lempuyang 150 150 0 300 0 0 58
7 Mahkota Dewa 50 50 0 100 0 0 39
8 Mangkudu 350 350 0 700 0 0 423
9 Sambiloto 0 0 0 0 0 0 0
10 Serei 300 2500 1250 4050 0 0 765
11 Temuireng 0 0 0 0 0 0 0
12 Temu Kunci 0 0 0 0 0 0 0
13 Lidah Buaya 100 100 20 220 0 0 46
14 Jeruk Nipis 300 50 0 350 0 0 62
Jumlah 3150 15050 1270 19470 0 0 1748
Sumber data: Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Pertanian Tahun 2022

5. Data Peternakan
a. Ternak Besar
Tabel 21 : Data Ternak Besar (Sapi, Kerbau dan Kuda) Tahun 2022
N Desa Kerbau (ekor) Sap (ekor) Kuda (ekor)
o Jantan Betina Jumlah Jantan Betina Jumlah Jantan Betina Jumlah

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 14


1 Kempo 43 30 73 24 60 84 - - -
2 Golo Tantong 40 82 122 16 37 53 - - -
3 Watu Wangka 40 65 105 18 30 48 - - -
4 Wae Jare 48 81 129 4 8 12 - - -
5 Tiwu Riwung 13 27 40 15 31 46 - - -
6 Golo Ndoal 22 44 64 19 28 48 - - -
7 Golo Sembea 35 75 110 9 13 22 - - -
8 Golo Desat 13 22 35 2 5 7 - - -
9 Watu Galang 14 20 34 6 12 18 2 1 3
10 Golo Damu 15 23 38 2 3 5 - - -
11 Cunca Lolos 7 11 18 1 3 4 - - -
12 Tondong Belang 10 18 38 - - - - - -
13 Cunca Wulang 22 62 84 3 4 7 - - -
14 L. Ndara 7 16 23 10 15 25 - - -
15 Compang L. Ndara 10 15 25 6 9 15 - - -
Jumlah 339 591938 135 258 394 2 1 3
Sumber data: : Poskeswan Kecamatan Mbeliling Tahun 2022

b. Ternak Kecil
Tabel 21 : Data Ternak Kecil (Kambing, Babi, Domba, Kelinci, dll) Tahun 2022
N Desa Kambing (ekor) Babi (ekor) Domba (ekor)
o Jantan Betina Jumlah Jantan Betina Jumlah Jantan Betina Jumlah
1 Kempo 8 16 24 60 120 180 - - -
2 Golo Tantong 13 18 31 13 16 29 - - -
3 Watu Wangka 4 5 9 35 45 80 - - -
4 Wae Jare 4 5 9 15 27 42 - - -
5 Tiwu Riwung 5 4 9 38 47 85 - - -
6 Golo Ndoal - - - 70 84 154 - - -
7 Golo Sembea 20 20 40 30 42 72 - - -
8 Golo Desat 3 5 8 10 19 29 - - -
9 Watu Galang 1 2 3 8 10 28 - - -
10 Golo Damu 2 4 6 10 28 38 - - -
11 Cunca Lolos - - - 12 26 38 - - -
12 Tondong Belang 2 3 5 38 50 88 - - -
13 Cunca Wulang 8 12 20 63 70 133 - - -
14 L. Ndara 8 14 22 64 80 144 - - -
15 Compang L. Ndara 3 6 9 20 35 53 - - -
Jumlah 81 114 195 486 699 1193 - - -
Sumber data: : Poskeswan Kecamatan Mbeliling Tahun 2022

c. Unggas
Tabel 22 : Data Ternak Unggas (Ayam Buras, Ayam Ras, Bebek, Itik) Tahun
2022
No Desa Ayam Buras (ekor) Ayam Ras (ekor) Entok (ekor)
Jantan Betina Jumlah Jantan Betina Jumlah Jantan Betina Jumlah
1 Kempo 300 393 693 - - - - - -
2 Golo Tantong 202 250 452 - - - - - -
3 Watu Wangka 205 211 416 - - - - - -
4 Wae Jare 309 320 629 1500 1500 3000 - - -
5 Tiwu Riwung 205 270 475 - - - 3 6 9
6 Golo Ndoal 319 360 679 - - - - - -
7 Golo Sembea 368 400 768 - - - - - -
8 Golo Desat 110 140 250 - - - - - -
9 Watu Galang 174 200 374 - - - - - -
10 Golo Damu 301 320 621 - - - - - -
11 Cunca Lolos 209 270 479 - - - - - -

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 15


12 Tondong Belang 21 29 50 - - - - - -
13 Cunca Wulang 359 400 759 - - - - - -
14 L. Ndara 150 160 310 - - - 35 65 100
15 Compang L. Ndara 125 175 300 - - - - - -
Jumlah 3357 388 7255 1500 1500 3000 38 71 109
Sumber data: : Poskeswan Kecamatan Mbeliling Tahun 2022

6. Data Komoditas Strategi Nasional


Keadaan produksi dan produktivitas komoditi tanaman pangan pada lahan irigasi dan
non irigasi pada periode tahun 2021-2022.
Tabel 23. Luas areal, Produksi dan Produktivitas Tanaman Bahan Pangan Kecamatan
Mbeliling Tahun 2021 & 2022
Tahun Peningkatan/
No Jenis Komoditas 2021 2022 Penurunan
1. Padi :
- Luas Aral ( Ha ) 1.372,5 1.266,7 Turun
- Produksi ( Ton ) 5,764,5 6.713,5 Naik
- Produktivitas ( Kw/Ha) 4,2 5,3 Naik
2. Padi Ladang :
- Luas Aral ( Ha ) 200 75,0 Turun
- Produksi ( Ton ) 300 225 Turun
- Produktivitas ( Kw/Ha) 1,5 3,0 Naik
3. Jagung :
- Luas Aral ( Ha ) 225 150 Turun
- Produksi ( Ton ) 300 690 Naik
- Produktivitas ( Kw/Ha) 1,5 4,6 Naik
4. Ubi Kayu :
- Luas Aral ( Ha ) 30 35 Naik
- Produksi ( Ton ) 60 210 Naik
- Produktivitas ( Kw/Ha) 2 6 Naik
5. Ubi Jalar :
- Luas Aral ( Ha ) 30 35 Naik
- Produksi ( Ton ) 60 210 Naik
- Produktivitas ( Kw/Ha) 2 6 Naik
5. Porang
- Luas Aral ( Ha ) 165 200 Naik
- Produksi ( Ton ) 6.336 0 Turun
- Produktivitas ( Kw/Ha) 38,4 0 Turun
Sumber : Laporan Tahunan Perkembangan Data Statistik Pertanian Tahun 2021

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 16


7. Data komoditas unggulan lainnya di Kecamatan Mbeliling
Data komoditi unggulan lainnya yang ada di wilayah Kecamatan Mbeliling Tahun
2022 antara lain :
Tabel 24 : Data Komoditi Unggulan Perkebunan
Luas Areal (Ha) Produksi Produktifitas Jumlah
No Komoditi TBM TM TT/TR Jumlah (Ton) (Kw/Ha) KK
1 Kelapa 3,00 78,00 239,00 326,00 36,00 462 502
2 Jambu Mente 3,00 324,00 601,00 928,00 180,00 556 1.326
3 Kopi 38,00 382,00 506,00 925,50 196,95 516 1.440
- Arabika 6,00 26,00 98,00 130,00 8,00 308 200
- Robusta 32,00 356,0 408,00 795,50 188,95 531 1.240
4 Kakao 6,00 146,00 136,00 288,00 52,00 356 460
5 Kemiri 1,00 458,00 83,00 542,00 262,00 572 834
6 Kapuk 1,00 8,00 122,00 131,00 131,00 125 202
7 Cengkeh 126 202,00 32,00 360,00 360,00 457 554
8 Vanilli 42,00 9,00 - 51,00 51,00 333 78
Jumlah 258 1989 2225 4477 1465,9 4216 6836
Sumber : Laporan Tahunan Perkembangan Data Statistik Pertanian Tahun 2021

8. Paket teknologi yang diterapkan oleh masyarakat


Paket teknologi yang sudah diterapkan oleh masyarakat tani di wilayah Kecamatan
Mbeliling adalah :
- Teknologi Penggunaan Pupuk Berimbang pada padi sawah
- Teknologi Tanam Jajar Legowo 2 : 1 atau 4 : 1 pada padi sawah
- Teknologi Tanam Jajar Legowo 2 : 1 atau 4 : 1 pada Budidaya Jagung
Dari paket teknologi Penggunaan Pupuk Berimbang pada padi sawah, Teknologi Tanam
Jajar Legowo 2 : 1 atau 4 : 1 pada padi sawah maupun pada Budidaya Jagung dapat
meningkatkan produksi dan produktivitas padi sawah maupun jagung di lihat dari hasil
Demontrasi Cara Pengambilan Ubinan.
Hasil Ubinan biasanya produktivitas padi hanya 4,5 kw/ha menjadi 7,7kw/ha s/d 8,6
kw/ha, Sehingga pelaku utama di Kecamatan Mbeliling masih melanjutkan cara tanam/
cara pupuk memperhatikan 5 TEPAT dalam kegiatan Budidaya Padi dan Jagung.

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 17


9. Sarana Perekonomian
Sarana perekonomian yang ada di wilayah kecamatan/desa adalah:
Tabel 25 : Sarana Perekonomian Kecamatan Mbeliling Tahun 2022
Sarana Perekonomian (Unit)
No Desa Pasar Koperasi KUD Bank Toko Kios Saprodi
1 Kempo 1 1 0 0 0 7
2 Golo Tantong 0 1 0 0 0 3
3 Watu Wangka 0 1 0 1 0 9
4 Wae Jare 0 0 0 0 0 2
5 Tiwu Riwung 1 0 0 0 0 6
6 Golo Ndoal 0 1 0 0 0 7
7 Golo Sembea 1 1 0 0 0 5
8 Golo Desat 0 1 0 0 0 5
9 Watu Galang 0 1 0 0 0 2
10 Golo Damu 0 1 0 0 0 3
11 Cunca Lolos 0 1 0 0 0 3
12 Tondong Belang 0 1 0 0 0 5
13 Cunca Wulang 1 1 0 0 0 4
14 L. Ndara 0 1 0 0 0 6
15 Compang L. Ndara 0 1 0 0 0 2
Jumlah 4 13 0 1 0 67
Sumber Data : Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Tahun 2022

10. Kelembagaan dan Ketenagaan Penyuluhan


a. Balai Penyuluhan Pertanian
Tabel 26 : Data BPP (Kostratani)
Nama Balai Penyuluhan Desa/Kelurahan
No Desa Kecamatan Desa Kel Jumlah
1 Cunca Wulang Mbeliling Cunca Wulang 1
2 - - - - -
3

Jumlah 1
Sumber data : Monografi BPP Mbeliling Tahun 2022

b. Klasifikasi BPP
Tabel 27 : Klasifikasi BPP Mbeliling
Nama Balai Klasifikasi BPP Ket
No Desa Penyuluhan Pratama Madya Utama Aditama
Kecamatan
1 Cunca Wulang Mbeliling √ - - -
2 -
Jumlah 1 1 - - -
Sumber data : Monografi BPP Mbeliling Tahun 2022
Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 18
c. Kelembagaan Kelompok Tani dan Gapoktan
Tabel 28 : Data Jumlah Kelompok Tani dan Gapoktan di Kecamatan/ Desa
No Desa Jumlah Kelas Kemampuan Kelompok Tani Jumlah
Poktan Gapoktan
Pemula Lanjut Madya Utama

1 Kempo 12 2 10 - - 1

2 Golo Tantong 9 2 4 3 - 1

3 Watu Wangka 8 2 5 1 - 1

4 Wae Jare 12 6 6 - - 1

5 Tiwu Riwung 8 4 4 - - 1

6 Golo Ndoal 10 5 5 - - 1

7 Golo Sembea 12 4 7 - - 1

8 Golo Desat 4 2 2 - - 1

9 Watu Galang 5 2 3 - - 1

10 Golo Damu 5 - 5 - - 1

11 Cunca Lolos 8 2 6 - - 1

12 Tondong Belang 13 4 9 - - 1

13 Cunca Wulang 13 4 9 - - 1

14 L. Ndara 13 5 8 - - 1

15 Compang L. Ndara 5 2 3 - - 1

Jumlah 139 65 74 4 - 15

Sumber data : Monografi BPP Mbeliling tahun 2022

d. Unit Pengelola Jasa Alsintan (UPJA)


Tabel 29 : Data UPJA di Kecamatan Mbeliling.
Jumlah Sumber Tahun Besarnya Ket
No Desa Nama UPJA Ketua dan Jenis Dana Terima Modal UPJA
Alsintan
1 Kempo 0 0 0 0 0 0 0
2 Golo Tantong 0 0 0 0 0 0 0
3 Watu Wangka 0 0 0 0 0 0 0
4 Wae Jare 0 0 0 0 0 0 0
5 Tiwu Riwung 0 0 0 0 0 0 0
6 Golo Ndoal 0 0 0 0 0 0 0
7 Golo Sembea 0 0 0 0 0 0 0
8 Golo Desat 0 0 0 0 0 0 0
9 Watu Galang 0 0 0 0 0 0 0
10 Golo Damu 0 0 0 0 0 0 0

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 19


11 Cunca Lolos 0 0 0 0 0 0 0
12 Tondong Belang 0 0 0 0 0 0 0
13 Cunca Wulang 0 0 0 0 0 0 0
14 L. Ndara 0 0 0 0 0 0 0
15 Compang L. Ndara 0 0 0 0 0 0 0
Jumlah 0 0 0 0 0 0 0
Sumber data : Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Pertanian Tahun 2022

e. Data Pos Penyuluhan Desa (posluhdes)


Tabel 30 : Data Posluhdes di Kecamatan Mbeliling
No Desa Nama Nomor SK Pengurus Besarnya
Posluhdes Pengukuhan Ketua Sekretaris Bendahara Modal UPJA
1 Kempo 0 0 0 0 0 0
2 Golo Tantong 0 0 0 0 0 0
3 Watu Wangka 0 0 0 0 0 0
4 Wae Jare 0 0 0 0 0 0
5 Tiwu Riwung 0 0 0 0 0 0
6 Golo Ndoal 0 0 0 0 0 0
7 Golo Sembea 0 0 0 0 0 0
8 Golo Desat 0 0 0 0 0 0
9 Watu Galang 0 0 0 0 0 0
10 Golo Damu 0 0 0 0 0 0
11 Cunca Lolos 0 0 0 0 0 0
12 Tondong Belang 0 0 0 0 0 0
13 Cunca Wulang 0 0 0 0 0 0
14 L. Ndara 0 0 0 0 0 0
15 Compang L. Ndara 0 0 0 0 0 0
Jumlah 0 0 0 0 0 0
Sumber data : Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Pertanian Tahun 2022

f. Data Kelembagaan Ekonomi Petani (KEP)


Tabel 31 : Data KEP di Kecamatan Mbeliling
Nama Tahun Pengurus Jenis Bentuk
No Desa KEP Pembent Ketua Sekretaris Bendahara Usaha Kemitra
ukan an
1 Kempo 0 0 0 0 0 0 0
2 Golo Tantong 0 0 0 0 0 0 0
3 Watu Wangka 0 0 0 0 0 0 0
4 Wae Jare 0 0 0 0 0 0 0
5 Tiwu Riwung 0 0 0 0 0 0 0
6 Golo Ndoal 0 0 0 0 0 0 0
7 Golo Sembea 0 0 0 0 0 0 0
8 Golo Desat 0 0 0 0 0 0 0
9 Watu Galang 0 0 0 0 0 0 0
10 Golo Damu 0 0 0 0 0 0 0
11 Cunca Lolos 0 0 0 0 0 0 0
12 Tondong Belang 0 0 0 0 0 0 0
13 Cunca Wulang 0 0 0 0 0 0 0
14 L. Ndara 0 0 0 0 0 0 0
15 Compang L. Ndara 0 0 0 0 0 0 0

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 20


Jumlah 0 0 0 0 0 0 0
Sumber data : Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Pertanian Tahun 2022

g. Ketenagaan Penyuluh Pertanian


Tabel 32 : Data Jumlah Penyuluh Pertanian Lapanngan Kecamatan Mbeliling tahun 2022
Jumlah Penyuluh Penyuluh
No Desa PNS THL-TBPP THL-TB Jmlh Pertanian
Pusat Daerah Swadaya
1 Kempo - - - - -
2 Gl Tantong - 1 - 1 -
3 Watu Wangka 1 - - 1 -
4 Wae Jare - - 1 1 -
5 Tiwu Riwung - 1 1 -
6 Golo Ndoal - - 1 1 -
7 Golo Sembea - 1 1 -
8 Golo Desat - - - - --
9 Watu Galang - - - - --
10 Golo Damu - - 1 1 -
11 Cunca Lolos - 1 1 -
12 Tondong Belang - 1 1 -
13 Cunca Wulang - 1 1 --
14 L. Ndara - 1 1 -
15 Compg. L. Ndara - - 1 1 --
Jumlah 1 7 4 12 -
Sumber data : Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Pertanian Tahun 2022

h. Sarana dan Prasarana


1) Data Alsintan
Ketersediaan alat dan mesin pertanian merupakan faktor penting dalam kegiatan
usahatani. Keterbatasan tenaga kerja dalam upaya pengembangan usahatani
akan memberikan peluang berkembangnya alat dan mesin pertanian.
Pengembangan Alsintan diprioritaskan untuk kegiatan usahatani yang
membutuhkan tenaga kerja cukup besar seperti pengolahan tanah, tanam dan
panen. Pengembangan Alsintan akan berperan dalam upaya meningkatkan :
- Luas lahan garapan
- Produktivitas dan efisiensi sumberdaya manusia dan lahan
- Menekan kehilangan hasil

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 21


Ketersediaan alat dan mesin pertanian dapat di lihat pada tabel 33 :
Tabel 33 : Data Alsintan di Kecamatan Mbeliling.
No Desa Alsintan Kepemilikan
Traktor Trakto Pompa Culti Rontok RMU Pipil Alat Hand Peme Swadaya Tahun
Roda 2 4 Air vator Jagung Tanam Sprayer ritah
Ket
1 Kempo 4 - 1 2 3 2 - 4 8 8 2017-21

2 Gl Tantong 4 - 1 1 3 3 - 5 6 11 2017-21

3 Watu Wangka 5 - 1 - 5 11 - 5 5 22 2017-21

4 Wae Jare 4 - 2 1 5 5 - 6 6 17 2017-20

5 Tiwu Riwung 3 - 1 1 3 3 - 4 4 11 2017-21

6 Golo Ndoal 3 - 1 1 4 4 - 4 4 13 2017-21

7 Golo Sembea 4 - 1 1 6 4 - 6 5 17 2017-21

8 Golo Desat 2 - - - 2 - 2 2 2 2018-21

9 Watu Galang 2 - - - 1 - 2 2 3 2018-21

10 Golo Damu 2 - - - 4 - 4 2 8 2017-21

11 Cunca Lolos 1 - - 1 4 - 3 2 7 2018-21

12 Tondong Belang 3 - 1 - 3 - 4 3 8 2018-21

13 Cunca Wulang 4 - 2 2 4 - 6 5 13 2018-21

14 L. Ndara 2 - 1 - 2 - 4 3 6 2018-21

15 Compg. L. Ndara 2 - - - 2 - 4 2 6 2018-21

Jumlah 45 - 12 10 54 - 63 59 152

Sumber data: Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Tahun 2022

2) Data Saprodi (sarana produksi)


Tabel 34 : Data Pupuk Subsidi di Kecamatan Mbeliling Tahun 2022

No Desa Jenis Pupuk/ pestisida


Urea (kg) NPK (Kg) Petroganik Pestisida Fungisida Herbisida
(Ltr) ( bks) ( ltr/ saset)
1 Kempo 1650 3300 - 25 - -
2 Gl Tantong 7150 14.300 - 150 - -
3 Watu Wangka 3850 7700 - 75 - -
4 Wae Jare 3200 6400 - 45 - -
5 Tiwu Riwung 2500 5000 - 27 - -
6 Golo Ndoal 4750 9500 - 30 - -
7 Golo Sembea 4650 9300 - 55 - -
8 Golo Desat 1400 2800 - 12 - -
9 Watu Galang 1150 2300 - 12 - -
10 Golo Damu 2450 4900 - 27 - -
11 Cunca Lolos 1200 2400 - 8 - -
12 Tondong Belang 2200 4400 - 48 - -
13D. Cunca Wulang 6000 12000 - 75 - -
14 Liang Ndara 2100 4200 - 25 - -
15 Compg. L. Ndara 2250 4500 - 25 - -
Jumlah - - -
Sumber data : Laporan Pengecer Pupuk Bersubsidi ( Putra Mandiri ) Tahun 2022

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 22


11. Analisa Keadaan
Analisa keadaan adalah hal yang penting sekali, untuk menentukan masalah dan tujuan
yang akan dicapai di tahun berjalan.
Masalah Perilaku
Masalah perilaku disesuaikan dengan kondisi wilayah tersebut dan kemampuan
penyuluh untuk melakukan pembinaan.
Tabel 35 : Analisa Keadaan masalah perilaku
No Keadaan Masalah Potensi
1 Teknis
1 Kandungan c organik pada Kesuburan lahan pertanian -Kandungan c organik pada lahan pertanian
lahan pertanian kurang dari 2 semakin menurun karena lebih dari 2 %, sedangkan c organik
%, sedangkan c organik dalam ekploitasi secara terus menerus dalam tanah masih diatas 5 %
tanah minimal 5 %
2 Petani baru melaksanakan Belum optimalnya produksi dan -Petani baru melaksanakan pemupukan
pemupukan tanaman dan produktivitas padi, jagung dan tanaman dan belum melaksanakan
belum melaksanakan kedele sebagai tanaman unggulan perbaikan kesuburan lahan
perbaikan kesuburan lahan strategis
3 Pengendalian OPT Terbatasnya pengetahuan,
menggunakan kimia secara kemampuan petani dan petugas -Pengendalian OPT menggunakan pestisida
berkala tanpa melihat ada dalam meminimalisir dampak nabati secara berkala tanpa melihat ada
serangan atau tidak negative gangguan OPT dan serangan atau tidak lebih
dampak perubahan iklim menguntungkan dan tidak ada residu.

4 Penangkar benih tanaman Rendahnya pembinaan -Penangkar benih tanaman pangan padi
pangan bersifat individu penangkar benih tanaman pangan sudah bersifat berkelompok (kelompok
(pengusaha) bukan kelompok tani) bukan individu
5 Kehilangan hasil masih cukup Masih kurangnya pengetahuan - Kehilangan hasil sudah sangat kecil,
tinggi, sehingga mengurangi dan keterampilan pelaku utama sehingga bisa menambah
pendapatan petani dalam peningkatan hasil pendapatan petani
(produksi)
6 Sebagian besar petani menjual Terbatasnya pengetahuan dan
-Sebagian besar petani menjual hasil
hasil usahtaninya tanpa kemampuan petani dan petugas
usahtaninya sudah diproses dan sortasi
diproses dan sortasi dalam penanganan pasca panen

7 Permodalan di Bank masih Kurangnya pengetahuan dan -Permodalan di Bank tidak lagi
menggunakan jaminan kemauan petani dalam menggunakan jaminan.
mengakses modal
2 Sosial
1 Kelembagaan Petani kurang Meningkatnya kemampuan -Peningkatan Kelembagaan Petani (Poktan,
berfungsi sebagai kelas belajar kelembagaan petani Gapoktan) KWT
dalam menigkatkan produksi -PPL, THL-TBPP, PP Swadaya dan Swasta
pertanian
2 Petani pengarap rata-rata sudah Meningkatnya pengetahuan dan -Peningkatan Kelembagaan Petani (Poktan,
tua dan pendidikan rendah keterampilan petani Gapoktan) KWT
-PPL, THL-TBPP, PP Swadaya dan Swasta
3 Kinerja Penyuluh belum Meningkatnya kemampuan dan -Peningkatan Kelembagaan Petani (Poktan,
optimal keterampilan serta profesinalisme Gapoktan) KWT
penyuluh pertanian -PPL, THL-TBPP, PP Swadaya dan Swasta
4 Kompetensi penyuluh Meningkatnya Profesionalisme -Peningkatan Kelembagaan Petani (Poktan,
pertanian masih kurang petugas dalam membina petani Gapoktan) KWT
agar dapat berusaha berwawasan -PPL, THL-TBPP, PP Swadaya dan Swasta
agribisnis
5 Meningkatnya pengetahuan, -Peningkatan Kelembagaan Petani (Poktan,
Rendahnya pendidikan dan
kemampuan dan keterampilan Gapoktan) KWT
keterampilan petani.
-PPL, THL-TBPP, PP Swadaya dan Swasta
6 Petani berusahatani secara petani dalam penerapan teknologi -Peningkatan Kelembagaan Petani (Poktan,

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 23


individu dan dilakukan secara Peningkatan produksi dan Gapoktan) KWT - PPL, THL-
konvensional produktivitas TBPP, PP Swadaya dan Swasta
7 Kemitraan di tingkat petani Meningkatnya Profesionalisme -Peningkatan Kelembagaan Petani (Poktan,
belum optimal petugas dalam membina petani Gapoktan) KWT
agar dapat berusaha berwawasan -PPL, THL-TBPP, PP Swadaya dan Swasta
agribisnis
8 Rendahnya anggota kelompok Berkembangnya kelembagaan -Peningkatan Kelembagaan Petani (Poktan,
tani mengasurasikan tanaman tani secara mandiri, dan Gapoktan) KWT
dan ternaknya berwawasan agribisnis -PPL, THL-TBPP, PP Swadaya dan Swasta
9 Bantuan alsintan banyak yang Terjalinnya kemitraan antara -Peningkatan Kelembagaan Petani (Poktan,
dimodifikasi untuk petani penghasil buah dan Gapoktan) KWT
menyesuaikan dengan kondisi pengusha bidang hortikultura -PPL, THL-TBPP, PP Swadaya dan Swasta
lokasi
10 Pengetahuan petani tentang Terwujudnya dukungan alsintan -Peningkatan Kelembagaan Petani (Poktan,
aksesibilitas perkereditan dari dalam proses mengurangi Gapoktan) KWT
per Bankkan masih rendah kehilangan hasil serta -PPL, THL-TBPP, PP Swadaya dan Swasta
meningkatkan nilai tambah
11 Rendahnya kemauan petani Meningkatnya kepemilikan -Kelembagaan Petani (Poktan, Gapoktan)
dalam pengelolaan jaringan modal petani atau dapat KWT
irigasi yang rusak memanfatkan kredit yang -PPL, THL-TBPP, PP Swadaya dan Swasta
disubsidi pemerintah
3 Ekonomi
1. Kurangnya tabungan Meningkatnya tabungan -Kelembagaan Petani (Poktan, Gapoktan)
kelompok tani kelompok tani secara mandiri, KWT
dan berwawasan agribisnis -PPL, THL-TBPP, PP Swadaya dan Swasta
2. Kurangnya kemitraan antara Terjalinnya kemitraan antara - Kelembagaan Petani (Poktan,
petani penghasil buah dengan petani penghasil buah dan Gapoktan) KWT
pengusaha bidang Hortikultura pengusha bidang hortikultura - PPL, THL-TBPP, PP Swadaya dan
Swasta
3. Kurangnya dukungan alsintan Terwujudnya dukungan alsintan - Kelembagaan Petani (Poktan,
dalam proses kehilangan hasil dalam proses mengurangi Gapoktan) Kelompok Wanita Tani
untuk peningkatan nilai kehilangan hasil serta
tambah meningkatkan nilai tambah
4. Kurangnya kepemilikan modal Meningkatnya kepemilikan - Kelembagaan Petani (Poktan,
petani modal petani atau dapat Gapoktan) KWT
memanfatkan kredit yang
disubsidi pemerintah
Sumber data: Analisa Data Primer Tahun 2022

BAB III. TUJUAN


3.1. Tujuan Umum
Programa Penyuluhan Kecamatan Mbeliling Tahun 2023, secara umum bertujuan
untuk :
Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 24
a. Menyediakan acuan dalam penyelenggaraan penyuluhan pertanian.
b. Memberikan panduan bagi penyuluh pertanian di Kecamatan Mbeliling dalam
menyusun rencana kerja tahunan kegiatan penyuluhan.
c. Menyediakan bahan penyusunan perencanaan penyuluhan untuk disampaikan dalam
forum musrenbang tahun berikutnya.
d. Sebagai acuan para penyuluh dalam merumuskan dan melaksanakan penyuluhan
dilapangan dengan memperhatikan aspek :
1) Tingkat pengetahuan, sikap dan ketrampilan para pelaku utama dan pelaku usaha
menjadi pelaku agribisnis
2) Ketersediaan teknologi sarana dan prasarana serta sumberdaya lain yang
mendukung kegiatan penyuluhan pertanian
3) Tingkat kemampuan pengetahuan, ketrampilan dan sikap penyuluh pertanian
4) Situasi lingkungan fisik, sosial dan budaya dan ada Alokasi biaya.

3.2. Tujuan Khusus


a. Tanaman Pangan
1) Meningkatnya tingkat kesuburan lahan pertanian, sehingga tanaman tumbuh
subur dan berdampak pada peningkatan prduksi tanaman
2) Meningkatanya produksi dan produktivitas tanaman pangan khususnya tanaman
strategis yaitu Padi , Jagung dan Kedele
3) Petani dan petugas pertanian dapat menerapkan pengendalian OPT sesuai konsep
pengendalian hama terpadu dan ramah lingkungan
4) Kelompok tani diharapkan bisa jadi penangkar benih untuk mencukupi kebutuhan
kelompok disekitarnya.
5) Meningkatnya pemanfaatan teknologi pasca panen, untuk mengurangi kehilangan
hasil (penggunaan Combin, panen tepat waktu)
6) Meningkatnya kualitas mutu hasil usahatani dan diproses hingga memberikan nilai
tambah bagi petani

7) Tewujudnya petani berwawasan agribisnis dan berorientasi pasar seperti pada table
berikut :
Tabel 36.Target/Sasaran Areal Panen, Produksi dan Produktivitas Tanaman
Pangan Kecamatan Mbeliling Tahun 2023
N Jenis Komoditi Luas Tanam Produktivitas Produksi Keterangan
o (Ha) (Kw/ Ha) (Ton)
1 Padi Sawah 1.378,63 5,0 5.652,39 GKG
2 Jagung 200 9,7 1.590,8 PKG
3 Ubi Kayu 150 12,5 1.875 Umbi Basah

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 25


4 Ubi Jalar 100 11 1.100 Umbi Basah
5 Porang 265 112 29.680 Umbi Basah
Sumber : Program Dinas Tanaman Pangan Hortikultura dan Perkebunan tahun 2022

b. Tanaman Hortikultura
1) Terlaksananya peremajan tanaman yang tidak produktif sehingga
mendukung peningkatan produksi tanaman buah-buahan
2) Meningkatnya prduksi dan produktivitas tanaman buah –buahan
3) Terwujudnya petani menerapkan SOP, untuk memenuhi permintaan pasar modern
yang konsumennya memperhatikan kesehatan dan rata-rata golongan menengah
ke atas
4) Berkembangnya kelembagaan tani secara mandiri, dan berwawasan agribisnis
5) Terjalinnya kemitraan antara petani penghasil buah dan pengusha bidang
hortikultura
6) Terwujudnya pembuahan di luar musim dengan maksud harga penjualan lebih
tinggi dan dapat memenuhi permintaan pasar sepanjang tahun
Tabel 21. Target/Sasaran Areal Panen, Produksi dan Produktivitas Tanaman
Hortikultura Kecamatan Mbeliling Tahun 2023
No Jenis Komoditi Luas Tanam Produksi Produktivitas
Ha Ton Kw/ Ha
1 Alpukat 1449 420 290
2 Buah Naga*) 700 49 70
3 Durian 813 152 187
4 Jambu Biji 1.050 276 263
5 Jeruk Pamelo 162 9,23 57
6 Jeruk Keprok 1.867 1,04 560
7 Mangga 3.972 3,94 993
8 Manggis 3 0 0
9 Nenas 3.400 231 68
10 Nangka 1.158 78,7 521
11 Pepaya 763 261 343
12 Pisang 5.808 5.06 871
13 Rambutan 3.954 5,14 1.384
14 Salak 130 1,56 12
15 Sawo 394 46,49 118
16 Sirsak 185 46,25 250
17 Sukun 79 1,96 24
18 Melinjo 119 2,14 18
19 Petai 106 2.23 21
Jumlah 26.109 1.592,74 6050
Sumber Data : Program Dinas Tanaman Pangan Hortikultura dan Perkebunan tahun 2022

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 26


c. Tanaman Perkebunan
1) Penerapan bongkar Cabang/tunas dan rawat cabang/tunas pada tanaman Kopi
setelah diremajakan 2 kali
2) Penerapan bongkar Cabang/tunas dan rawat Cabang/tunas pada tanaman Kakao
setelah diremajakan 2 kali
3) Penerapan bongkar Cabang/tunas dan rawat Cabang/tunas pada tanaman Jambu
Mente setelah diremajakan 2 kali
4) Terkendalinya serangan hama penyakit pada tanaman Jambu Mente
5) Terkendalinya serangan hama penyakit pada tanaman Kopi
6) Terkendalinya serangan hama penyakit pada tanaman Kakao
7) Terwujudnya petani menerapkan teknologi spesifik lokasi untuk meningkatkan
produktivitas
8) Terjalinnya kemitraan secara berkelompok dan harga sudah ditentukan dalam
MOU
9) Meningkatnya mutu hasil tanaman perkebunan dan sesuai dengan kreteria yang
diinginkan pengusaha
Tabel 21. Target/Sasaran Areal Panen, Produksi dan Produktivitas Tanaman
Perkebunan Kecamatan Mbeliling Tahun 2023
No Jenis Komoditi Luas Tanam Produksi Produktivitas
Ha Ton Kw/ Ha
1 Kelapa 78,00 36,00 462
2 Jambu Mente 324,00 180,00 556
3 Kopi 382,00 196,95 516
4 - Arabika 26,00 8,00 308
5 - Robusta 356,0 188,95 531
6 Kakao 146,00 52,00 356
8 Kemiri 458,00 262,00 572
9 Cengkeh 202,00 360,00 457
10 Vanilli 9,00 51,00 333
Jumlah 1989 1465,9 4216

Sumber : Program Dinas Tanaman Pangan Hortikultura dan Perkebunan tahun 2022

d. Peternakan
1) Meningkatnya produksi dan produktivitas ternak sapi potong untuk Swasembada
daging tahun 2023
2) Terwujudnya penanaman hijauan pakan ternak pada sebagian lahannya
3) Terpenuhinya pemenuhan gizi pakan ternak sapi/ kambang/ dan Kerbau
4) Meningkatnya nilai tambah pada kotoran ternak sapi/ kambing dan Kerbau

e. Ketahanan Pangan
1) Masyarakat dapat mengkonsumsi beraneka ragam pangan yang Begizi
Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 27
2) Masyarakat dapat menyisihkan hasil panennya untuk cadangan pangan keluarga
3) Mengurangi Ketergantungan menkomsumsi beras

f. Penyuluhan
1) Meningkatnya kemampuan kelembagaan petani
2) Meningkatnya pengetahuan dan keterampilan petani
3) Meningkatnya kemampuan dan keterampilan serta profesinalisme penyuluh
pertanian
4) Meningkatnya Profesionalisme petugas dalam membina petani agar dapat
berusaha berwawasan agribisnis
5) Meningkatnya pengetahuan, kemampuan dan keterampilan
6) petani dalam penerapan teknologi Peningkatan produksi dan produktivitas
7) Meningkatnya Profesionalisme petugas dalam membina petani agar dapat
berusaha berwawasan agribisnis
8) Berkembangnya kelembagaan tani secara mandiri, dan berwawasan agribisnis
9) Terjalinnya kemitraan antara petani penghasil buah dan pengusha bidang
hortikultura
10) Terwujudnya dukungan alsintan dalam proses mengurangi kehilangan hasil serta
meningkatkan nilai tambah
11) Meningkatnya kepemilikan modal petani atau dapat memanfatkan kredit yang
disubsidi pemerintah

g. Prasaran dan Sarana pertanian


1) Terwujudnya dukungan alsintan dalam proses mengurangi kehilangan hasil serta
meningkatkan nilai tambah
2) Meningkatnya kepemilikan modal petani atau dapat memanfatkan kredit yang
disubsidi pemerintah
3) Meningkatnya pengetahuan dan kemauan petani terhadap program asuransi
komoditas pertanian
4) Meningkatkan pengetahuan tentang kesuburan tanah agar petani mau dan mampu
mengaplikasikan pupuk organik di lahannya
5) Meningkatnya pengetahuan, keterampilan dan kemauan pengelolaan jaringan
irigasi tersier yang diserahkan kepada pekumpulan petani pemakai air.

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 28


BAB IV. PERMASALAHAN

Programa Penyuluhan Pertanian Kecamatan Mbeliling tahun 2023, secara umum


permasalahan perilaku yang dihadapi para pelaku utama, pelaku usaha dan petugas sebagai
berikut :
4.1. Masalah Prilaku
4.1.1. TanamanPangan
a. Kesuburan lahan pertanian semakin menurun karena ekploitasi secara terus
menerus
b. Belum optimalnya produksi dan produktivitas padi, jagung dan
kedele sebagai tanaman unggulan strategis
c. Belum optimalnya pembinaan lembaga pembenihan tanaman
pangan oleh petugas.
d. Masih terbatasnya kemampuan pelaku utama, pelaku usaha dan petugas dalam
meminimalisir dampak negative gangguan OPT dan dampak perubahan iklim.
e. Masih Rendahnya pemahaman petugas, pelaku utama dan pelaku usaha dalam
menangani pasca panen tanaman pangan.

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 29


f. Masih kurangnya pengetahuan, sikap dan ketrampilan petugas, pelaku utama dan
pelaku usaha dalam meningkatkan mutu produk pertanian khususnya tanaman
pangan (padi, jagung dan kedele).
g. Keterbatasan pengetahuan, kemampuan pelaku utama, pelaku usaha dalam
mengakses sumber modal.
4.1.2. Tanaman Hortikultura
a. Petani sebagian besar belum melaksanakan peremajaan tanaman buah-buahan
yang tidak produktif (tanaman tahunan)
b. Sebagian besar Petani belum melaksanakan pemupukan berimbang terhadap
tanaman buah-buahan (tanaman tahunan)
c. Sebagian besar petani hortikultura belum menerapkan SOP berbasis GAP dan
GHP, sehingga banyak kebun/lahan usaha belum memenuhi persyaratan
registrasi kebun/lahan usaha hortikultura.
d. Petani belum menguasai teknologi budidaya off season dalam berusaha
hortikultura, sehingga produk tidak tersedia sepanjang tahun dalam jumlah
yang cukup.

4.1.3. Tanaman Perkebunan


a. Produktivitas tanaman Kakao rendah karena petani enggan melakukan bongkar
batang serta ranting.
b. Serangan OPT tanaman Kakao belum terkendali
c. Rendahnya kemauan petani melaksanakan pemupukan berimbang terhadap
tanaman perkebuna dan Petani belum menerapkan pengelolaan tanaman
perkebunan secara monokultur
d. Kemitraan usaha tani tembakau dengan pihak swasta/perusahaan masih belum
ada Nota Kerjasama (MOU) yang jelas terutama dalam penetapan harga
pembelian.
e. Rendahnya pengetahuan klasifikasi musu hasil yang dikehendaki pengusaha
dan posisi tawar petani perkebunan lemah.
4.1.4. Peternakan
a. Sebagian besar peternak khususnya sapi belum memanfaatkan
kawin suntik dan kurang memperhatikan kesehatan ternaknya
b. Terbatasnya ketersediaan pakan ternak dimusim kemarau karena petani tidak
menyediakan sebagian lahannya untuk hijauan pakan ternak

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 30


c. Rendahnya pengetahuan,keterampilandan kemauan peternak
dalam pengelolaan limbah pertanian dan perkebunan untuk pakan ternak yang
nilai gizinya tinggi.
d. Limbah kotoran ternak menjadi masalah apabilah tidak dibersihkan atau
dimanfaatkan
4.1.5. Ketahanan Pangan
a. Rendahnya kemampuan masyarakat miskin dalam mengakses pangan strategis
b. Belum berkembangnya cadangan pangan di tingkat masyarakat
c. Rendahnya kesadaran masyarakat dalam mengkonsumsi non beras

4.2. MASALAH NON PERILAKU


Dalam pelaksanaan penyuluhan pertanian terdapat masalah non
perilaku dalam memfasilitasi pelaku utama dan pelaku usaha sebagai berikut :
4.2.1. Rendahnya kesadaran petani dalam berkelompok dan kebersamaan dalam
usaha
4.2.2. Rendahnya pengetahuan dan keteranpilan petani dalam beragribisnis
4.2.3. Rendahnya kinerja penyuluh pertanian

4.2.4. Belum optimalnya kemampuan petugas dalam desiminasi teknologi budidaya


dan pasca panen tanaman pangan.
4.2.5. Rendahnya respon dan kemauan petani sebagai pelaku utama dan pelaku usaha
dalam penerapan teknologi budidaya dan teknologi pasca panen tanaman
pangan.
4.2.6. Kelembagaan tani masih lemah dan belum menerapkan prinsip – prinsip
agribisnis
4.2.7. Kualitas hasil hortikultura belum memenuhi syarat permintaan Mitra usaha
4.2.8. Program Asuransi pertanian hanya diketahui pengurus kelompok
4.2.9. Alasintan yang diterima petani kurang sesuai dengan kondisi lokasi
4.2.10. Petani masih sulit diajak kerjasama dengan bank karena pihak bank
menerapkan jaminan pada peminjam

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 31


4.2.11. Terbatasnya kemampuan modal petani untuk memperbaiki jaringan irigasi
tersier yang rusak

BAB V. RENCANA KEGIATAN PENYULUHAN

Berbagai upaya untuk memecahkan masalah-masalah tersebut diatas, maka pada tahun
2023, di Kecamatan Mbeliling akan diselenggarakan kegiatan-kegiatan penyuluhan sebagai
berikut :
5.1 Rencana Kegiatan Penyuluhan Pertanian
5.1.1. Peningkatan kapasitas Penyuluh Pertanian se Kecamatan Mbeliling :
a. Penyusunanan Programa Penyuluhan tingkat Kecamatan
b. Penyusunan Rencana Kerja Tahunan Penyuluh tingkat Desa
c. Temu teknis, Temu tugas, Pelatihan, Bintek tingkat Desa
d. Pembinaan penyelenggaraan penyuluhan pertanian Tingkat Desa
e. Monitoring dan evaluasi penyelenggaraan penyuluhan Tingkat Desa
f. Pengembangan data base penyuluh pertanian Tingkat Desa
5.1.2. Peningkatan Kapasitas Penyuluh Pertanian BPP sebagai Posko Pelaksana
Pembangunan Pertanian :
a. Penyusunan Programa penyuluhan tingkat Kecamatan (1 kali)
b. Penyusunan Rencana Kerja Tahunan Penyuluh
c. Percontohan/Demplot (1 kali)
d. Latihan dan Kunjungan
e. Rembug Tani tingkat desa (1 kali/ desa)
f. Rembug Tani tingkat kecamatan (1 kali)
g. Farmer Field Days (FFD)
h. Supervisi
Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 32
i. Laporan Kegiatan Penyuluhan
j. Pengelolaan Data Base Desa ( 1 kali/desa)
k. Kursus Tani (1 kali/desa)
l. Peningkatan Kapasitas Penyuluh Pertanian Swadaya (Bimtek)
m. Penyusunan dan Penyebaran Media Informasi Spesifik Lokasi
n. Pendampingan penyusunan RDK/ E – ALOKASI Pupuk Bersubsidi
5.1.3. Peningkatan kemampuan lembaga petani
a. Penumbuhan dan pengembangan kelompok tani
b. Penilaian kelas dan kemampuan kelompok tani
c. Demplot
d. Temu lapang

e. Perbanyakan materi penyuluhan


f. Lomba kelembagaan petani

5.1.4. Penumbuhan dan pemberdayaan penyuluh pertanian swadaya


a. Pelayanan konsultasi dan informasi agribisnis
b. Pertemuan teknis agribisnis
c. Percontohan / demplot
5.1.5. Lomba kelembagaan petani dan petugas
a. Lomba Petani Berprestasi
b. Lomba Kelompoktani Agribisnis Padi
c. Lomba Kelompoktani Agribisnis Jagung
d. Lomba Kelompoktani Agribisnis Aneka Buah
e. Lomba Kelompoktani Agribisnis Aneka Sayur
f. Lomba Kelompoktani Pelaku Usaha Pengolahan Hasil Pertanian
g. Lomba Kelompoktani Pelaku Usaha Pasca Panen Padi
h. Lomba Penyuluh Pertanian THL-TBPP berprestasi
i. Lomba penyuluh pertanian swadaya
j. Lomba penyuluh pertanian
k. Lomba Kelembagaan ekonomi petani
l. Lomba Gabungan kelompoktani

5.2 Fasilitasi Kegiatan Penyuluhan


1. Perencanaan Kegitan Penyuluhan
2. Pelaksanaan kegiatan penyuluhan

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 33


3. Evaluasi pelaksanaan kegiatan penyuluhan dan evaluasi hasil kegiatan penyuluhan
4. Koordinasi Penyususnan programa penyuluhan Pertanian
5. Koordinasi Penyelenggaraan kegiatan penyuluhan pertanian
6. Pemutakhiran data kelembagaan petani (poktan, gapoktan, asosiasi petani)
7. Pengembangan data base kelembagaan dan ketenagaan
8. Monitoring dan evaluasi penyuluhan
a. Pengawalan dan pendampingan Luas Tambah Tanam (LTT) dan luas panen
b. Pengawalan Peningkatan produksi dan peningkatan Populasi tanaman
perkebunan dan tanaman hortikultura tahunan
c. Monitoring dan evaluasi penyelenggaraan penyuluhan pertanian.
d. Pendampingan wilayah kerja penyuluhan pertanian.

e. Pengawalan dan pendampingan penyuluh di sentra produksi komoditi strategis,


komoditi unggulan dan ternak sapi.
f. Pembinaan, pengawalan dan pendampingan kelembagaan petani (poktan dan
gapoktan)
g. Pengawalan dan pendampingan penyuluh pertanian swadaya.
h. Pembinaan penyuluh PNS dan THL-TBPP.
i. Pengawalan dan pendampingan RDK dan E. ALOKASI

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 34


MATRIKS RENCANA KEGIATAN PENYULUHAN PERTANIAN KECAMATAN MBELILING
TAHUN 2023

1. Masalah Prilaku
Sasaran Kegiatan
No Tujuan Masalah Pelaku Utama Pelaku Usaha Petugas Materi Metode Vol Lokasi Waktu Biaya Sumber Penanggung Pelaksan
Biaya jawab a
W.T T.T P.D L P L P
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19
I. SEKTOR TANAMAN PANGAN
1 Peningkatan kesuburan tanah Kesuburan lahan 45 499 1951 0 0 11 1 Aplikasi pupuk Bimtek 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
dan berdampak pada semakin menurun organik/bahan Kali s/d Des BPP/ Bid Poktan
peningkatan produksi tanaman karena ekploitasi organik Tanaman
terus menerus Pangan
2 Meningkatnya produksi dan Rendahnya/belum 45 499 1951 0 0 11 1 Peningkatan Bimtek 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
produktivitas tanaman pangan optimalnya produksi produksi dan Kali s/d Des BPP/ Bid Poktan
khususnya tanaman strategis dan produktivitas produktivitas Tanaman
Padi, Jagung dan Kedele tanaman pangan tanamanunggul Pangan
an strategis
3 Petani dan petugas dapat Terbatasnya 45 499 1951 0 0 11 1 Pengendalian Bimtak 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
menerapkan pengendalian OPT pengetahuan, hama terpadu Kali s/d Des BPP/ Bid Poktan
sesuai konsep pengendalian kemampuan petani dan Tanaman
hama terpadu dan ramah petugas dalam Pengendalian Pangan
SL
lingkungan meminimalisir dampak OPT
negative gangguan OPT
dan dampak perubahan
iklim
4 Kelompok tani diharapkan bisa Rendahnya pembinaan 45 499 1951 5 -0 11 1 Teknik Pelatihan 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
jadi penangkar benih penangkar benih Perbenihan Kali s/d Des BPP/ Bid Poktan
mencukupi kebutuhan tanaman pangan Tanaman
kelompok disekitarnya Kerjasama Pangan
Kemitraan
pemasaran
5 Meningkatnya pemanfaatan Terbatasnya 45 499 1951 0 0 11 1 Pengelolaan Pelatihan 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
teknologi pasca panen, pengetahuan dan Pasca panen Kali s/d Des BPP/ Bid Poktan
(penggunaan Combin, panen kemampuan petani dan Tanaman

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 35


tepat waktu) petugas dalam Penanganan Temu Pangan
penanganan pasca pasca panen Usaha
panen
6 Meningkatnya kualitas hasil Kurangnya 45 499 1951 5 - 11 1 Penentuan Demplot 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
usahatani dan diproses hingga pengetahuan panen. Kali s/d Des BPP/ Bid Poktan
memberikan nilai tambah bagi dan keterampilan Pengelolaan Bimtek Tanaman
petani petani dalam dan prosesing Pangan
meningkatakan mutu hasil pertanian
produk
7 Terwujudnya petani Kurangnya 45 499 1951 5 0 11 1 Permodalan Bimtek 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
berwawasan agribisnis dan pengetahuan dan petani dengan Kali s/d Des BPP/ Bid Poktan
berorientasi pasar kemauan petani dalam bunga rendah Tanaman
mengakses modal Pangan
Akses Kredit
Pelatihan

II. SEKTOR TANAMAN HORTIKULTURA


1 Terlaksananya peremajan Tanaman buah-buahan 453 36 45 6 4 11 1 Okulasi, Bimtek 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
tanaman dan jumlah tanaman milik petani banyak Sambung Kali s/d Des BPP/ Bid Poktan
produktif produksi meningkat yang kurang produktif Pucunk Hortikultura
Sambung Pucuk
Bimtek

Pemupukan
Pelatihan
Berimbang
2 Meningkatnya prduksi tanaman Petani hanya 453 36 45 6 4 11 1 Perluasan Areal Pertemua 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
buah -buahan menggunakan Tanam n Kali s/d Des BPP/ Bid Poktan
pupuk urea dan bahkan Pemupukan Hortikultura
tanaman tidak pernah berimbang Pelatihan
dipupuk Agribisnis buah-
buahan
Bimtek
3 Terwujudnya petani Budidaya tanaman 453 36 45 6 4 11 1 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
menerapkan SOP, GAP, GHP hortikultura masih Kali s/d Des BPP/ Bid Poktan
SL SOP dan SL SL
untuk memenuhi permintaan dilakukan secara GHP Hortikultura
pasar modern yang konsu konvensional
mennya menengah keatas
4 Berkembangnya kelembagaan Kelembagaan tani 453 36 45 6 4 11 1 Penggunaan SL 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
tani secara mandiri, dan masih lemah dan belum teknologi tepat Kali s/d Des BPP/ Bid Poktan
berwawasan agribisnis menerapkan prinsip- guna Hortikultura
prinsip agribisnis Perbaikan
Bantuan
manajemen
Bibit

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 36


agribisnis Unggul
Pengendalian SL
OPT
5 Terjalinnya kemitraan antara kualitas hasil dari 453 36 45 6 4 11 1 Perbaikan mutu Pelatihan 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
petani penghasil buah dan hortikultura belum hasil Kali s/d Des BPP/ Bid Poktan
pengusaha bidang hortikultura memenuhi syarat Kerjasama Temu Hortikultura
permintaan Mitra dalam Usaha
pengusaha pemasaran
6 Terwujudnya pembuahan di pengetahuan dan 453 36 45 6 4 11 1 Pengelolaan Pelatihan 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
luar musim denga maksud kemampuan pasca panen Kali s/d Des BPP/ Bid Poktan
harganya lebih tinggi dan dapat menerapkan Hortikultura
memenuhi permintaan pasar Teknologi pembuahan Kemitraan Temu
sepanjang tahun di luar musim belum
Usaha
dikusai petani
III SEKTOR TANAMAN PERKEBUNAN
.
1 Penerapan bongkar ranting Petani enggan 45 499 1951 51 43 11 1 Bongkar ranting Bintek 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
dan rawat ranting pada melakukan bongkar dan rawat Kali s/d Des BPP/ Bid Poktan
tanaman kopi, kakao setelah ranting dan batang ranting pada Perkebunan
dipangkas 2 kali tanaman kopi,
kakao setelah
dipangkas 2 kali

Pengelolaan
tanaman kopi Temu
secara intensif Usaha
2 Terkendalinya serangan Serangan Organisme 45 499 1951 51 43 11 1 Perluasan Areal Pertemua 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
hamapenyakit pada tanaman Pengganggu tanaman Tanam n Kali s/d Des BPP/ Bid Poktan
kopi kopitinggi dan belum Pemupukan Perkebunan
bisa dikendalikan berimbang Pelatihan
Agribisnis buah-
buahan
Bimtek
3 Budidaya tanaman tahunan Terwujudnya petani 45 499 1951 51 43 Swadaya Koordinator PPL dan
perkebunan dilakukan secara menerapkan teknologi 11 1 SL SOP dan SL SL 15 15 Desa Januari BPP/ Bid Poktan
konvensional spesifik lokasi untuk GHP Kali s/d Des Perkebunan
meningkatkan
produktivitas
4 Kemitraan Kopi dilakukan Terjalinnya kemitraan 45 499 1951 51 43 11 1 Penggunaan SL 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
dengan cara pengusaha secara berkelompok teknologi tepat Kali s/d Des BPP/ Bid Poktan
memberikan kredit sapro, dan harga sudah guna Perkebunan

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 37


Alsintan dan menampung hasil ditentukan dalam MOU Perbaikan Bantuan
manajemen Bibit
agribisnis Unggul
Pengendalian SL
OPT
5 Penentuan klasifikasi mutu dan Meningkatnya mutu 45 499 1951 51 43 11 1 Pengelolaan 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
harga hasil tanaman hasil tanaman pasca panen Kali s/d Des BPP/ Bid Poktan
perkebunan ditentukan perkebunan dansesuai Perkebunan
pengepul/ pengusaha dengan kreteria yang
diinginkan pengusaha
IV. SEKTOR PETERNAKAN
1 Peningkatan produksi dan Sebagian besar 67 74 292 292 67 11 1 Bimtek 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
produktivitas ternak sapi peternak sapi belum Kali s/d Des BPP/ Bid. Poktan
potong untuk Swasembada memanfaatkan kawin Penanganan Peternakan
daging tahun 2026 suntik dan kurang post portus
memperhatikan induk sapi agar
kesehatan ternaknya beranak Gerakan
Penanganan
cacingan pada
anak sapi Penyuluha
Melarang n
pemotongan
sapi betina
produktif
Pemilihan Induk
yang sehat Bimtek
2 Terwujudnya penanaman Peternak mengalami 67 74 292 292 67 11 1 Memanfaatkan Bimtek 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
hijauan pakan ternak pada kesulitan penyediaan limbah Kali s/d Des BPP/ Bid. Poktan
sebagian lahannya pakan ternak terutama pertanian dan Peternakan
musim kemarau perkebunan
3 Terpenuhinya gizi pakan ternak Rendahnya 67 74 292 292 67 11 1 Teknologi Bimtek 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
sapi /kambang dan Domba pengetahuan, pengolahan Kali s/d Des BPP/ Bid. Poktan
kemampuan & pakan ternak Peternakan
kemauan untuk dengan meman
mengolah pakan dari faatkan limbah
limbah pertanian dan Padi, jagung
perkebunan dan kedele dll
Peningkatan
pengetahuan Bimtek
& kemampuan
petugas

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 38


Klasifikasi pakan
ternak dari
limbah
Bimtek
pertanian yang
tinggi nilai
gizinya
4 Meningkatnya nilai tambah Kotoran ternak dapat 67 74 292 292 67 11 1 Teknologi Bintek 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
pada kotoran ternak sapi menjadi masalah/ pengolahan Kali s/d Des BPP/ Bid. Poktan
/kambing/domba pencemaran pada limbah kotoran Peternakan
lokasi padat penduduk ternak untuk
bio gas
Teknologi
pengolahan Bimtek
limbah kotoran
ternak untuk
bahan
organik/pupuk
organik

V. KETAHANAN PANGAN
1 Masyarakat dapat Rendahnya 45 499 453 1951 45 11 1 Pemahaman gizi Bintek 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
mengkonsumsi beraneka kemampuan Pemanfaatan Pebinaan Kali s/d Des BPP/ Bid. Poktan
ragam pangan yang begizi masyarakat miskin pekarangan / Penyuluhan
dalam mengakses dengan Penyluhan
pangan strategis tanaman
semusim

2 Mengurangi Ketergantungan Belum berkembangnya 45 499 453 1951 45 11 1 Resi Gudang Bintek 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
mengkomsumsi beras cadangan pangan Cadangan Pebinaan Kali s/d Des BPP/ Bid. Poktan
ditingkat masyarakat pangan / Penyuluhan
Penyluhan
3 Mengurangi Ketergantungan Rendahnya kesadaran 45 499 453 1951 45 11 1 Pengolahan Bintek 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
mengkomsumsi beras masyarakat dalam aneka ragam Kali s/d Des BPP/ Bid. Poktan
mengkonsumsi non pangan Penyuluhan
beras Memasyrakatka
Bimtek
n pangan
alternatif
B. MASALAH NON PERILAKU
VI. PENYULUHAN PERTANIAN
1 Meningkatnya kemampuan Rendahnya kesadaran 65 0 74 1951 453 11 1 Dinamika Pertemua 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 39


kelembagaan petani petani dalam berkelom Kelompok Tani n poktan, Kali s/d Des BPP/ Bid. Poktan
pok dan kebersamaan Laku, Penyuluhan
dalam usaha Rembug
Tani
2 Meningkatnya pengetahuan dan Rendahnya 65 0 74 1951 453 11 1 Penerapan Penyuluha 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
keterampilan petani pengetahuan teknologi tepat n Kali s/d Des BPP/ Bid. Poktan
dan keteranpilan petani guna dan Penyuluhan
spesifik lokasi
dalam beragribisnis
3 Meningkatnya kemampuan dan Rendahnya kinerja 65 0 74 1951 453 11 1 Peningkatan Temu 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
keterampilan serta penyuluh pertanian Kinerja Teknis, Kali s/d Des BPP/ Bid. Poktan
profesinalisme penyuluh penyuluh Temu Penyuluhan
pertanian Pertanian Tugas,
4 Meningkatnya Profesionalisme Lemahnya petugas 65 0 74 1951 453 11 1 Peningkatan Pelatihan 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
petugas dalam membina petani dalam Desiminasi tek pengetahuan Pelatihan, Kali s/d Des BPP/ Bid. Poktan
agar dapat berusaha nologi/penyebaran dan monitorin Penyuluhan
berwawasan agribisnis kemampuan g dan
informasi teknologi
petugas evaluasi
tanaman pangan
5 Meningkatnya pengetahuan Rendahnya respon dan 65 0 74 1951 453 11 1 Inovasi Bintek 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
kemampuan dan Kemauan petani terha dap teknologi Kali s/d Des BPP/ Bid. Poktan
keterampilanpetani dalam inovasi teknologi spesifik lokasi Penyuluhan
penerapanteknologi seperti tanam
Peningkatan produksi dan jajar logowo,
produktivitas varietas
baru,tanam
bibit muda,
tanam padi
hibrida,
6 Terjalinnya kemitraan antara kualitas hasil hortikultu 65 0 74 1951 453 11 1 Penerapan Pelatihan 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
petani penghasil buah dan ra belum memenuhi teknologi tepat Kali s/d Des BPP/ Bid. Poktan
pengusha bidang hortikultura syarat permintaan guna, , Penyuluhan
Peremajaan
Mitra usaha Bantuan
tanaman
Benih
Perbaikan
Unggul
manajemen
agribisnis
Pengamatan
dan Gerakan
pengendalian
OPT

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 40


7 Semua anggota kelompok tani Program Asuransi 65 0 74 1951 453 11 1 Perbaikan mutu Penyuluha 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
mengasuransikan tanaman dan pertanian hanya hasil . n Kali s/d Des BPP/ Bid. Poktan
ternaknya diketahui pengurus Kerjasama dlm Penyuluhan
pemasaran Bimtek
kelompok

8 Terwujudnya dukungan Alasintan yang diterima 65 0 74 1951 453 11 1 Pengendalian Gerakan 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
alsintan dalam proses meng petani kurang sesuai Hama Terpadu Kali s/d Des BPP/ Bid. Poktan
urangi kehilangan hasil serta dengan kondisi lokasi PSP
meningkatkan nilai tambah

9 Meningkatnya kepemilikan Petani masih sulit 65 0 74 1951 453 11 1 Pemberdayaan Bimtek 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
modal petani atau Dapat diaJak kerjasama dgn Petani Kali s/d Des BPP/ Bid. Poktan
memanfatkan kredit yang bank karena pihak bank PSP
disubsidi pemerintah menerapkan jaminan
pada peminjam
10 Meningkatnya pengetahuan, Terbatasnya kemam 65 0 74 1951 453 11 1 Pemberdayaan Bimtek 15 15 Desa Januari Swadaya Koordinator PPL dan
keterampilan dan kemauan puan modal petani utk Petani Kali s/d Des BPP/ Bid. Poktan
petani dalam pengelolaan memperbaiki jaringan PSP
jaringan irigasi tersier irigasi tersier yg rusak

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 41


2. Matriks kemudahan pelayanan dan pengaturan, membahas masalah NON PERILAKU.
No Tujuan Masalah Upaya Kegiatan Lokasi Waktu Pekerjaan Penanggung Pelaksana Ket
Yang dilakukan Lainnya Jawab
1 Meningkatnya kemampuan Rendahnya kesadaran petani Dinamika poktan 15 Desa Januari s/d Pertemuan Koordinator BPP/ PPL dan Poktan
kelembagaan petani dalam berkelompok Desember poktan, Laku, Bid. Penyuluhan
dan kebersamaan dalam usaha Rembug Tani

2 Meningkatnya pengetahuan Rendahnya pengetahuan dan Penerapan teknologi tepat 15 Desa Januari s/d Penyuluhan Koordinator BPP/ PPL dan Poktan
dan keterampilan petani keteranpilan petani dalam guna dan spesifik lokasi Desember Bid. Penyuluhan
beragribisnis

3 Meningkatnya kemampuan dan Rendahnya kinerja Peningkatan Kinerja 15 Desa Januari s/d Temu Teknis, Koordinator BPP/ PPL dan Poktan
keterampilan serta Prof penyuluh pertanian penyuluh Pertanian Desember Temu Tugas, Bid. Penyuluhan
esinalisme penyuluh pertanian

4 Meningkatnya Profesionalisme Lemahnya petugas dalam Peningkatan pengetahuan 15 Desa Januari s/d Pelatihan, Koordinator BPP/ PPL dan Poktan
petugas dalam membina petani Desiminasi teknologi/ dan kemampuan petugas Desember monitoring Bid. Penyuluhan
agar dapat berusaha berwawa san penyebaran informasi dan evaluasi
agribisnis teknologi tanaman pangan,
Hortikultura dan Perkebunan
5 Meningkatnya pengetahuan, Rendahnya respon dan Inovasi teknologi spesifik 15 Desa Januari s/d Bimtek Koordinator BPP/ PPL dan Poktan
kemampuan dan keterampilan Kemauan petani terhadap lokasi seperti tanam jajar Desember Bid. Penyuluhan
petani dalam penerapan teknologi inovasi teknologi logowo, varietas baru,
Peningkatan produksi dan tanam bibit muda, tanam

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 42


produktivitas padi hibrida.
- Padi Organik

6 Berkembangnya kelembagaan Rendahnya respon dan Penerapan teknologi tepat 15 Desa Januari s/d Bantuan Benih Koordinator BPP/ PPL dan Poktan
tani secara mandiri, dan Kemauan petani terhadap guna, perema jaan tanaman Desember Unggul Bid. Penyuluhan
berwawasan agribisnis inovasi teknologi - Perbaikan manaje men
agribisnis

7 Terjalinnya kemitraan antara Kualitas hasil hortikultura - Perbaikan mutu hasil 15 Desa Januari s/d Temu Usaha Koordinator BPP/ PPL dan Poktan
petani penghasil buah dan belum memenuhi syarat - Kerjasama dalam Desember Bid. Hortikultura
pengusha bidang hortikultura permintaan Mitra usaha pemasaran

8 Semua anggota kelompok tani Program Asuransi pertanian Pemberdayaan Petani 15 Desa Januari s/d Bimtek PPL dan Poktan
mengasuransikan tanaman dan hanya diketahui pengurus Desember
ternaknya kelompok

9 Terwujudnya dukungan alsintan Alasintan yang diterima petani Pemberdayaan Petani 15 Desa Januari s/d Bimtek Koordinator BPP/ PPL dan Poktan
dalam proses mengurangi kurang sesuai dengan kondisi Desember Bid. PSP
kehilangan hasil serta meningkat lokasi
kan nilai tambah

10 Meningkatnya kepemilikan modal Petani masih sulit diaJak Pemberdayaan Petani 15 Desa Januari s/d Bimtek Koordinator BPP/ PPL dan Poktan
petani atau Dapat memanfat kan kerjasama dengan bank Desember Bid. PSP
kredit yang disubsidi pemerintah karena pihak bank
menerapkan jaminan pada
peminjam

11 Meningkatnya pengetahuan Terbatasnya kemampuan Pemberdayaan Petani 15 Desa Januari s/d Bimtek Koordinator BPP/ PPL dan Poktan
keterampilan dan kemauan petani modal petani utk Desember Bid. PSP
dalam pengelolaan jaringan memperbaiki jaringan irigasi
irigasi tersier tersier yang rusak

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 43


BAB VI. PENUTUP

6.1. Kesimpulan
Beberapa hal yang menjadi bahan kesimpulan dalam penyusunan Programa
Penyuluhan Pertanian BP3K Kecamatan Mbeliling ini antara lain :
1) Programa Penyuluhan Pertanian BP3K Kecamatan Mbeliling merupakan rencana
kerja tertulis yang dibuat atas dasar kesepakatan, kebesamaan, keterpaduan dan
partisipatif yang memuat keadaan, masalah, tujuan, dan tata cara mencapai tujuan
Programa Penyuluhan Pertanian di Kecamatan Mbeliling yang dibuat setiap satu
tahun sekali.
2) Programa Penyuluhan Pertanian ini merupakan acuan kerja penyuluhan pertanian
yang harus dijabarkan oleh masing‐masing penyuluh yang ada di wilayah
Kecamatan Mbeliling dalam rangka memberikan informasi teknologi dan motivasi
bagi petani selaku pengelola usahatani.
3) Programa Penyuluhan Pertanian yang memuat rangkaian kegiatan penyuluhan
pertanian diarahkan pada pemberdayaan petani menjadikan petani sebagai subjek
bukan merupakan objek dan sebagai kerja penyuluh pertanian. - Pembangunan
pertanian di Kecamatan Mbeliling bukan hanya merupakan tanggung jawab
penyuluh pertanian namun melibatkan semua unsur terkait seperti lembaga sosial
ekonomi, organisasi profesi, pemerintah daerah setempat sampai pada petani itu
sendiri.
6.2. Saran
Kecamatan Mbeliling merupakan Kecamatan yang baru berdiri secara
definitif, untuk menunjang kegiatan penyuluhan pertanian diperlukan sarana dan
prasarana yang memadai, baik itu tenaga penyuluh maupun factor pendukung lainnya.
Dalam rangka menyebarkan informasi teknologi dan berjalannya proses belajar
mengajar di tingakat petani perlu adanya metode kegiatan yang efektif dan efisien
serta mudah dicerna oleh petani seperti SLPHT, kursus tani, demplot dan lain
sebagainya. Hal ini memerlukan bantuan alokasi kegiatan baik itu dari dinas pertanian
kabupaten maupun pemerintah daerah setempat.

TIM Penyusun

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 44


Lampiran :
1. Peta Wilayah Kecamatan Mbeliling

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 45


2. Daftar Nama Penyuluh Pertanian di Kecamatan Mbeliling Tahun 2022
Lampiran : 2. Daftar Nama Penyuluh Pertanian Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) Mbeliling
No Nama Alamat WKPP Jabatan Desa Binaan Keterangan
1 Muhamad Alwi, S.ST Warsawe Mbeliling Penyuluh Pertanian Muda WKBPP Koordinator
2 Benediktus Budijo Rengkas Watu Wangka Penyuluh Pengatur Muda Kempo/Watu Wangka Penyuluh PNS
3 Germanus Agung Kaca Golo Tantong Penyuluh ASN – P3K Golo Tantong/Watu Galang Penyuluh P3 K
4. Maria Sophia Nobo Tondong Belang Penyuluh ASN – P3K Tondong Belang Penyuluh P3 K
5 Fransiskus Son Roe Cunca Lolos Penyuluh ASN – P3K Cunca Lolos Penyuluh P3 K
6 Fransiskus Lindur Muntung Golo Sembea Penyuluh ASN – P3K Golo Sembea Penyuluh P3 K
7 Agustinus Hasi Warsawe Cunca Wulang Penyuluh ASN – P3K Cunca Wulang Penyuluh P3 K
8 Yohanes Johan Melo L. Ndara Penyuluh ASN – P3K L. Ndara Penyuluh P3 K
9 Vinsensius S. Sion Kondas Tiwu Riwung Penyuluh ASN – P3K Tiwu Riwung/Golo Desat Penyuluh P3 K
10 Marsianus A. Ngampu,SPt Noa Golo Ndoal Penyuluh Golo Ndoal Honor Daerah
11 Marselinus Tanus Wae Moto Compang.L. Ndara Penyuluh Compang.L. Ndara Honor Daerah
12 Dominikus Doking, Sp Ndole Golo Damu Penyuluh Golo Damu Honor Daerah
13 Ahmad Suban, Sp Lalang Wae Jare Penyuluh Wae Jare Honor Daerah
Sumber ; SK Bupati Manggarai Barat Tahun 2022

3. Data Kelompok Tani Bpp Mbeliling Tahun 2022

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 46


1.DESA WATU WANGKA
No Nama Poktan Alamat Tahun Total Komoditi Jumlah/ Nama Pengurus Kelas Kemampuan/Nilai Nama
sekre Berdiri Ang Unggulan Volume/ Ketua Sekretaris Bendahara Pemula Lanjut Madya Utama Penyuluh
tariat gota Luas Pendamping
1 Racang Nai Dencang 2005 30 Pangan,Bun 25.75 Muhamad Idris Yohanes Jabi Muh.Suban - 367 - -
2 Sano Lus Daleng 2008 31 Pangan,Bun 20.20 Yoh.M.Rahmat Alexis Hibur Paulus Pongkor - 327 - -
3 Harapan Bersama Rengkas 2008 25 Pangan,Bun 15.00 Andreas Aban Hata Miharjo Muh.Tamrin - 305 - -
4 Harapan Baru Bambor 2015 26 Pangan,Bun 18.00 Willy B.Gorhab Ahmad Madu Mh.Salemuhidin - 270 - - Benediktus
Budijo
5 Watu Wohe Bambor 2015 23 Pangan,Bun 14.25 Ahmad Baco Rofinus Bo Verdi Sahaba - 255 - -
6 Sinar Pagi Bambor 2008 24 Pangan,Bun 17.00 Fransiskus Sukur Yose Ven Got Leonard Jehanu - 375 - -
7 Wae Rendong Koe Rengkas 2016 22 Pangan,Bun 19.00 Fransiskus Zakaria Kristoforus Nadu Ahma Ridwan - 307 - -
8 KWT Cinta Buah Daleng 20I9 2I Horti 6 Biata Rita Daus Maria G. Goderiva Kristina Mawil - 320 - -
Jumlah 8 20I 145,50 0 8 - -

2.DESA WAE JARE


1 Lembah Subur Rempong 1993 30 Pangan,Bun 19,75 Muhamad Masir Adam Malik Muh. Syukur 525 - -
2 Watu Letang Rempong 2015 18 Pangan,Bun 12,00 Nurdin Bungkis Muhamad Adi Ali Merpati 230 - -
3 Laing Permai Laing 2010 26 Pangan,Bun 18,00 Aleks Mbuhung Muhamad Satu Hardianto 188 - -
4 Lalang Sejati Lalang 2010 25 Pangan,Bun 12,50 Andi Syarif Muh. Nurdin Arsi Muhamad 350 - -
5 Langgu Jaya Tilu Tuna 2010 20 Pangan,Bun 7,75 Mohamad Ali Efaristus Samuel Marselins Ansi 192 - - Ahmad
6 Ingin Kasih To,e 2010 25 Pangan,Bun 13,00 Muhamad Hamja Al Saleh Mat Ahmad Suhardi 230 - - Suban, Sp
7 Mekar Jaya Wae Jare 2015 26 Pangan,Bun 15,50 Agustins Jagut Stanis.E.Gempa Muh. Guntur 275 - -
8 Cinta Kasih Wae Jare 2011 25 Pangan,Bun 8,90 Bernadus Janggur Mustaram Gabriel Ganti 250 - -
9 Suka Maju Jengok 2011 23 Pangan,Bun 11,25 Kanisius H.Handini Donatus Semudin Donats Madur 192 - -
10 Ingin Maju To,e 2018 20 Pangan,Bun 7,50 Al Saleh Mat Syamsudin Ahmad Ope 195 - -
11 KWT H. Bersama Rempong 2018 25 Hortikultura 5,00 Siti Armia Siti Jaya Aisa Nursi 192 - -
12 Nampar Ragat Pola 2018 20 Pangan,Bun 7,00 Adrianus Janu Dominikus Jandu Arif Rahman 190 - -
Jumlah 12 283 138,15 8 4 - -

3.DESA GOLO DAMU

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 47


1 Ca Nai Ndole Ndole 2008 28 Padi Sawah 20 Viktor Adan Servas Selasa Paulus Pagun 273 - -
2 Lalang Toe Ranong 2008 30 Padi Sawah 15 Rafael Salar S.Supriyadi Vitalis Asi 230 - -
3 Eltari Wae Masa 2008 20 Padi Sawah 10 Alo Hen A.Jehani R .Makmr 188 - - Dominikus
4 Wontong Mejer 2008 15 Padi Sawah 10 Teo Subhana A.Aron V .Surdin 194 - - Doking
5 Suka Maju Mejer 2015 25 Padi Sawah 20 Anton Behoten A.Endi H .Jelisa 192 - -
Jumlah 5 118 75 4 1 - -

4.DESA CUNCA LOLOS


1 Mitra Tani Roe 2004 18 Cengkeh 5 Rafael Rahun B.Musrianto Katu Alfons Andi 182 - - -
2 Sinar Harapan Roe 2008 18 Cengkeh 4 Feliks Monto Bone. Haryanto Stef.Sailon 138 - - -
3 Harapan Jaya Ceko Tangga 2008 22 Cengkeh 5 Yakobus Nasus Av .Nduang Mateus Idin - 353 - -
4 Maju Bersama Sai Mbokor 2006 24 Cengkeh 5 Vinsen Baru Yohanes Jema Sisilia Siham 182 - - -
5 Mbeliling Lestari Golo Langkas 2009 20 Cengkeh 10 Largus Suhardi Oktav. Nagun Ferdi.Salomon - 250 - - FRANSISKUS
6 KWT Ca Nai Roe 2011 19 Sayuran 1 Yustina Muel Katarina Nimu Theresia Sedia - 300 - - SON
7 Sumber Kasih Roe 2014 25 Cengkeh 2 Zakarias Burhan Rofinus Din Aventinus Abu - 250 - -
8 KWT Lembo Nai Golo Langkas 2014 11 Sayuran 1 Y.Maldista Nelsi A.A.Suryani Fransiska Jeni - 251 - -
Jumlah 8 157 43 3 5 - -

5.DESA KEMPO
1 Poco Kilit Nuri 2008 21 Polivalen 39 Sebas Satu Stef San Marsel Hadir - 375 - -
2 Liang Nuri Nuri 2008 13 Polivalen 6 Bonefasius Don Aleks Jemahan M.Hadir S 298 - -
3 Maju Mandiri Wae Ngguar 2008 22 Polivalen 21 Donatus Abu Emilianus E.Opan Emanuel Adimin - 362 - -
4 KWT Jati Wae Ngguar 2008 22 Polivalen 5 Maria.L.Teli M.Lusia Gurnia Maria M.Deti - 305 - -
5 Kope Topo Mbarang 2008 22 Polivalen 32,8 Markus Sudin Bonefasius Filik Kornelis Gadun - 375 - -
6 Cebo Laing Senge 2008 18 Polivalen 29 Fransisku Surdin Yos.C.B.Flori Arnol Adin - 375 - - Benediktus
7 Harapan Bersama Rekas 2015 18 Polivalen 24 Abdul Ali Falens Jemalut Thomas Tahir - 307 - - Budijo
8 Ringgang Permai Rekas 2007 23 Polivalen 25 Kletus K Tata Roman Pakung Mikael Tande - 320 - -
9 Cunca Murung Senge 2008 17 Polivalen 26 Evaristus Roni Ande Efendi Falens Arson - 268 - -
10 Baeng Koe Rekas 2008 35 Polivalen 22 Hubertus Subi Abdul Selama Yohanes Abat - 298 - -
11 Kais Nai Rekas 2021 20 Polivalen 30 Petrus Y. Pilipanis Patriksius B. Muda Ferdinandus Manyepilu 245 - - -
12 Bintang Harapan Rekas 2021 14 Polivalen 12 Thomas Nikasius Markus Marladin Maria Evensia S 245 - - -
Jumlah 12 211 271,8 2 10 - -

6.DESA GOLO TANTONG

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 48


1 Varietas Kaca 2012 17 P.Sawah 13.2 Donatus Daduk Durhaman Mustaram 400
2 Macing Bae Kaca 2014 9 P.Sawah 6.5 Muh. H.Basri Hilarius Maldi Frans Arsan 138
3 Tenda Tenda 2014 22 P.Sawah 8,2 Muhamad Surdin Ah.Ishakarmin Idrus 353
4 Tenda Satu Tenda 2005 21 P.Sawah 16.9 Muhamad Saip M. S. B. Selamu Arfit Tatu 354
5 Tungku Mosse Dopo 2016 25 P.Sawah 30 Karolus Sun Maks Sumardi MatiusS.Raheng 354 GERMANUS
6 Semangat Baru Liwut 2005 15 Kemiri 20 Fransiskus Hardi Marselinus Adi Florianus Yanto 182 AGUNG
7 KWT Melati Kaca 2017 17 Horti 3 Yosefina Heldiana Siti Nurfia Siti Jaya 212
8 Lembo Nai T.Mbahong 2017 18 P.Sawah 7 Severinus Kurman Donatus Dugis Aleks Jenarut 187
9 Spesies Kaca 2017 14 P.Sawah 5 Frumens Jeraman Antonius Ampu Frans A.Jen 123
Jumlah 9 158 108,8 5 4

7. DESA CUNCA WULANG


1 Warsawe Kota Warsawe 2008 24 Kemiri 10 Mikael Mat M.Atriale P.Suparjo 399 - -
2 Jaringan Kasih Meleng 2008 24 Kemiri 10 Emanuel Abu Frans Janur M.Mala 155 - -
3 Tunas Harapan Tohong 2008 27 Kemiri 10 Silvester Sendi Dion Dorsen A.Mutiara 253 - -
4 Empara Tohong 2008 20 Kakao 5 Lukas Lamba V.Jamin Her. Hamis 186 - -
5 Loh Liang Rodak Warsawe 2008 24 Kakao 30 D.Sehidin Kanis Kairul Aleks Harun 126 - -
6 Mawar Meleng 2008 24 Kemiri 20 Gaba Anwar Don Hamat B.Bang 190 - - AGUSTINUS
7 Maju Bersama warsawe 2008 29 Kemiri 10 Hila Hamis A.Nganta Hendi Hirun 136 - - HASI
8 Harapan Jaya Tohong 2012 23 Padi Sawah 10 B.Mumur I.Halija E.Namus 227 - -
9 KWT .T Momang Warsawe 2012 16 Padi Sawah 10 M.Jedia H.DDaul Sisilia Sanun 448 - -
10 KWT Karya Warsawe 2012 22 Padi Sawah 10 Marta Mi S.Helni E.Bubus 353 - -
11 Mekar Jaya Tohong 2012 22 Pad Sawah 10 M.Seliman Sisi Nawang E.Namus 200 - -
12 Taruna Muda Warsawe 2015 16 Padi Sawah 10 Ferdinan Paskalis Rahin Fajar Siprianus Kade 178 - -
13 Cahaya Matahari Warsawe 2018 15 Padi awah 7,21 Kanisius Kairul Valentinus Agus Ignasius Jemiat 180 - -
Jumlah 13 271 145 9 4 - -

8.DESA WATU GALANG


1 Bintang Mandiri I Lokot 1985 25 Tan.Pangan 33.25 Petrus Matareka Flori A Galmons Posen P.Dea 254 - -
2 Bintang Mandiri II Nara 1981 19 Tan.Pangan 31 Florianus Adi Daniel Jani Dami Darum 150 - -
3 Suka Maju Nara 2008 29 Tan.Pangan 35.75 Yoh .Jordan Finsen Jehatim Daniel Janu 180 - - Dominikus
4 KWT Kembang Indah Lokot 2008 18 Tan.Pangan - Maria Y Eli E J.Sidan S>B>Wira 200 - - Doking, Sp
5 KWT Mawar Hora 2008 15 Tan.Pangan - Emilia Sinar Monika Adis Priska Nilia 178 - -

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 49


Jumlah 5 106 98 4 1 - -

9.DESA GOLO DESAT


1 Rangga Watu Rangga Watu 1985 26 Tan.Pangan 38.25 Fransiskus Pion Yoh.Sudirman Yoh Pandu 253 - -
2 Tungku Sut Rangga Watu 2008 23 Tan.Pangan 34.50 Daaniel Din Yosef Tarsi Aleksius H Sabin 180 - - Vinsensius
3 KWT Flamboyan Rangga Watu 2008 18 Tan.Pangan - Dortea Lumdin Maria Y Rensi Sinta Sibenia 200 - - Sudarso
4 KWT Melati Rangga Watu 2008 18 Tan.Pangan - Yuliana Senia K.S.Suryati Monika Emi 178 - - Sion
5 Poco Jari Tedeng Rangga Watu 2017 200
6 Lingko Jari Golo Menes 2017 200
Jumlah 4 85 72,75 5 1 - -
10.DESA TIWU RIWUNG
1 Suka Maju Pampa 2006 30 Perkebunan 68.55 Paulus Nepen Vitus Sudin Muh Amir 253 - -
2 Wae Rega Pampa 2011 35 Perkebunan 41.00 Agustinus K Natur Aventinus Patris Safrudin Jonsi 175 - -
3 Makmur Bersama Kondas 2007 30 Perkebunan 83.50 Sabinus Seda Alber Matuan Lusia Mene 250 - -
4 Wela Welu Kondas 2005 20 Perkebunan 73.50 Lorens Endi Petrus T.Tata Maksi Marsel 260 - - Vinsensius
5 Usaha Tani Mandiri Kondas 2011 21 Perkebunan 36.00 Petrus Bon Eman F.Kampo Maksimus Roni 180 - - Sudarso
6 Sanjaya Ndiheng 2005 30 Perkebunan 42.00 Gabriel Guntur Yoh S Kontas Susana Sumarni 262 - - Sion
7 Mekar Bersama Kengos 2005 30 Perkebunan 50.00 Yohanes Sehabu Yo Jang Mikael Midi 275 - -
8 Harapan Kengos 2015 20 Perkebunan 45 Muhamad Vidi Petrus Pili Emanuel Lega 175 - -
Jumlah 8 196 449 3 5 - -

11.DESA GOLO SEMBEA


1 Tungku Mose Wae Tana 2008 26 Perkebunan 50 Dorteus Narut Verdinan Rudi Agus Sukur 350 - -
2 Sinar Leka Leka 2008 21 Perkebunan 60 Mateus Jorten Vitalis Habi Yakobus Sumani 200 - -
3 Leka Permai Leka 2010 17 Perkebunan 40 Alosius Raden Ala Harsion Silfester Sarjoni 150 - -
4 Lembunai Tondong Raja 2008 22 Perkebunan 50 Frans Umar Kostanti Juan Finsen G Soking 251 - -
5 Tekat Makmur Muntung 2008 24 Pangan 25 Abdal Banu Arti Rusman Hasan Purwoko 400 - -
6 Racang Nai Raut 2009 15 Perkebunan 50 Teo Jalin Mohsudirman Siti Nurbaya 186 - - Fransiskus
7 Rusa Makmur Tondong Raja 2010 19 Perkebunan 50 Stefanus Surdin Moh Masidi Wilem Nurdin 126 - - Lindur
8 Ingin Maju Tondong Raja 2008 16 Perkebunan 30 Donatus Jana Yoh.Donbosko Pius Panduan 190 - -
9 Sinar Abadi Tondong Raja 2008 16 Perkebunan 60 Rogobertus Idit Yustinus Verdi Maksi Hampi 136 - -
10 Reje Leleng Muntung 2008 23 Perkebunan 50 Dewi Jehana Ahmat Hamat Alo Jarum 227 - -
11 Tekat Maju Muntung 2011 20 Perkebunan 50 Ravael Anggo Yoh.Rubi Rustam Afandi 254 - -

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 50


12 Tondong Bilas Bilas 2009 16 Perkebunan 40 Albertus Kanadi Alosius Saban Ignasius Udis 245 - -
Jumlah 12 235 555 8 4 - -

12.DESA LIANG NDARA


1 Fjr Mbeliling Cecer 2009 21 pangan 15 Blasius Damin Yohanes Asridi Alfons D. Hibur 330 - -
2 R T Mamis Mamis 2010 24 Pangan 23 Zakarias Saur Achmad R.Ramli Usman Parman 330 - -
3 Moeng Mose Melo 2011 32 Pangan 12.5 Rofinus Jamin Anselmus Raul Regi.Nurdin 324 - -
4 J Mandiri I Melo 2012 20 Pangan 15 Ferdi.Paleng W.Roli Mahan K.R Saleh 319 - -
5 J Mandiri II Melo 2014 24 Perkebunan 10 Andreas Maksi Sirinus Midi Her.Berahun 307 - - Yohanes
6 Kwt.Sinar Tani Melo 2011 27 Horti 2 Paulina Iwul Margareta Rita Yuliana Jehanu 245 - - Johan
7 Wela Sari Cecer 2011 26 Pangan 14,25 Dor.Harimas Frans.Jemudi Martin.Barum 297 - -
8 Kwt.Jt Mbeliling Melo 2011 27 Horti 2 Fermina Natalia Siti Alima Maria I. Emi 246 - -
9 Kwt.Baru Tani Cecer 2011 22 Horti 2 Tresia Since Yustina Erdita Maria Sof.Setia 286 - -
10 KWT Anggrek Cecer 2011 29 Horti 2 Rofina Luen Fransiska Halum Kris. S Erviary 244 - -
11 Sinar Harapan Cecer 2010 24 Perkebunan 12 Ludgerius Son Fransiskus Rindu Sakarias Paul 325 - -
12 KWT Karya Tani Mamis 2011 24 Horti 2 Rusmiati Siti Miati Siti Anisa 255 - -
13 KWT Jari Tani Cecer 2013 28 Hortikultura 4,2 Rermina Natalia Siti H.Timu M.I.Erni 244 - -
Jumlah 13 300 100,95 4 9 - -

13.DESA COMPANG LIANG NDARA


1 Ca Nai W Moto Wae Moto 2008 18 Pangan 12.75 Yohanes Hambur Yohanes Nardi Patrisius Jehani - 313 - -
2 Mbeliling Bangkit Wae Moto 2012 20 Pangan 14.5 Abdul Talip Muhamad Binsoli Muhamad Supriyadi - 296 - -
3 Suka Maju Wae Moto 2012 19 Pangan 13.75 Lodovikus S Johan Alfonsius Binus Muhamad Sabu - 330 - - Marselinus
4 Harapan Jaya Wae Moto 2013 21 Perkebunan 11 Felianus Verdi Robertus Efan Heri.D Heskia - 343 - - Tanus
5 Ternareng W Moto Wae Moto 2016 18 Perkebunan 8.75 Gabriel Masir Robertus Evan Simon Sudarso - 332 - -
Jumlah 5 96 60.75 0 5 - -
14.DESA GOLO NDOAL
1 Al Amanah Ndewel 2008 22 Horti 8,5 Siti Jia K.Jenudin Ah Suhardin 259 - -
2 Fajar Madani Ndewel 2012 28 Tan. Pangan 8,25 Ismail Hapa Agustinus Son Yusuf Sukur 258 - -
3 Maju Bersama Noa 2012 29 Tan. Pangan 9,25 Arkadius Arvin Mutalib Arifin Mantur 261 - -
4 flamboyan Noa 2013 18 Tan. Pangan 6,75 Yulius Sukardi Yosef Sukur Frans Duandi 244 - - Marsianus
5 Wae T. Tedeng Ndewel 2016 29 Tan. Pangan 10 Yosef Sambut Yosef Gaden Stefanus Sahaba 251 - - Aderis

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 51


6 Suka Maju Noa 2008 27 Tan. Pangan 9,75 Yoh.K.Ngampu Fabia.Bensi Thomas Tandi 260 - - Ngampu,Spt
7 Coba Usaha Noa 2012 20 Tan. Pangan 6,75 Muhamad Amir Wens.Supriadi Filip.J.Ngampu 256 - -
8 Wae Ninu Kumbuk 2012 23 Tan. Pangan 7 Agustinus Meta A.Muhadon Stef.Sehabu 260 - -
9 Har.Bersama Kumbuk 2013 25 Tan. Pangan 9,5 Falens Selaman Petr.Nurhadin Flor.Suhardi 261 - -
10 Fajar Timur Mantang 2016 28 Tan. Pangan 7,5 Z.M.Ngesu Ishaka Muh.Mustajik 245 - -
Jumlah 11 249 83,25 2 8 - -

15.DESA TONDONG BELANG


1 Suka Maju Nobo 2007 25 Perkebunan 37.50 Wilibrodus Levi Yakobus Heryani Maksims Nuurdin 400 - -
2 Sumber Hidup Ndiwar 2007 22 Perkebunan 71,28 Paulinus Radung Ignasis Rambung Hendrikus Abut 200 - -
3 KWT Jaya Ceko Nobo 2008 25 Hortikultura 25 Maria Iwas Rofina S Tince Maria Yasti 250 - -
4 Karya Indah Belang 2007 22 Perkebunan 71.28 Hendrikus Sion Arnol Abu Saverinus Yakop 300 - -
5 Sedang Mekar Ceko Nobo 2008 25 Perkebunan 81 Fransiskus Semudin Antonius Sehabu Dominikus Jehamat 350 - -
6 Bantang Cama Culu 2007 21 Perkebunan 68.40 Yohanes Kabul Frans. Suhardi Yosef Odeng 200 - -
7 Tunas Tani Mbore 2007 25 Perkebunan 81 Silfester R Arifin Alfonsius Ardi Yohanes Sianto 250 - - Maria
8 KWT Salang Mose Culu 2010 14 Hortikultura 14 Hilda Surni Katarina Ria Margareta Ana 150 - - Sopfia
9 KWT Kasi Asi mbore 2007 20 Hortikultura 15 Maria I Dosi Berta Esni Paskalis Dina 150 - -
10 Sumber Jaya Culu 2008 25 Perkebunan 81.11 Zakarias Mel Vinsen Sardin Lorensius Nolen 250 - -
11 Mekar Jaya Culu 2007 21 Perkebunan 68.40 Danieln usu Libertus deon Aleksius agut 150 - -
12 Sina Tani Mbore 2007 22 Perkebunan 71.28 Petrus Leten Adrianus Aron Yakobus Usu 150 - -
13 KWT Bangun Tani Culu 2019 15 Hortikultura 2 Bernadeta Ecol Gawit Astuti Depriana Habut 200 - -
Jumlah 13 282 724.8 8 5 - -
Total 1 + 15 139 2747 3078,75 65 74 - -

Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 52


Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023 53
Programa Penyuluhan Pertanian Mbeliling Tahun 2023
54

Anda mungkin juga menyukai