Anda di halaman 1dari 15

LAPORAN PENGEMBANGAN DIRI

KARYA INOVATIF
MEDIA PEMBELAJARAN MAPEL MATEMATIKA
BERBASIS WEBSITE DENGAN APLIKASI
GOOGLE SITE DAN SERVER GRATIS
GOOGLE DRIVE

Oleh :
Nama : Nurokhim, S.Pd
NIP : 197112032006041010

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH


DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMK NEGERI 1 Tonjong

i
IDENTITAS GURU

Nama : Nurokhim, S.Pd


NIP/ : 197112032006041010
Tempat, Tanggal Lahir : Brebes,
Jenis Kelamin : Laki-laki
Pangkat/Gol. Ruang/TMT : Penata Tgk 1/ IIId / 1 April 2014
Jenis Guru : Guru
Alamat Sekolah : Jl. Raya Kutamendala
Tonjong Kab. Brebes

ii
LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PENGEMBANGAN DIRI
KARYA INOVATIF
MEDIA PEMBELAJARAN
MAPEL PRODUKTIF TKRO
BERBASIS WEBSITE DENGAN APLIKASI
GOOGLE SITE DAN SERVER GRATIS
GOOGLE DRIVE

Penyusun :

Nama : Agus Suprapto, S.T


NIP : 197112032006041010

Disahkan oleh :

Kepala Sekolah, Koordinator PKB

Drs.Sodikun Atmo Yulianto, M.Pd Nurokhim, S.Pd


NIP. 196707191993021001 197112032006041010

iii
KATA PENGANTAR

Undang-undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang guru dan dosen


mengamanatkan bahwa guru wajib meningkatkan kualifikasi akademiknya dan
kompetensinya secara terus menerus sesuai dengan perkembangan ilmu
pengetahuan teknologi dan seni.

Sejalan dengan hal tersebut menurut Peraturan Menteri Negara


Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 16 tahun 2009,
tentang Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kreditnya, dimana jabatan fungsional
guru saat ini menjadi jabatan ahli. Pengembangan karier guru untuk naik setingkat
lebih tinggi diunsur utama disyaratkan yang merupakan kewajiban harus dilakukan
salah satunya adalah harus melakukan pengembangan diri. Untuk memenuhi
kewajiban tersebut kami telah melakukan dan mengikuti berbagai kegiatan yang
dipersyaratkan dalam pengembangan diri.

Demikian laporan keikutsertaan kami dalam berbagai kegiatan sebagai upaya


peningkatan berkelanjutan khususnya pada pengembangan diri kami.

Brebes, November 2022

Penyusun

iv
DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL i
IDENTITAS GURU ii
LEMBAR PENGESAHAN iii
KATA PENGANTAR iv
DAFTAR ISI v
DAFTAR GAMBAR________________________________________v
BAB 1 PENDAHULUAN 1
BAB II PROSES REFLEKSI KREATIF/PENCIPTAAN___________3
PENUTUP________________________________________________8
LAMPIRAN______________________________________________9

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1________________________________________________3
Gambar 1.2________________________________________________4-5
Gambar 1.3________________________________________________6
Gambar 1.4________________________________________________7
Gambar 1.5________________________________________________8

v
BAB I
PENDAHULUAN

Latar Belakang
Guru sebagai Tenaga Pendidik Profesional adalah guru yang tidak hanya merasa puas dengan
pengetahuan dan keterampilan yang sudah dimiliki. Seorang guru sebagai tenaga iasssional hendaklah
`berusaha mengembangkan pengetahuan dan keterampilannya sehingga layanan yang diberikan
kepada peserta didik adalah layanan yang semakin berkualitas.

Tugas seorang guru yang tidak hanya dituntut untuk memiliki kinerja yang baik dalam
melaksanakan tugas mengajar, mendidik, dan melatih peserta didik saja melainkan juga harus
melakukan pengembangan keprofesian berkelanjutan.

Berbagai hal dilakukan oleh seorang guru untuk dapat meningkatkan profesionalismenya.
Menurut Permeneg PAN dan RB no 16 tahun 2009, seorang guru dapat melakukan kegiatan
pengembangan keprofesian berkelanjutan melalui tiga komponen yaitu: 1) melaksanakan
pengembangan diri, 2) malakukan publikasi ilmiah dan 3) menemukan dan menciptakan karya-karya
innovative.

Untuk merealisasikan upaya guru dalam pengembangan diri dan melaksanakan tugas dari
Waka Kurikulum SMK N 1 Tonjong maka kami berupaya membuat ""Media Pembelajaran Mapel
Matematika Berbasis Website dengan Aplikasi Google Site dan Server Gratis Google Drive""

Tujuan
Berdasarkan paparan di atas, pengembangan diri dilakukan oleh penulis dengan tujuan:
a. Mendapatkan pengetahuan dan keterampilan untuk dapat memberikan pelayanan yang lebih
baik kepada peserta didik
b. Mengumpulkan angka kredit yang disyaratkan untuk kenaikan pangkat/jabatan setingkat lebih
tinggi.
c. Melaksanakan tugas dari Waka Kurikum dalam upaya untuk pengembangan diri guru di
lingkungan SMK Negeri 1 Tonjong

Makna
""Media Pembelajaran Mapel Produktif TKRO Berbasis Website dengan Aplikasi Google Site dan
Server Gratis Google Drive" dipublikasikan melalui sarana media sosial dengan link yang bisa di
share ke siswa dan bisa digunakan sebagai sarana pembelajaran melalui materi yang disuguhkan
sekaligus link evaluasi dan penilaian siswa selain itu juga penguatan siswa dalam segmen digitalisasi
1
pendidikan.

Ide
""Media Pembelajaran Mapel Produktif TKRO Berbasis Website dengan Aplikasi Google Site dan
Server Gratis Google Drive" yang dipublikasikan melalui sarana media sosial terinspirasi oleh situasi
dan kondisi pada masa Covid 19 yang sangat membatasi kegiatan belajar mengajar dengan sistem
luring sehingga dengan media pembelajaran ini menjadi pilihan yang strategis melalui segmen digital
berbasis daring ataupun bisa juga secara luring selain itu juga penguatan siswa dalam segmen
digitalisasi

2
BAB II
PROSES REFLEKSI KREATIF/PENCIPTAAN

a. Bahan/Alat,ukuran

Bahan Mentah :
1. Akun Google
Nama Akun : suprapto.agus7899@gmail.com
Password : Agus19800820

(Gambar 1.1)

3
2. Desain Menu

4
(Gambar 1.2)

4. PC Lenovo Core I7

(Gambar 1.3)

5. Aplikasi :
Aplikasi Desain Web : Google Site
Server Web: Google Drive
Aplikasi Edit Materi : Microsoft Word & Excell
Aplikasi Materi Video : You Tube.com

b. Lama Pengerjaan
-Proses produksi karya ini diawali dari pra produksi hingga pasca produksi selesai dalam
5
waktu selama 3 hari

c. Proses Produksi
1. Pra produksi
Proses Pra Produksi diawali dengan membuat akun dan password google (nama akun
dan pasword di bagian bahan atas), kemudian menginvertarisir materi yang mau di upload; rpp,
modul dan bahan ajar.
2. Produksi
Proses produksi ditopang dengan PC dengan processor Core I7 RAM minimal 8 GB
VGA 2 GB dan menggunakan aplikasi Aplikasi :
Aplikasi Desain Web : Google Site
Server Web: Google Drive
Aplikasi Edit Materi : Microsoft Word & Excell
Aplikasi Materi Video : You Tube.com

(Gambar 1.4)

Gambar Tampilan Produksi dengan menggunakan server gratis Google Drive

1. Buka Start - Google.com


2. Masukan Akun Google
6
Nama Akun : suprapto.agus7899@gmail.com
Password : Agus19800820

3. Klik Aplikasi Google - Pilih Google Drive


4 Klik Google Site
5. Proses kreasi :
- Font
- Tampilan
- Menu
- Materi
- Link

Proses pengembangan kreasi lainnya;


 Translate atau penerjemah.
 Pengaturan waktu.
 Kalkulator.
 Pencarian atau search.
 Pencarian File.
 Jadwal pertemuan.
 Data Publik.

6. Proses Publikasi
Saat mempublikasikan situs untuk pertama kali, tambahkan nama situs untuk melengkapi URL
situs. Kita hanya dapat menggunakan huruf, angka, dan tanda hubung pada nama situs. Bagian
awal URL mencakup domain organisasi dan tidak dapat diubah. Dan dapat melanjutkan
pengeditan setelah situs dipublikasikan. Namun, juga perlu memublikasikan ulang situs untuk
melihat perubahan baru apa pun..

Memublikasikan situs:

1. Klik Publikasikan.
2. Tambahkan nama di akhir URL. Istilah tertentu, seperti dukungan dan admin, tidak dapat
digunakan. Anda akan melihat tanda centang di akhir URL jika tersedia.
3. Pada bagian Siapa yang dapat melihat situs saya, klik Kelola.
4. Di jendela Bagikan dengan orang lain, pilih salah satu opsi berikut:
 Draf—Untuk mengizinkan orang di domain Anda atau orang tertentu untuk mengedit
situs versi draf Anda, klik Ubah.
 Dipublikasikan—Untuk mengizinkan orang di domain Anda atau orang tertentu untuk
melihat situs yang dipublikasikan, klik Ubah.
5. Klik Selesai.
6. Klik Publikasikan. Kunjungi URL situs untuk mengonfirmasi bahwa situs Anda telah
dipublikasikan dengan benar.

7
(Gambar 1.5)

Catatan: Setelah memublikasikan situs, Anda dapat membagikan situs yang telah dipublikasikan
dengan mengklik Salin link kemudian tempelkan link di chat atau pesan email untuk seseorang.

7. Type File dan Kapasitas


Aplikasi Website dengan Server Gratis kapasitas maksimal 15 GB ; Video,Suara, Dokumen dan
jenis file lainnya yang tersinkronisasi dengan site google

8
BAB III
PENUTUP

Akhirnya sebagai penutup dari laporan karya inovasi berupa karya inovatif Website dengan
Server Gratis "Media Pembelajaran Mapel Produktif TKRO Berbasis Website dengan Aplikasi Google
Site dan Server Gratis Google Drive" ternyata sangat mudah dibuat asalkan ada kemauan dan sangat
bermanfaat bagi kegiatan belajar dan mengajar baik secara luring maupun daring, selain itu juga bisa
memperkaya khasanah media digital kepada siswa dan tentunya aspek penguatan mental dalam
menghadapi perkembangan dunia digital akan sangat bermanfaat bagi siswa SMK N 1 Tonjong.

9
10

Anda mungkin juga menyukai