Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

INFORMASI UMUM PERANGKAT AJAR


Satuan Pendidikan : SDN 22 LIMBOTO
TahunPenyusun : Tahun 2023
JenjangSekolah : SD
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam Dan Budi Pekerti
Fase C, Kelas/Semester : III (Tiga) / 2 (Genap)
Bab/Tema : 7 b. Memahami Perilaku ikhlas, dan Mohon Pertolongan
Alokasi Waktu : 4 x 35 Menit
ElemanCapaian : Akhlak
CAPAIAN PEMBELAJARAN
Peserta Didik Memahami Memahami Perilaku Ikhlas, dan Mohon Pertolongan dalam kehidupan
sehari-hari.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Fase B
Elemen : Akhlak
Tujuan Pembelajaran :
 Menyebutkan keutamaan berdoa dengan benar.
 Menjelaskan pentingnya berdoa dalam beribadah dengan benar.
 Mencontohkan Perilaku Memohon Pertolongan kepada Allah Swt. dengan benar.
PROFIL PELAJAR PANCASILA
1.Beriman, bertakwa kepada Tuhan YME, dan berakhlak mulia
2.Bernalar kritis
3.Mandiri
SARANADANPRASARANA
Laptop, printer, LCD Projector, Speaker aktif, flashdik, jaringan listrik, dan atau sarana dan
prasarana yang tersedia.
TARGET PESERTA DIDIK
Peserta Didik Reguler
MODEL PEMBELAJARAN
Metode pembelajaran yang digunakan scientific
PERTANYAAN PEMANTIK
Siapa di antara kalian yang sudah Pernah Mendengar kata berdoa ?
Bagaimana cara Memohon Pertolongan kepada Allah swt. ?
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Inti
Mengamati
 Semua peserta didik mencermati bacaan teks “Mohon Pertolongan”,kemudian membacanya.
Menanya
 Peserta didik diberi kesempatan untuk menanya tentang hal yangtelah diamatinya. Apabila peserta
didik mengalami kesulitan, guru memberikan bimbingan dan panduan (stimulus) agar peserta didik
mencari tahu dengan cara menanya.
Mengeksplorasi
 Secara individu maupun berkelompok, peserta didikmelakukan diskusi untuk menanggapi dan
menjawab beberapa pertanyaan.
 Proses mendapatkan tanggapan dan jawaban atau pelaksanaan diskusi difasilitasi oleh guru sehingga
berjalan dengan baik.
 Peserta didik diklasifikasi dalam beberapa kelompok.
 Pelaksanaan diskusi difasilitasi oleh guru sehingga berjalan dengan baik.
Mengasosiasi
 Guru membimbing peserta didik untuk memberikan tanda (√) pada kolom yang tersedia. Rubrik ini
bertujuan memberi kesempatan kepada peserta didik menilai dirisendiri. Penilaian ini merupakan
bagian dari penilaian sikap pesertadidik dan akan menjadi bahan pengecekan, baik oleh guru
atauorangtua.
 Peserta didik bekerjasama dalamkelompok diskusi mengamati ilustrasi tentang suatu kegiatan.Peserta
didik diharap mampu memberikan deskripsi di hadapankelompok lain.
Mengkomunikasikan
Peserta didik mengisi kalimat yang rumpang berdasarkanteks bacaan yang terdapat dalam pelajaran ini.
Peserta didikdimungkinkan menjawab dengan gaya bahasa sesuai kreatifitasnya.
KegiatanPenutup
 Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / rangkuman hasil belajar selama sehari
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari (untuk mengetahui hasil ketercapaian
materi)
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Membaca do’a sesudah belajar dengan benar (disiplin)
REFLEKSI
1. Bagaimana perasaan kalian dalam mengikuti pembelajaran tentang Memohon
Pertolongan?
2. Adakah kesulitan yang kalian alami?

ASSESMEN/PENILAIAN
Tehnik Penilaian

1. PenilaianSikap
Tehnik Penilaian :Penilaian Diri
Instrumen Penilaian : Rubrik
Butir Sikap :Ketaatan Beribadah

No Indikator SL SR KD TP
1 Aku Membiasakan diri untuk selalu hidup sederhana
dan ikhlas

Tehnik Penilaian :Penilaian Antar Teman


Instrumen Penilaian : Rubrik
Butir Sikap :KetaatanBeribadah

Nama PesertaDidik :

No Indikator SL SR KD TP
1 Temanku bersikap sederhana dan ikhlas

Keterangan
SL :Selalu = Sangat Baik
SR : Sering = Baik
KD:Kadang-kadang = Cukup
TP : Tidak Pernah = Perlu Bimbingan

2. Penilaian sikap sosial


Tehnik Penilaian :Observasi
Instrumen Penilaian :Jurnal

No Tanggal Nama Peserta didik Catatan Butir Tindak


Perilaku Lanjut
1

3. Penilaian Ketrampilan

Tehnik Penilaian : Produk


Instrumen Penilaian : Rubrik
Nama Peserta Didik :
No Indikator 4 3 2 1 0
1 Menunjukkan gambar berupa contoh hidup sederhana

2. Menunjukkan gambar berupa contoh sikap ikhlas

4 bila memenuhi empat kriteria.


3 bila memenuhi tiga kriteria.
2 bila memenuhi dua kriteria.
1 bila memenuhi satu kriteria.
0 bila tidak mampu memenuhi criteria sama sekali

Mengetahui Limboto, Januari 2023


Plt. KepalaSekolah Guru Mata Pelajaran PAI

ISMET HUSAIN,S.Pd,M.Pd KARSUM ABDJUL,S.Ag


NIP.19700307 199403 1 007 NIP. 660908 201408 2 001
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

Nama Peserta Didik :

Soal:

1. perbuatan syirik merupakan perbuatan yang paling dibenci oleh Allah SWT, syirik
diartikan sebagai penyekutuan Allah SWT dengan yang lain. Misalnya meyakini ada
penolong selain Allah SWT, contoh pengabdian selain kepada Allah SWT dengan
menyembah patung berhala, tempat keramat, kuburan dan lain sebagainya.
Perbuatan Syirik yang dilarang Allah Swt adalah ...
2. Perhatikan pernyataan tentang perilaku ikhlas
Menolong orang lain merupakan perilaku terpuji yang hendaknya dilakukan dengan
ikhlas.Perilaku tersebut dapat meringankan kesulitan orang lain.
Niat yang baik menjadi awal perbuatan baik. Allah Swt tidak memandang kepada rupa
dan harta kita.
Sebutkan 2 contoh perilaku ikhlas menolong orang lain disekolah!
KISI-KISI SOAL
Mata Pelajaran : PAI & Budi Pekerti
Kelas/Semester : 3 /2
Bentuk No
No Kompetensi Dasar Materi Level Indikator Soal Instrumen Soal Kunci Jawaban Skor
Soal Soal

1. 3.5 Memahami perilaku Mohon Disajikan Narasi tentang perbuatan syirik 2 1


tawaduk,ikhlas dan Pertolongan larangan dalam Islam merupakan perbuatan
mohon pertolongan. memohon kepada selain yang paling dibenci oleh
Allah Swt. Allah SWT, syirik
diartikan sebagai
Peserta didik dapat menyembah patung
penyekutuan Allah SWT
menyebutkan perbuatan berhala, tempat
C3 dengan yang lain. ISIAN
syirik yang dilarang dalam keramat, kuburan dal
Misalnya meyakini ada
Islam lain-lain.
penolong selain Allah
SWT, contoh
pengabdian selain
kepada Allah SWT
dengan menyembah
patung berhala, tempat
keramat, kuburan dan
lain sebagainya.

Perbuatan Syirik yang


dilarang Allah Swt
adalah ...
2 3.5 Memahami perilaku Mohon Disajikan Pernyataan yang Perhatikan pernyataan 4 2
tawaduk,ikhlas dan Pertolongan berkaitan dengan perilaku tentang perilaku ikhlas
mohon pertolongan. 1. Membantu
ikhlas menolong orang lain.
kakak atau adik
C3 kelas yang URAIAN
Peserta didik dapat
Menolong orang lain sedang
menyebutkan 2 contoh
merupakan perilaku kesulitan
perilaku ikhlas.
terpuji yang hendaknya 2. Memberikan
dilakukan dengan uang sukarela
ikhlas.Perilaku tersebut untuk teman
dapat meringankan yang terkena
kesulitan orang lain. musibah

Niat yang baik menjadi


awal perbuatan baik.
Allah Swt tidak
memandang kepada rupa
dan harta kita.

Sebutkan 2 contoh
perilaku ikhlas
menolong orang lain
disekolah

Mengetahui Limboto, Januari 2023


Plt. Kepala Sekolah Guru PAI & Budi Pekerti

ISMET HUSAIN,S.Pd,M.Pd KARSUM ABDJUL,S.Ag


NIP. 19700307 199403 1 007 NIP. 19660908 201408 2 001

Anda mungkin juga menyukai