Anda di halaman 1dari 4

Nama: Rahma Amalia Annazah

NIM : 2224180077

Kelompok: 5

Kelas : 4C

Jurusan: Pendidikan Biologi

MK : Mikrobiologi Umum

Dosen Pengampu: Ibu Dr. Rida Oktorida Khastini, M.Si. dan Ibu Dr. Nani

Maryani, MS.

Hari/ Tanggal: Rabu, 12 Februari 2020

List Perkembangan Keilmuan Mikrobiologi

Nama Peneliti Tahun Keterangan Penemuan


Menyatakan bahwa makhluk hidup
tercipta dari benda tak hidup (Secara
Aritoteles 384-322 SM spontan) dan cacing tercipta dari tanah
dan ikan lumpur serta terciptanya teori
abiogenesis.
Fracastoro 1483-1553 Menemukan mikroorganisme penyebab
penyakit menular pada manusia.
Menemukan mikroskop sederhana dan
Antony van orang pertama yang mengamati dan
1632-1723
Leeuwnenhoek mendeskripsikan mikroorganisme
secara akurat.
Menemukan struktur ilustrasi badan dari
Robert Hooke 1635-1703 jasad renik jenis kapang dan merupakan
deskripsi mikroorganisme pertama yang
telah dipublikasikan.
Membantah teori abiogenesis dan
menyatakan bahwa belatung pada
Francesco Redi 1668 daging busuk berasal dari telur lalat
yang diletakkan pada daging , bukan
dari daging itu sendiri.
John Needham Mendukung adanya teori abiogenesis
dengan menunjukkan bahwa kaldu yang
1713-1781 dipanaskan dalam labu dan kemudian
ditutup masih dapat memunculkan
mikroorganisme.
Menyatakan bahwa labu yang ditutup
dan kemudian dididihkan tidak
memunculkan adanya mikroorganisme
Lazaro Spallanzani 1729-1799 yang tumbuh, melainkan bahwa udara
yang masuk ke labu medium akan
membawa benih, dan udara mungkin
diperlukan untuk mendukung
pertumbuhan mikroorganisme yang
sudah ada di medium.
von Plenciz 1762 Menemukan teori kuman penyebab
penyakit.

Agostino Bassi 1773-1856 Menyatakan bahwa penyakit ulat sutra


disebabkan oleh jamur.
Edward Jenner ± 1798 Menemukan vaksin dan menggunakan
prosedur vaksinasi untuk melindungi
individu dari penyakit cacar.
Franz Schulze dan 1810-1882 Menyatakan bahwa mikroba dapat mati
Theodore Schwann oleh adanya asam kuat maupun panas.
John Tyndall 1820-1893 Menemukan spora bakteri dan bakteri
yang resisten terhadap panas.
Mencetuskan teori biogenesis, dan
berpendapat bahwa mikroorganisme
dapat tumbuh dari debu yang keluar
Louis Pasteur 1822-1895 melalui medium labu yang dipecahkan,
menemukan prinsip fermentasi
alkoholik, dan menemukan vaksin lain
untuk penyakit kolera, anthraks, dan
rabies.
Menemukan kaitan mikroorganisme –
mikroorganisme tertentu dengan
Robert Koch 1843-1910 penyakit, mencetuskan Postulat Koch,
menemukan kultur murni, bakteri
penyabab anthraks, tuberculosis, dan
colera.
Gram 1844 Menemukan mikroorganisme gram
positif dan gram negatif.
M. J. Berkeley ± 1845 Menyatakan bahwa penyakit kentang
(The Great Potato Blight) Irlandian
disebabkan oleh jamur.
Elie Metchnikoff 1845-1916 Menyatakan keberadaan sel fagositik
dalam darah, yang menunjukkan
imunitas dimediasi sel.
Pollender dan 1849-1863 Menemukan mikroorganisme pada
Davaine darah ternak yang menderita anthraks.

Julius Richard Petri 1852-1921 Menemukan cawan petri dan metode


pengembang biakkan mikroba di dalam
cawan petri.
Menyatakan bahwa mikroorganisme
tidak tumbuh dari udara yang masuk
H. Scroeder dan Von 1854 melalui labu yang berisi kaldu yang
Dush dipanaskan dan disaring keluar dari
udara oleh serat – serat kapas dan
dicegah masuk kedalam tabung.
Menemukan adanya jasad hidup yang
mempunyai ukuran sangat kecil dari
Dmitri Ivanovsky 1864-1920 bakteri melalui saringan bakteri yang
dikenal dengan virus dari ekstrak
tanaman tembakau yang terkena
penyakit mozaik.
Joseph Lister 1872-1912 Menyatakan bahwa mikroorganisme
adalah agen penyebabnya suatu
penyakit pada manusia.
Alexander Fleming 1881-1955 Menemukan antibiotik dari jamur
Penicillium.
Chamberland 1887 Menemukan saringan/filter mikroba dan
menemukan mikroba patogen (Mikroba
penyebab penyakit).
Gottlieb Haberlant 1902 Orang pertama yang melakukan kultur
jaringan.
Hannig 1904 Melakukan kultur embrio pada tanaman
Cruciferae.
Knudson dan 1922 Mengkulturkan anggrek dan ujung akar
Robbins secara in vitro.

Ruska 1934 Menemukan mikroskop elektron.

Gautheret. nobecourt 1939 Menemukan auxin dan


dan White membudidayakan kalus.

Skoog dkk. 1939 Menemukan sitokinin dan sukses


melakukan kultur jaringan untuk
pertama kali.
Van Overbeek 1941 Menggunakan air kelapa untuk
campuran media dalam kultur datura.
Herelle dan Towert 1951 - 1967 Fenomena lisis pada biakan kuman.
Jene 1955 Menemukan sintesis antibodi.
Burner 1957 Mengemukakan seleksi klonal.
Burnet 1967 Menemukan daya pencegahan
imunologis.
J.D. Wattson dan 1970 Menemukan rekayasa genetika melalui
F.H.C. Crick teknologi DNA rekombinan.
Kohler dan Milstein 1975 Menemukan metode produksi antibodi
monoklonal.
Vasil 1992 Menemukan transformasi wheat.

Ian Willmut 1997 Menemukan sistem kloning pada


mamalia dewasa.
Alexander 2010 DNA dari jenis bakteri laut yang dapat
Krichevsky memancarkan cahaya untuk menerangi
bumi.
Wellyzar 2013 Bakteri genus baru yang diberi nama
Sjamsuridzal, dkk. Gandjariella thermophila di sekitar
geiser Cisolok, Sukabumi, Jawa Barat.
John McGeehan 2016 Sejenis bakteri yang dapat mengurai
sampah plastik di sebuah tempat
pembuangan limbah pabrik di Jepang.

Anda mungkin juga menyukai