Anda di halaman 1dari 1

COVID-19 Di

INDONESIA
Pandemi Covid-19 di Indonesia merupakan bagian dari
pandemi penyakit koronavirus 2019 (Covid-19) yang sedang
berlangsung di seluruh dunia. Penyakit ini disebabkan oleh
koronavirus sindrom pernapasan akut berat 2 (SARS-CoV-
2). Kasus positif Covid-19 di Indonesia pertama kali
dideteksi pada tanggal 2 Maret 2020, ketika dua orang
terkonfirmasi tertular dari seorang warga negara Jepang.

Jumlah kasus
Jumlah kasus covid 19 di Indonesia saat ini yang sudah tercatat adalah
6.472.646 kasus

Kasus
DATA KASUS COVID 19
4
PER-HARI DI INDONESIA
3 Pemerintah melaporkan kasus Covid-19
di Indonesia bertambah 3.370 kasus
2
pada Minggu (23/10)
MENINGGAL
1 2.5%

0
20/10 21/10 22/10 23/10

Dengan begitu dari awal masa pandemi, jumlah


penderita Covid-19 di Indonesia saat ini tercatat
telah mencapai 6.472.646 kasus.Data ini dengan
rincian sebanyak 6.294.353 orang di antaranya
telah dinyatakan sembuh (97.25%) dan 158.442
orang meninggal dunia (2.45%), sementara
sisanya masih menjalani perawatan
Gimana sih cara terhindar dari SEMBUH
covid?? 97.5%

PENCEGAHAN
SELALU MENCUCI TANGAN
MEMAKAI MASKER SAAT BERPERGIAN
MENJAGA JARAK DENGAN ORANG LAIN
LAKUKAN VAKSIN YANG SUDAH DI
ANJURKAN PEMERINTAH

TRANSISI MENUJU ENDEMI COVID


Tidak ada jalan pintas menuju endemi. Tidak pula semudah
membalikkan telapak tangan. Semua butuh proses dan terutama
konsistensi. Konsistensi meningkatkan coverage vaksinasi, konsistensi
menjalankan testing-tracing-treatment, dan konsistensi menjalankan
prokes 3M. Tanpa konsistensi, jangan pernah bermimpi pandemi
covid-19 menjadi endemi

JANGAN KENDOR! DIISIPLIN


LAKSANAKAN 3M

KELOMPOK 7

Anda mungkin juga menyukai