Anda di halaman 1dari 1

7.

Kepuasan Pengguna

Instrumen evaluasi kepuasan yang tercantum pada cybercampus diisi oleh mahasiswa ketika akan melakukan pengajuan kartu rencana

studi di awal semester. Mahasiswa wajib mengisi kepuasan terhadap dosen dan tenaga kependidikan. Hasil kepuasan ini dicantumkan dalam

evaluasi diri program studi dan menjadi salah satu indikator penilaian pada audit mutu internal Universitas Airlangga. Hasil kepuasan ini

selanjutnya akan ditampilkan pada rapat tinjauan manajemen sebagai bahan evaluasi dan rencana perbaikan ke depan. Terkait kepuasan alumni,

pemangku kepentingan dan pengguna lulusan akan mendapat survei yang dikirimkan baik dalam bentuk link google form maupun kertas. Berikut

hasil kepuasan pengguna terhadap kinerja DTPS (mohon diisi sesuai kondisi PS), data bisa dilihat di cybercampus GPM

Rerata Dosen Sebagai Rerata Dosen Sebagai


Rerata Dosen Sebagai Pelaksana Perkuliahan Total Rerata
No Program Studi Jumlah Responden Perencana Perkuliahan Evaluator Perkuliahan

K1 K2 K3 K4 K5 K6 K7 K8 K9 K10  

17

Dari tabel tampak bahwa pengguna dalam hal ini peserta didik puas dengan kinerja DTPS yang dibuktikan dengan tingkat kepuasan 4.

K1 terkait menyampaikan tujuan dan manfaat perkuliahan

K2 adalah menyampaikan kontrak perkuliahan dan bahan referensi

K3 adalah ketepatan waktu sesuai jadwal

K4 adalah kesesuaian bahan perkuliahan dengan kontrak

K5 adalah kemampuan menggunakan media pembelajaran yang interaktif

K6 adalah menunjukkan perhatian terhadap kebutuhan mahasiswa ( memberikan kesempatan bertanya, menanggapi pertanyaan/komentar)

K7 adalah menggunakan metode pengajaran yang dapat meningkatkan interaksi antar mahasiswa dan mahasiswa dengan dosen

K8 adalah menyampaikan tata-cara penilaian dalam pembelajaran dan menyesuaikan antara proporsi nilai dengan tugas/evaluasi yang diberikan

(fairness)

K9 adalah memberikan umpan-balik yang konstruktif terhadap hasil belajar mahasiswa (tugas, ujian, kuis, dll).

K10 adalah menginformasikan kisi-kisi soal ujian dan rincian tugas yang diberikan.

Dari semua parameter tersebut, peserta didik puas/kurang puas/sangat puas dengan kinerja semua DTPS di prodi Sp1 Patologi Klinik.

Anda mungkin juga menyukai