Anda di halaman 1dari 3

Demensia

Patofisiologi

Alzheimer didasari oleh gangguan pada sistem pemeliharaan sel saraf, yakni proses komunikasi,
metabolisme, dan perbaikan sel saraf yang menyebabkan degenerasi sel saraf itu sendiri. Beberapa
hipotesis mengenai patofisiologi penyakit Alzheimer adalah pembentukan plak amiloid, neurofibrillary
tangles, kerusakan sel saraf dan sinaps akibat stres oksidatif, dan reaksi inflamasi yang dianggap
berperan dalam perburukan kondisi pasien dengan Alzheimer.

Intervensi

Edukasi keluarga cara perawatan demensia

Sop (standar operasional prosedur)

Persiapan pasien :

Pastikan identitas klien

Kaji kondisi klien

Beritahu dan jelaskan kepada klien/keluarganya tindakan yang dilakukan

Tujuan

Prosedur ini dibuat untuk pedoman pengobatan pasien dengan diagnosis Demensia

Persiapan alat :

Handpone

Specker

Cara bekerja
Tahap Orientasi

Berikan salam, panggil klien dengan namanya (kesukaannya)

Perkenalkan nama dan tanggung jawab perawat

Kaji pengetahuan pasien tentang daya ingat/demensia

Jelaskan tujuan, prosedur dan lamanya tindakan pada klien/keluarga

Tanyakan persetujuan atau kesiapan klien

Tahap bekerja

Cuci tangan

Menanyakan keluhan utama klien

Jaga privasi lansia

Ajarkan klien duduk di kursi sandaran

Menetapkan ketertarikan surat apa yang disukai lansia

Pilih surat murottal

Batasi volume suara murottal tersebut

Dekatkan hadpone dan secker di dekat klien

Nyalakan murottal dan lakukan terapi murottal, pastikan volume murottal jelas dan keras

Anjurkan klien lebih meresapi suara murottal tersebut

Tahap Terminasi

Evaluasi hasil tindakan

Berikan reinforcement positif


Lakukan kontrak untuk kegiatan selanjutnya

Mengakhiri kegiatan dengan baik

Catat tindakan yang telah dilakukan, tanggal dan tempat

referensi

Stuart, G,W,(2013) Principles And Practice Of Psychiatric Nursing (10th Ed) S.T Louis : Mosby

Boyd, M, A, (2011). Psychiatric Nursing :Contamporary Practice (5th ed.). Philadelphia: Lippincont
williama & Wilkin.

Anda mungkin juga menyukai