Anda di halaman 1dari 11

PENGANTAR TEORI KEPRIBADIAN

SHINTA MAYASARI, S.Psi, M.Psi, Psi.


APA ITU KEPRIBADIAN?

• Keseluruhan Pikiran,
Perasaan, dan
Perilaku manusia
• 3-P
• Meliputi aspek
kesadaran dan
ketidaksadaran
SUDUT PANDANG TRAIT

Kepribadian adalah:
 Trait
 Sifat
 Pola perilaku
yang khas
 Disposisi untuk
merasa dan
bertindak
KEPRIBADIAN MENGGAMBARKAN

Identitas diri, jati diri


seseorang
• “Saya seorang yang
pendiam”
• “Saya seorang yang
terbuka”
KEPRIBADIAN MENGGAMBARKAN

Kesan umum
seseorang tentang diri
anda atau orang lain
• “dia agresif”
• “dia jujur”
KEPRIBADIAN MENGGAMBARKAN

Fungsi-fungsi
kepribadian yang
sehat atau bermasalah
• “saya seorang yang
baik“
• “dia pendendam”
UNSUR KEPRIBADIAN

Dinamis
Kepribadian selalu berkembang dan
berubah
UNSUR KEPRIBADIAN

Psikofisis
Kepribadian bukanlah semata-mata neural
(fisik), tetapi merupakan perpaduan kerja
antara aspek psikis dan fisik
UNSUR KEPRIBADIAN

Menentukan
Kepribadian mengandung kecenderungan-
kecenderungan menentukan determinasi tingkah
laku individu
UNSUR KEPRIBADIAN

Unique (khas)
• Tidak ada dua orang yang mempunyai kepribadian
yang sama
UNSUR KEPRIBADIAN

Menyesuaikan diri
• Kepribadian adalah sesuatu yang mempunyai
fungsi atau arti adaptasi dan menentukan

Anda mungkin juga menyukai