Anda di halaman 1dari 15

IMPLEMENTASIKURIKULUM 2013

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN

ANALISIS PENERAPAN
MODEL PEMBELAJARAN
PENENTUAN MODEL PEMBELAJARAN
Mata Pelajaran Matematika

Nilai Karakter yang


No Kompetensi Dasar Analisis KD Model Pembelajaran
dapat dibentuk
1 3.37Mendeskripsikan isi dan KD 3.37 menitik beratkan pada Model Pembelajaran Discovery  Rasa ingin tahu,
sistematika surat lamaran pembentukan pengetahuan konseptual Learning  Mandiri,
pekerjaan yang dibaca dan prosedural  Peduli
 Jujur berkarya
 Tanggung jawab
 Toleran
 Kerjasama
4.37Menyajikan simpulan sistematika KD 4.37 pernyataan pada taksonomi  Proaktif
dan unsur-unsur isi surat lamaran keterampilan abstrak pada gradasi  kreatif
baik secara lisan maupun tulis mengolah dan membuat simpulan
sistematika dan unsur-unsur isi surat
lamaran

2 3.38 Menganalisis unsur kebahasaan KD 3.38 menitik beratkan pada Model Pembelajaran Discovery  Rasa ingin tahu,
surat lamaran pekerjaan pembentukan pengetahuan konseptual Learning  Mandiri,
dan procedural tentang unsur  Peduli
kebahasaan surat lamaran pekerjaan  Jujur berkarya
 Tanggung jawab
 Toleran
 Kerjasama
 Proaktif
4.38 Menyusun surat lamaran KD 4.2 pernyataan pada taksonomi
 kreatif
pekerjaan dengan memerhatikan keterampilan abstrak pada gradasi
isi, sistematika dan kebahasaan mengolah dan surat lamaran pekerjaan
dengan memerhatikan isi, sistematika
dan kebahasaan

2
Analisis Penerapan Model Pembelajaran

Nilai Karakter yang


No Kompetensi Dasar Analisis KD Model Pembelajaran
dapat dibentuk
3 3.39 Menganalisis informasi, yang KD 3.3 menitik beratkan pada Model Pembelajaran Discovery  Rasa ingin tahu,
mencakup orientasi, rangkaian pembentukan pengetahuan konseptual Learning  Mandiri,
kejadian yang saling berkaitan, dan procedural tentang orientasi,  Peduli
komplikasi dan resolusi, dalam rangkaian kejadian yang saling  Jujur berkarya
cerita sejarah lisan atau tulis berkaitan, komplikasi dan resolusi,  Tanggung jawab
dalam cerita sejarah lisan atau tulis  Toleran
 Kerjasama
 Proaktif
4.39 Mengonstruksi nilai-nilai dari KD 4.3 pernyataan pada taksonomi
 kreatif
informasi cerita sejarah dalam keterampilan abstrak pada gradasi
sebuah teks eksplanasi nilai-nilai dari informasi cerita sejarah
dalam sebuah teks eksplanasi

4 3.40 Menganalisis kebahasaan cerita KD 3.40 menitik beratkan pada Model Pembelajaran Discovery  Rasa ingin tahu,
atau novel sejarah pembentukan pengetahuan konseptual Learning  Mandiri,
dan procedural tentang kebahasaan  Peduli
cerita atau novel sejarah  Jujur berkarya
 Tanggung jawab
 Toleran
 Kerjasama
 Proaktif
4.40 Menulis cerita sejarah pribadi KD 4.40 pernyataan pada taksonomi
 kreatif
dengan memerhatikan keterampilan abstrak pada gradasi
kebahasaan mengolah dan menulis cerita sejarah
pribadi dengan memerhatikan
kebahasaan
Analisis Penerapan Model Pembelajaran

Nilai Karakter yang


No Kompetensi Dasar Analisis KD Model Pembelajaran
dapat dibentuk
5 3.41Mendeskripsikan informasi KD 3.41 menitik beratkan pada Model Pembelajaran Discovery  Rasa ingin tahu,
(pendapat, alternatif solusi dan pembentukan pengetahuan konseptual Learning  Mandiri,
simpulan terhadap suatu isu) dan procedural (pendapat, alternatif  Peduli
dalam teks editorial berkaitan solusi dan simpulan terhadap suatu  Jujur berkarya
dengan bidang pekerjaan isu) dalam teks editorial berkaitan  Tanggung jawab
dengan bidang pekerjaan  Toleran
 Kerjasama
 Proaktif
4.41Menyeleksi ragam informasi KD 4.41 pernyataan pada taksonomi
 kreatif
sebagai bahan teks editorial keterampilan abstrak pada gradasi
berkaitan dengan bidang mengolah ragam informasi sebagai
pekerjaan baik secara lisan bahan teks editorial berkaitan dengan
maupun tulis bidang pekerjaan

6 3.42Menganalisis struktur dan KD 3.42 menitik beratkan pada Model Pembelajaran Discovery  Rasa ingin tahu,
kebahasaan teks editorial pembentukan pengetahuan konseptual Learning  Mandiri,
berkaitan dengan bidang dan procedural struktur dan  Peduli
pekerjaan kebahasaan teks editorial berkaitan  Jujur berkarya
dengan bidang pekerjaan  Tanggung jawab
 Toleran
 Kerjasama
 Proaktif
4.42Merancang teks editorial KD 4.6 pernyataan pada taksonomi
 kreatif
berkaitan bidang pekerjaan keterampilan abstrak pada gradasi
dengan memerhatikan struktur mengolah dan merancang teks
dan kebahasaan baik secara lisan editorial berkaitan bidang pekerjaan
maupun tulis dengan memerhatikan struktur dan
kebahasaan baik secara lisan maupun
tulis
Analisis Penerapan Model Pembelajaran

Nilai Karakter yang


No Kompetensi Dasar Analisis KD Model Pembelajaran
dapat dibentuk
7 3.43Menilai isi dua buku fiksi KD 3.43 menitik beratkan pada Model Pembelajaran Discovery  Rasa ingin tahu,
(kumpulan cerita pendek atau pembentukan pengetahuan konseptual Learning  Mandiri,
kumpulan puisi) dan satu buku dan procedural tentang isi dua buku  Peduli
pengayaan (nonfiksi) yang dibaca fiksi (kumpulan cerita pendek atau  Jujur berkarya
kumpulan puisi) dan satu buku  Tanggung jawab
pengayaan (nonfiksi)  Toleran
 Kerjasama
 Proaktif
4.43Menyusun laporan hasil diskusi KD 4.43 pernyataan pada taksonomi
 kreatif
buku tentang satu topik baik keterampilan abstrak pada gradasi
secara lisan maupun tulis mengolah laporan hasil diskusi buku
tentang satu topik baik secara lisan
maupun tulis
Analisis Penerapan Model Pembelajaran

Matriks Perancah Pemaduan Sintak Model Pembelajaran Discovery Learning dan Proses Berpikir Ilmiah
(Saintifik)
Kompetensi inti
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasitentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan
metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kajian bahasa Indonesiapada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan
dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari
keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.

KI 4 : Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan
masalah sesuai dengan bidang kajian bahasa Indonesia.Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang
terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja. Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung. Menunjukkan keterampilan
mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

Tujuan Sintaksis
Proses Berfikir Ilmiah (Saintifik)
(terintegrasi model
KD IPK
nilai-nilai Discovery Mengumpulkan
Mengamati Menanya Menalar Mengomuni-kasikan
karakter) Learning Informasi
1. Melalui 1. Pemberian
 Guru
penggalain stimulus
menayangka
inforamsi dan terhadap n slide
diskusi dapat Peserta gambar/foto
membantu Didik.
peserta didik  Peserta Didik
dalamMenumb dipersilahka
uhkan rasa n oleh guru
ingin tah untuk
mengamati
Analisis Penerapan Model Pembelajaran

Tujuan Sintaksis
Proses Berfikir Ilmiah (Saintifik)
(terintegrasi model
KD IPK
nilai-nilai Discovery Mengumpulkan
Mengamati Menanya Menalar Mengomuni-kasikan
karakter) Learning Informasi
slide di atas.
 Guru
menugaskan
peserta
untuk
membaca
materi dari
buku paket
atau buku-
buku
penunjang
lain, dari
internet/mat
eri
 Peserta didik
membaca
materi dari
buku paket
atau buku-
buku
penunjang
lain, dari
internet/mat
eri
(Menumbuh
kan rasa
ingin tahu)
 Peserta didik
berdiskusi
(Menumbuh
Analisis Penerapan Model Pembelajaran

Tujuan Sintaksis
Proses Berfikir Ilmiah (Saintifik)
(terintegrasi model
KD IPK
nilai-nilai Discovery Mengumpulkan
Mengamati Menanya Menalar Mengomuni-kasikan
karakter) Learning Informasi
kan rasa
ingin tahu)
 Berdasarkan
penggalian
informasi
peserta didik
dapat
mengidentifi
kasi materi.
(Menumbuh
kan rasa
ingin tahu)

2. Mene 1. Menentukan 2. Mengidenti 


 Guru
tukan langkah- fikasi
menugaskan
prose langkah masalah
siswa untuk
dur prosedur
menentukan
peny penyusunan
kan masalah
usun laporan
utama apa
an keuangan
yang perlu
lapor sesuai buku
dilakukan
an siswa
keua dengan  Peserta
ngan penuh rasa didik
seder ingin tahu mengali
hana informasi
dari yang
persa berkaitan
maan dengan
dasar materi
akunt (Menumbuh
Analisis Penerapan Model Pembelajaran

Tujuan Sintaksis
Proses Berfikir Ilmiah (Saintifik)
(terintegrasi model
KD IPK
nilai-nilai Discovery Mengumpulkan
Mengamati Menanya Menalar Mengomuni-kasikan
karakter) Learning Informasi
ansi
kan rasa
ingin tahu)
 Peserta
didik
berdasarkan
hasil
bacaannya
saling
bertanya
dalam
diskusi.
(Menumbuh
kan rasa
ingin tahu)
 Berdasarkan
bacaan dan
diskusi
peserta
didik dapat
merumuska
n langkah-
langkah apa
saja yang
harus
dilakukan
(Menumbuh
kan rasa
ingin tahu)

Melalui latihan, 3. Pengumpul 


 Guru
Analisis Penerapan Model Pembelajaran

Tujuan Sintaksis
Proses Berfikir Ilmiah (Saintifik)
(terintegrasi model
KD IPK
nilai-nilai Discovery Mengumpulkan
Mengamati Menanya Menalar Mengomuni-kasikan
karakter) Learning Informasi
peserta didik an data
menugaskan
dapat
siswa untuk
Menumbuhkan
mengumpulkan
kemandirian
berbagai
informasi yang
dapat
mendukung
jawaban dari
pertanyaan-
pertanyaan yang
diajukan, baik
dari buku paket
maupun sumber
lain seperti
internet
 Peserta didik
mengumpulkan
berbagai
informasi yang
dapat
mendukung
jawaban dari
pertanyaan-
pertanyaan yang
diajukan, baik
dari buku paket
maupun sumber
lain seperti
internet
 Peserta Didik
Analisis Penerapan Model Pembelajaran

Tujuan Sintaksis
Proses Berfikir Ilmiah (Saintifik)
(terintegrasi model
KD IPK
nilai-nilai Discovery Mengumpulkan
Mengamati Menanya Menalar Mengomuni-kasikan
karakter) Learning Informasi
mencoba/memp
raktikan
(Menumbuhkan
kemandirian)

 Guru
menugaskan
peserta didik
 Peserta didik
menjalankan
tugas yang
diberikan guru
maupun tugas
yang terdapat
pada buku
materi
(Menumbuhkan
kemandirian)
4. Pembuktia
 Guru
n
menugask
an siswa
untuk
memeriks
a
kesesuaia
n telah
dibuat
dengan
SOP
 Peserta
Analisis Penerapan Model Pembelajaran

Tujuan Sintaksis
Proses Berfikir Ilmiah (Saintifik)
(terintegrasi model
KD IPK
nilai-nilai Discovery Mengumpulkan
Mengamati Menanya Menalar Mengomuni-kasikan
karakter) Learning Informasi
didik
memeriks
a yang
telah
dibuat
disesuaika
n dengan
SOP
(Menumb
uhkan
kemandiri
an)
 Peserta
didik
memperb
aiki yang
telah
dibuat
sesuai
dengan
SOP
(Menumb
uhkan
kemandiri
an)
5. Menarik
 Peserta Didik
simpulan/
berdiskusi untuk
generalisas
menarik
i
kesimpulan/gen
eralisasi hasil
Analisis Penerapan Model Pembelajaran

Tujuan Sintaksis
Proses Berfikir Ilmiah (Saintifik)
(terintegrasi model
KD IPK
nilai-nilai Discovery Mengumpulkan
Mengamati Menanya Menalar Mengomuni-kasikan
karakter) Learning Informasi
kesimpulan
kelompok di
depan kelas
(Menumbuhkan
tanggung jawab)
 Peserta Didik
lain memberikan
tanggapan
terhadap
penyampaian
kesimpulan
kelompok
 Peserta didik
menerima
tanggapan dari
Peserta Didik
lain dan guru.
(Menunmbuhka
n tanggung
jawab)
 Peserta Didik
memperbaiki
hasil presentasi
dan membuat
simpulan
(Menumbuhkan
kemandirian)

Catatan:
Analisis Penerapan Model Pembelajaran

Hasil pemaduan model pembelajaran dan proses berpikir ilmiah (saintifik) dan nilai karakter digunakan dalam penyusunan RPP khususnya pada
perumusan kegiatan inti pembelajaran.
15

Anda mungkin juga menyukai