Anda di halaman 1dari 2

21:Reels

Stress salah satu penyebab penyakit Maag, mitos/fakta?

Scene :1

Scene : 1D : Dokter Memperkenalkan diri Text :”Assalamualaikum Sahabat Sehat Kartika


perkenalkan saya dokter (......), Spesialis (......) Saat ini saya berpraktek di Kartika Husada

D: Dokter “apakah penyebab sakit lambung atau maag bisa disebabkan karena gangguan
pikiran atau stres mitos atau fakta si dok

D: Dokter menjawab sebagai contoh berikut

Scane:2

Dokter menjelaskan penyebab gangguan pikiran atau strees :

Sakit lambung atau maag bisa disebabkan karena gangguan pikiran atau stres. Sakit maag
akibat pengaruh stres tersebut pada akhirnya menyebabkan gangguan lambung fungsional.

Scane:3

D: dokter menjelaskan sakit mag yang terbagi menjadi 2

Selain itu penyakit mag terbagi menjadi dua yaitu “

Ada infeksi organik ada fungsional. Kebanyakan sekitar 70 persen yang datang ke dokter itu
akibat gangguan fungsional. Gangguan fungsional tersebut rata-rata terjadi akibat gangguan
pikiran atau stres. Tak hanya itu, sakit maag fungsional juga bisa terjadi jika tubuh kurang
istirahat. Hal tersebut akan menyebabkan asam lambung dan gas meningkat dan
mengakibatkan pasien merasa tidak nyaman.

Scane:4

penejalasan sakit mag fungsional doker menjelaskan secacar singkat dan jelas :

Pengobatan sakit maag fungsional sebenarnya bisa diatasi dengan memperbaiki pola pikir
untuk menjadi lebih tenang. Pengendalian diri menjadi penting dalam pengobatan penyakit
lambung yang fungsional.

Sakit maag akibat infeksi organik biasanya dipicu faktor dari luar tubuh. Misalnya,
penggunaan obat tertentu atau pun infeksi kuman.

scane :5
Penutup: Jika sahabat sehat kartika Husada ada pertanyaan pengenai permasalahan mag
jangan ragu untuk selalu konsultasikan kesehatan anda bersama dokter terdekat anda

Anda mungkin juga menyukai