Anda di halaman 1dari 26

STRATEGI KOMUNIKASI PRFM DI ERA MODERN

BAB 1

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Radio sangat berperan penting dalam kehidupan manusia dalam mengelolah sebuah
informasi serta meyelesaikan masalah. Dalam artikel jurnal "Baby Boomers, Generation X
and Generation Y: Identifying generational differences in effects of personality traits in on-
demand radio use" yang ditulis oleh Sabina Lissitsa dan Tal Laor, penanganan terhadap baby
boomers yang pertama yaitu: Baby boomers merupakan generasi yang lahir antara tahun
1946 hingga 1964, yang dikenal sebagai kelompok yang memiliki kecenderungan untuk
memprioritaskan pekerjaan dan karir dalam hidup mereka.Kemudian penanganan terhadap
baby boomers dalam konteks penggunaan radio on-demand adalah dengan
mempertimbangkan karakteristik kepribadian dan preferensi mereka dalam memilih konten
audio. Maka dari itu menurut penelitian yang dilakukan oleh Lissitsa dan Laor, baby boomers
cenderung lebih memilih konten audio yang terkait dengan berita, informasi, dan hiburan
yang bersifat menginspirasi dan memotivasi.Oleh karena itu, penanganan yang dapat
dilakukan terhadap baby boomers adalah dengan menyediakan konten audio yang relevan
dengan minat dan preferensi mereka dalam menggunakan radio on-demand. (Sabina Lissitsa ,
Tal Laor (2021))

Tidak hanya dalam kasus tersebut saja dalam lingkup nasional juga bisa dilihat dalam
kasus bagaimana mempertahankan eksistensi sebagai radio di kota semarang sebagai radio
Pendidikan dan dakwah . Dapat diketahui bahwa peneliti telah menganalisis terlebih dahulu
bahwa Radio juga sangat efektif dalam menyelesaikan suatu masalah sama hal nya seperti
Radio dapat mencapai target audience yang lebih luas daripada media lain seperti televisi
atau internet. Hal ini karena radio dapat diakses oleh masyarakat dengan berbagai latar
belakang dan tingkat pendidikan. Selain itu Radio dapat membantu membangun kepercayaan
masyarakat terhadap lembaga pendidikan dan dakwah. Melalui radio, lembaga-lembaga
tersebut dapat menyampaikan informasi dan pesan-pesan dengan cara yang mudah dipahami
dan menarik sehingga masyarakat lebih terbuka untuk menerima pesan-pesan tersebut.
Tentunya tidak sampai disitu saja Radio juga dapat menjadi sarana untuk memperkuat
identitas lokal di Kota Semarang. Melalui program-program yang mengangkat budaya dan
tradisi lokal, radio dapat membantu masyarakat memahami dan menghargai kekayaan budaya
dan tradisi yang ada di daerah mereka. radio dapat menjadi media yang efektif dalam
menangani masalah pendidikan dan dakwah di Kota Semarang. Melalui strategi komunikasi
yang tepat, radio dapat mencapai target audience yang luas, menghemat biaya, membangun
kepercayaan, dan memperkuat identitas lokal.(Muatofa Hilmi M Alfandi Sefda prisdayanti
2022)

Komunikasi yang sehat dapat memberikan edukasi terhadap masyarakat luas tentunya.
Komunikasi yang sehat akan membuat masyarakat cerdas dan kritis terhadap informasi yang
di peroleh. Sehingga sangat penting bagi peneliti untuk meneliti betapa pentingnya
mempelajari bagaimana Strategi Komunikasi yang baik agar terciptanya komunikasi yang
baik. Radio merupakan salah satu aspek komunikasi sekaligus sarana yang ampun untuk
menyebarkan segala informasi. Seiring berjalannya waktu tentunya media komunikasi terus
berkembang salah satunya Instagram.

PRFM merupakan stasiun radio yang masih bertahan hingga saat ini. Tidak hanya
mengikuti perkembangan jaman. Peneliti menemukan data hasil wawancara bahwa radio
PRFM ini memiliki kepercayaan yang kuat dari masyarakat sehingga menjadi solusi untuk
menangani kasus maupun keluhan yang ada di masyarakat. PRFM berdiri sejak 20 Maret
1990 yang dimana hingga saat ini masih berproduksi.

Berdasarkan hal yang dijelaskan oleh peneliti diatas maka peneliti memilih judul
penelitian “Strategi Komunikasi PRFM dalam mengelola konten di media Instagram” dengan
alasan PRFM merupakan salah satu Radio unggul di era modern saat ini . Memiliki
followers Instagram 51,3 K dan uniknya radio ini bisa bertahan dan menyesusaikan diri
dan mengelola informasi di share melalui media modern seperti Instagram . PRFM
merupakan televisi radio berita No 1 di Bandung dan memiliki interaksi yang kuat dengan
masyarakat. PRFM juga memiliki perkembangan yang sangat pesat dalam mengelola media .
Dapat dilihat dari gambar berikut :
Gambar 1.1 Instagram PRFM News pada tahun 2022

Pada Gambar tersebut dapat dilihat mengenai jumlah like pada akun Instagram tepatnya
pada 1 tahun yang lalu 2022 . Jumlah like pada bulan januari tanggal 11 tahun 2022 tersebut
hanya memiliki like dengan jumlah 317 atau Tiga Ratus Tujuh Belas yang dimana hal
tersebut memiliki arti ketertarikan masyarakat akan informasi yang disampaikan cukup
terbilang minim. Namun hal tersebut bukan berarti menjadi suatu hambatarn untuk PRFM
dalam menyampaikan informasi kepada masyarakat.PRFM memposting berita yang terjadi di
masyarakat dan memastikan kebenarannya. Dalam artian PRFM akan mengkaji terlebih
dahulu mengenai kebenaran berita yang disampaikan oleh masyarakat untuk menghindari
hoaks sehingga berita yang disampaikan akurat dan tidak menimbulkan salah faham di
masyarakat. Kemudian peneliti mendapatkan data yang dimana berupa postingan Instagram
PRFM pada tanggal 11 Januarin 2023 sebagai berikut :
Gambar 1.2 Instagram PRFM News pada tahun 2023

Pada gambar di atas dapat dilihat peningkatan yang signifikan. Pada postingan
Instagram PRFM tanggal 11 Januari 2023 merupakan respon dari masyarakat dengan jumlah
like 2.929 atau Dua Ribu Sembilan Ratus Dua Puluh Sembilan. Yang artinya masyarakat
peduli akan informasi yang disampaikan oleh PRFM melalui media Instagramnya.

1.2 Tujuan Penelitian

1.Menganalisis bagaimana strategi komuikasi PRFM dalam memposting konten di


media sosial sehingga meminimalisir terjadinya hoaks.
2. Menganalisis kapan saja waktu yang efektif bagi PRFM untuk memposting konten
di media Instagram.

1.3 Pertanyaan Penelitian

1. Apakah ada kebijakan tertentu untuk memposting suatu konten dalam Instagram ?
2. Bagaimana menentukan ke efektifan penyebaran informasi yang di posting di
Instagram

1.4 Manfaat Penelitian


1.4.1 Teoritis
Dalam penelitian ini terdapat Keterbatasan data dapat menjadi masalah dalam
menganalisis strategi komunikasi PRFM di Instagram. Beberapa data sulit diakses, seperti
data pengguna Instagram yang anonim, data dari akun Instagram yang tidak terhubung
dengan PRFM.

1.4.2 Praktisi

Dalam penelitian ini peneliti menemukan bahwa strategi Komunikasi yang digunakan
di PRFM dalam mengelola konten di media sosial sesuai dengan yang di kemukakan oleh
Wilbur Schramm yang dimana beliau mengatakan strategi komunikasi adalah suatu proses
yang terdiri dari empat unsur, yaitu sumber pesan, pesan, saluran komunikasi, dan penerima
pesan. Keempat unsur ini harus dipertimbangkan secara cermat dalam menyusun strategi
komunikasi yang efektif..
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Penelitian Terdahulu

Sebelum menentukan judul dan melakukan penelitian, peneliti terlebih dahulu


menelusuri beberapa sumber hasil penelitian terdahulu yang sudah pernah dibuat oleh peneliti
lain. Dari beberapa contoh terlihat ada keterkaitan dari sasaran dalam penelitian yang telah
dibuat namun terdapat perbedaan dalam masalah yang diditeliti. Adapun hasil penelitian yang
telah ditemukan yaitu:
REVIEW JURNAL STRATEGI KOMUNIKASI RADIO

Nama Judul Artikel Nama Link DOI Masalah Metode Hasil Penelitian Keterbatasan
penulis & penerbit Penelitian Penelitian dan Perbedaan
Tahun Penelitian

Aisya Fitria Strategi Jurnal http:// Bagaimanakah Penelitian ini Hasil penelitian Hasil penelitian
Hasan, Komuninikasi Mutakallimin; dx.doi.org/ strategi komunikasi menggunakan menunjukkan strategi yang dilakukan
Sarwani, Radio dBS 101,9 Jurnal 10.31602/ radio dBs 101,9 pendekatan komunikasi radio dBs hanyalah
Muhammad FM Banjarmasin Komunikasi jm.v4i1.49 FM dalam menarik kualitatif 101,9 FM dalam menarik berdasarkan
Muthahhari Dalam Menarik 39 partisipasi deskriptif dengan partisipasi pendengar pada observasi yang
Ramadhani partisipasi pendengar pada menggunakan program request lagu, dilakukan
(2021) Pendengar Pada program request teori Uses and yaitu mengenal khalayak, penelitian dan ada
Program Request lagu? Gratification dan menyusun pesan, tidak ada
Lagu model menetapkan metode, dan konfirmasi secara
Komunikasi pemilihan media. Faktor langsung dari
Apa saja faktor Melvin De Fleu. pendukung: jenis musik pihak objek
pendukung dan bervariasi, media yang penelitian terkait
penghambat radio beragam, lagu ter-update, langkah langkah
dBs 101,9 FM perkembangan digital dan apa saja yang
dalam menarik internet, promosi terus- mereka lakukan.
partisipasi menerus, dan kualifikasi
pendengar pada penyiar. Faktor
program request penghambat: faktor
lagu? internal dari diri penyiar
yaitu suasana hati, faktor
eksternal berupa gangguan
teknis, hari libur, cuaca
buruk, persaingan radio
dan kemunculan platform
streaming music online.

Trientje Strategi Jurnal http:// Bagaimana strategi Penelitian ini, Hasil Penelitian Dalam melakukan
Marlein Komunikasi Radio Komunikasi dx.doi.org/ komunikasi radio menggunakan menunjukan bahwa analisis terhadap
Tamtelahitu UKIM FM Dan Kajian 10.31002/ UKIM FM melalui metode penelitian strategi yang diterapkan dampak sosial
(2020) Melalui Media Media jkkm.v4i2. media sosial dalam kualitatif dalam program bukanlah media, peneliti
Sosial Media 3346 menggaet deskriptif. strategi asal–asalan tidak melakukan
Dalam Menggaet pendengar? Metode melainkan dengan kriteria analisis terhadap
Pendengar Pengumpulan Susan Tyler Eastman. seberapa besar
Data : Metode Strategi Kesesuaian dampak promosi
Interview (Compatibility ), Acara dan bagaimana
( wawancara ) dan Program yang promosi tersebut
dari koordinator disiarkan bertepatan mempengaruhi
program, Penyiar dengan waktu kegiatan pendengar radio.
radio UKIM FM, mahasiswa dan menjawab
Dosen UKIM, kebutuhan warga. Secara
Mahasiswa umum program tersebut
UKIM, Pegawai dapat dikatakan sukses
UKIM dan dalam menggaet
Masyarakat Pendengar melalui media
sekitar kampus sosial karena mampu
memenuhi kebutuhan
warga dengan
menyuguhkan Program
yang diminati warga.
Kesuksesan itu dapat
diraih dari strategi
menggaet pendengar
melalui media Sosial.

Mustofa Strategi Jurnal https:// Bagaimanakah Kajian ini Hasil penelitian Dalam melakukan
Hilmi, M Komunikasi Radio Dakwah dan doi.org/ strategi komunikasi menggunakan menunjukkan bahwa analisis terhadap
Alfandi, Komunitas Komunikasi 10.54471/ Radio Aska FM metode kualitatif terdapat empat strategi dampak sosial
Sefdha Pendidikan dan Islam dakwatuna dalam dengan komunikasi yang media, peneliti
Prisdayanti Dakwah dalam .v8i2.1623 mempertahankan pendekatan studi digunakan Radio Aska tidak melakukan
(2022) Mempertahankan eksistensinya kasus. Penulis FM dalam analisis terhadap
Eksistensi di Kota sebagai radio akan mempertahankan seberapa besar
pendidikan dan mendeskripsikan eksistensi. Pertama, dampak promosi
Semarang
dakwah? dan menganalisis identifikasi khalayak dan bagaimana
strategi dengan mengadakan promosi tersebut
komunikasi apa gathering, talkshow, dan mempengaruhi
yang digunakan membuka saluran pendengar radio.
Radio Aska FM komunikasi melalui
dalam berbagai kanal. Kedua,
mempertahankan penyusunan pesan dengan
eksitensi sebagai menyusun program aktual
radio pendidikan sesuai informasi pada
dan dakwah. tahap pertama. Ketiga,
penetapan metode.
Keempat, pemilihan
media baik secara
konvensional dengan
memakai frekuensi 107.9
FM maupun new media
seperti streaming melalui
facebook dan layanan
Internet Live
Streaming(ILS).

Neisya Strategi http:// Bagaimana strategi Penelitian ini Penelitian ini menemukan Analisis yang
Sabilah, Komunikasi Radio dx.doi.org/ komunikasi Radio menggunakan bahwa Radio dakwah Fajri digunakan hanya
Jurnal Kajian
Armawati Fajri 993 FM 10.31332/ Fajri FM dalam pendekatan bertahan hidup di radio benar benar
Ilmu
Arbi (2020) Bogor dalam am.v13i2. mempertahankan penelitian komersil yang berjaring berdasarkan
Komunikasi
Mempertahankan 1979 citra radio dakwah kualitatif. Subjek FM karena radio jawaban dari hasil
dan
Citra Radio pada siaran dalam penelitian memanfaatkan pendengar wawancara dan
Bimbingan
Dakwah mengudara? ini adalah tim setia pada berbagai tidak ada
Islam
produksi Radio kegiatan off air pengaitan
Fajri 99,3 FM terhadap suatu
Hasil penelitian ditemukan
Bagaimana strategi Bogor dan yang teori atau suatu
1) Tahap esternalisasi
komunikasi radio menjadi objek konsep yang dapat
adalah menerapkan
Fajri FM dalam penelitiannya memperkuat hasil
identitas media melalui
mempertahankan adalah strategi analisis yang
ekspresi ide,fakta,dan
komunikasi dan dilakukan.
citra lembaga radio referensi sebagai strategi
citra lembaga
dakwah pada komunikasi Framing
Radio Fajri 99,3
kegiatan off air? Radio Fajri 99,3 FM
FM Bogor.
Bogor, 2) Tahap
Teknik
objektivasi dikemas tujuh
pengumpulan
program live dan 32
data terdiri dari
program tapping melalui
observasi aktif,
berbagai metode dakwah
wawancara.
dan komunikasi. Kekuatan
kata dan bahasa pada
program tersebut
diterapkan strategi
signing, dan 3) Tahap
internalisasi, radio Fajri
FM memodifikasi
program on air maupun
kegiatan off air berupa
kajian bulanan, publikasi,
dan temu pendengar Fajri.

Kristina Strategi Jurnal http:// Bagaimanakah Penelitian ini Hasil penelitian Penelitian ini
Retta Komunikasi Ekonomi USI dx.doi.org/ Strategi menggunakan menemukan bahwa ini menyajikan latar
Mayasari 10.36985/ Komunikasi metode strategi komunikasi belakang, kajian
Saragih, Penyiar Radio manajeme Penyiar Radio pendekatan penyiar radio Karina pustaka dan
Fariaman KARINA n.v3i2.132 KARINA deskriptif Pematangsiantar dalam metode dengan
Purba, Pematangsiantar kualitatif, dimana program nostalgia, sangat lengkap
Pematangsiantar
Tuahman Dalam Program hasil penelitian menggunakan beberapa dan
Sipayung Dalam Program Nostalgia? secara umum strategi salah satunya komprehesinsif.
(2021) Nostalgia berupa kata-kata, yaitu: Memilih dan Akan tetapi
gambar dan menetapkan penyiar ditahap analisi
bukan angka yang sebagai komunikator atau dan pembahasan,
menunjukkan sebagai narasumber dalam metode dan teori
kuantitas. Teknik memberi informasi kepada yang disebutkan
pengumpulan pendengar melalui media tidak
data yang elektronik radio yaitu diimplementasika
digunakan dalam radio Karina 98 FM. n dengan baik.
penelitian ini Target utama radio Karina
adalah dengan adalah Pembangunan
melakukan manusia seutuhnya (total
observasi, human development) yang
wawancara dan menghadirkan lebih
dokumentasi. banyak informasi-
Jenis observasi informasi kerohanian, baik
yang digunakan di perkotaan maupun
adalah observasi pedesaan. Penyiar
partisipan atau memiliki cara-cara yang
interaksi bisa dilakukan dalam
langsung dengan menyiar yang bisa
pendengar yang diterapkan sebagai kunci
mengikuti sukses dalam penyiaran
program nostalgia agar strategis komunikasi
melalui layanan dapat tercapai dengan baik
telepon interaktif,
SMS (short
message service)
dan Wa
(whatsapp).

Farid Quality Journal http:// Bagaimakah Untuk melakukan Penelitian ini menemukan Peneliti ini tidak
Ahamd Assessment of Advances in www.scirp kualitas berita yang penelitian ini, bahwa Radio BBC menyajikan
Monib, Journalism .org/ disajikan oleh radio pertama-tama mengikuti semua prinsip konsep atau
Jamaluddin Radio News in and journal/ di Afghanistan ? peneliti dan standar jurnalisme dan asesmen dalam
Qanet Afghanistan Communicati Paperabs.a mengajukan pelaporan berita di radio, menentukan
(2020) on spx? pertanyaan dan tetapi gaya penulisan kualitas berita
(BBC, Killid,
PaperID=1 tujuan penelitian kosakata Radio BBC tidak yang disajikan
Azadi, & 04628 dan kemudian, sederhana dan terbatas, oleh radio radio
Afghanistan) sesuai dengan sehingga terkadang sulit yang diteliti.
sifat bagi pendengar untuk
pekerjaannya, memahami acara berita
menggunakan atau program berita.
penelitian Sebaliknya, gaya
eksploratif dan penulisan dan pemberitaan
terapan. Peneliti Radio Azadi serta
berkonsultasi penyajian program berita
dengan profesor sangat sederhana, dan
dari Universitas pendengar langsung bisa
Al-Beroni dan mendapatkan konsep
Kabul untuk berita. Stasiun radio
memilih metode independen dan swasta
penelitian dan mengikuti sistem
menggunakan perkembangan serta teori
metode tanggung jawab sosial
kuantitatif untuk media, tetapi media asing
mengumpulkan memiliki sistem khusus
informasi dan untuk meliput peristiwa
metode analisis tersebut.
konten kualitatif
untuk
menganalisis dan
menginterpretasik
an informasi.
Peneliti memilih
4 program berita
setengah jam dari
radio
Afghanistan,
Killid, Azadi dan
BBC.

Gilbert Radio Redux: Journal of 10.1177/0 Bagaimanakah Penelitian ini Hasil dari penelitian ini Penelitian ini
Tietaah, Audience Developing 169796X1 strategi agar radio menggunakan menunjukkan tiga faktor tidak mengkaji
Margaret Societies, 9844916 di Afrika dapat metode diskusi kebangkitan radio sebagai tentang kebijakan
Amoakohen Participation and SAGE bangkit kembali kelompok terarah media komunikasi tentang cara-cara
e, Damasus the Reincarnation Publications ditengah banyak digunakan untuk pembangunan: di mana dividen
Tuurusong nya media baru? menentukan sifat kontribusinya terhadap redux radio dapat
of Radio for
(2019) dan tingkat pluralisme demokrasi; digunakan
Development in keterlibatan dan penggunaan bahasa daerah kembali untuk
Africa pengalaman yang memungkinkan memanfaatkan
khalayak dengan inklusi sosial; penerapan peluang yang
radio sebagai teknologi baru untuk dijanjikan ini
media partisipatif. keterlibatan partisipatif untuk tata kelola
audiens. Dengan yang demokratis,
demikian, radio telah modal sosial, dan
berevolusi dari gagasan pembangunan
efek yang kuat dari inklusif
pemancar informasi satu
arah menjadi media yang
semakin interaktif dan
berpusat pada audiens.

Deborah, Public Sagepub https:// Bagaimanakah Penelitian ini Hasil penelitian ini Penelitian ini
Tamara, engagement in Journal of doi.org/ engagement dilakukan dengan menunjukkan bahwa radio terbatas dalam
Chisomo, Malawi through a Public 10.1177/0 terhadap publik metode menyediakan sarana ruang lingkup dan
Thomasena, health-talk radio Understandin 96366251 Malawi melalui kuantitatif. Isi keterlibatan publik yang metodologinya.
Robert, programme g of Science 6656110 program radio dan presentasi efektif di rangkaian Berdasarkan studi
Nicola ‘Umoyo ‘Umoyo dikembangkan miskin sumber daya kasus dari satu
(2018) nkukambirana’: A nkukambirana’ melalui karena radio stasiun radio
mixed-methods dalam konsultasi meningkatkan akses ke temuan tersebut
evaluation meningkatkan masyarakat informasi terutama untuk tidak dapat
kesadaran partisipatif. laki-laki dan populasi digeneralisasikan
kesehatan Diskusi yang sulit dijangkau ke seluruh sektor
masyarakat? Kelompok dengan tingkat melek radio. Penelitian
Terfokus huruf yang rendah. di masa depan
dilakukan dengan Sepanjang pengembangan harus
Radio Listening program radio, tim mempertimbangk
Clubs yang sudah Komunikasi Sains bekerja an melakukan
mapan sementara erat dalam konsultasi studi kasus
data kuantitatif dengan masyarakat. program radio
dikumpulkan Pendekatan evaluasi komunitas dalam
menggunakan terpadu dirancang untuk konteks sosial
FrontlineSMS mengumpulkan umpan ekonomi lainnya,
bebas pulsa untuk balik untuk perbaikan dan sarjana dapat
mengeksplorasi program dan menilai menggunakan
respon nasional. dampaknya terhadap metode penelitian
Sebanyak 277 pengetahuan masyarakat kuantitatif yang
hingga 695 SMS dan respon terhadap lebih luas untuk
(Median: 477) penyakit. Disimpulkan memahami
diterima per bahwa program radio gambaran radio
tema. health talk memiliki komunitas yang
potensi untuk lebih luas.
meningkatkan
pengetahuan tentang
kesehatan, penelitian
medis dan meningkatkan
presentasi di penyedia
layanan kesehatan jika
konten dikembangkan
sesuai dengan kebutuhan
pendengar.

Novi Indah The Role of Radio Atlantis Press https:// Bagaimanakah Penelitian ini Hasil penelitian ini Penelitian ini
Earlyanti in Digital Era and doi.org/ hubungan antara menggunakan menunjukkan bahwa terbatas dalam
(2020) Community 10.2991/ keberadaan radio di pendekatan pandangan masyarakat kajian pustaka dan
Participation in assehr.k.2 era digital dengan kuantitatif dan terhadap radio sebagai juga penggunaan
Maintenance 00402.011 partisipasi didukung dengan sumber informasi konsep yang
Safety and Traffic masyarakat dalam data kualitatif. pendidikan sebanyak digunakan sebagai
Safety in East Java memelihara Sampel sebanyak 77,1% dan sisanya 22,9% pendukung dalam
kamseltibcar di 153 responden memandang radio sebagai menjelaskan hasil
Jawa Timur? dan 3 informan. sumber hiburan. Program penelitian.
Teknik radio yang menyampaikan
pengumpulan informasi aktual tentang
data berita atau pesan tentang
menggunakan situasi dan permasalahan
kuesioner yang lalu lintas, sehingga
terdiri dari 31 memberikan pengaruh
item pernyataan positif bagi masyarakat
dan pedoman pengguna jalan dan
wawancara. anggota lalu lintas dalam
bersama-sama
menciptakan situasi
kamseltibcar di kota
Surabaya. Dengan
demikian, di era digital
kecepatan informasi yang
akurat sangat dibutuhkan
oleh masyarakat, dan radio
dapat menjadi mediator
yang positif atas
partisipasi masyarakat
dalam memberikan
informasi dan pemberitaan
tentang pemeliharaan
kamseltibcar di Surabaya.

Tal Laor Radio on demand: SAGE Global https:// Bagaimanakah Penelitian ini Hasil penelitian ini Penelitian ini
(2022) New habits of Media and doi.org/ perubahan perilaku memadukan menunjukkan tingkat memiliki
consuming radio Communicati 10.1177/1 pendengar radio metode penelitian mendengarkan harian keterbatasan
content on 74276652 yang kuantitatif dan yang tinggi untuk konten dalam objek
11073868 mendengarkan kualitatif. radioponik on-demand penelitian yang
radio yang sedang Penelitian ini online karena pendengar digunakan yakni
diinginkan? difokuskan pada tidak bergantung pada hanya ada
Radio 103 FM, jadwal. Pendengar secara beberapa radio
sebuah stasiun proaktif menggunakan yang diteliti dan
radio regional di opsi yang ditawarkan oleh akan terbatas
Israel. Stasiun ini radio on-demand untuk untuk membuat
didirikan pada memenuhi beragam hasil yang
tahun 1995 dan kebutuhan pendengar, general.
mengudara pada sejalan dengan teori
frekuensi FM 103 penggunaan dan kepuasan.
di Israel tengah, Keragaman penawaran
dan di FM 104.5 radio online mendorong
dan FM 101.5 di seringnya konsumsi
Israel utara. konten yang lebih
bervariasi. Temuan
menunjukkan bahwa
masuknya radio ke media
baru menawarkan
interaktivitas,
demassifikasi dan
asinkronitas, memperluas
distribusinya dan
membantunya
mempertahankan
perannya sebagai media
pengaruh yang relevan.

Sabina Baby Boomers, SAGE Elsevier; Bagaimanakah Penelitian ini Penelitian ini menemukan Dalam penelitian
Lissitsa , Tal Generation X and Communicati Technolog perbedaan antara menggunakan bahwa perbedaan pola ini terdapat
Laor (2021) Generation Y: on and the y in tiga kelompok metode kualitatif pengaruh sifat kepribadian keterbatasan
Identifying Public Science generasi: Generasi dengan antar generasi. Untuk dalam frekuensi
generational Journal Baby Boom, melakukan Baby Boomers, ditemukan penggunaan radio
differences in Generasi X, dan analisis hubungan positif antara on-demand yang
effects of Generasi Y dalam berdasarkan data keterampilan digital dan relatif rendah di
personality traits pengaruh ciri-ciri data dan frekuensi penggunaan antara semua
in on-demand kepribadian dan penelitian radio sesuai permintaan. generasi yang
radio use keterampilan terdahulu. Di antara Generasi X, diperiksa. Adopsi
digital pada Penelitian secara hedonisme dan dan penggunaan
penggunaan radio? kuantitatif multitasking berkorelasi yang rendah
dilakukan melalui positif dengan penggunaan ditemukan dalam
survei internet di radio on-demand, mendengarkan
antara sampel sementara kebutuhan akan podcast yang
yang mewakili persetujuan sosial lebih inovatif.
populasi Yahudi berkorelasi negatif dengan
di Israel. variabel dependen. Di
antara Generasi Y,
ditemukan korelasi positif
antara kebutuhan akan
persetujuan sosial dan
frekuensi penggunaan
radio berdasarkan
permintaan. Berdasarkan
temuan kami, kami
mengusulkan pendekatan
generasi untuk strategi
pemasaran radio on-
demand dan menyarankan
implikasi praktis yang
spesifik.
2.2 Teori Komunikasi

Komunikasi sangat penting bagi kehidupan manusia dan komunikasi merupakan


aspek penting dalam melakukan aktivitas sehari hari dimana manusia sering berkomunikasi
baik secara individu, individu ke individu , kelompok dengan individu ataupun kelompok
dengan kelompok. Harold Lasswell dalam karyanya The Structure and Function of
Communication in Society (The Structure and Function of Communication in Society)
(Effendy, 2005:10) mengatakan bahwa cara yang baik untuk menjelaskan komunikasi adalah
dengan menjawab pertanyaan-pertanyaan berikut:

“Who Says What in Which Channel To Whom With What Effect” atau “Siapa yang
menyampaikan, apa yang disampaikan, melalui apa, kepada siapa, dan apa pengaruhnya”.
Unsur-Unsur Komunikasi Menurut Harold Laswell dalam buku Communication Studies An
Introduction oleh Deddy Mulyana, cara terbaik untuk mendeskripsikan komunikasi adalah
dengan menjawab pertanyaan “siapa mengatakan apa, dengan saluran apa, kepada siapa,
dengan implikasi apa”.

2.2.1 Sumber (Sumber)

Nama sumber lainnya termasuk pengirim, komunikator, pembicara, pembuat kode,


atau pengirim. Apakah pihak memulai atau perlu berkomunikasi? Sumber dapat berupa
individu, kelompok, organisasi perusahaan, dan bahkan negara. Sumber-sumber yang perlu
dikomunikasikan dalam suatu organisasi antara lain:

• komunikasi antara bawahan dan atasan;

• Komunikasi antara karyawan dan pengguna layanan;

• Komunikasi antar karyawan.

2.2.2 Pesan (mengatakan apa/pesan)

Apa yang dikomunikasikan atau ditransmisikan kepada penerima (komunikator), dari sumber
(komunikator) atau isi informasi. Ada beberapa simbol verbal/nonverbal yang mewakili
perasaan, nilai, gagasan/niat sumber. Sebuah pesan memiliki 3 (tiga) komponen, yaitu makna,
simbol untuk menyampaikan makna, dan format/organisasi pesan;
2.2.3 saluran (di saluran mana)

Sarana/alat untuk menyampaikan pesan dari komunikator (sumber) kepada komunikator


(penerima) baik secara langsung (tatap muka) maupun tidak langsung (melalui media
cetak/elektronik dll);

2.2.4 Penerima (kepada siapa/penerima)

Seseorang atau kelompok atau organisasi atau negara yang menerima pesan dari suatu
sumber. Ini disebut target/pendengar/audiens/komunikator/penerjemah/dekoder;

2.2.5 Efek (Dampak setelahnya)

Akibat/dampak yang terjadi pada komunikator (penerima) setelah menerima pesan


dari sumber, seperti B. perubahan sikap, perolehan pengetahuan, dll.  

2.3Teori Komunikasi Massa

Teori komunikasi massa menurut McQuail adalah suatu kerangka konseptual yang
membantu dalam memahami cara kerja komunikasi massa dan pengaruhnya pada
masyarakat. McQuail mengidentifikasi empat elemen penting dalam teorinya: pesan, media,
audiens, dan efek.

Pesan adalah informasi atau konten yang disampaikan oleh media massa. Pesan dapat
berupa berita, iklan, program televisi, atau film. Media adalah sarana atau saluran yang
digunakan untuk menyampaikan pesan, seperti televisi, radio, koran, dan internet. Audiens
adalah penerima pesan atau orang-orang yang mengakses dan menggunakan media massa.
Efek adalah hasil dari pengaruh media massa terhadap audiens, baik dalam hal perubahan
sikap, perilaku, atau pandangan.

Menurut McQuail, terdapat tiga jenis efek yang dihasilkan oleh komunikasi massa:
efek langsung, efek jangka pendek, dan efek jangka panjang. Efek langsung terjadi ketika
audiens merespon pesan langsung setelah mereka menerimanya. Contohnya adalah perasaan
ketakutan atau kegembiraan setelah menonton film horor atau olahraga yang seru. Efek
jangka pendek terjadi ketika audiens mulai mengubah sikap atau perilakunya setelah
menerima pesan, tetapi efek ini biasanya bersifat sementara dan dapat berubah seiring waktu.
Sedangkan efek jangka panjang terjadi ketika pesan media massa secara bertahap
mempengaruhi pola pikir, sikap, dan perilaku audiens secara permanen.
Dalam teori komunikasi massa McQuail, pesan media massa tidak hanya membentuk
persepsi, sikap, dan perilaku individu, tetapi juga membentuk nilai-nilai budaya dan norma
sosial yang dianut oleh masyarakat. Oleh karena itu, komunikasi massa memainkan peran
penting dalam membentuk pandangan dunia dan budaya suatu masyarakat.

2.4 Strategi komunikasi

Strategi komunikasi adalah rencana yang dirancang untuk mengembangkan,


memperkuat, dan menjalin hubungan antara organisasi dan stakeholder atau publik target
dengan menggunakan berbagai bentuk komunikasi yang sesuai dan efektif. Tujuannya adalah
untuk mencapai tujuan bisnis atau organisasi, memperkuat merek atau citra perusahaan, serta
membangun dan menjaga hubungan yang baik dengan stakeholder atau publik target.

Strategi komunikasi melibatkan berbagai langkah seperti:

2.4.1 Identifikasi target audiens: Identifikasi siapa yang akan menjadi target dari
komunikasi organisasi, apa kebutuhan dan keinginan mereka, dan bagaimana cara
terbaik untuk menjangkau mereka.
2.4.2 Menentukan tujuan komunikasi: Menentukan apa yang ingin dicapai dari komunikasi
tersebut, seperti meningkatkan kesadaran merek, membangun hubungan dengan
stakeholder, atau memperkenalkan produk atau layanan baru.

2.4.3 Memilih media yang sesuai: Memilih jenis media yang tepat dan efektif untuk
mencapai target audiens, seperti media sosial, email, surat kabar, televisi, atau radio.

2.4.4 Membuat pesan yang tepat: Mengembangkan pesan yang relevan, menarik, dan
mudah dipahami oleh target audiens, serta dapat memperkuat citra merek atau organisasi.

2.4.5 Mengelola respons: Menangani respons dan umpan balik dari stakeholder atau publik
target, serta merespon dengan tepat dan efektif untuk memperkuat hubungan.

2.4.6 Evaluasi dan perbaikan: Mengevaluasi kinerja strategi komunikasi secara berkala dan
melakukan perbaikan jika diperlukan untuk memastikan bahwa strategi tetap efektif dan
sesuai dengan tujuan organisasi.

Dengan merancang strategi komunikasi yang tepat dan efektif, organisasi dapat memperkuat
hubungan dengan stakeholder, meningkatkan kesadaran merek atau citra perusahaan, serta
mencapai tujuan bisnis atau organisasi yang diinginkan.
2.5 PRFM
PRFM News Bandung adalah sebuah stasiun radio yang berbasis di Bandung, Jawa
Barat, Indonesia. Stasiun radio ini pertama kali diluncurkan pada tahun 2005 dengan nama
PR FM, dan pada awalnya fokus pada siaran musik pop dan dangdut. Namun, pada tahun
2012, PR FM mengubah format siarannya menjadi stasiun berita yang diberi nama PRFM
News. Stasiun radio ini menyediakan berita terbaru dan terkini dari dalam dan luar negeri,
serta mengudara selama 24 jam sehari.

Sejak itu, PRFM News Bandung menjadi salah satu stasiun radio berita terbesar di
Bandung dan sekitarnya. Selain menyediakan berita, stasiun radio ini juga menghadirkan
program interaktif yang melibatkan pendengar dan memberikan informasi terbaru tentang
kegiatan di Bandung dan sekitarnya.Dalam sejarahnya, PRFM News Bandung telah meraih
beberapa penghargaan, seperti "Radio Berita Terbaik" dari KPID (Komisi Penyiaran
Indonesia Daerah) Jawa Barat pada tahun 2016 dan "Radio Berita Terbaik" dari Radio Goes
to Campus pada tahun 2019.

2.6 Instagram

Instagram adalah sebuah platform media sosial yang memungkinkan pengguna untuk
berbagi foto dan video secara online dengan pengikut mereka atau masyarakat umum.
Platform ini pertama kali diluncurkan pada bulan Oktober 2010 dan sejak itu telah menjadi
salah satu aplikasi media sosial paling populer di seluruh dunia.

Pengguna Instagram dapat membuat akun dengan mengunduh aplikasi Instagram di


perangkat seluler mereka dan mendaftar dengan alamat email atau nomor telepon mereka.
Setelah terdaftar, pengguna dapat membuat profil pribadi atau bisnis dan mulai membagikan
foto atau video dengan pengikut mereka.

Instagram memungkinkan pengguna untuk mengedit foto dan video mereka dengan
berbagai filter dan efek, serta menambahkan keterangan, tagar, lokasi, dan tautan. Selain itu,
pengguna juga dapat mengirim pesan langsung ke pengikut mereka atau menggunakan fitur-
fitur lain seperti Instagram Stories, Instagram Reels, Instagram TV, dan IG Live.
2.6 Prfm dan Instagram

Dalam era digital seperti sekarang ini, PRFM menggunakan media sosial Instagram
sebagai salah satu platform untuk berkomunikasi dan menyebarkan informasi kepada
pendengarnya. Strategi komunikasi radio PRFM dalam mengelola Instagram saat
menyebarkan informasi bertujuan untuk memperluas jangkauan audiensnya, membangun
interaksi dengan pendengarnya.

Dalam mengelola Instagram, PRFM menggunakan beberapa strategi yang efektif


untuk memperkuat brand image dan menghasilkan interaksi yang positif antara stasiun radio
dan pengikutnya. Pertama, PRFM sering kali membagikan foto dan video yang menarik dan
informatif terkait dengan kegiatan radio, program acara, serta hal-hal menarik lainnya yang
terjadi di sekitar stasiun radio. Hal ini bertujuan untuk memperkenalkan PRFM sebagai
sebuah entitas yang dinamis dan bersemangat.

2.7 Kerangka Pemikiran

Strategi komunikasi PRFM


dalam mengelola instagram

Komunikasi

Komunikasi Masa

Strategi komunikasi

Identifikasi Menentukan Memilih Membuat


target audiens media yang Mengelola Evaluasi dan
tujuan pesan yang
sesuai respons: perbaikan:
komunikasi tepat

Instagram

PRFM

Masyarakat
STRATEGI KOMUNIKASI PRFM DALAM MENGELOLA
INSTAGRAM

Diajukan sebagai Salah Satu Syarat untuk


Memperoleh Gelar Sarjana Komunikasi
Program Studi Ilmu Komunikasi

Disusun Oleh:
Nia Herawati
1502204230

Pembimbing
Ttd

Nama Pembimbing

PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI


FAKULTAS KOMUNIKASI DAN BISNIS
UNIVERSITAS TELKOM
BANDUNG
2020

Anda mungkin juga menyukai