Anda di halaman 1dari 3

RENCANA LEARNING AGREEMENT

Diisi dengan rencana mata kuliah yang akan dikonversi dalam program MBKM : PERMATA-SARI. Untuk mengisi bagian ini, Anda harus berkonsultasi dengan Pembimbing Akademik/Program Studi/Jurusan.
Mata Kuliah Yang Dikonversi Mata Kuliah di Universitas Tujuan
No
Kode Nama Mata Kuliah SKS Semester Kode Nama Mata Kuliah Universitas SKS
Pengembangan Media Universitas Maritim Raja
1. KM-00944 4 7 PBO11024 Pengembangan Bahan Ajar 4
Pembelajaran Ali Haji
Universitas Islam Negeri
2. 5115-073-2 Manajemen Energi 2 7 TEE221210 Pengantar Studi Energi 2
Sultan Syarif Kasim
Total SKS 6 Total SKS 6

Mengetahui, Mengetahui, Mengetahui, Diisi oleh,


Wakil Dekan I Fakultas Teknik KoordinatorProgramStudi DosenPembimbingAkademik Mahasiswa
Pendidikan TeknikElektro

Dr. Imam Basori, S.T., M.T. Massus Subekti,S.Pd., M.T. Dr.Daryanto,M.T. Andi Setiawan
NIP. 197906072008121003 NIP.197809072003121002 NIP.196112061987031001 NIM.1501620002
Tanggal: 08-02-2023 Tanggal:22-02-2023 Tanggal:22-02-2023 Tanggal:22-02-2023
LAMPIRAN PERBANDINGAN DESKRIPSI MATA KULIAH

Mata Kuliah Yang Dikonversi Mata Kuliah di Universitas Tujuan


No.
Nama Mata Kuliah Deskripsi Mata Kuliah Nama Mata Kuliah Deskripsi Mata Kuliah
Mata kuliah pengembangan bahan ajar merupakan
mata kuliah yang dirancang untuk membantu Mata kuliah Pengembangan Bahan Ajar merupakan mata
mahasiswa mengembangkan kemampuan dalam kuliah pilihan dengan kajian yang memberikan pemahaman
mengembangkan bahan ajar. Mata kuliah ini akan dan pengalaman secara teori dan praktik dalam
memberikan pengetahuan dan ketrampilan tentang mengembangkan bahan ajar. Setelah mengikuti perkuliahan

Pengembangan Media berbagai hal yang berkaitan dengan bahan ajar. Pengembangan Bahan ini mahasiswa diharapkan memahami jenis-jenis bahan ajar,
1.
Pembelajaran Hal-hal yang akn dibahas dalam mata kuliah ini Ajar mampumengaplikasikanprosedurpengembanganbahanajar,
diantaranya adalah peran dan jenis bahan ajar, baik memilihdanmenilaibahanajar,sertamelakukanpenyusunan
bahan cetak, noncetak, maupun bahan ajar display, bahan ajar. Proses perkuliahan dilakukan dengan prinsip
prosedur pengembangannya, cara pemanfaatannya Student-Centered Learning sehingga banyak menggunakan
dalamproses pembelajaran, serta caracara kegiatan-kegiatan multi model dalamperkuliahan
mengevaluasinya
Energi adalah salah satu topik yang paling banyak dibahas
Pengantarmanajemenenergi,jenis-jenisenergidan saat ini di seluruh dunia. Energi telah menggerakkan dunia
penggunaannya, kebutuhan energi dan peluang menjadi maju seperti sekarang. Namun, energi juga dapat
2. Manajemen Energi konservasinya, manajemen energi listrik pada sisi Pengantar Studi Energi menimbulkan dampak negatif, terutama pemanasan global.
suplai, dan manajemen energi listrik pada sisi Oleh sebab itu, produksi dan konsumsi energi mesti
beban. memperhatikan aspek keberlanjutan. Mata KuliahPengantar
Studi Energi (PSE) membahas evolusi energidalam
peradaban manusia, energi fosil, dampak energi bagi
perubahaniklim,danpilihansolusienergimasadepan.Sesuai
namanya, PSE dapat diikuti oleh semua mahasiswa yang
paham dasar-dasar Fisika dan berminat belajar energimulai
dari nol.

Anda mungkin juga menyukai