Anda di halaman 1dari 4

Nama Lengkap : Jenifer Elizabeth Millane

Kelas : IX.B/14
Tnggal :08.07.21

Diprint aja yaa….


Bab I
Sistem Reproduksi pada Manusia
(Pembelahan sel,Spermatogenesis dan Oogenesis)

Isilah titik2nya!

1. Jelaskan Apa sel itu?


- Sel merupakan unit struktural terkecil dari organisme hidup yang mampu memperbanyak diri
secara independen dan seringkali sel disebut sebagai “building blocks of life”.

2. Macam-macam sel

A.

Disebut Sel Tubuh.


( Sel Somatis)

B.

Disebut Sel
Sperma
Disebut Sel Haploid
Disebut Sel Telur
( Sel Gamet)
(Ovum)

C. PROSES PEMBENTUKAN GAMET ( SEL KELAMIN) GAMETOGENESIS


3. Spermatogenesis :

Adalah proses pembentukan sel sperma.

● Terjadi di dalam testis pria.

4. Oogenesis :

Adalah oogenesis adalah proses pembentukan dan pematangan sel telur (ovum)
pada wanita.
● Terjadi di Ovarium(indung telur).

5. Jelaskan apa perbedaan spermatogenesis dengan Oogenesis…( dalam hal sel


anakannya)
-Spermatogenesis adalah proses pembentukan sel sperma matang dari
spermatogonia pada sistem reproduksi jantan. Sedangkan oogenesis adalah proses
pembentukan ovum atau sel telur dari oogonium pada sistem reproduksi betina.

6. Pada Spermatogenesis dan Oogenesis terjadi pembelahan sel secara


Gametogenesis

7. Fertilisasi (pembuahan) yaitu sebuah proses penyatuan kedua sel gamet yang terdiri
dari sel telur wanita dengan sel sperma dari laki-laki.

8. Makhluk hidup berasal dari 2 sel yaitu sel Telur dan sel Sperma yang bersatu dan melebur
menjadi satu melalui proses Fertilisasi yang terjadi di tuba fallopi(bagian dari alat reproduksi
wanita bagian dalam)
9. Mengapa makhluk hidup yang awalnya berasal dari 2 sel yang menyatu menjadi 1 sel ,akan
tumbuh dan berkembang menjadi besar..? apa yang terjadi…………………………
- Karena adanya proses fertilisasi (proses peleburan inti sel sperma dgn inti sel telur) kemudian
menghasilkan yg namanya zigot, lalu berkembang menjadi embrio dan kemudian berkembang
menjadi Janin.

10. Macam-macam pembelahan sel :

a. Secara mitosis

Yaitu Proses pembelahan mitosis menghasilkan sel dengan susunan genetika yang sama
persis dengan susunan genetika sel induk. Proses pembelahan mitosis terjadi pada seluruh sel
tubuh (somasis), kecuali pada sel kelamin alias gamet.

b. Secara meiosis

Yaitu pembelahan terjadi hanya pada organ kelamin.

11. Apa tujuan sel itu membelah…?

a. pertumbuhan dan perkembangan


b. perkembang biak (reproduksi)

12. Sitokinesis adalah pembagian sitoplasma dalam sel eukariotik yang menghasilkan sel
anak yang berbeda. Sitokinesis terjadi ketika cincin kontraktil dari mikrofilamen
membentuk alur pembelahan yg menjepit membran sel di tengah

13. Pembelahan reduksi adalah pembelahan sel yang menghasilkan 4 sel anakan yang
masing-masing sel memiliki separuh dari jumlah kromosom sel induk. Jumlah kromosom
yang dimiliki oleh sel anakan adalah n atau disebut haploid

14. omnis cellula e cellula artinya "setiap sel berasal dari sel lainnya"
(Teori ini dinyatakan oleh Rudolf Virchow pada tahun 1855)
15. Sel diploid adalah sel atau organisme tersebut memiliki 2 set kromosom
lengkap di inti sel.

16. Sel haploid adalah sel yang hanya terdiri satu set kromosom.

Selamat
Mengerjakan…..Semoga
Sukses….
Dikirim paliiiing lambat sabtu 7 Agustus
2021 jam 14.00 wib..di GCR Yaaa…

Anda mungkin juga menyukai