Anda di halaman 1dari 37

PENERAPAN

PROSES
KREDENSIAL DI
RSUPN DR. CIPTO
MANGUNKUSUMO
Ns. Eka Widiati, M.Kep, Sp.Kep. An, ETN
Ns. Eka Widiati, M.Kep,
Sp. Kep An, ETN
No. Hp : 08567946362
Email: ekawidiati@gmail.com

• Ketua Komite Keperawatan RSCM


• PK IV Bedah Anak
• Praktisi Luka, Stoma dan Kontinen
Outlines

• Overview RSCM sebagai Pusat Rujukan Pelayanan Kesehatan


• Profil staf Keperawatan
• Kompetensi, Pemetaan Kewenangan Klinis dan Proses Kredensial
RSUPN Dr. Cipto Mangunkusumo
RSCM sebagai RS Rujukan Nasional
1. Memiliki layanan subspesialistik sangat lengkap → dapat memberikan layanan
definitif tertinggi untuk berbagai kasus
2. Memiliki seluruh layanan unggulan yang diprioritaskan oleh Kemenkes: KJSU-KIA
3. Mendapatkan dukungan pembiayaan dari Pemerintah (skema pembiayaan
Jaminan Kesehatan Nasional tertinggi)
4. Kelengkapan ini menjadikan RSCM sebagai safety net bagi RS lain:
Kondisi elektif, mengakses melalui rujukan berjenjang rawat jalan
Kondisi emergensi dapat langsung mengakses melalui pintu masuk pasien gawat darurat
(IGD)
Over view : Layanan Unggulan sebagai Rumah Sakit
Vertikal Rujukan Nasional
Di Indonesia
1. - In Vitro Fertilization
2. - Uronefro Center
3. - Gamma Knife
4. - Transplantasi Ginjal
5. - Prosedur Minimal Invasif PESC
6. - Pelayanan Kanker Terpadu (PKaT)
Profil Staf Keperawatan
Proportion of nurses according to competency
Proportion of nurses by education level level

BP II , 8, 0% BP III , 56, 3%
S2 PK PEMULA ,
39 BP I , 1, 0% 31, 2%
2% PK V, 3, 0%
Ns PK IV, 126, PK I , 250,
473 6%
24%
13%

PK II, 387,
19%
D3 Kep
1265
S.Kep 64%
177
9% d4
33 n = 1988 PK III , 1126, n = 1988
1% 57%

Total number of nursing staff: 1988 (September 2022)


KPI Komite Keperawatan RSCM Tahun 2022
Tugas Perawat
• Pemberi Asuhan Keperawatan
• Penyuluh dan konselor bagi Klien
• Pengelola Pelayanan Keperawatan
• Peneliti Keperawatan
• Pelaksana tugas berdasarkan pelimpahan
wewenang
• Pelaksana tugas dalam keadaan keterbatasan
tertentu
15

TAHAP/
SERTIFIKASI REGISTRASI LISENSI
JENIS
MAKRO • Institusi Pendidikan KTKI (Konsil Pemda/Dinkes
Tinggi Keperawatan/ Keperawatan) → STR Kab / Kota
Ukom (Sertifikat kom/Profesi) SIP/SIK/SIPP
• PPNI/Ikatan/Himpunan
/Seminar
• Lembaga Pelatihan
• Sertifikat Lulus Uji
Kompetensi

MIKRO Bid. Keperawatan Komite Keperawatan Direktur RS


❖ RS (asesmen, kompetensi) (Proses Rekomendasi Pemberian Surat
→ Asesor Kew. Klinik) Penugasan
Sertifikat Kompetensi → Mitra Bestari Kewenanan
Rincian Kewenangan Klinik
Klinis (u/ Praktik)
Surat
Penugasan
Proses Kredensial di RSCM sesuai dengan PMK
no 40 Tahun 2017

PMK 40, 2017


Jenjang Karir Perawat

Clinical Nurse Nurse Manager Nurse Educator Research Nurse


Alur Identifikasi Kewenangan Klinis

Standar di Setiap Kewenangan


Area Klinis
Level Kompetensi Klinis
Area Klinis Keperawatan

Sub
General Spesialtis
spesialtis
Rumpun Area Klinis

PK 1: Generalis

Pk2: Medikal, Bedah, Anak, Maternitas, Jiwa

Pk 3: Medikal → Emergensi, Geriatri, Nefrologi, Neurosains,


Kardiovaskular, Onkologi, Intensif, Anestesi, Mata
PK I: General

PK II:
•Medikal-Bedah
Jenjang Karir •Anak
Keperawatan di •Maternitas
RSCM •Jiwa
Perioperative Nefrologi
Emergensi Gastroenterologi
PK III – PK V Intensif Respirologi

Keperawatan Kardiovaskuler
Neurosains
Mata
Radiologi
Dewasa Geriatri Bedah
Onkolgi Medikal
Anestesi
BAGAN ALUR PROSES KREDENSIAL

Buka website EHR, http:// 172.16.5.10/ehr/. Ketik user name


dan password individu (tidak boleh user name orang lain)

Pilih Data Pegawai.…klik Riwayat Pegawai/ Info


Pegawai….Klik Kompetensi.…Klik Buat Pengajuan.…Klik Buat
(pada kolom perhatian)…..Klik tulisan Kosong (pada kolom
jenis)….Pilih Kredensial atau Rekredensial

Silahkan isi bagian2 yang ada di form: identitas, pendidikan


terakhir, pelatihan klinis, riwayat kesehatan, riwayat
pekerjaan, persyaratan kredensial, rincian kewenangan klinis
yang dpilih, permohonan persetujuan atasan langsung…..
Klik Simpan

Jika Saudara sudah yakin datanya sudah valid maka klik Kirim
Permohonan Kredensial/Rekredensial
Berbasis EHR
Isi lengkap data di informasi pegawai
Klik Kotak Kompetensi
Isi lengkap di bagian pengajuan
kredensial/rekredensial
Pilih atasan yang akan menyetujui
Setelah disetujui HN
Rincian Kewenangan Klinis (RKK)
Surat Penugasan Klinis
Surat Penugasan Klinis
Proud To Be Nurse
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai