Anda di halaman 1dari 4

A.

Hasil Pengamatan
Hasil pengamatan pertumbuhan dan perkecambahan biji kacang merah.

Hari Gambaran Panjang keterangan


ke pertumbuhan kacang akar batang
merah
0 Kacang merah 0 mm 0 mm Belum ada proses
direndam dalam air pertumbuhan dan
perkembangan
1 Biji kacang merah 1 mm 2-3 mm Bakal akar terlihat
sudah mulai tumbuh
2 Tumbuh akar 4 mm 10 mm Terlihat jelas
3 Terlihat batang 7 mm 16 mm Lebih panjang
4 Terlihat batang dan 10 mm 20mm Serabut-serabut akar
akar mulai banyak
5 Batang semakin 15 mm 23 mm Arah akar menuju pusat
panjang bumi, dan arah batang ke
atas
6 Akar dan batang 5cm 12cm arah batang ke atas
bertambah panjang

7 Akar dan batang 7cm 15cm Bertambah panjang


bertambah panjang
8 Batang bertambah 8cm 17cm Bertambah panjang
tinggi dan mengangkat
kotiledon ke atas
9 Batang bertambah 9cm 20cm Bertambah panjang
tinggi dan mengangkat
kotiledon ke atas
10 Batang bertambah 9,5cm 23cm Bertambah panjang
tinggi dengan cepat
11 Akar, batang, dan daun 10cm 25,5cm Bertambah panjang
tumbuh dengan baik
12 Akar, batang, dan daun 11,6cm 28cm Bertambah panjang
tumbuh dengan baik
13 Akar, batang, dan daun 12,4cm 29,7cm Bertambah panjang
tumbuh dengan baik
14 Akar dan batang telah 14.5 30,8cm Bertambah panjang
berdiri dengan kokoh
A. Foto/Video Praktikum

Pada tahap awal : menyiapakan alat


dan bahan yang diperlukan dalam
kegiatan praktikum
Tahap Awal / Pembukaan
Kegiatan dimulai dengan
perendaman kecambah selama 1
malam, lalu kecambah dimasukkan
ke dalam wadah yang sudah dilapisi
kertas saring/ kapas dan diletakkan
di tempat yang tidak terkana cahaya
mata hari langsung.
Proses Kegiatan

Memelihara kecambah selama 14


hari dengan melakukan pengamatan
dan penyiraman kecambah setiap
Tahap Akhir hari.

Anda mungkin juga menyukai