Anda di halaman 1dari 27

Sistem Pengambilan Keputusan dalam Perencanaan

Fitur SIG dalam Planning


Support System

Dhimas Bayu Anindito, S.T., M.Sc.


Departemen Teknik Arsitektur dan Perencanaan
dhimasbayuanindito@ugm.ac.id

LOCALLY ROOTED,
GLOBALLY RESPECTED
ugm.ac.id
Konten

• Sub-CPMK
• Pengenalan SIG dalam kerangka PSS
• Aplikasi SIG dalam PSS
Sub-CPMK

• Sub-CPMK 1: Mahasiswa bisa memahami aplikasi SIG di


dalam PSS
• Sub-CPMK 2: Mahasiswa bisa mengevaluasi aplikasi SIG di
dalam PSS
• Sub-CPMK 3: Mahasiswa bisa mengembangkan aplikasi SIG
secara sederhana di dalam PSS
Pengenalan SIG

• Sistem Informasi Geografis (SIG/GIS) adalah alat untuk


membuat, memanipulasi, mengubah data spasial → SIG juga
termasuk digital DBMS (digital database management system)
• Keunikan: database SIG mencakup data spasial dan
aspasial
SIG dalam PSS

• SIG masuk ke dalam kategori Spatial Decision Support System.


• Ragam pemanfaatan SIG bergantung pada kemampuan
penggunanya.
• SIG kemudian diadopsi agar memiliki tujuan dan pengguna khusus
di bidang PWK; terbentuklah PSS berbasis SIG (GIS-based PSS).
• Tujuan PSS: memudahkan pengguna dalam proses
perencanaan (pengambilan keputusan)
• PSS melalui proses SIG:
Proses pengolahan informasi lebih cepat dengan integrasi algoritma (contoh:
perintah GUI seperti di ArcGIS, customised function di R/Python).
Data dalam SIG

• Data vektor: berbasis vector sehingga tingkat ketajaman


fleksibel. Contoh: .shp (SHAPEFILE)
• Data raster: berbasis pixel sehingga ketajaman tergantung
resolusi / jumlah pixel. Contoh.img, .tif
Apa saja tahapan dalam proses perencanaan?
Fungsi SIG dalam PSS

• Bila menelaah pada tahapan / proses perencanaan, Yen


(2008) mengklasifikasikan fungsi GIS (dan RS) sebagai PSS
sebagai berikut:
• Pengumpulan data
• Analisis data
• Pemodelan dan Proyeksi data
• Pengembangan alternatif perencanaan
• Pemilihan alternatif perencanaan
• Implementasi rencana
• Pemantauan, evaluasi, dan umpan balik terhadap rencana
• Partisipasi masyarakat
Pengumpulan data

• Kombinasi SIG dan Penginderaan Jauh (Remote sensing/RS)


dapat membantu pengumpulan data spasial yang lebih
cepat.
• Data spasial yang sering digunakan:
• Digital Elevation Modelling (DEM)
• Guna lahan (Land Use)
• Tutupan lahan (Land Cover)
Penginderaan Jauh (Remote Sensing)

Diolah dengan software tertentu untuk mengklasifikasikan


tutupan lahan berdasarkan colour band
Analisis Data

• Proses pengolahan data spasial mentah menjadi lebih memiliki makna


dan informasi yang bisa digunakan.
• Contoh analisis dari data spasial:
• Data dari DEM menjadi data kelerengan lahan.
• Data tutupan lahan aktual/guna lahan menjadi data terbangun dan non-terbangun.
• Data tutupan lahan aktual menjadi data sebaran permukiman.
• Contoh analisis data aspasial
• Sebaran kepadatan penduduk
• Sebaran jumlah penduduk
• Kualitas pendidikan berdasarkan lokasi
Pemodelan serta Proyeksi Data

• Melakukan pemodelan hingga prediksi dari data spasial.


• Pemodelan bisa berupa:
• Deskriptif, misalnya guna lahan eksisting
• Preskriptif, misalnya rencana guna lahan
• Prediksi, misalnya simulasi guna lahan
• Pemodelan dilakukan dengan melihat atribut data, termasuk
skala temporalnya.
Pemodelan pusat aktivitas secara
temporal

Apakah ada perbedaan yang


signifikan antarkegiatan?

Sumber: Zhou & Zhang, 2016


Pengembangan dan Pemilihan
Alternatif Perencanaan

• Memunculkan alternatif-alternatif perencanaan.


• Sangat berkaitan dengan hasil tahapan sebelumnya, karena
alternatif yang muncul biasanya dihasilkan dari model yang
dibuat (baik deskriptif, preskriptif, maupun prediksi).
• Alternatif bersifat modular, bisa berubah jika mendapatkan
tambahan informasi/hasil analisis baru.
Kepadatan penduduk di Jawa

Apa alternatif perencanaan


sederhana yang bisa dibuat
dari gambar ini?
Data yang dibuat di/oleh masyarakat
tentang London

Apa alternatif perencanaan


sederhana yang bisa
dibuat dari gambar ini?
Pembuatan Alternatif Perencanaan
Ilustrasi: keberadaan data yang dibuat di London/oleh masyarakat tentang
London (slide 18)

Adanya Mayoritas orang


pertumbuhan berkegiatan di
sprawl di London pusat kota London

Perlunya membuat Iteratif,


Mengembangkan
kota satelit
konsep kota penyesuaian
kompak
dengan kondisi,
anggaran, situasi
Membuat pusat politik, dsb.
kegiatan lainnya di
Mengembangkan
antara pusat kota
kawasan TOD
dengan daerah
suburban
Implementasi Perencanaan

• SIG digunakan sebagai panduan pelaksanaan perencanaan


→ Di mana dan kapan kebijakan atau rencana akan
diimplementasikan? Siapa yang bertanggungjawab?
• Kebijakan atau rencana dapat berupa:
• Pembangunan/pemanfaatan ruang
• Pengendalian pemanfaatan ruang
Software Cityplan ID

Apakah boleh
membangun
rumah di area
kotak merah?
Pemantauan, Evaluasi, dan Umpan Balik

• Bagaimana Pemerintah melakukan pemantauan dan evaluasi?


• Bagaimana mengikutsertakan masyarakat dalam tahap ini?

Sumber: http://www.ppgis.net/ (2022)


Penutup

• SIG membantu di tiap tahapan proses perencanaan.


• Target pengguna menjadi koridor pengembangan SIG untuk
SPKP.
• Catatan penting:
• Kuantitas vs. kualitas data
• Modifiable Areal Unit Problem (MAUP)
• Prinsip Garbage In – Garbage Out (GIGO)
Pertanyaan/diskusi lanjutan:
dhimasbayuanindito@ugm.ac.id

LOCALLY ROOTED, GLOBALLY RESPECTED ugm.ac.id

Anda mungkin juga menyukai