Anda di halaman 1dari 64

Chapter 11 dan 12

AKUNTANSI MULTINASIONAL:
Transaksi Mata Uang Asing
Translasi Laporan Keuangan Entitas Luar Negeri
Nilai Tukar Mata Uang Asing
• Nilai tukar mata uang asing (foreign currency exchange rates) adalah nilai suatu
mata uang relatif terhadap mata uang lainnya.
• Direct Exchange Rate Jumlah mata uang lokal yang diperlukan untuk memperoleh 1
unit mata uang asing.

Misal: Untuk mendapatkan USD$1 diperlukan Rupiah sebanyak Rp.15.000, maka:


.
DER (US Dollar) = Rp.15.000

• Indirect Exchange RateJumlah mata uang asing yang diperlukan untuk


mendapatkan 1 unit mata uang lokal

IER (US Dollar) .


= $0,00006
Nilai Tukar Mata Uang Asing
• Nilai tukar spot (spot rate):
 Nilai tukar untuk penyerahan segera mata uang asing

• Nilai tukar kini (current rate):


 Nilai tukar pada tanggal laporan keuangan

• Nilai tukar forward (forward rate):


 Nilai tukar untuk penyerahan masa mendatang mata uang asing
Transaksi Mata Uang Asing
Transaksi mata uang asing adalah kegiatan ekonomi yang didenominasi dalam
mata uang selain dari mata uang pembukuan entitas.
Transaksi tersebut meliputi:
 Pembelian barang/jasa yang harganya dinyatakan dalam mata uang asing.
 Utang/Piutang dalam mata uang asing.
 Pembelian/Penjualan mata uang asing dengan kontrak forward.
 Pembelian/Penjualan mata uang asing.
Transaksi Mata Uang Asing
PSAK 10:
Suatu transaksi mata uang asing harus dicatat dalam mata uang fungsional, dengan
menerapkan jumlah mata uang asing, nilai tukar spot antara mata uang fungsional
dan mata uang asing pada tanggal transaksi (PSAK 10; 19).
Pada akhir setiap periode pelaporan (PSAK 10; 21): “pos moneter mata uang asing
harus ditranslasi menggunakan kurs penutup”
Selisih nilai tukar yang timbul pada penyelesaian pos moneter atau pada translasi
pos moneter pada kurs yang berbeda dari kurs pada saat pos moneter tersebut
ditranslasikan pada pengakuan awal selama periode atau pada periode laporan
keuangan sebelumnya, harus diakui dalam laba atau rugi dalam periode pada saat
terjadinya. (PSAK 10; 26)
Fitur utama dari suatu pos moneter adalah hak untuk menerima (atau kewajiban
untuk menyerahkan) suatu jumlah unit mata uang yang tetap atau dapat ditentukan.
(PSAK 10; 15).
Transaksi Mata Uang Asing
Contoh 1:
• Sebuah perusahaan di Indonesia membeli mata uang asing euro (€) sebanyak
€5.000 dari bank pada tanggal 1 Januari 2021. Pada saat itu nilai tukar spot €1 =
Rp.15.500.
• Pada saat perusahaan menyajikan laporan keuangan tanggal 31 Desember 2021,
nilai tukar kini €1 = Rp.15.300
Pembelian 1/1/2021 Mata uang asing (€) 77.500.000 -
euro Kas - 77.500.000
€5.000 X 15.500
Penyesuaian 31/12/2021 Kerugian mata uang asing 1.000.000 -
Mata uang asing (€) - 1.000.000
€5.000 X (15.300 - 15.500)

*) Laba (rugi) mata uang asing diakui dalam laporan laba rugi
Transaksi Mata Uang Asing
Contoh 2:
• Pada tanggal 1 Oktober 2021, PT Endstone, membeli barang dagang secara kredit
dari Tokyo Industries, salah satu perusahaan di Jepang, dengan harga
Rp.25.000.000, atau ¥200.000.
• PT Endstone menyajikan laporan keuangan pada 31 Desember 2021.
• Pembayaran utang dilakukan pada tanggal 1 April 2022.
• Informasi kurs nilai tukar Yen Jepang:

1/10/2021 (spot rate) ¥1 = Rp.125


31/12/2021 (current rate) ¥1 = Rp.129
1/4/2022 (spot rate) ¥1 = Rp.127
Transaksi Mata Uang Asing
A. Jika transaksi didenominasi dalam mata uang Rupiah
Pembelian barang 1 Okt 2021 Persediaan 25.000.000 -
dagang secara kredit Utang dagang - 25.000.000
Penyesuaian 31 Des 2021 Tidak ada jurnal
Pembayaran utang 1 Apr 2022 Utang dagang 25.000.000 -
dagang Kas - 25.000.000

B. Jika transaksi didenominasi dalam mata uang Yen


Pembelian barang 1 Okt Persediaan 25.000.000 -
dagang secara kredit 2021 Utang dagang (¥) - 25.000.000
Penyesuaian 31 Des Kerugian mata uang asing 800.000 -
2021 Utang dagang (¥) - 800.000
Penyesuaian 1 Apr Utang dagang (¥) 400.000 -
2022 Keuntungan mata uang - 400.000
asing
Pembayaran utang 1 Apr Utang dagang (¥) 25.400.000 -
dagang 2022 Mata uang asing (¥) - 25.400.000
Jenis Mata Uang

Mata Uang Lokal  Mata uang resmi dari suatu negara


(Local Currency)
Mata Uang Pencatatan  Mata uang yang digunakan dalam melakukan
(Recording Currency) pencatatan transaksi
Mata Uang Pelaporan  Mata uang yang digunakan dalam menyajikan
(Reporting Currency) laporan keuangan
Mata Uang Fungsional  Mata uang dalam lingkungan utama perusahaan
(Functional Currency) beroperasi
Translasi (Translation) dan Pengukuran Ulang
(Remeasurement)
1. Translasi (Penjabaran) adalah mengkonversikan laporan keuangan entitas dari
mata uang fungsional ke dalam mata uang pelaporan.
2. Pengukuran Ulang adalah menyajikan kembali laporan keuangan entitas dari
mata uang lokal ke dalam mata uang fungsionalnya

Mata Uang Mata Uang Entitas Anak Prosedur Yang Diperlukan Untuk
Pelaporan Induk Lokal Fungsional Konsolidasi
IDR SIN$ SIN$ Translasi
IDR SIN$ IDR Pengukuran Ulang
IDR US$ SIN$ Pengukuran Ulang dan Translasi
Metode Translasi dan Pengukuran Ulang
1. Current Rate Method
• Seluruh aset dan liabilitas ditranslasi menggunakan kurs kini.
• Ekuitas pemilik ditranslasi menggunakan kurs historis.
• Pos-pos laporan laba rugi ditranslasi menggunakan kurs transaksi (rata-rata).

2. Current/Noncurrent Method
• Aset dan liabilitas lancar ditranslasi menggunakan kurs kini.
• Aset dan liabilitas tidak lancar serta ekuitas pemilik ditranslasi menggunakan kurs
historis.
• Beban depresiasi dan amortisasi ditranslasi menggunakan kurs historis sebagaimana
pada aset terkait
• Pendapatan dan beban (selain amortisasi dan depresiasi) ditranslasi menggunakan
kurs transaksi (rata-rata).
Metode Translasi dan Pengukuran Ulang
3. Monetary/Nonmonetary Method
• Aset dan liabilitas moneter ditranslasi menggunakan kurs kini.
• Aset dan liabilitas nonmoneter serta ekuitas pemilik ditranslasi menggunakan kurs
historis.
• Harga pokok penjualan, beban depresiasi dan amortisasi ditranslasi menggunakan
kurs historis sebagaimana pada aset terkait
4. Temporal Method
• Pos-pos yang dicatat pada biaya historis, termasuk ekuitas pemilik ditranslasi
menggunakan kurs historis.
• Pos-pos yang dicatat pada nilai kini ditranslasi menggunakan kurs kini.
• Pos-pos laporan laba rugi ditranslasi menggunakan kurs transaksi (rata-rata).
Translasi dan Pengukuran Ulang
Translasi dari Mata Uang Fungsional ke Mata Uang Pelaporan (PSAK 10;
37)
a) Aset dan liabilitas untuk setiap laporan dari posisi keuangan yang disajikan
(yaitu termasuk komparatif) harus ditranslasi menggunakan kurs penutup pada
tanggal laporan dari posisi keuangan itu.
b) Pendapatan dan beban untuk setiap laporan laba rugi komprehensif atau
laporan laba rugi terpisah yang disajikan (yaitu termasuk komparatif) harus
ditranslasi menggunakan nilai tukar pada tanggal transaksi; dan
c) Semua hasil dari selisih nilai tukar harus diakui dalam penghasilan komprehensif
lain.
PSAK menganut Current Rate Method untuk translasi, sedangkan untuk
remeasurement PSAK tidak terdapat pengaturan secara eksplisit di dalam PSAK 10.

Christensen  Remeasurement menggunakan Monetary/Non Monetary Method


Translasi (Contoh 1, kepemilikan 100%)
• Pada tanggal 1 Januari 2021, PT Endstone membeli seluruh saham biasa China
Trading Inc, sebuah perusahaan yang berkedudukan di Hongkong, dengan harga
Rp.100.000.000, yakni Rp.10.000.000 di atas nilai bukunya. Nilai wajar aset tetap China
Trading dinilai Rp.8.100.000 lebih tinggi dari nilai bukunya dan didepresiasi selama 5
tahun.
• Mata uang pencatatan dan pelaporan China Trading adalah sama dengan mata uang
fungsionalnya yaitu HK Dollar.
• Pada tanggal 1 Oktober 2021, China Trading membayarkan dividen sebesar HKD
6.250.
• China Trading melakukan penjualan secara tunai dengan sebuah perusahaan di
Indonesia sejumlah Rp.6.300.000. Pada saat itu nilai tukar HKD= Rp.1.800. Mata uang
tersebut masih ada pada tanggal 31 Desember 2021.
Translasi
• Informasi nilai tukar spot pada tanggal tertentu adalah sbb:
Tanggal Nilai Tukar
1 Januari 2021 Rp.1.800
1 Oktober 2021 1.850
31 Desember 2021 1.880
Rata-Rata Tahun 2021 1.830

• Laporan posisi keuangan PT Endstone dan China Trading Inc sesaat


sebelum diakuisisi oleh Endstone adalah sbb:
Translasi
Endstone China Trading
(Rp) (HKD)
Aset:
Kas 175.000.000 2.500
Piutang Dagang 37.500.000 10.000
Persediaan 50.000.000 7.500
Tanah 87.500.000 -
Aset Tetap 400.000.000 50.000
Akumulasi Depresiasi (200.000.000) (5.000)
Total Aset 550.000.000 65.000
Liabilitas & Ekuitas:
Utang Dagang 50.000.000 2.500
Utang Obligasi 100.000.000 12.500
Modal Saham Biasa 250.000.000 40.000
Laba Ditahan 150.000.000 10.000
Total Liabilitas & Ekuitas 550.000.000 65.000
Translasi
China Trading Nilai tukar China Trading
(USD) (IDR)
Aset:
Kas 2.500 1.800 4.500.000
Piutang Dagang 10.000 1.800 18.000.000
Persediaan 7.500 1.800 13.500.000
Tanah
Aset Tetap 50.000 1.800 90.000.000
Akumulasi Depresiasi (5.000) 1.800 (9.000.000)
Total Aset 65.000 117.000.000
Liabilitas & Ekuitas:
Utang Dagang 2.500 1.800 4.500.000
Utang Obligasi 12.500 1.800 22.500.000
Modal Saham Biasa 40.000 1.800 72.000.000
Laba Ditahan 10.000 1.800 18.000.000
Total Liabilitas & Ekuitas 65.000 117.000.000
Jurnal oleh Endstone
01/01/2021 Investasi Saham Biasa 100.000.000 -
Kas - 100.000.000
Nilai tercatat investasi • 100% Saham Biasa Rp. 100.000.000
Rp. 1.900.000 Goodwill
Selisih Kelebihan nilai wajar
Rp.10.000.000 aset bersih di atas nilai
• Aset tetap 8.100.000 buku Rp.8.100.000
Nilai buku aset bersih • Modal Saham Biasa Rp.72.000.000
Paseiro Rp.90.000.000 • Laba Ditahan Rp.18.000.000

Eliminasi 1 Januari 2021


Modal Saham Biasa 72.000.000 -
Laba Ditahan, awal 18.000.000 -
Investasi Saham Biasa - 90.000.000
Aset Tetap 8.100.000 -
Investasi Saham Biasa - 8.100.000
Goodwill 1.900.000 -
Investasi Saham Biasa - 1.900.000
Kertas Kerja Laporan Posisi Keuangan Konsolidasi
- 1 Januari 2021
Endstone China Eliminasi
Konsolidasi
(IDR) Trading (IDR) Debit Kredit
Lap. Posisi Keuangan
Kas 75.000.000 4.500.000 - - 79.500.000
Piutang Dagang 37.500.000 18.000.000 - - 55.500.000
Investasi Saham Biasa 100.000.000 - - 100.000.000 -
Persediaan 50.000.000 13.500.000 - - 63.500.000
Tanah 87.500.000 - - - 87.500.000
Aset Tetap 400.000.000 90.000.000 8.100.000 - 498.100.000
Akumulasi Depresiasi (200.000.000) (9.000.000) - - (209.000.000)
Goodwill - - 1.900.000 - 1.900.000
Total Aset 550.000.000 117.000.000 10.000.000 100.000.000 577.000.000
Utang Dagang 50.000.000 4.500.000 - - 54.500.000
Utang Obligasi 100.000.000 22.500.000 - - 122.500.000
Modal Saham Biasa 250.000.000 72.000.000 72.000.000 - 250.000.000
Laba Ditahan 150.000.000 18.000.000 18.000.000 - 150.000.000
Total Liabilitas & Ekuitas 550.000.000 117.000.000 90.000.000 - 577.000.000
Laporan Posisi Keuangan Konsolidasi
PT Endstone dan Anak Perusahaan
Laporan Posisi Keuangan Konsolidasi
1 Januari 2021
Aset Liabilitas & Ekuitas
Kas 79.500.000 Utang Dagang 54.500.000
Piutang Dagang 55.500.000 Utang Obligasi 122.500.000
Persediaan 63.500.000
Tanah 87.500.000
Aset Tetap 498.100.000 Modal Saham Biasa 250.000.000
Akumulasi Depresiasi (209.000.000) Laba Ditahan 150.000.000
Goodwill 1.900.000
Total Aset 577.000.000 Total Liabilitas & Ekuitas 577.000.000
Pada tanggal 31 Desember 2021, China Trading menyajikan Neraca Saldo sbb:
China Trading
(HKD)
Kas 10.750
Kas – Mata Uang Asing 3.351
Piutang Dagang 10.500
Persediaan 5.000
Aset Tetap 50.000
Beban Pokok Penjualan 22.500
Beban Operasi 14.500
Rugi Transaksi Mata Uang Asing 149
Dividen 6.250
Total Debit 123.000
Akumulasi Depresiasi 7.500
Utang Dagang 3.000
Utang Obligasi 12.500
Modal Saham Biasa 40.000
Laba Ditahan, awal tahun 10.000
Penjualan 50.000
Total Kredit 123.000
Translasi
Saldo Nilai Saldo
(HKD) tukar (IDR)
Kas 10.750 1.880 20.210.000
Kas – Mata Uang Asing 3.351 1.880 6.299.880
Piutang Dagang 10.500 1.880 19.740.000
Persediaan 5.000 1.880 9.400.000
Aset Tetap 50.000 1.880 94.000.000
Beban Pokok Penjualan 22.500 1.830 41.175.000
Beban Operasi 14.500 1.830 26.535.000
Rugi Transaksi Mata Uang Asing 149 1.830 272.670
Dividen 6.250 1.850 11.562.500
Total Debit 229.195.050
Akumulasi Depresiasi 7.500 1.880 14.100.000
Utang Dagang 3.000 1.880 5.640.000
Utang Obligasi 12.500 1.880 23.500.000
Modal Saham Biasa 40.000 1.800 72.000.000
Laba Ditahan, awal tahun 10.000 1.800 18.000.000
Penjualan 50.000 1.830 91.500.000
Total Kredit 224.740.000
OCI- Penyesuaian Translasi 4.455.050
Total Kredit 229.195.050
Pencatatan oleh PT Endstone setelah 1 Januari 2021
1/10/2021: Dividen China Trading 2021: Rp.11.562.500
Bagian Endstone: 100% x11.562.500= Rp.11.562.500
Kas 11.562.500 -
Investasi Saham Biasa - 11.562.500

31/12/2021: Laba bersih China Trading tahun 2021:


Sales 91.500.000
Beban Pokok Penjualan (41.175.000)
Beban Operasi (26.535.000)
Rugi Transaksi Mata Uang Asing (272.670)
Laba Bersih 23.517.330

Bagian Endstone: 100% x 23.517.330= Rp.23.517.330

Investasi Saham Biasa 23.517.330 -


Penghasilan Investasi - 23.517.330
Pencatatan oleh PT Endstone setelah 1 Januari 2021
31/12/2021: Penyesuaian Translasi Laporan Keuangan China Trading: Rp.4.455.050
Bagian Endstone: 100% x 4.455.050= Rp.4.455.050
Investasi Saham Biasa 4.455.050 -
OCI- Penyesuaian Translasi - 4.455.050

31/12/2021: Amortisasi Selisih Lebih Nilai Wajar Aset Tetap tahun 2021
HKD Nilai tukar IDR
1/1/2021 Aset Tetap 4.500 1.800 8.100.000
31/12/2021 Amortisasi 2021 (4.500/5) 900 1.830 1.647.000

Bagian Endstone: 100% x 1.647.000= Rp.1.647.000


Penghasilan Investasi 1.647.000 -
Investasi Saham Biasa - 1.647.000
Pencatatan oleh PT Endstone setelah 1 Januari 2021
31/12/2021: Penyesuaian Translasi Aset Tetap

Laporan Laba Rugi HKD Nilai tukar IDR


01/01/2021 Aset Tetap 4.500 1.800 8.100.000
31/12/20X1 Amortisasi 2021 (4.500/5) 900 1.830 1.647.000
31/12/20X1 Saldo 3.600 6.453.000
Laporan Posisi Keuangan
31/12/2021 Aset Tetap 3.600 1.880 6.768.000
OCI- Penyesuaian Translasi 315.000

Bagian Endstone: 100% x 315.000= Rp.315.000


Investasi Saham Biasa 315.000 -
OCI- Penyesuaian Translasi - 315.000
Pencatatan oleh PT Endstone setelah 1 Januari 2021
31/12/2021: Penyesuaian Translasi Goodwill
Laporan Posisi Keuangan
01/01/2021 Goodwill 1.056 1.800 1.900.000
31/12/2021 Saldo 1.056 1.880 1.985.280
OCI- Penyesuaian Translasi 85.280

Bagian Endstone: 100% x 85.280= Rp.85.280

Investasi Saham Biasa 85.280 -


OCI- Penyesuaian Translasi - 85.280
Rangkuman Pencatatan oleh Endstone Setelah 1 Januari 2021
01/10/2021 Kas 11.562.500 -
Investasi Saham Biasa - 11.562.500
31/12/2021 Investasi Saham Biasa 23.517.330 -
Penghasilan Investasi - 23.517.330
31/12/2021 Investasi Saham Biasa 4.455.050 -
OCI- Penyesuaian Translasi - 4.455.050
31/12/2021 Penghasilan Investasi 1.647.000 -
Investasi Saham Biasa - 1.647.000
31/12/2021 Investasi Saham Biasa 315.000 -
OCI- Penyesuaian Translasi - 315.000
31/12/2021 Investasi Saham Biasa 85.280 -
OCI- Penyesuaian Translasi - 85.280
31/12/2021 Penghasilan Investasi 21.870.330 -
**) Laba Ditahan - 21.870.330
**) Jurnal Penutup
Pada tanggal 31 Desember 2021, PT Endstone menyajikan Neraca Saldo sbb:
Endstone (IDR)
Kas 151.562.500
Piutang Dagang 37.500.000
Persediaan 50.000.000
Investasi Saham Biasa 115.163.160
Tanah 87.500.000
Aset Tetap 400.000.000
Beban Pokok Penjualan 85.000.000
Beban Operasi 45.000.000
Dividen 30.000.000
Total Debit 1.001.725.660
Akumulasi Depresiasi 225.000.000
Utang Dagang 50.000.000
Utang Obligasi 100.000.000
Modal Saham Biasa 250.000.000
Laba Ditahan, awal tahun 150.000.000
Penjualan 200.000.000
Penghasilan Investasi 21.870.330
OCI- Penyesuaian Translasi 4.855.330
Total Kredit 1.001.725.660
Eliminasi 31 Desember 2021
Modal Saham Biasa 72.000.000 -
Laba Ditahan, 1 Jan 2021 18.000.000 -
Investasi Saham Biasa - 90.000.000
Penghasilan Investasi 21.870.330 -
Investasi Saham Biasa - 21.870.330
Beban Operasi (Depresiasi) 1.647.000 -
Investasi Saham Biasa - 1.647.000
Aset Tetap 8.415.000 -
Investasi Saham Biasa - 6.768.000
Akumulasi Depresiasi - 1.647.000
Investasi Saham Biasa 11.562.500 -
Dividen - 11.562.500
Goodwill 1.985.280 -
Investasi Saham Biasa - 1.985.280
OCI- Penyesuaian Translasi 4.455.050 -
Investasi Saham Biasa - 4.455.050
Kertas Kerja Laporan Keuangan Konsolidasi
- 31 Desember 2021
Eliminasi
PT Endstone China Trading Konsolidasi
Debit Kredit
Laporan Laba Rugi
Penjualan (200.000.000) (91.500.000) - - (291.500.000)
Penghasilan Investasi (21.870.330) - 21.870.330 - -
Beban Pokok Penjualan 85.000.000 41.175.000 - - 126.175.000
Beban Operasi 45.000.000 26.535.000 1.647.000 - 73.182.000
Rugi Trans Mata Uang Asing - 272.670 - - 272.670
Laba Bersih (91.870.330)) (23.517.330) 23.517.330 - (91.870.330)

Laporan Laba Ditahan


Laba Ditahan, Awal Tahun (150.000.000) (18.000.000) 18.000.000 - (150.000.000)
Laba Bersih (91.870.330) (23.517.330) 23.517.330 - (91.870.330)

Dividen 30.000.000 11.562.500 - 11.562.500 30.000.000

Laba Ditahan, Akhir Tahun (211.870.330) (29.954.830) 41.517.330 11.562.500 (211.870.330)

*) 20% x (5.000.000 – 1.400.000)


Kertas Kerja Laporan Keuangan Konsolidasi
- 31 Desember 2021
Eliminasi
PT Endstone China Trading Konsolidasi
Debit Kredit
Laporan Posisi Keuangan
Kas 151.562.500 20.210.000 - - 171.772.500
Kas – Valuta Asing - 6.299.880 - - 6.299.880
Piutang Dagang 37.500.000 19.740.000 - - 57.240.000
Persediaan 50.000.000 9.400.000 - - 59.400.000
Investasi Saham Biasa 115.163.160 - 11.562.500 126.725.660 -
Tanah 87.500.000 - - - 87.500.000
Aset Tetap 400.000.000 94.000.000 8.415.000 - 502.415.000
Akumulasi Depresiasi (225.000.000) (14.100.000) - 1.647.000 (240.747.000)
Goodwill - - 1.985.280 - 1.985.280
Total Aset 616.725.660 135.549.880 21.962.780 128.372.660 645.865.660

Utang Dagang (50.000.000) (5.640.000) - - (55.640.000)


Utang Obligasi (100.000.000) (23.500.000) - - (123.500.000)
Modal Saham Biasa (250.000.000) (72.000.000) 72.000.000 - (250.000.000)
OCI – Penyesuaian Translasi (4.855.330) (4.455.050) 4.455.050 - (4.855.330)
Laba Ditahan, Akhir Tahun (211.870.330) (29.954.830) 41.517.330 11.562.500 (211.870.330)

Total Liab & Ekuitas (616.725.660) (135.549.880) 117.972.380 11.562.500 (645.865.660)


Laporan Keuangan Konsolidasi
- 31 Desember 2021
PT Endstone dan Anak Perusahaan
Laporan Laba Rugi dan Laba Ditahan Konsolidasi
Tahun 2021
Penjualan Rp. 291.500.000
Beban Pokok Penjualan (126.175.000)
Beban Operasi (73.182.000)
Rugi Transaksi Mata Uang Asing (272.670)
Laba Bersih Rp. 91.870.330
Laba Ditahan, 1/1/2021 150.000.000
Dividen (30.000.000)
Laba Ditahan, 31/12/2021 Rp. 211.870.330
Laporan Keuangan Konsolidasi
- 31 Desember 2021
PT Endstone dan Anak Perusahaan
Laporan Posisi Keuangan Konsolidasi
31 Desember 2021
Aset Liabilitas & Ekuitas
Kas Rp. 171.772.500 Utang Dagang Rp. 55.640.000
Kas – Valuta Asing 6.299.880 Utang Obligasi 123.500.000
Piutang Dagang 57.240.000 Total Liabilitas Rp. 179.140.000
Persediaan 59.400.000
Tanah 87.500.000 Modal Saham Biasa Rp.250.000.000
Aset Tetap 502.415.000 Laba Ditahan 211.870.330
Akumulasi Depresiasi (240.747.000) OCI- Penyesuaian Translasi 4.855.330
Goodwill 1.985.280 Total Ekuitas 466.725.660
Total Aset Rp. 645.865.660 Total Liabilitas & Ekuitas Rp. 645.865.660
Translasi (Contoh 2, kepemilikan <100%)
• Pada tanggal 1 Januari 2021, PT Endstone membeli 90% saham biasa China Trading
Inc, sebuah perusahaan yang berkedudukan di Hongkong, dengan harga Rp.90.000.000,
yakni Rp.9.000.000 di atas nilai bukunya. Nilai wajar kepentingan non pengendali saat itu
Rp.10.000.000. Nilai wajar aset tetap China Trading dinilai Rp.8.100.000 lebih tinggi dari
nilai bukunya dan didepresiasi selama 5 tahun.
• Mata uang pencatatan dan pelaporan China Trading adalah sama dengan mata uang
fungsionalnya yaitu HK Dollar.
• Pada tanggal 1 Oktober 2021, China Trading membayarkan dividen sebesar HKD 6.250.
• China Trading melakukan penjualan secara tunai dengan sebuah perusahaan di
Indonesia sejumlah Rp.6.300.000. Pada saat itu nilai tukar HKD= Rp.1.800. Mata uang
tersebut masih ada pada tanggal 31 Desember 2021.
Translasi
• Informasi nilai tukar spot pada tanggal tertentu adalah sbb:
Tanggal Nilai Tukar
1 Januari 2021 Rp.1.800
1 Oktober 2021 1.850
31 Desember 2021 1.880
Rata-Rata Tahun 2021 1.830

• Laporan posisi keuangan PT Endstone dan China Trading Inc sesaat sebelum
diakuisisi oleh Endstone adalah sbb:
Translasi
Endstone China Trading
(Rp) (HKD)
Aset:
Kas 175.000.000 2.500
Piutang Dagang 37.500.000 10.000
Persediaan 50.000.000 7.500
Tanah 87.500.000 -
Aset Tetap 400.000.000 50.000
Akumulasi Depresiasi (200.000.000) (5.000)
Total Aset 550.000.000 65.000
Liabilitas & Ekuitas:
Utang Dagang 50.000.000 2.500
Utang Obligasi 100.000.000 12.500
Modal Saham Biasa 250.000.000 40.000
Laba Ditahan 150.000.000 10.000
Total Liabilitas & Ekuitas 550.000.000 65.000
Translasi
China Trading Nilai tukar China Trading
(HKD) (IDR)
Aset:
Kas 2.500 1.800 4.500.000
Piutang Dagang 10.000 1.800 18.000.000
Persediaan 7.500 1.800 13.500.000
Tanah
Aset Tetap 50.000 1.800 90.000.000
Akumulasi Depresiasi (5.000) 1.800 (9.000.000)
Total Aset 65.000 117.000.000
Liabilitas & Ekuitas:
Utang Dagang 2.500 1.800 4.500.000
Utang Obligasi 12.500 1.800 22.500.000
Modal Saham Biasa 40.000 1.800 72.000.000
Laba Ditahan 10.000 1.800 18.000.000
Total Liabilitas & Ekuitas 65.000 117.000.000
Jurnal oleh Endstone
01/01/2021 Investasi Saham Biasa 90.000.000 -
Kas - 90.000.000
Nilai tercatat investasi • 90% Saham Biasa Rp. 90.000.000
Kep. Non Pengendali • 10% Saham Biasa *) 10.000.000
Jumlah Rp.100.000.000
Rp. 1.900.000 Goodwill
Selisih Kelebihan nilai wajar
Rp.10.000.000 aset bersih di atas nilai
• Aset tetap 8.100.000 buku Rp.8.100.000
Nilai buku aset bersih • Modal Saham Biasa Rp.72.000.000
Paseiro Rp.90.000.000 • Laba Ditahan Rp.18.000.000
*) (0,10/0,90) x 90.000.000
Eliminasi 1 Januari 2021
Modal Saham Biasa 72.000.000 -
Laba Ditahan, awal 18.000.000 -
Investasi Saham Biasa - 81.000.000 90% x 90.000.000
Kepentingan Non Pengendali - 9.000.000 10% x 90.000.000
Aset Tetap 8.100.000 -
Investasi Saham Biasa - 7.290.000 90% x 8.100.000
Kepentingan Non Pengendali - 810.000 10% x 8.100.000
Goodwill 1.900.000 -
Investasi Saham Biasa - 1.710.000 90% x 1.900.000
Kepentingan Non Pengendali - 190.000 10% x 1.900.000
Kertas Kerja Laporan Posisi Keuangan Konsolidasi
- 1 Januari 2021
Endstone China Eliminasi
Konsolidasi
(IDR) Trading (IDR) Debit Kredit
Lap. Posisi Keuangan
Kas 85.000.000 4.500.000 - - 89.500.000
Piutang Dagang 37.500.000 18.000.000 - - 55.500.000
Investasi Saham Biasa 90.000.000 - - 90.000.000 -
Persediaan 50.000.000 13.500.000 - - 63.500.000
Tanah 87.500.000 - - - 87.500.000
Aset Tetap 400.000.000 90.000.000 8.100.000 - 498.100.000
Akumulasi Depresiasi (200.000.000) (9.000.000) - - (209.000.000)
Goodwill - - 1.900.000 - 1.900.000
Total Aset 550.000.000 117.000.000 10.000.000 90.000.000 587.000.000
Utang Dagang 50.000.000 4.500.000 - - 54.500.000
Utang Obligasi 100.000.000 22.500.000 - - 122.500.000
Modal Saham Biasa 250.000.000 72.000.000 72.000.000 - 250.000.000
Laba Ditahan 150.000.000 18.000.000 18.000.000 - 150.000.000
Kep. Non Pengendali - - - 10.000.000 10.000.000
Total Liabilitas & Ekuitas 550.000.000 117.000.000 90.000.000 10.000.000 587.000.000
Laporan Posisi Keuangan Konsolidasi
PT Endstone dan Anak Perusahaan
Laporan Posisi Keuangan Konsolidasi
1 Januari 2021
Aset Liabilitas & Ekuitas
Kas 89.500.000 Utang Dagang 54.500.000
Piutang Dagang 55.500.000 Utang Obligasi 122.500.000
Persediaan 63.500.000
Tanah 87.500.000
Aset Tetap 498.100.000 Modal Saham Biasa 250.000.000
Akumulasi Depresiasi (209.000.000) Laba Ditahan 150.000.000
Goodwill 1.900.000 Kep. Non Pengendali 10.000.000
Total Aset 587.000.000 Total Liabilitas & Ekuitas 587.000.000
Pada tanggal 31 Desember 2021, China Trading menyajikan Neraca Saldo sbb:
China Trading
(HKD)
Kas 10.750
Kas – Mata Uang Asing 3.351
Piutang Dagang 10.500
Persediaan 5.000
Aset Tetap 50.000
Beban Pokok Penjualan 22.500
Beban Operasi 14.500
Rugi Transaksi Mata Uang Asing 149
Dividen 6.250
Total Debit 123.000
Akumulasi Depresiasi 7.500
Utang Dagang 3.000
Utang Obligasi 12.500
Modal Saham Biasa 40.000
Laba Ditahan, awal tahun 10.000
Penjualan 50.000
Total Kredit 123.000
Translasi
Saldo Nilai Saldo
(HKD) tukar (IDR)
Kas 10.750 1.880 20.210.000
Kas – Mata Uang Asing 3.351 1.880 6.299.880
Piutang Dagang 10.500 1.880 19.740.000
Persediaan 5.000 1.880 9.400.000
Aset Tetap 50.000 1.880 94.000.000
Beban Pokok Penjualan 22.500 1.830 41.175.000
Beban Operasi 14.500 1.830 26.535.000
Rugi Transaksi Mata Uang Asing 149 1.830 272.670
Dividen 6.250 1.850 11.562.500
Total Debit 229.195.050
Akumulasi Depresiasi 7.500 1.880 14.100.000
Utang Dagang 3.000 1.880 5.640.000
Utang Obligasi 12.500 1.880 23.500.000
Modal Saham Biasa 40.000 1.800 72.000.000
Laba Ditahan, awal tahun 10.000 1.800 18.000.000
Penjualan 50.000 1.830 91.500.000
Total Kredit 224.740.000
OCI- Penyesuaian Translasi 4.455.050
Total Kredit 229.195.050
Pencatatan oleh PT Endstone setelah 1 Januari 2021
1/10/2021: Dividen China Trading 2021: Rp.11.562.500
Bagian Endstone: 90% x11.562.500= Rp.10.406.250
Kas 10.406.250 -
Investasi Saham Biasa - 10.406.250

31/12/2021: Laba bersih China Trading tahun 2021:


Sales 91.500.000
Beban Pokok Penjualan (41.175.000)
Beban Operasi (26.535.000)
Rugi Transaksi Mata Uang Asing (272.670)
Laba Bersih 23.517.330

Bagian Endstone: 90% x 23.517.330= Rp.21.165.597

Investasi Saham Biasa 21.165.597 -


Penghasilan Investasi - 21.165.597
Pencatatan oleh PT Endstone setelah 1 Januari 2021
31/12/2021: Penyesuaian Translasi Laporan Keuangan China Trading: Rp.4.455.050
Bagian Endstone: 90% x 4.455.050= Rp.4.009.545
Investasi Saham Biasa 4.009.545 -
OCI- Penyesuaian Translasi - 4.009.545

31/12/2021: Amortisasi Selisih Lebih Nilai Wajar Aset Tetap tahun 2021
HKD Nilai tukar IDR
1/1/2021 Aset Tetap 4.500 1.800 8.100.000
31/12/2021 Amortisasi 2021 (4.500/5) 900 1.830 1.647.000

Bagian Endstone: 90% x 1.647.000= Rp.1.482.300


Penghasilan Investasi 1.482.300 -
Investasi Saham Biasa - 1.482.300
Pencatatan oleh PT Endstone setelah 1 Januari 2021
31/12/2021: Penyesuaian Translasi Aset Tetap

Laporan Laba Rugi HKD Nilai tukar IDR


01/01/2021 Aset Tetap 4.500 1.800 8.100.000
31/12/20X1 Amortisasi 2021 (4.500/5) 900 1.830 1.647.000
31/12/20X1 Saldo 3.600 6.453.000
Laporan Posisi Keuangan
31/12/2021 Aset Tetap 3.600 1.880 6.768.000
OCI- Penyesuaian Translasi 315.000

Bagian Endstone: 90% x 315.000= Rp.283.500


Investasi Saham Biasa 283.500 -
OCI- Penyesuaian Translasi - 283.500
Pencatatan oleh PT Endstone setelah 1 Januari 2021
31/12/2021: Penyesuaian Translasi Goodwill
Laporan Posisi Keuangan
01/01/2021 Goodwill 1.056 1.800 1.900.000
31/12/2021 Saldo 1.056 1.880 1.985.280
OCI- Penyesuaian Translasi 85.280

Bagian Endstone: 90% x 85.280= Rp.76.752

Investasi Saham Biasa 76.752 -


OCI- Penyesuaian Translasi - 76.752
Rangkuman Pencatatan oleh Endstone Setelah 1 Januari 2021
01/10/2021 Kas 10.406.250 -
Investasi Saham Biasa - 10.406.250
31/12/2021 Investasi Saham Biasa 21.165.597 -
Penghasilan Investasi - 21.165.597
31/12/2021 Investasi Saham Biasa 4.009.545 -
OCI- Penyesuaian Translasi - 4.009.545
31/12/2021 Penghasilan Investasi 1.482.300 -
Investasi Saham Biasa - 1.482.300
31/12/2021 Investasi Saham Biasa 283.500 -
OCI- Penyesuaian Translasi - 283.500
31/12/2021 Investasi Saham Biasa 76.752 -
OCI- Penyesuaian Translasi - 76.752
31/12/2021 Penghasilan Investasi 19.683.297 -
**) Laba Ditahan - 19.683.297

**) Jurnal Penutup


Pada tanggal 31 Desember 2021, PT Endstone menyajikan Neraca Saldo sbb:
Endstone (IDR)
Kas 160.406.250
Piutang Dagang 37.500.000
Persediaan 50.000.000
Investasi Saham Biasa 103.646.844
Tanah 87.500.000
Aset Tetap 400.000.000
Beban Pokok Penjualan 85.000.000
Beban Operasi 45.000.000
Dividen 30.000.000
Total Debit 999.053.094
Akumulasi Depresiasi 225.000.000
Utang Dagang 50.000.000
Utang Obligasi 100.000.000
Modal Saham Biasa 250.000.000
Laba Ditahan, awal tahun 150.000.000
Penjualan 200.000.000
Penghasilan Investasi 19.683.297
OCI- Penyesuaian Translasi 4.369.797
Total Kredit 999.053.094
Eliminasi 31 Desember 2021
Modal Saham Biasa 72.000.000 -
Laba Ditahan, 1 Jan 2021 18.000.000 -
Investasi Saham Biasa - 81.000.000 90% x 90.000.000
Kepentingan Non Pengendali - 9.000.000 10% x 90.000.000
Penghasilan Investasi 19.683.297 -
Investasi Saham Biasa - 19.683.297
Beban Operasi (Depresiasi) 1.647.000 -
Investasi Saham Biasa - 1.482.300 90% x 1.647.000
Kepentingan Non Pengendali - 164.700 10% x 1.647.000
Aset Tetap 8.415.000 -
Investasi Saham Biasa - 6.091.200 90% x 6.768.000
Kepentingan Non Pengendali - 676.800 10% x 6.768.000
Akumulasi Depresiasi - 1.647.000
Investasi Saham Biasa 10.406.250 - 90% x 11.562.500
Kepentingan Non Pengendali 1.156.250 - 10% x 11.562.500
Dividen - 11.562.500
Goodwill 1.985.280 -
Investasi Saham Biasa - 1.786.752 90% x 1.985.280
Kepentingan Non Pengendali - 198.528 10% x 1.985.280
OCI- Penyesuaian Translasi 4.455.050 -
Investasi Saham Biasa - 4.009.545 90% x 4.455.050
Kepentingan Non Pengendali - 445.505 10% x 4.455.050
Kertas Kerja Laporan Keuangan Konsolidasi
- 31 Desember 2021
Eliminasi
PT Endstone China Trading Konsolidasi
Debit Kredit
Laporan Laba Rugi
Penjualan (200.000.000) (91.500.000) - - (291.500.000)
Penghasilan Investasi (19.683.297) - 19.683.297 - -
Beban Pokok Penjualan 85.000.000 41.175.000 - - 126.175.000
Beban Operasi 45.000.000 26.535.000 1.647.000 - 73.182.000
Rugi Trans Mata Uang Asing - 272.670 - - 272.670
Laba Bersih Konsolidasi (89.683.297) (23.517.330) 21.330.297 - (91.870.330)
Bag. Kep. Non Pengendali - - 2.187.033 2.187.033
Laba Bersih (89.683.297) (23.517.330) 23.517.330 - (89.683.297)

Laporan Laba Ditahan


Laba Ditahan, Awal Tahun (150.000.000) (18.000.000) 18.000.000 - (150.000.000)
Laba Bersih (89.683.297) (23.517.330) 23.517.330 - (89.683.297)

Dividen 30.000.000 11.562.500 - 11.562.500 30.000.000

Laba Ditahan, Akhir Tahun (209.683.297) (29.954.830) 41.517.330 11.562.500 (209.683.297)


Kertas Kerja Laporan Keuangan Konsolidasi
- 31 Desember 2021
Eliminasi
PT Endstone China Trading Konsolidasi
Debit Kredit
Laporan Posisi Keuangan
Kas 160.406.250 20.210.000 - - 180.616.250
Kas – Valuta Asing - 6.299.880 - - 6.299.880
Piutang Dagang 37.500.000 19.740.000 - - 57.240.000
Persediaan 50.000.000 9.400.000 - - 59.400.000
Investasi Saham Biasa 103.646.844 - 10.406.250 114.053.094 -
Tanah 87.500.000 - - - 87.500.000
Aset Tetap 400.000.000 94.000.000 8.415.000 - 502.415.000
Akumulasi Depresiasi (225.000.000) (14.100.000) - 1.647.000 (240.747.000)
Goodwill - - 1.985.280 - 1.985.280
Total Aset 614.053.094 135.549.880 20.806.530 115.700.094 654.709.410
Utang Dagang (50.000.000) (5.640.000) - - (55.640.000)
Utang Obligasi (100.000.000) (23.500.000) - - (123.500.000)
Modal Saham Biasa (250.000.000) (72.000.000) 72.000.000 - (250.000.000)
OCI – Penyesuaian Translasi (4.369.797) (4.455.050) 4.455.050 - (4.369.797)
Laba Ditahan (209.683.297) (29.954.830) 41.517.330 11.562.500 (209.683.297)
Kepentingan Non Pengendali - - 1.156.250 10.485.533 11.516.316
2.187.033
Total Liab & Ekuitas (614.053.094) (135.549.880) 119.128.630 24.235.066 654.709.410
Laporan Keuangan Konsolidasi
- 31 Desember 2021
PT Endstone dan Anak Perusahaan
Laporan Laba Rugi dan Laba Ditahan Konsolidasi
Tahun 2021
Penjualan Rp. 291.500.000
Beban Pokok Penjualan (126.175.000)
Beban Operasi (73.182.000)
Rugi Transaksi Mata Uang Asing (272.670)
Laba Bersih Konsolidasi Rp. 91.870.330
Bag. Kepentingan Non Pengendali 2.187.033
Laba Bersih Rp. 89.683.297
Laba Ditahan, 1/1/2021 150.000.000
Dividen (30.000.000)
Laba Ditahan, 31/12/2021 Rp. 209.683.297
Laporan Keuangan Konsolidasi
- 31 Desember 2021
PT Endstone dan Anak Perusahaan
Laporan Posisi Keuangan Konsolidasi
31 Desember 2021
Aset Liabilitas & Ekuitas
Kas Rp.180.616.250 Utang Dagang Rp. 55.640.000
Kas – Valuta Asing 6.299.880 Utang Obligasi 123.500.000
Piutang Dagang 57.240.000
Persediaan 59.400.000
Tanah 87.500.000 Modal Saham Biasa 250.000.000
Aset Tetap 502.415.000 Laba Ditahan 209.683.297
Akumulasi Depresiasi (240.747.000) OCI- Penyesuaian Translasi 4.369.797
Goodwill 1.985.280 Kep. Non Pengendali 11.516.316
Total Aset Rp.654.709.410 Total Liabilitas & Ekuitas Rp.654.709.410
Pengukuran Ulang (Remeasurement)
• Pada tanggal 1 Januari 2021, PT Endstone membeli seluruh saham biasa China
Trading Inc, sebuah perusahaan yang berkedudukan di Hongkong, dengan
harga Rp.100.000.000, yakni Rp.10.000.000 di atas nilai bukunya. Nilai wajar
aset tetap China Trading dinilai Rp.8.100.000 lebih tinggi dari nilai bukunya dan
didepresiasi selama 5 tahun.
• Mata uang pencatatan dan pelaporan China Trading adalah HK Dollar,
sedangkan mata uang fungsionalnya Rupiah.
• Pada tanggal 1 Oktober 2021, China Trading membayarkan dividen sebesar
HKD 6.250.
• China Trading melakukan penjualan secara tunai dengan sebuah perusahaan di
Indonesia sejumlah Rp.6.300.000. Pada saat itu nilai tukar HKD= Rp.1.800.
Mata uang tersebut masih ada pada tanggal 31 Desember 2021.
Pengukuran Ulang (Remeasurement)
• Informasi nilai tukar spot HK Dollar pada tanggal tertentu adalah sbb:
Tanggal Nilai Tukar
1 Januari 2021 Rp.1.800
1 Oktober 2021 1.850
1 Desember 2021 1.865
31 Desember 2021 1.880
Rata-Rata Tahun 2021 1.830
Pengukuran Ulang (Remeasurement)
• Persediaan dihitung dengan metode FIFO, dengan transaksi pembelian
terakhir terjadi 1 Desember 2021. Pengukuran ulang cost of good sold
dilakukan sbb: HKD Kurs IDR
Persediaan, 1/1/2021 7.500 1.800 13.500.000
Pembelian 20.000 1.830 36.600.000
Persediaan, 31/12/2021 (5.000) 1.865 (9.325.000)
Beban Pokok Penjualan 22.500 40.775.000

• Pengukuran ulang beban operasi dilakukan sbb:


HKD Kurs IDR
Beban operasi tunai 12.000 1.830 21.960.000
Beban Depresiasi 2.500 1.800 4.500.000
Total 14.500 26.460.000
Pada tanggal 1 Januari dan 31 Desember 2021, China Trading menyajikan Neraca Saldo
sbb (dalam HK Dollar):
31 Des 2021 1 Jan 2021
Kas 10.750 2.500
Kas – Mata Uang Asing 3.351 -
Piutang Dagang 10.500 10.000
Persediaan 5.000 7.500
Aset Tetap 50.000 50.000
Beban Pokok Penjualan 22.500 -
Beban Operasi 14.500 -
Rugi Transaksi Mata Uang Asing 149 -
Dividen 6.250 -
Total Debit 123.000 70.000
Akumulasi Depresiasi 7.500 5.000
Utang Dagang 3.000 2.500
Utang Obligasi 12.500 12.500
Modal Saham Biasa 40.000 40.000
Laba Ditahan,1 Jan 2021 10.000 10.000
Penjualan 50.000 -
Total Kredit 123.000 70.000
Pengukuran Ulang Saldo 31 Desember 2021:

31 Des 2021 Nilai Tukar 31 Des 2021


(HKD) (IDR)
Kas 10.750 1.880 20.210.000
Kas – Mata Uang Asing 3.351 1.880 6.299.880
Piutang Dagang 10.500 1.880 19.740.000
Persediaan 5.000 1.865 9.325.000
Aset Tetap 50.000 1.800 90.000.000
Beban Pokok Penjualan 22.500 - 40.775.000
Beban Operasi 14.500 - 26.460.000
Rugi Transaksi Mata Uang Asing 149 1.830 272.670
Dividen 6.250 1.850 11.562.500
Total Debit 123.000 224.645.050
Akumulasi Depresiasi 7.500 1.800 13.500.000
Utang Dagang 3.000 1.880 5.640.000
Utang Obligasi 12.500 1.880 23.500.000
Modal Saham Biasa 40.000 1.800 72.000.000
Laba Ditahan,1 Jan 2021 10.000 1.800 18.000.000
Penjualan 50.000 1.830 91.500.000
Total Kredit 123.000 224.140.000
Keuntungan Pengukuran Ulang 505.050
Pencatatan oleh PT Endstone setelah 1 Januari 2021
1/10/2021: Dividen China Trading 2021: Rp.11.562.500
Bagian Endstone: 100% x11.562.500= Rp.11.562.500
Kas 11.562.500 -
Investasi Saham Biasa - 11.562.500

31/12/2021: Laba bersih China Trading tahun 2021:


Sales 91.500.000
Keuntungan Pengukuran Ulang 505.050
Beban Pokok Penjualan (40.775.000)
Beban Operasi (26.460.000)
Rugi Transaksi Mata Uang Asing (272.670)
Laba Bersih 24.497.380
Bagian Endstone: 100% x 24.497.380= Rp.24.497.380

Investasi Saham Biasa 24.497.380 -


Penghasilan Investasi - 24.497.380
Pencatatan oleh PT Endstone setelah 1 Januari 2021
31/12/2021: Amortisasi Selisih Lebih Nilai Wajar Aset Tetap tahun 2021
IDR
1/1/2021 Kelebihan Nilai Wajar Aset Tetap 8.100.000
31/12/2021 Amortisasi 2021 (8.100.000/5) 1.620.000

Bagian Endstone: 100% x 1.620.000= Rp.1.620.000

Penghasilan Investasi 1.620.000 -


Investasi Saham Biasa - 1.620.000
Pada tanggal 31 Desember 2021, PT Endstone menyajikan Neraca Saldo sbb:
Endstone (IDR)
Kas 151.562.500
Piutang Dagang 37.500.000
Persediaan 50.000.000
Investasi Saham Biasa 111.314.880
Tanah 87.500.000
Aset Tetap 400.000.000
Beban Pokok Penjualan 85.000.000
Beban Operasi 45.000.000
Dividen 30.000.000
Total Debit 997.877.380
Akumulasi Depresiasi 225.000.000
Utang Dagang 50.000.000
Utang Obligasi 100.000.000
Modal Saham Biasa 250.000.000
Laba Ditahan, awal tahun 150.000.000
Penjualan 200.000.000
Penghasilan Investasi 22.877.380
Total Kredit 997.877.380
Eliminasi 31 Desember 2021
Modal Saham Biasa 72.000.000 -
Laba Ditahan, 1 Jan 2021 18.000.000 -
Investasi Saham Biasa - 90.000.000
Penghasilan Investasi 22.877.380 -
Investasi Saham Biasa - 22.877.380
Beban Operasi (Depresiasi) 1.620.000 -
Investasi Saham Biasa - 1.620.000
Aset Tetap 8.100.000 -
Investasi Saham Biasa - 6.480.000
Akumulasi Depresiasi - 1.620.000
Investasi Saham Biasa 11.562.500 -
Dividen - 11.562.500
Goodwill 1.900.000 -
Investasi Saham Biasa - 1.900.000
Kertas Kerja Laporan Keuangan Konsolidasi
- 31 Desember 2021
China Eliminasi
PT Endstone Konsolidasi
Trading Debit Kredit
Laporan Laba Rugi
Penjualan (200.000.000) (91.500.000) - - (291.500.000)
Keuntungan Pengukuran Ulang - (505.050) - - (505.050)
Penghasilan Investasi (22.877.380) - 22.877.380 - -
Beban Pokok Penjualan 85.000.000 40.775.000 - - 125.775.000
Beban Operasi 45.000.000 26.460.000 1.620.000 - 73.080.000
Rugi Trans Mata Uang Asing - 272.670 - 272.670
Laba Bersih (92.877.380) (24.497.380) 24.497.380 - (92.877.380)
Laporan Laba Ditahan
Laba Ditahan, Awal Tahun (150.000.000) (18.000.000) 18.000.000 - (150.000.000)
Laba Bersih (92.877.380) (24.497.380) 24.497.380 - (92.877.380)
Dividen 30.000.000 11.562.500 - 11.562.500 30.000.000
Laba Ditahan, Akhir Tahun (212.877.380) (30.934.880) 42.497.380 11.562.500 (212.877.380)
Kertas Kerja Laporan Keuangan Konsolidasi
- 31 Desember 2021
Eliminasi
PT Endstone China Trading Konsolidasi
Debit Kredit
Laporan Posisi Keuangan
Kas 151.562.500 20.210.000 - - 171.772.500
Kas – Valuta Asing - 6.299.880 - - 6.299.880
Piutang Dagang 37.500.000 19.740.000 - - 57.240.000
Persediaan 50.000.000 9.325.000 - - 59.325.000
Investasi Saham Biasa 111.314.880 - 11.562.500 122.877.380 -
Tanah 87.500.000 - - - 87.500.000
Aset Tetap 400.000.000 90.000.000 8.100.000 - 498.100.000
Akumulasi Depresiasi (225.000.000) (13.500.000) - 1.620.000 (240.120.000)
Goodwill - - 1.900.000 - 1.900.000
Total Aset 612.877.380 132.074.880 21.562.500 124.497.380 642.017.380
Utang Dagang (50.000.000) (5.640.000) - - (55.640.000)
Utang Obligasi (100.000.000) (23.500.000) - - (123.500.000)
Modal Saham Biasa (250.000.000) (72.000.000) 72.000.000 - (250.000.000)
Laba Ditahan, Akhir Tahun (212.877.380) (30.934.880) 42.497.380 11.562.500 (212.877.380)
Total Liab & Ekuitas (612.877.380) (132.074.880) 114.497.380 11.562.500 (642.017.380)

Anda mungkin juga menyukai