Anda di halaman 1dari 3

A.

Latar Belakang

Manusia tidak terlepas dengan lingkungan hidupnya begitu pula dengan


lingkungan/ekologi pemerintahan. Ini merupakan bagian terpenting dari sebuah
kehidupan karena menentukan kualias maupun kuantitas pemerintah itu sendiri
dalam menjalankan pemerintahan maka dibentuk lembaga-lembaga pemerintahan.
Dewasa ini sering kita melihat secara nyata, lembaga pemerintahan seperti
legislatif, eksekutif, dan yudikatif terpengaruh budaya daerah asal masing-masing.
Begitu pula, budaya melekat dalam setiap jiwa opara aparatur pemerintahan yang
secara tidak lansung mempengaruhi kinerja serta karakter aparatur dalam
mejlankan pemerintahan.

Budaya terutama dijalankan oleh keadaan yang batasannya cukup bebas dari
perilaku individu dan oleh pengaruh fungsinya dari institusi seperti keluarga dan
media masa. Batasan dimana perangkat budaya dalam perilaku disebut norma
merupakan aturan sederhana dimana menentukan atau melarang beberapa perilaku
dalam situasi yang spesifik. Pelanggaran dari norma budaya berakhir dengan sanksi
yang merupakan hukuman dari pencelaan sosial yang ringan untuk dibuang dari
kelompok.

Dampak Budaya Terhadap Penyelenggaraan Pemerintahan

Pada hakikatnya, kebudayaan yang hidup dan melekat pada jiwa suatu bangsa, sudah layak
dan sepantasnya menjadi sebuah kebanggan yang dirasakan dan dimiliki bersama oleh
seluruh insan yang bernaung di dalam bangsa itu sendiri. Budaya hadir sebagai suatu yang
harus dijaga dan dilestarikan bersama serta sebagai seuatu yang mempersatukan.

Kebudayaan yang selalu mencoba untuk bertahan secara relean mengikuti perjalanan
zaman. Dalam kehidupan sosial budaya, kearifan lokal hadir untuk membangun rasa
kerinduan akan kehidupan tempo dulu yang kemurnian budaya dan kejayaanya untuk
bertahan terasa 'sulit' diwujudkan dizaman sekarng ini. Kita tidak bisa mengelak bahwa
sedikit banyak, kita belajar dari kehidupan dahulu yang sering kita sebut sebagai sejarah.
Dengan mengetahui sejarah, seudah sepatutnya kita belajar dari masa-masa keemasan
dimana budaya masih kental melekat dihati setiap komonen di Negeri ini.

Dalam hal ini, kearifan lokal memegang peran penting untuk menjembatani pola pikir
kehidupan masa lalu dengan masa sekarang dalam rangka mencetak kader pemimpin
bangsa yang mencintai bangsanya sepenuh hati dan bersedia berjuang sehidup semati
untuk Indonesia. Dengan kata lain, kearifan lokal merupakan landasan dasar suatu bangsa
untuk menemukan jati diri dan identitas secara mandiri. 

Kemudian kaitan dan pengaruhnya terhadap pemerintahan adalah budaya dapat


memudahkan aparatur pemerintahan dalam memahami masyarakat yang dipimpinya.
Dengan memahami masyarakat melalui sudut pandang kebudayaannya, maka dapat
ditemukan cara-cara atau strategi-strategi yang lebih efektif dan efisien dalam upaya
pengelolaan masyarakat untuk membangun hubungan baik antara masyarakat dan
pemerintahan yang memiliki tanggung jawab tertentu terhadap masyarakat yang
dipimpinnya.

Indonesia yang pluralistik dan multikultural menyebabkan budaya tidak dapat terlepas dari
kehidupan masyarakat. Budaya telah tertanam kuat di dalam masyarakat sejak dahulu
hingga sekarang. Budaya yang sudah melekat erat ini merupakan kekayaan Indonesia yang
tidak dimiliki oleh negara lain. Tidak dapat dipungkiri bahwa budaya mempunyai pengaruh
terhadap pemerintahan yang ada di Indonesia. Sebagai contoh, dasar negara indonesia,
pancasila dan konstitusi negara indonesia, undang-undang dasar 1945 dibuat dengan
menjunjung tinggi nilai-nilai budaya yang abadi dalam masyarakat indonesia. setiap butir
pancasila dan UUD 1945 tidak terlepas dari nilai-nilai yang selama ini tidak dapat
terpisahkan dari kehidupan masyarakat Indonesia.

Maka tidaklah berlebihan saat timbul anggapan bahwa budaya dan jiwa bangsa Indonesia
adalah satu dan saling terkait. Budaya memberikan petunjuk dan pedoman dalam
menyelesaikan masalah dengan menyediakan metode "tried and true" dalam memuaskan
kebutuhan fisiologis, personal dan sosial. 

Dengan keanekaragaman budaya yang rawan konflik dan disintegrasi ini,


pemerintahan dituntut untuk menciptakan stabilitas disegala bidang, termaksud
menciptakan ketertiban di dalam kehidupan masyarakat Indonesia yang pluralistik
dan sangat berbeda setiap individunya. Oleh sebab itu budaya kemudian dipahami
sebagai jalan untuk menyatukan segala perbedaan seperti yang kita pahami
"Bhineka Tunggal Ika". Walaupun berbeda budaya, namun Indonesia adalah satu.
Dengan memahami segala budaya yang ada di Indonesia, maka pemerintahan akan
mampu berdiri kokoh, karena masyarakat hanya butuh dimengerti oleh
pemerintahan. Masyarakat dapat diatur dengan mudah jika pemerintah mengerti
bagaimana cara meperlakukan masyarakat dengan mempertimbangkan budaya dan
nilai-nilai sosial yang dimilikinya. Disinilah budaya menekankan pengaruhnya
terhadap pemerintahan yang ada di Indonesia, budaya yang sangat beragam dan
tertanam erat sebagai jiwa dan kepribadian bangsa yang
Pengertian Ekologi Menurut Para Ahli
Pengertian Ekologi Menurut Para Ahli - Selain definisi umum mengenai pengertian ekologi, ada
pula pengertian ekologi yang dikemukakan menurut para ahli. Pengertian ekologi menurut definisi
para ahli adalah sebagai berikut.

1. Pengertian Ekologi Menurut Miller (1975)Menurut Miller tentang pengertian ekologi


yang menggemukakan bahwa ekologi adalah suatu ilmu mengenai hubungan timbal
balik diantara organisme serta sesamanya dan juga dengan lingkungannya.
2. Pengertian Ekologi Menurut Otto Soemarwoto, pengertian ekologi adalah suatu ilmu
mengenaihubungan timbal balik diantara makhluk hidup dengan lingkungan
sekitarnya.

3. Pengertian Ekologi Menurut C. Elton

4. ekologi adalah suatu ilmu yang mengkaji sejarah alam atau juga perkehidupan alam
dengan secara ilmiah.

5. Pengertian Ekologi Menurut Resosoedarmo

6. pengertian ekologi adalah suatu ilmu yang mempelajari tentang hubungan timbal
balik antara makhluk hidup dengan lingkungan.

7. Pengertian Ekologi Menurut Andrewarthaekologi adalah suatu ilmu yang membahas


penyebaran dan juga kemelimpahan organisme.

8. Pengertian Ekologi Menurut Krebsekologi adalah suatu ilmu pengetahuan yang


mengkaji suatu interaksi yang menentukan adanya penyebaran dan juga
kemelimpahan organisme.

9. Pengertian Ekologi Menurut Eugene P. Odum, ekologi adalah suatu kajian terstruktur
serta fungsi alam, tentang suatu struktur dan juga interaksi diantara sesama
organisme dengan  lingkungannya.
dilestarikan.

Prinsip Dasar ekologi pemerintahan

Ada 4 prinsip dasar Ekologi Pemerintahan menurut Fuad Amsyari, yaitu :

1. Setiap masalah akan menibulkan stimulus negative terhadapsistem yang akan


menghancurkan eksistensi manusia.
2. Perlunya tindakan adaptasi yang menyeluruh dan mengarah kepada suatu
perbaikan ekosistem agar menjadi lebih stabil dan harmonis. Serta bebas dari
ancaman stimulus negative yang sama untuk dimasa yang akan dating.
3. Apabila tindakan adaptasi yang dilakukan merupakan satu stimulus negative
yang baru bagi organisme lain, maka segala usaha harus mendahulukan
kepentingan populasi manusianya disbanding kepentingan populasi lainnya.
4. Tindakan adaptasi apapun yang dilakukan harus berorientasi pada pemikiran
untuk kemanfaatan yang sebesar mungkin untuk kepentingan eksistensi
manusia.

Anda mungkin juga menyukai