Anda di halaman 1dari 22

MENGAPLIKASIKAN

Keterampilan Dasar Komunikasi

Sugeng Barkah
WA: 0877 8046 8727
Email: barkah@hc4us.com
7 Agustus 2019
Mengaplikasikan KETERAMPILAN Dasar KOMUNIKASI

KOMPETENSI Dasar:
1. MENGIDENTIFIKASI PROSES komunikasi;
2. MENERIMA dan MENYAMPAIKAN PESAN;
3. MEMILIH MEDIA komunikasi

7 Agustus 2019 Cevest-Barkah_Keterampilan Dasar Komunikasi 2


Mengaplikasikan KETERAMPILAN Dasar KOMUNIKASI

A. Pengertian Komunikasi
KOMUNIKASI adalah suatu PROSES
kegiatan penyampaian pesan atau
informasi yang mengandung arti
dari satu pihak kepada pihak lain
dalam usaha untuk mendapatkan
saling pengertian.

7 Agustus 2019 Cevest-Barkah_Keterampilan Dasar Komunikasi 3


Mengaplikasikan KETERAMPILAN Dasar KOMUNIKASI
B. Unsur-unsur komunikasi.
1. KOMUNIKATOR (Sender/Encoder), yaitu orang
yang menyampaikan pesan/informasi (ide,
pernyataan, pertanyaan, dll);
2. KOMUNIKAN (Receiver/Decoder), yaitu orang yang
menerima pesan/informasi (ide, pernyataan, dll);
3. PESAN, yaitu ide, pernyataan atau keinginan dari
komunikator yang didukung oleh lambang;
4. MEDIA, yaitu sarana atau saluran yang menunjang
menyampaikan pesan/informasi; dan
5. GANGGUAN/NOISE, yaitu distorsi antara
KOMUNIKATOR ke KOMUNIKAN.
6. UMPAN BALIK/FEEDBACK, distorsi antara
KOMUNIKAN ke KOMUNIKATOR.

7 Agustus 2019 Cevest-Barkah_Keterampilan Dasar Komunikasi 4


IDEA / MESSAGE DECODED

7 Agustus 2019 Cevest-Barkah_Keterampilan Dasar Komunikasi 5


Mengaplikasikan KETERAMPILAN Dasar KOMUNIKASI

C. Proses Komunikasi
Merupakan langkah-langkah
pertukaran pesan/infomasi (ide,
pernyataan, dll) dari komunikator
kepada komunikan dengan
menggunakan media dalam usaha
mencapai saling pengertian.

7 Agustus 2019 Cevest-Barkah_Keterampilan Dasar Komunikasi 6


Mengaplikasikan KETERAMPILAN Dasar KOMUNIKASI
C. Proses Komunikasi

7 Agustus 2019 Cevest-Barkah_Keterampilan Dasar Komunikasi 7


Mengaplikasikan KETERAMPILAN Dasar KOMUNIKASI

G AME S

7 Agustus 2019 Cevest-Barkah_Keterampilan Dasar Komunikasi 9


Mengaplikasikan KETERAMPILAN Dasar KOMUNIKASI
Komunikasi dibedakan sebagai berikut:
1. Komunikasi SATU ARAH (one way communication);
Hanya dari pihak komunikator dengan tidak
memberi kesempatan kepada komunikan untuk
memberikan respons atau tanggapan.

2. Komunikasi DUA ARAH (two ways communication)


Berlangsung antara dua pihak dari komunikator dan
komunikan. Ada feedback dari komunikan.
Komunikasi dua arah dapat terjadi secara vertikal,
horizontal, diagonal.

7 Agustus 2019 Cevest-Barkah_Keterampilan Dasar Komunikasi 10


Mengaplikasikan KETERAMPILAN Dasar KOMUNIKASI
CONTOH BERKOMUNIKASI SEHARI-HARI

7 Agustus 2019 Cevest-Barkah_Keterampilan Dasar Komunikasi 11


Mengaplikasikan KETERAMPILAN Dasar KOMUNIKASI
JENIS KOMUNIKASI
Komunikasi SATU arah Komunikasi DUA arah

7 Agustus 2019 Cevest-Barkah_Keterampilan Dasar Komunikasi 12


Mengaplikasikan KETERAMPILAN Dasar KOMUNIKASI

Efektif
Berbicara BERGANTIAN Kurang Efektif
Berbicara BERSAMAAN

7 Agustus 2019 Cevest-Barkah_Keterampilan Dasar Komunikasi 13


Mengaplikasikan KETERAMPILAN Dasar KOMUNIKASI

Jenis-jenis feedback:
1. Zero feedback (PESAN tidak dimengerti oleh komunikan);
2. Positive feedback (PESAN dimengerti oleh komunikan);
3. Neutral feedback (RESPON yang tidak memihak/tidak
mendukung ataupun menentang) komunikator; dan
4. Negative feedback (RESPON yang bersifat merugikan atau
menyudutkan komunikator.

7 Agustus 2019 Cevest-Barkah_Keterampilan Dasar Komunikasi 14


Mengaplikasikan KETERAMPILAN Dasar KOMUNIKASI

KOMUNIKASI yang EFEKTIF apabila memenuhi 3 (tiga) hal


berikut:
1. PESAN dapat DITERIMA, DIMENGERTI dan DIPAHAMI sebagaimana yang
dimaksud oleh pengirimnya.
2. PESAN yang disampaikan oleh pengirim dapat DISETUJUI oleh penerima
dan DITINDAKLANJUTI dengan perbuatan yang diminati oleh pengirim.
3. TIDAK ADA HAMBATAN yang berarti untuk melakukan apa yang seharusnya
dilakukan untuk menindaklanjuti PESAN yang dikirim.

7 Agustus 2019 Cevest-Barkah_Keterampilan Dasar Komunikasi 15


Mengaplikasikan KETERAMPILAN Dasar KOMUNIKASI

PRINSIP DASAR Komunikasi Efektif


1. Respek;
2. Empati;
3. Dapat Didengar dan Dimengerti;
4. Jelas; dan
5. Rendah hati.

7 Agustus 2019 Cevest-Barkah_Keterampilan Dasar Komunikasi 16


Mengaplikasikan KETERAMPILAN Dasar KOMUNIKASI
Prinsip Dasar Komunikasi Efektif
1. Respek 3. Dapat Didengar dan Dimengerti.
Perasaan positif atau menghormati lawan bicara. a. PESAN mudah dipahami dan
menggunakan bahasa yang baik dan
2. Empati benar. Hindari bahasa yang tidak
dipahami oleh lawan bicara.
Kemampuan merasakan apa yang dirasakan oleh
orang lain, sehingga komunikasi akan terjalin dengan b. Sampaikan PESAN yang PENTING.
baik sesuai dengan kondisi psikologis lawan bicara. SEDERHANAKAN PESAN Anda.
LANGSUNG saja pada INTI PERSOALAN;
3. Rendah hati
c. Menggunakan BAHASA TUBUH;
Memberikan kesempatan kepada orang lain untuk
berbicara terlebih dahulu dan Anda menjadi pendengar
d. Menggunakan ILUSTRASU, CONTOH
yang baik. dan/atau ANALOGI.

7 Agustus 2019 Cevest-Barkah_Keterampilan Dasar Komunikasi 17


Mengaplikasikan KETERAMPILAN Dasar KOMUNIKASI

TIPS Komunikasi Efektif

7 Agustus 2019 Cevest-Barkah_Keterampilan Dasar Komunikasi 18


Mengaplikasikan KETERAMPILAN Dasar KOMUNIKASI

1. Komunikasi VERBAL yang 2. Komunikasi NON VERBAL


EFEKTIF: yang EFEKTIF:
• Berlangsung secara timbal balik. • Penampilan fisik.
• Makna pesan ringkas dan jelas. • Sikap tubuh dan cara berjalan.
• Bahasa mudah dipahami. • Ekspresi wajah.
• Cara penyampaian mudah diterima.
• Disampaikan secara tulus.
• Mempunyai tujuan yang jelas.
• Memperlihatkan norma yang berlaku.
• Disertai dengan humor.

7 Agustus 2019 Cevest-Barkah_Keterampilan Dasar Komunikasi 19


7 Agustus 2019 Cevest-Barkah_Keterampilan Dasar Komunikasi 19
Mengaplikasikan KETERAMPILAN Dasar KOMUNIKASI
MEDIA Komunikasi

7 Agustus 2019 Cevest-Barkah_Keterampilan Dasar Komunikasi 21


Mengaplikasikan KETERAMPILAN Dasar KOMUNIKASI
Hambatan Komunikasi Efektif
Terdesak waktu
Kerangka berpikir Mendengarkan
secara selektif

Bahasa kelompok Perbedaan Status

Perbedaan nilai Kredibilitas


sumber

Persepsi/asumsi Perbedaan makna

7 Agustus 2019 Cevest-Barkah_Keterampilan Dasar Komunikasi 22


GOOD LUCK
7 Agustus 2019 Cevest-Barkah_Keterampilan Dasar Komunikasi 22

Anda mungkin juga menyukai