Anda di halaman 1dari 2

1.

Organisasi yang secara terencana dan terus menerus memfasilitasi anggotanya agar berke
mbang dan mentransformasi diri dalam usaha dalam meningkatkan kinerja sesuai dengan
kebutuhan organisasi adalah definisi dari:

A. Manajemen pembelajaran
B. Manajemen Kerja
C. Pembelajaran organisasi
D. Organisasi pembelajaran

2. Salah satu karakteristik organisasi pembelajaran yang dikemukakan oleh Marquardt adalah:

A. Pembelajaran dilakukan secara parsial


B. Pembelajaran dilakukan oleh organisasi secara terus menerus
C. Anggota organisasi tidak merasakan pentingnya pembelajaran
D. Iklim organisasi tidak berpengaruh banyak proses pembelajaran

3. Di bawah ini adalah factor-faktor yang harus dipenuhi oleh organisasi pembelajaran agar efektif
dalam pelaksanaannya, kecuali;

A. Individual learning

B. System thinking
C. Personal master
D. Share vision

4. Nonaka dan Takeuchi membagi pengetahuan menjadi dua bagian, pengetahuan yang bersifat
personal, sulit sulit diformulasikan dan dikomunikasikan adalah jenis pengetahuan:

A. Explicit
B. Implicit
C. Tacit
D. Formal

5. Single loop learning adalah pembelajaran di dalam organisasi yang bersifat:

A. Merubah mind set sumber daya manusia


B. Meningkatkan kinerja organisasi dengan cara menemukan dan
memperbaiki system yang digunakan oleh orgaisasi
C. Mengubah pengetahuan sumber daya manusia organisasi yang
bersifat nilai-nilai theory in use
D. Meningkatkan pengetahuan terhadap visi, misi dan strategi
perusahaan

Anda mungkin juga menyukai