Anda di halaman 1dari 2

SEKOLAH TINGGI TEOLOGI KIBAID

Jalan Buisun Nomor 4 Telepon (0423) 22473 Makale Tana


Toraja

FORMAT INTERAKSITEOLOGI KONTEKSTUALISASI

NAMA : Lirawati

NIM : 220203132

JUDUL BUKU : Injil Dan Tongkonan

PENGARANG : Dr. Theodorus Kobong

PENERBIT : BPK Gunung Mulia

HALAMAN : 1 - 328 JUMLAH = 328 Halaman

INTERAKSI PEMBACA (Tanggapan terhadap isi bacaan)

1. Pokok Bahasan: Buku ini adalah salah satu karya teolog Indonesia yang membahas

tentang pertemuan antara kebudayaa (keyakinan) dengan kekristenan orang toraja. Orang

toraja tidak bisa hidup tanpa kebudayaannya, keyakinan bahkan aluknya akan tetapi

orang toraja juga bisa hidup dengan injil sehingga injil dan aluk tersebut menjadi

pandangan hidup yang holistik.

2. Prinsip-prinsip Kontekstualisasi:

Tetap menjaga keseimbangan baik secara teologis maupun secara praktis

Memiliki komitmen teologis sehingga injil bisa diterima

Menjaga keseimbangan antara pendekatan dan pemberitaan injil

Tidak mengganggu nilai-nilai budaya yang ada selagi masih selaras dengan

Firman Tuhan

3. Model-model Kontekstualisasi:
Melakukan dialog seperti diskusi, percakapan, pertemuan kemudian mengambil

kesepakatan. Dimana hal ini dilakukan untuk permulaan dari kontekstualisasi

Model etnografis

Model pembebasan atau memusatkan perhatian pada perlunya perubahan

4. Bagaimana anda mengembangkan model-model kontekstualisasi yang ditemukan

untuk pelayanan anda:

Menganalisis diri, apakah pelayanan yang kita lakukan masih seimbang dengan

Alkitab atau budaya lebih dominan

Mempelajari budaya yang ada, apakah masih relevansi dengan Alkitab atau tidak

Setia kepada isi berita sehingga tidak kehilangan sifat teologi biblika, injil dan

relevan

Yang peling penting bukanlah dimana kita melakukan kontekstualisasi itu

melainkan apa yang dikontekstualisasikan.

5. Pernyataan: Saya sungguh-sungguh membaca dengan teliti tugas yang dilaporkan di

atas.

Makale,…………………….

( Lirawati )

Anda mungkin juga menyukai