Anda di halaman 1dari 3

FORMAT PENDAMPINGAN INDIVIDU KELIMA

(Rancangan Program yang Berpihak pad Murid)

Fokus pendampingan ;
a. Refleksi penerapan aksi nyata modul 3.1
b. Diskusi rancangan program yang berdampak pada murid
c. Diskusi perkembangan komunitas praktisi yang dijalankan di sekolah serta implementasi dari
rencana di lokakarya 3 untuk berbagi ke rekan sejawat
d. Penilaian praktik coaching

NO PERTANYAAN JAWABAN
PENDAHULUAN

1 apa saja proses yang sudah berjalan Dalam 1 bulan terakhir, saya dalam program guru
selama satu bulan terakhir penggerak belajar tentang pemimpin dalam
pengelolaan sumber daya pada modul 3.2 kemudian
dimodul 3.3 saya belajar tentang pengelolan program
yang berdampak kepada murid
INTI PENDAMPINGAN
a) Penerapan aksi nyata modul 3.1

1 Berdasarkan hasil pemetaan yang Setelah mempelajari moduk 3.1 saya telah bisa
Bapak/ Ibu lakukan, bagaimana hal membedakan kasus yang dilema etika dan bujukan
tersebut memengaruhi proses moral. Dari pembelajaran dimodul ini saya bisa lebih
pengambilan keputusan yang dilakukan bijak dalam pengambilan keputusan apalagi yang
Bapak/ Ibu? berhubungan dengan dilemma etika.
2 Apa hal yang menurut Bapak/ Ibu masih Yang masih perlu saya kembangkan adalah bagaimana
perlu dikembangkan atau perlu mencari solusi terbaik dari dilemma etika tersebut
dievaluasi? apalagi kita dihadapkan pada dua kejadian yang sama
benarnya
3 Apa hal yang menurut Bapak/ Ibu Menurut saya Faktor pendukung keberhasilan saya
mendukung keberhasilan dari adalah mendengar pendapat dan pertimbangan dari
keputusan yang diambil? pimpinan maupun rekan sejawat.
4 Adakah pengalaman yang terjadi (baik Ada, seperti yang sudah saya jelaskan di aksi nyata 3.1
dalam waktu dekat ataupun sebelum maupun di ruang kolaborasi namun yang terbaru
mengikuti Pendidikan Guru Penggerak) adalah saya menghadapi siswa yang hampir tiap hari
yang mencerminkan dilema etika, baik datang terlambat karena setiap malam membantu
itu terkait murid maupun rekan orang tuanya mencari ikan di bagang
sejawat?
5 Menurut Bapak/Ibu, apakah proses Saya rasa sudah sesuai dengan prinsip dan 9 Langkah
pengambilan keputusan yang dilakukan pengambilan keputusan
sudah sesuai dengan prinsip dan
langkah yang dipelajari di modul 3.1?
6 Apa hal yang menurut Bapak/ Ibu masih Yang perlu dievaluasi dan dikembangkan adalah
perlu dikembangkan atau perlu tindak lanjut setelah melakukan pengambilan
dievaluasi dari proses pengambilan keputusan
keputusan tersebut?
b) Rancangan program yang berdampak pada murid

1 Rancangan program yang berdampak Program pembimbingan masuk perguruan tinggi


pada murid negeri
2 Apa tujuan dari program yang Membantu peserta didik untuk masuk perguruan
Bapak/Ibu rancang dalam kaitannya tinggi negeri melalui jalur UTBK. Indicator
terhadap murid? Apakah sudah ada ketercapainnya adalah Ketika 70% murid berhasil lolos
indikator ketercapaian tujuannya? keperguruan tinggi negeri
3 Apakah keseluruhan proses sudah Bisa dikatakan hampi seluruhnya
sesuai untuk mencapai tujuan pada
murid?
4 Dukungan apa saja yang Bapak/Ibu Menyiapkan materi dan soal terupdate,
perlukan untuk menerapkan program memanajemen waktu pembimbingan dan
yang sudah dibuat? memberikan trik pemilihan jurusan
5 Apa yang menjadi tantangan Bapak/Ibu Jadwal pembimbingan bentrok dengan jam belajar
dalam melaksanakan rancangan sehinggah murid tidak fokus 100%
program yang sudah dibuat?
6 Apa yang Bapak/Ibu lakukan untuk Meminta kebijakan dari guru mapel dan
menghadapi tantangan tersebut? memindahkan waktu pembimbingan
c) Perkembangan komunitas praktisi

1 Bapak/ Ibu sudah merintis komunitas Telah ada namun secara legalitas dari kepala sekolah
praktisi di lingkungan sekolah (dan belum ada. Sejauh ini kegiatan kami fokus pada
sekitarnya, jika ada), bagaimana peran pembimbingan untuk persiapan calon guru penggerak
komunitas ini terhadap proses belajar Angkatan 8, 9 dan 10
Bapak/ Ibu?
2 Apa saja perubahan menyenangkan Menyenangkan bisa berbagai dengan rekan sejawat
yang Bapak/ Ibu alami dari rekan di apalagi beberapa teman sejawat lulus pada program
komunitas praktisi Bapak/ Ibu? guru penggerak ini
3 Apa rencana yang akan dilakukan Selanjutnya kami akan berkolaborasi dengan wakasek
komunitas praktisi Bapak/ Ibu setelah kurikulum dalam pembimbingan platform merdekan
program ini selesai? mengajar untuk semua guru di SMAN 1 Sinjai
4 Apa dukungan yang Bapak/ Ibu Sejauh ini saya mendapat dukungan dari pimpinan
perlukan untuk komunitas praktisi sekolah, (kepala sekolah dan wakakur) dan saya harap
Bapak/ Ibu agar bisa terus belajar support ini terus berlanjut
bersama?
d) Dialog pasca observasi pembelajaran ( PP mengarahkan CGP untuk )

1 Menyampaikan tujuan percakapan dan


hasil analisis data observasi
pembelajaran ke rekan sejawat.
2 Melakukan percakapan umpan balik.
Dalam percakapan CGP menemukan
area pengembangan dan perbaikan diri
yang hendak dilakukan kepada rekan
sejawat. Catat hasil umpan balik pada
Catatan Percakapan Pasca Observasi
Kelas (format ambil di modul 2.3 pada
bagian aksi nyata)
3 Percakapan perencanaan area
pengembangan
Rencana aksi pengembangan diri. Hasil
perencanaan aksi pengembangan diri
rekan sejawat dicatat pada Lembar
Rencana Pengembangan Diri (format
ambil di modul 2.3 pada bagian aksi
nyata).
4 Refleksi Diri Latihan Coaching. Hasil
refleksi yang dilakukan CGP dengan
rekan sejawat dicatat pada Refleksi Diri
Latihan Coaching (format ambil di
modul 2.3 pada bagian aksi nyata).
PENUTUP
1 Setelah Bapak/ Ibu menjalani program Materi yang paling saya kuasai adalah pengelolaan
PGP ini apa hal yang menurut Bapak/ sumber daya
Ibu paling Bapak/Ibu kuasai dari materi-
materi yang sudah dipraktikkan?

2 Materi apa yang Bapak/ Ibu rasakan Pengelolaan Program yang berdampak kepada murid
masih membingungkan dan ingin
dipelajari lebih dalam?

Anda mungkin juga menyukai