Anda di halaman 1dari 26

LAMPIRAN

LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN HASIL PERBAIKAN PEMBELAJARAN IPA

Laporan hasil perbaikan pembelajaran melalui Penelitian Tindakan Kelas ini


disusun oleh :

Nama : DINA KHUSNUL KHOTIMAH

NIM : 857536708

Program Studi : S- 1 PGSD BI

Tempat Mengajar : SD Negeri Karangsembung 02

Mata Pelajaran : IPA

Kelas : V ( Lima )

Jumlah Siklus Pembelajaran : 2 Siklus

Hari dan Tanggal Pelaksanaan :

Siklus I : 10 Mei 2023

Siklus II : 25 Mei 2023

Masalah yang menjadi Fokus Perbaikan:

Rendahnya hasil belajar IPA tentang alat pernapasan pada siswa kelas V
SD Negeri Karangsembung 02

Cilacap, 26 Mei 2023

Mengetahui,

Supervisor Mahasiswa

Makhrus , M.Pd DINA KHUSNUL KHOTIMAH


NIP. 196411161988031007 NIM. 857536708
Lampiran 1

Kesediaan sebagai Supervisor 2 dalam Penyelenggaraan


Pemantapan Kemampuan Profesional (PKP)

Kepada
Kepala UPJJ Purwokerto
Di Tempat
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : SODIKIN, S.Pd.
NIP : 19660422 200501 1004
Golongan : Pembina IV/ A
Tempat mengajar : SD Negeri Karangcegak
Telepon : 085803484818
menyatakan bersedia sebagai supervisor 2 untuk membimbing mahasiswa
dalam perencanaan dan pelaksanaan PKP (PDGK 4501) atas:
Nama : Dina Khusnul Khotimah
NIM : 857536708
Program Studi : BI-PGSD S1
Tempat mengajar : SD Negeri Karangsembung 02
Telepon : 081226595417
Demikian agar surat pernyataan ini dapat digunakan sebagaimana
mestinya.

Karangsembung, 10 Mei 2023


Mengetahui,
Kepala SDN Karangsembung 02 Supervisor 2

SODIKIN, S.Pd. SODIKIN, S.Pd.


NIP. 19660422 200501 1004 NIP. 19660422 200501 1004
Format Perencanaan Perbaikan Pembelajaran
Perencanaan Perbaikan Pembelajaran IPA

Fakta/Data pembelajaran yang terjadi dikelas


Beberapa minggu terakhir peneliti telah melakukan refleksi dan
analisis terhadap pembelajaran IPA tentang alat pernapasan pada siswa kelas
V SD Negeri Karangsembung 02 tahun pelajaran 2022/2023. Berdasarkan
hasil refleksi tersebut, diperoleh fakta bahwa hasil belajar IPA tentang alat
pernapasan pada siswa kelas V SD Negeri Karangsembung 02 masih sangat
rendah. Menurut guru, hal ini mengakibatkan nilai IPA siswa tidak memenuhi
nilai Kriteria Ketuntasan Minimum (KKM) dari sekolah yaitu 70. Pada hasil
ulangan harian, diperoleh hasil bahwa dari 10 siswa, hanya 3 siswa yang
mendapat nilai tuntas. Hal tersebut belum sesuai dengan harapan peneliti yang
mengharapkan setidaknya ada 8 siswa yang mendapatkan nilai tuntas.
Berkaitan dengan masalah tersebut perlu di atasi dengan menerapkan
media pembelajaran yang cocok, sehingga dapat meningkatkan keterampilan
IPA tentang alat pernapasan pada siswa kelas V di SDN Karangsembung
02.Terkait dengan masalah tersebut, dengan demikian peneliti mencoba untuk
menggunakan suatu media pembelajaran yang diharapkan dapat mengatasi
masalah tersebut. Salah satu media pembelajaran yang dirasa cocok untuk
meningkatkan hasil belajar IPA tentang alat pernapasan pada siswa kelas V
adalah dengan menggunakan media gambar.

Identifikasi Masalah
Berdasarkan latar belakang diatas maka beberapa penyebab
rendahnya hasil belajar IPA tentang alat pernapasan pada siswa kelas V
SDN Karangsembung 02 didefinisikan masalahnya sebagai berikut:
a. Guru kurang menguasai dalam memahami konsep materi alat pernapasan
sehingga penyampaian materi ke siswa kurang maksimal.
b. Guru menggunakan media yang kurang tepat selama proses pembelajaran.
c. Guru menggunakan metode mengajar yang tidak menarik.
Analisis Masalah
Berdasarkan identifikasi masalah tersebut, peneliti menganalisis
adanya salah satu masalah yang dialami oleh guru yakni dalam
penyampaian materi tentang pernapasan manusia guru masih menggunakan
media yang kurang tepat sehingga siswa masih kesulitan dalam memahami
dan mendeskripsikan pengertian bernapas.

Alternatif dan prioritas Pemecahan Masalah


Berdasarkan analisis masalah tersebut, peneliti akan menerapkan
PTK yang berjudul “Peningkatan hasil belajar IPA Materi Alat Pernapasan
Menggunakan Media Gambar Pada Siswa Kelas V SDN Karangsembung 02
Tahun Pelajaran 2022/2023”. Menggunakan media gambar materi yang
awalnya bersifat abstrak dapat menjadi konkret.

Rumusan Masalah
Berdasarkan latar belakang masalah tersebut maka rumusan masalah
dalam Penelitian Tindakan Kelas yang berjudul “Peningkatan hasil belajar IPA
Materi Alat Pernapasan Menggunakan Media Gambar Pada Siswa Kelas V
SDN Karangsembung 02 Tahun Pelajaran 2022/2023” yakni: Bagaimana
penggunaan media gambar dapat meningkatkan hasil dan minat belajar siswa
terhadap materi Ilmu Pengetahuan Alam khsusunya tentang alat pernapasan
manusia pada siswa kelas V SD Negeri Karangsembung 02.
RENCANA PELAKSANAAN PERBAIKAN PEMBELAJAAN (RPPP)
SIKLUS I

Nama Sekolah : SDN Karangsembung 02


Mata Pelajaran : IPA
Materi Pokok : Alat Pernapasan Pada Manusia
Kelas / Semester : V / Genap
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Alokasi Waktu : (35 menit)
A. KOMPETENSI INTI (KI)
KI 1 : Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang
dianutnya.
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli,
dan bertanggung jawab dalam berinteraksi dengan keluarga, teman,
guru, dan tetangga, dan negara.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif pada tingkat dasar dengan cara mengamati, menanya,
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya
di rumah, di sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menunjukkan keterampilan berfikir dan bertindak kreatif, produktif,
kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahasa yang
jelas, sistematis, logis dan kritis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan tindakan yang
mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.
B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR
IPA
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi
3.2. Menjelaskan organ pernapasan 3.2.1 menjelaskan bagan cara kerja organ
dan fungsinya pada hewan dan pernapasan manusia.
manusia, serta cara 3.2.2 mendeskripsikan organ-organ
memelihara kesehatan organ pernapasan pada manusia
pernapasan manusia
4.2. Membuat model sederhana 4.2.1 membuat catatan kecil tentang organ-
organ pernapasan manusia organ pernapasan manusia dan
fungsinya.
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
a. Tujuan Pembelajaran
Dengan Media Gambar peserta didik dapat:
1. Menjelaskan pengertian bernapas.
2. Meyebutkan organ-organ pernapasan manusia.
b. Tujuan Perbaikan
Untuk meningkatkan hasil belajar siswa melalui penggunaan media
gambar tentang alat pernapasan manusia.
D. Sumber, Bahan dan Media Pembelajaran
1. Sumber
- Buku Pedoman Guru Tema 2 Kelas 5 (Buku Tematik Terpadu
Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2017).
- https://www.youtube.com/watch?
v=AKW3Zen8DD4&list=LL&index=2&t=203s - Internet
2. Media Pembelajaran
- Model Pernapasan Sederhana
- LKPD
E. PENDEKATAN & METODE
Pendekatan : Scientific
Model : Project Based Learning, TPACK
Metode : Unjuk kerja, diskusi, tanya jawab, demonstrasi

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. Pendahuluan (5 menit)
a. Orientasi : Salam, berdoa, menyanyikan lagu kebangsaan,
mengecek kehadiran dan kesiapan peserta didik.
b. Motivasi :
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran
yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
 Hari ini kita akan mempelajari tentang alat pernapasan pada
manusia, setelah pelajaran ini selesai ibu harap kalian dapat
menyebutkan organ pernapasan manusia dan fungsinya.
 Agar kalian dapat memahami tentang alat pernapasan pada
manusia, maka ikutilah pelajaran ini dengan sungguh-sungguh.
 Memberitahukan tentang KKM dan sistem penilaian.
c. Apersepsi : Guru menanyakan tentang hal-hal yang berkaitan
dengan alat pernapasan manusia. Misal : Apa kalian tahu setiap
hari kita bernapas menggunakan apa ?
2. Kegiatan inti (20 menit)
- Siswa dibuat kelompok kerja menjadi 2 kelompok, setiap
kelompok terdiri dari 5 anak.
- Masing-masing kelompok diberi gambar seri tentang alat
pernapasan pada manusia.
- Guru menjelaskan alat pernapasan manusia dan proses
pernapasan menggunakan media gambar.
- Masing-masing kelompok berdiskusi menyebutkan bagian-
bagian gambar dan fungsinya yang diberikan oleh guru.
- Guru memberi kesempatan siswa untuk berpikir, menganalisis,
menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut.
- Seteleh selesai, siswa melaporkan hasil didepan kelas.
- Kelompok lain menanggapi hasil laporan yang baru di
paparkan.
- Guru bersama siswa bertanya jawab tentang hasil diskusi.
- Guru memberi kesempatan siswa untuk menanyakan hal-hal
yang belum jelas.
3. Kegiatan Akhir (10 menit)
a. Siswa mencatat kesimpulan bersama.
b. Guru merefleksikan dan memberi umpan balik.
c. Guru memberikan post test dengan 5 soal.pilihan ganda, 2 soal
uraian
d. Guru memberikan PR.
e. Guru menyampaikan materi pembelajaran berikutnya
f. Salam dan doa penutup
G. Penilaian
1. Teknik Penilaian
− Sikap : Observasi
− Pengetahuan : Tes tertulis (pilihan ganda dan uraian)
− Keterampilan : Proyek (unjuk kerja dan produk)
2. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
− Remedial
a. Mengulang dan memberi latihan tambahan menyebutkan organ
pernapasan manusia dan fungsinya
b. Mengulang dan memberi latihan tambahan membuat
pertanyaan.
− Pengayaan
a. Menganalisis cara menjaga kesehatan organ pernapasan manusia.
Karangsembung, 10 Mei 2023
Mengetahui,
Kepala SDN Karangsembung 02 Mahasiswa

SODIKIN, S.Pd. DINA KHUSNUL KHOTIMAH


NIP. 19660422 200501 1004 NIM . 857536708
INSTRUMEN PENILAIAN
A. PENILAIAN SIKAP
a. Sikap Spiritual
Sikap Skor 4 Skor 3 Skor 2 Skor
1
Kebiasaa Selalu terihat khusuk Sering terlihat Kadang Tidak
n berdoa saat berdoa khusuk saat terlihat khusuk pernah
berdoa saat berdoa terlihat
khusuk
saat
berdoa
Perilaku Secara spontan Sering Kadangkadang Tidak
syukur selalu mengucapkan terdengar terdengar pernah
syukur mengucapkan mengucapkan terdengar
syukur syukur menguca
pkan
syukur
Rubrik penilaian observasi sikap spiritual

Lembar penilaian observasi sikap spiritual

N Nama Kebiasaan berdoa Perilaku Syukur


Catatan
o Siswa 1 2 3 4 1 2 3 4

b. Sikap Sosial
Rubrik penilaian observasi sikap sosial
Sikap Skor 4 Skor 3 Skor 2 Skor 1
Tanggung Tertib Tertib Kurang tertib Tidak tertib
jawab mengikuti mengikuti mengikuti dan tidak
instruksi dan instruksi, instruksi, menyelesaikan
selesai tepat selesai tidak selesai tidak tugas
waktu tepat waktu tepat waktu
Percaya diri Tidak terlihat Terlihat Memerlukan Belum
ragu-ragu raguragu bantuan guru menunjukkan
kepercayaan
diri

Lembar penilaian observasi sikap sosial

N Nama Tanggung Jawab Percaya Diri


Catatan
o Siswa 1 2 3 4 1 2 3 4
RPP Perbaikan Siklus II
RENCANA PELAKSANAAN PERBAIKAN PEMBELAJAAN (RPPP)
SIKLUS II

Nama Sekolah : SDN Karangsembung 02


Mata Pelajaran : IPA
Materi Pokok : Alat Pernapasan Pada Manusia
Kelas / Semester : V / Genap
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Alokasi Waktu : (35 menit)

H. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang
dianutnya.
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli,
dan bertanggung jawab dalam berinteraksi dengan keluarga, teman,
guru, dan tetangga, dan negara.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif pada tingkat dasar dengan cara mengamati, menanya,
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya
di rumah, di sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menunjukkan keterampilan berfikir dan bertindak kreatif, produktif,
kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahasa yang
jelas, sistematis, logis dan kritis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan tindakan yang
mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.
I. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR
IPA
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi
3.2. Menjelaskan organ pernapasan 3.2.1 menjelaskan bagan cara kerja organ
dan fungsinya pada hewan dan pernapasan manusia.
manusia, serta cara 3.2.2 mendeskripsikan organ-organ
memelihara kesehatan organ pernapasan pada manusia
pernapasan manusia
4.2. Membuat model sederhana 4.2.1 membuat catatan kecil tentang organ-
organ pernapasan manusia organ pernapasan manusia dan
fungsinya.
J. TUJUAN PEMBELAJARAN
b. Tujuan Pembelajaran
Dengan Media Gambar peserta didik dapat:
3. Menjelaskan pengertian bernapas.
4. Meyebutkan organ-organ pernapasan manusia.

b. Tujuan Perbaikan
 Dengan menggunakan media gambar diharapkan siswa
mampu mendemonstrasikan pengertian dari system
pernapasan manusia.
 Dengan menggunakan media gambar diharapkan siswa
mampu mendemontrasikan cara kerja alat pernapasan
manusia.
 Dengan media gambar dan video diharapkan siswa mampu
memahami pengertian dan cara kerja organ pernapasan
manusia.
K. Sumber, Bahan dan Media Pembelajaran
3. Sumber
- Buku Pedoman Guru Tema 1 Kelas 5 dan Buku Siswa Tema 1 Kelas
5 (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan, 2017).
- https://www.youtube.com/watch?
v=AKW3Zen8DD4&list=LL&index=2&t=203s - Internet
4. Media Pembelajaran
- Video alat pernapasan manusia
- Gambar model Pernapasan Sederhana
- LKPD
L. PENDEKATAN & METODE
Pendekatan : Scientific
Model : Project Based Learning, TPACK
Metode : Unjuk kerja, diskusi, tanya jawab, demonstrasi

M. KEGIATAN PEMBELAJARAN
4. Pendahuluan (10 menit)
d. Orientasi : Salam, berdoa, menyanyikan lagu kebangsaan,
mengecek kehadiran dan kesiapan peserta didik.
e. Motivasi :
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran
yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
 Hari ini kita akan mempelajari tentang alat pernapasan pada
manusia, setelah pelajaran ini selesai ibu harap kalian dapat
menyebutkan organ pernapasan manusia dan fungsinya.
 Agar kalian dapat memahami tentang alat pernapasan pada
manusia, maka ikutilah pelajaran ini dengan sungguh-sungguh.
 Memberitahukan tentang KKM dan sistem penilaian.
f. Apersepsi :
- Apersepsi dilakukan dengan guru memberikan pertanyaan
kepada siswa
a. Yuk! Kita tarik nafas bersama-sama, lalu hembuskan.
Apa yang kita hirup saat menarik nafas?
b. Apa yang kita hembuskan?
c. Saat bernapas, kita mempunyai organ-organ yang
bekerja sama dan membentuk sistem organ
pernapasan. Organ apa saja kah itu?
5. Kegiatan inti (20 menit)
- Siswa dibuat kelompok kerja menjadi 2 kelompok, berdasarkan
kelompok yang telah dibuat pada pertemuan pertama.
- Siswa secara berkelompok mengerjakan LKPD 2 untuk
menghubungkan kesamaan antara model alat pernapasan
sederhana dengan organ pernapasan pada manusia.
- Siswa mempresentasikan hasil kerja kelompoknya di
depan kelas, siswa menunjukkan organ pernapasan
manusia pernapasan manusia secara bergantian.
- Guru memberikan apresiasi kepada siswa
- Siswa menyampaikan kesulitan yang dialami selama
pengerjaan
- Guru menjelaskan alat pernapasan manusia dan proses
pernapasan menggunakan media gambar.
- Siswa mencermati gambar pernapasan pada manusia yang
paparkan guru.
- Masing-masing kelompok berdiskusi menyebutkan bagian-
bagian gambar dan fungsinya yang diberikan oleh guru.
- Guru memberi kesempatan siswa untuk berpikir, menganalisis,
menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut.
- Seteleh selesai, siswa melaporkan hasil didepan kelas.
- Kelompok lain menanggapi hasil laporan yang baru di
paparkan.
- Guru bersama siswa bertanya jawab tentang hasil diskusi.
- Guru memberi kesempatan siswa untuk menanyakan hal-hal
yang belum jelas.
6. Penutup (10 MENIT)
 Siswa bersama guru melakukan refleksi pembelajaran yang telah
berlangsung
a. Sudahkah siswa paham organ pernapasan dan fungsinya pada
manusia?
b. Sudahkah siswa paham proses pernapasan pada manusia?
c. Adakah dari materi hari ini yang belum kamu pahami?
 Siswa dan guru menyimpulkan hasil pembelajaran.
 Guru menginformasikan pada siswa mengenai rencana kegiatan yang
akan dilakukan pada pembelajaran berikutnya.
 Kegiatan belajar ditutup dengan doa. (Religius).
N. Penilaian
3. Teknik Penilaian
− Sikap : Observasi
− Pengetahuan : Tes tertulis (pilihan ganda dan uraian)
− Keterampilan : Proyek (unjuk kerja dan produk)
4. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
− Remedial
a. Mengulang dan memberi latihan tambahan menyebutkan organ
pernapasan manusia dan fungsinya
b. Mengulang dan memberi latihan tambahan membuat
pertanyaan.
− Pengayaan
a. Menganalisis cara menjaga kesehatan organ pernapasan manusia.

Karangsembung, 25 April 2023


Mengetahui,
Kepala SDN Karangsembung 02 Mahasiswa

SODIKIN, S.Pd. DINA KHUSNUL KHOTIMAH


NIP. 19660422 200501 1004 NIM . 857536708
Daftar Hadir Sswa Siklus I
No Nama Siswa Hadir Tidak hadir
Abse
n
1 Afif Muktafi 
2 Arfan Nawfal Hanif 
3 Arya Azis Saputra 
4 Dyka Adi Prianto 
5 Johanes Kristianto 
6 Lubi Ghalib 
7 Melati Olivia Dewi 
8 Mohammad Khamzah Zhidan 
9 Muhibatun Nisa 
10 Gibar Arka Habibi 

Karangsembung, 10 Mei 2023


Guru Kelas V

Dina Khusnul Khotimah S.Pd


NIP.-
Daftar Hadir Siswa Siklus II
No Nama Siswa Hadir Tidak hadir
Abse
n
1 Afif Muktafi 
2 Arfan Nawfal Hanif 
3 Arya Azis Saputra 
4 Dyka Adi Prianto 
5 Johanes Kristianto 
6 Lubi Ghalib 
7 Melati Olivia Dewi 
8 Mohammad Khamzah Zhidan 
9 Muhibatun Nisa 
10 Gibar Arka Habibi 
Karangsembung, 25 Mei 2023
Guru Kelas V

Dina Khusnul Khotimah


NIP.-
Daftar Nilai Prasiklus
No Nama Siswa Nilai Keterangan
Abse
n
1 Afif Muktafi 56 Belum tuntas
2 Arfan Nawfal Hanif 45 Belum tuntas
3 Arya Azis Saputra 57 Belum tuntas
4 Dyka Adi Prianto 60 Belum tuntas
5 Johanes Kristianto 73 Tuntas
6 Lubi Ghalib 58 Belum tuntas
7 Melati Olivia Dewi 60 Belum tuntas
8 Mohammad Khamzah Zhidan 60 Belum tuntas
9 Muhibatun Nisa 72 Tuntas
10 Gibar Arka Habibi 50 Belum tuntas

1. Daftar Nilai Siklus I


No Nama Siswa Nilai Keterangan
Abse
n
1 Afif Muktafi 62 Belum tuntas
2 Arfan Nawfal Hanif 60 Belum tuntas
3 Arya Azis Saputra 65 Belum tuntas
4 Dyka Adi Prianto 74 Tuntas
5 Johanes Kristianto 83 Tuntas
6 Lubi Ghalib 78 Tuntas
7 Melati Olivia Dewi 75 Tuntas
8 Mohammad Khamzah Zhidan 64 Belum tuntas
9 Muhibatun Nisa 82 Tuntas
10 Gibar Arka Habibi 60 Belum tuntas
Daftar Nilai Siklus II
No Nama Siswa Nilai Keterangan
Abse
n
1 Afif Muktafi 72 Tuntas
2 Arfan Nawfal Hanif 65 Belum tuntas
3 Arya Azis Saputra 76 Tuntas
4 Dyka Adi Prianto 85 Tuntas
5 Johanes Kristianto 93 Tuntas
6 Lubi Ghalib 83 Tuntas
7 Melati Olivia Dewi 87 Tuntas
8 Mohammad Khamzah Zhidan 80 Tuntas
9 Muhibatun Nisa 92 Tuntas
10 Gibar Arka Habibi 68 Belum tuntas
Hasil Pengamatan Proses Siklus I
LEMBAR OBSERVASI SIMULASI PKM/PKP
NAMA MAHASISWA : Dina Khusnul Kohtimah

NIM : 857536708

MATA PELAJARAN/TEMA : IPA/Pentingnya Udara Bersih Bagi


Pernapasan

KELOMPOK/KELAS : V (lima)

TUJUAN PEMBELAJARAN :

1. Menjelaskan peyebab gangguan pernapasan


2. Meyebutkan faktor penyebab gangguan pernapasan.
3.
MENGACU PADA RPPH/RPP KE : II (dua)

TEMPAT MAHASISWA MENGAJAR : SD Negeri Karangsembung 02

TEMPAT BEKERJA PENDAMPING : SD Negeri Karangsembung 02

UPBJJ – UT : Purwokerto

KESESUAIAN
DENGAN RPP* SARAN/HASIL
ASPEK YANG DIAMATI
TIDAK DISKUSI
SESUAI
SESUAI
A. KEGIATAN A. KEGIATAN
PENDAHULUAN PENDAHULUAN
AWAL
1. Memotivasi √
2. Memberi acuan √
3. Melakukan apersepsi √
B. KEGIATAN INTI B. KEGIATAN INTI
1. Penjelasan konsep √
materi/comtoh/ilustrasi
2. Pemberian penguatan √
3. Penggunaan media √
4. Pemberian √
tugas/latihan
5. Umpan balik √
B. KEGIATAN PENUTUP C. KEGIATAN
PENUTUP
1. Meringkas/merangkum √
2. Evaluasi √
3. Pemberian tugas √

KEPANTASAN
PENAMPILAN YANG SARAN/HASIL
TIDAK
DIAMATI PANTAS DISKUSI
PANTAS
1. Pakaian yang dikenakan √
2. Alas kaki yang digunakan √
3. Ekspresi/mimik wajah √
4. Sikap/gerak tubuh saat √
berdiri
5. Bahasa yang digunakan √

Keterangan nilai:

skor ( 16 )
Nilai = x 100 %
jumlah aspek (16 )

13
Nilai = x 100 %=73
16
Hasil Pengamatan Proses Siklus II
LEMBAR OBSERVASI SIMULASI PKM/PKP

NAMA MAHASISWA : Dina Khusnul Kohtimah

NIM : 857536708

MATA PELAJARAN/TEMA : IPA/Pentingnya Udara Bersih Bagi


Pernapasan

KELOMPOK/KELAS : V (lima)

TUJUAN PEMBELAJARAN :

4. Menjelaskan peyebab gangguan pernapasan


5. Meyebutkan faktor penyebab gangguan pernapasan.

MENGACU PADA RPPH/RPP KE : II (dua)

TEMPAT MAHASISWA MENGAJAR : SD Negeri Karangsembung 02

TEMPAT BEKERJA PENDAMPING : SD Negeri Karangsembung 02

UPBJJ – UT : Purwokerto

KESESUAIAN
DENGAN RPP* SARAN/HASIL
ASPEK YANG DIAMATI
TIDAK DISKUSI
SESUAI
SESUAI
C. KEGIATAN A. KEGIATAN
PENDAHULUAN PENDAHULUAN
AWAL
4. Memotivasi √
5. Memberi acuan √
6. Melakukan apersepsi √
B. KEGIATAN INTI B. KEGIATAN INTI
6. Penjelasan konsep √
materi/comtoh/ilustrasi
7. Pemberian penguatan √
8. Penggunaan media √
9. Pemberian √
tugas/latihan
10. Umpan balik √
D. KEGIATAN PENUTUP C. KEGIATAN
PENUTUP
4. Meringkas/merangkum √
5. Evaluasi √
6. Pemberian tugas √

KEPANTASAN
PENAMPILAN YANG SARAN/HASIL
TIDAK
DIAMATI PANTAS DISKUSI
PANTAS
6. Pakaian yang dikenakan √
7. Alas kaki yang digunakan √
8. Ekspresi/mimik wajah √
9. Sikap/gerak tubuh saat √
berdiri
10. Bahasa yang √
digunakan

Keterangan nilai:

skor ( 16 )
Nilai = x 100 %
jumlah aspek (16 )

15
Nilai = x 100 %=93,5 %
16
Foto Kegiatan Siklus I

Kegiatan inti

Kegiatan pendahuluan
Kegiatan penutup
Foto Kegiatan Siklus II

Kegiatan pendahuluan
Kegiatan inti

Kegiatan penutup

Anda mungkin juga menyukai