Anda di halaman 1dari 5

IDENTIFIKASI PASIEN

No. : 217/SOP/PKM-
Dokumen MB/IV/2020
No. Revisi : 01
SOP Tanggal
Terbit
: 01/04/2020

Halaman : 1/4

UPTD Puskesmas LUKMAN, S.Kep


Maros Baru NIP:197909151999091001

1. Pengertian Identifikasi pasien adalah pengumpulan data bukti pasien sehingga


kita dapat menetapkan dan mempersamakan keterangan tersebut
dengan pasien, dengan kata lain bahwa dengan identifikasi kita dapat
mengetahui identitas pasien dan dengan identitas tersebut kita dapat
mengenal pasien yang satu dengan membedakan dari pasien yang
lain.
2. Tujuan Sebagai acuan petugas dalam mengidentifikasi pasien
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Maros Baru No. 124/SK/PKM-
MB/III/2020 tentang Identifikasi Pasien di UPTD Puskesmas Maros
Baru
4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 11 Tahun 2017 tentang Keselamatan Pasien;
2. Petunjuk teknis pelayanan puskesmas pada masa pandemi
Covid-19 tahun 2020
3. Panduan Internal Rekam Medis UPTD Puskesmas Maros Baru
2019
5. Prosedur Langkah- A. Persiapan Alat dan Bahan :
langkah 1. Masker
2. Perlengkapan CTPS
3. Hand Rub
4. Alat tulis
5. Kartu Identitas Pasien
6. Rekam Medis
B. Petugas yang melaksanakan :
1. Pramu Husada
2. Petugas Loket Pendaftaran
C. Langkah-Langkah :
1. Pramuhusada melakukan skrining dengan jarak 1 meter
terhadap pasien bergejala Covid-19, jika bergejala diarahakan
ke Poli ISPA
2. Jika pasien datang dengan keluhan, maka petugas mengenali
fisik seseorang secara umum,
3. Menentukan identifikasi kebutuhan pasien dengan
resiko, kendala dan kebutuhan khusus dalam
pelayanan.
4. Petugas menilai apakah pasien tersebut termasuk pasien
rawat jalan atau gawat darurat
5. Petugas meminta data pribadi pasien : nama pasien, nama
kepala keluarga, tempat dan tanggal lahir, alamat, jenis
kelamin, nomor telepon, nomor KK, nomor KTP, nomor kartu
jaminan kesehatan, nomor rekam medis untuk pasien lama.
6. Petugas pendaftaran melakukan double identifikasi kepada
pasien dengan menanyakan nama dan tanggla lahir serta
membandingkan wajah pasien dengan gambar / foto pada
KTP
7. Petugas menanyakan keluhan pasien
8. Petugas menentukan ruang pelayanan yang sesuai dengan
keluhan pasien
9. Petugas mengisi / membuatkan rekam medis
10. Petugas menyerahkan data-data yang sudah
didokumentasikan pada rekam medis ke ruangan yang sesuai
dengan keluhan pasien

2/4
6. Bagan Alir
Petugas melakukan skrining
gejala covid

petugas mengenali fisik seseorang


secara umum

Menentukan identifikasi kebutuhan pasien


dengan resiko, kendala dan kebutuhan
khusus dalam pelayanan

Petugas menilai apakah pasien tersebut


termasuk pasien rawat jalan atau gawat
darurat

Petugas meminta data pribadi pasien :


nama pasien, nama kepala keluarga,
tempat dan tanggal lahir, alamat, jenis
kelamin, nomor telepon, nomor KK,
nomor KTP, nomor kartu jaminan
kesehatan, nomor rekam medis untuk
pasien lama

double identifikasi kepada pasien dengan menanyakan


nama dan tanggla lahir serta membandingkan wajah
pasien dengan gambar / foto pada KTP

Petugas menanyakan keluhan


pasien

menentukan ruang pelayanan yang sesuai


dengan keluhan pasien

Petugas mengisi / membuatkan rekam


medis

3/4
7. Hal-hal yang perlu Proses identifikasi harus memperhatikan keselamatan pasien
diperhatikan
8. Unit Terkait 1. Pelayanan Rawat Jalan
2. Pelayanan UGD
3. Pelayanan Rawat Inap
4. Pelayanan Persalinan
9. Dokumen Terkait SOP Pendaftaran

10. Rekaman Historis


Perubahan Tanggal
N Yang Isi Perubahan mulai
o. Diubah diberlakukan
Lama :
1. Kebijakan 1. SK Kepala Puskesmas No. 01/04/2020
002/AKR/SK/PKM-MB/I/2017
tentang Jenis-Jenis
Pelayanan di
UPTPuskesmas Maros Baru
Baru :
1. Keputusan Kepala UPTD
Puskesmas Maros Baru
No. tentang
Jenis-Jenis Pelayanan di
UPTD Puskesmas Maros
Baru
2. Referensi
Lama :
1. Peraturan Menteri Kesehatan
No.1691/MENKES/PER/
2010 tentang Keselamatan
pasien RS Bab IV Sasaran
Keselamatan Pasien RS
2. Petunjuk teknis pelayanan
puskesmas pada masa
pandemi Covid-19 tahun
2020

3. Prosedur / Baru :
Langkah- 1. Peraturan Menteri
Langkah Kesehatan Republik
Indonesia Nomor 11
Tahun 2017 tentang
Keselamatan Pasien;
2. Pedoman Internal Rekam
Medis UPTD Puskesmas
Maros Baru

Lama :
1. Identifikasi Pasien
berdasarkan prioritas

2/4
(Ibu Hamil, Lansia, Balita
dan Penyandang Disabilitas)
Baru :
1. Identifikasi Pasien
berdasarkan kebutuhan
Pasien dengan resiko,
kendala dan kebutuhan
khusus

3/4

Anda mungkin juga menyukai