Anda di halaman 1dari 1

PENDIDIKAN YANG BERPIHAK PADA MURID

menyesuaikan dengan kodrat Pendidikan yang menuntun


alam dan kodrat zaman
k p ad a Pendidikan yang memerdekakan
i h a
y a n g berp
n d i d i k a n m u r id menghargai keunikan dan hak murid
Pe

Setiap anak itu unik dengan segala kelebihannya.


Jangan memaksa mereka
unggul dalam versi kita.
Harus banyak menuntun daripada menuntut.
Sekolah dan keluarga memiliki peran penting
dalam menuntun kekuatan kodrat alam (sosio kultural)
dan kodrat zaman.

Pendidikan harus berpihak pada murid, sehingga dapat


menuntun murid sesuai dengan kodrat alam dan kodrat zaman,
agar dapat menemukan minat dan bakat
serta memaksimalkan potensi yang ia miliki.

"Anak-anak hidup dan tumbuh


sesuai kodratnya sendiri.
Pendidik hanya dapat merawat
dan menuntun tumbuhnya
kodrat itu."
(Ki Hadjar Dewantara)

STRATEGI :
Pahami kodrat alam (karakter dan sosio kultural)
Pahami perbedaan dan keunikan murid
Bangun suasana belajar yang menyenangkan
Memberikan kesempatan anak untuk mengeksplor potensi diri
Bangun komunikasi yang baik dengan murid, orang tua, dan
stake holder

PENDIDIKAN ... walau hanya "menuntun",


menguatkan pengetahuan, akan tetapi akan

memberikan manfaat
mengembangkan karakter, untuk keselamatan
kehidupan mereka baik
membangun keterampilan hidup sebagai individu maupun
masyarakat

"It takes a village to raise a child"

Sukma Pertiwi_CGP Angkatan 7 Prov. Kepulauan Bangka Belitung

Anda mungkin juga menyukai