Anda di halaman 1dari 10

NASKAH MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN

NAnya di aplikaSI pemelihaRAan MESin


(NASI RAMES)/ Discovery Inquiry & Problem
Based Learning

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK)


JURUSAN TEKNIK KEMDARAAN RINGAN

JUDUL :
PERAWATAN BERKALA SISTEM PELUMASAN

TEMA:

PENULIS:
Imam Khoyobi

BALAI PENGEMBANGAN MEDIA TELEVISI PENDIDIKAN DAN


KEBUDAYAAN
PUSAT TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI KEMENTERIAN
PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
2019

Perawatan berkala sistem pelumasan (Imam khoyobi). 0


IDENTIFIKASI PROGRAM

1. KATEGORI : SMK TKR


2. JUDUL : Perawatan berkala sistem pelumasan
3. MODEL : NAnya di aplikaSI pemelihaRAan MESin
(NASI RAMES)/ Discovery Inquiry & Problem
Based Learning
4. FORMAT SAJIAN : Presenter dan Visualisasi
5. DURASI : 6 menit
6. SASARAN : Siswa SMK Jurusan TKR Kelas XI Semester 1
7. MAPEL : Pemeliharaan Mesin
8. KOMPETENSI DASAR : Menerapkan cara perawatan sistem pelumasan.
9. INDIKATOR : Perawatan berkala sistem pelumasan
10. TUJUAN PEMBELAJARAN : 1. Memeriksa aliran system pelumasan
2. Mengganti oli dan saringannya
11. POKOK MATERI : 1. Pemeriksaan aliran pelumasan
2. Penggantian pelumas
12. PENULIS : Imam Khoyobi
13. PENGKAJI MATERI : Idham Agung Wiarso, S.Pd.
14. PENGKAJI MEDIA : Wahyudianto
15. PEMAIN : ………………………………………………
a. …………………………. : ………………………………………………
b. …………………………. : ………………………………………………
c. …………………………. : ………………………………………………

Perawatan berkala sistem pelumasan (Imam khoyobi). 1


SINOPSIS

Learning object pada segmen ini menjelaskan materi Perawatan berkala sistem
pelumasan yang terdiri dari pemeriksaan sirkulasi oli, pemeriksaan tinggi oli,
pemeriksaan kualitas oli, dan penggantian oli serta penggantian saringan oli.
Penjelasan informasi terkait dengan materi disampaikan secara naratif dan praktek
yang dilakukan oleh presenter serta diperjelas dengan caption animasi untuk
berbagai ketentuan yang harus diikuti. Penjelasan informasi terkait dengan materi
disampaikan maksimal selama 6 menit.

Perawatan berkala sistem pelumasan (Imam khoyobi). 2


TREATMENT

A. FADE IN. TUNE KEMENDIKBUD dan PROGRAM SMK


B. MONTAGE SHOT sesuai Model/ Seri Pembelajaran:
1. S/I. CAPTION ANIMASI. MODEL/SERI PEMBELAJARAN:
Pemeliharaan Mesin
2. S/I. CAPTION ANIMASI. JUDUL PROGRAM:
Perawatan berkala sistem pelumasan
3. S/I. CAPTION ANIMASI. TUJUAN PEMBELAJARAN:
Setelah menyaksikan tayangan program video pembelajaran ini, diharapkan
siswa SMK Jurusan Teknik Kendaraan Ringan Kelas XI Semester 1, dapat:
a. Memeriksa aliran sistem pelumasan
b. Memeriksa tinggi oil/kuantitas dan kualitas oli
c. Mengganti oli dan saringannya
C. LEARNING OBJECT
1. EXT. BENGKEL OTOMOTIF SMK (PAGI HARI)
Tampak presenter membuka program dengan menjelaskan perlunya
melakukan perawatan berkala sistem pelumasan. Dilanjutkan presenter
mempraktekkan melakukan pemeriksaan sirkulasi oli, tinggi oli serta kualitas
oli. Presenter juga mempraktekkan cara mengganti oli serta saringan oli dan
diperjelas dengan caption animasi untuk ketentuan yang harus dipatuhi untuk
penggantian oli dan saringan oli.
Credit Title

Perawatan berkala sistem pelumasan (Imam khoyobi). 3


NASKAH/SKENARIO
NO VISUAL AUDIO
I SEQUENCE PEMBUKA
01 TUNE: MUSIK PEMBUKA
FADE IN LOGO KEMENDIKBUD DAN
PROGRAM SMK.
MUSIK
02 TEASER/MONTAGE-OPENING
A. S/I CAPTION ANIMASI.
MAPEL:
Pemeliharaan Mesin

B. S/I CAPTION ANIMASI


JUDUL :
Perawatan berkala sistem pelumasan

C. S/I CAPTION ANIMASI


TUJUAN PEMBELAJARAN:
a. Memeriksa aliran sistem pelumasan
b. Memeriksa tinggi oil/kuantitas dan
kualitas oli
c. Mengganti oli dan saringannya

II SEQUENCE ISI.
03 EXT. LALULALANG BERBAGAI
MACAM KENDARAAN JALAN MUSIK
RAYA,
03.1 TERLIHAT SEBUAH KENDARAAN MUSIK
SEDANG BERHENTI DENGEN KAP
MESIN TERBUKA, TAMPAK
SEORANG MEMERIKSA MESIN.
FADE OUT
FADE IN
04
INT. BENGKEL PRESENTER
DIDALAM MOBIL MENYALAKAN
04a MOBIL
CU TANGAN MEMUTAR KUNCI
04b KONTAK
CU INDIKATOR OLI YANG
MENYALA BEBERAPA SAAT
KEMUDIAN MATI.
04c

Perawatan berkala sistem pelumasan (Imam khoyobi). 4


04d BEBERAPA SAAT KEMUDIAN
CU TANGAN MEMATIKAN MESIN.
LS PRESENTER TURUN DARI MOBIL
05 LALU BERJALAN KEDEPAN LALU
MEMBUKA KAP MOBIL.
INT. PRESENTER DI DEPAN
SEBUAH KENDARAAN PADA
05 PRESENTER:
SEBUAH BENGKEL ( SIANG
Assalamualaikum warahmatullahi wa
HARI).
barakatu, SMK BISA, selamat
LS: PRESENTER MEMBUKA KAP
berjumpa kembali dengan saya
MOBIL KEMUDIAN BERBALIK
………….. dalam pelajaran teknik
LALU MEMBUKA PROGRAM
mesin. Nah kali ini saya akan
DI DEPAN MOBIL DENGAN
membahas perawatan berkala
KAP MOBIL TERBUKA
system pelumasan. Sebelum kita
lanjutkan bahasan kita kali ini ada
baiknya kita harus tahu mengapa perlu
melakukan perawatan system
pelumasan? …………………….
(seolah bertanya pada penonton)
ya… betul… oli menjadi kotor, daya
lumas berkurang. Jika sudah demikian
apa yang akan kita lakukan?

Pemeriksaan tinggi oli:


- Tempatkan kendaraan pada tempat
yang rata
- Apabila kendaraan habis berjalan/
panas, tunggu 30 menit
- Apabila kendaraan dalam kondisi
dingin hidupkan 1-3 menit
05a kemudian matikan
OS:
- Tarik batang pengukur minyak, dan
05b MCU: PRESENTER MEMBALIK KAN bersihkan dengan lap, kemudian
BADAN LALU MENCABUT masukkan kembali dengan tepat.
BATANG PENGUKUR OLI - Tarik kembali batang pengukur dan
CU: TANGAN MENGELAP UJUNG perhatikan: volume minyak harus
05c BATANG PENGUKUR LALU pada level L dan F pada batang
DICELUPKAN PADA LUBANG OLI pengukur. Bila terlalu rendah,
DAN DICABUT LAGI. periksa dan perhatikan
CU: UJUNG BANTANG PENGUKUR kemungkinan terjadi kebocoran atau
TERLIHAT BATAS OLI LEVEL L tidak. Tambahkan oli yang

Perawatan berkala sistem pelumasan (Imam khoyobi). 5


DAN F. mempunyai kekentalan yang sama
dan merk yang sama jika oli
06 berkurang banyak.

PRESENTER:
MCU PRESENTER Pemeriksaan kualitas oli:
Pemeriksaan kualitas oli dilakukan
06a
dengan memeriksa:
OS:
Viskositas (kekentalan oli) dengan
CU: OLI DITETESKAN PADA UJUNG
menggunakan jari telunjuk. Jika oli sudah
JARI LALU DIGESEK-GESEK
encer sekali maka waktunya diganti.
DENGAN IBU JARI.
Perubahan warna oli. Dengan ketentuan
sebagai berikut:
06b
o Warna merah berarti minyak
06b1 CAPTION ANIMASI: tercampur dengan bensin
KETENTUAN PERUBAHAN o Warna kelabu berarti bercampur
WARNA OLI: serbuk bantalan
06b2 o WARNA MERAH BERARTI o Warna susu berarti bercampur
MINYAK TERCAMPUR DENGAN dengan air
BENSIN o Warna coklat berarti bercampur
06b3
o WARNA KELABU BERARTI dengan karbon.
06b4 BERCAMPUR SERBUK
BANTALAN Bila kualitas oli buruk maka gantilah
o WARNA SUSU BERARTI oli sesuai dengan spesifikasi oli.
BERCAMPUR DENGAN AIR
o WARNA COKLAT BERARTI
07 BERCAMPUR DENGAN
07a KARBON. OS:
Interval penggantian oli:
CAPTION ANIMASI -Mesin bensin, oli harus diganti setiap
INTERVAL PENGGANTIAN OLI: 10.000 km/ 6 bulan/ sesuai buku
- MESIN BENSIN, 10.000 KM/ 6 pedoman reparasi unit kendaraan
BULAN yang disarankan.
- MESIN 5.000 KM/ 6 BULAN -Mesin diesel karena lebih cepat kotor,
maka oli harus diganti setiap 5.000
km/ 6 bulan/ sesuai buku pedoman
08 reparasi unit kendaraan yang
disarankan.

Adapun langkah-langkah penggantian

Perawatan berkala sistem pelumasan (Imam khoyobi). 6


Z/I CAPTION: oli sebagai berikut:
PERALATAN - Peralatan yang perlu dipersiapkan:
o Bak penampungan oli bekas
o BAK PENAMPUNGAN OLI o Alat pelepas
BEKAS o Saringan oli
o ALAT PELEPAS o Kain lap
o SARINGAN OLI o Corong
o KAIN LAP o Dan pengisi oli
o CORONG
09 o DAN PENGISI OLI
(peralatan muncul satu persatu dalam
09a satu frame) OS:
Kemudian langkah-langkahnya sebagai
09b
berikut:
10
Pertama letakkan bak penampung oli
MCU: PRESENTER MELETAKKAN bekas dibawah mesin.
10a BAK DIBAWAH MESIN Kedua lepas baut pembuang oli yang
MCU: PRESENTER MELEPAS BAUT terletak pada karter
11 PEMBUANG OLI.
CU TANGAN MELEPAS BAUT. Ke tiga lepas saringan oli dengan
11a
MCU: PRESENTER MELEPAS tangan atau kunci pelepas khusus. Dan
SARINGAN OLI. pasang kembali saringan oli yang baru
12
CU TANGAN MELEPAS SARINGAN
OLI.
12a MCU: PRESENTER MEMASANG
SARINGAN BARU.
13 CU TANGAN MEMASANG
SARINGAN OLI BARU. Ke empat pasang kembali baut
MCU PRESENTER MEMASANG pembuang oli pada karter. Jangan lupa
13a PAKING PADA BAUT PEMBUANG gunakan paking baru agar tidak timbul
14 OLI PADA KARTER. kebocoran.
CU TANGAN MEMASANG PAKING
PADA BAUT.
14a MCU PRESENTER MEMASANG
14b BAUT PEMBUANG OLI PADA
15 KARTER.
CU TANGAN MEMASANG BAUT.
Kelima isi oli pada bagian atas mesin
MCU: PRESENTER MENGISI OLI
kendaraan. Gunakan corong bersih
16 DENGAN MENGGUNAKAN
agar oli tidak tumpah. Perhatikan
CORONG.
jumlah oli yang sesuai spesifikasi. Ada
CU: CORONG DITUANG OLI.
perbedaan jumlah oli dengan/tanpa
CU REAKSI PRESENTER.

Perawatan berkala sistem pelumasan (Imam khoyobi). 7


MLS: PRESENTER MEMUTAR mengganti saringan oli.
16a PENUTUP OLI

LS: TAMPAK PRESENTER Penggantian saringan oli:


MEMPRAKTEKKAN PENGGANTIAN Penggantian saringan oli dilakukan
SARINGAN OLI SESUAI TAHAPAN. bersamaan saat penggantian oli.
Namun, interval penggantian saringan
17
CAPTION ANIMASI oli berbeda dengan penggantian oli
INTERVAL PENGGANTIAN yaitu setiap 20.000 km/ sesuai buku
17a
SARINGAN OLI SETIAP 20.000 km pedoman reparasi unit kendaraan yang
disarankan. Adapun langkah-langkah
18 penggantian saringan oli sebagai
berikut:
18a Lepas saringan oli dengan tangan atau
MCU: PRESENTER MELEPAS
kunci pelepas khusus. Periksa dan
SARINGAN OLI.
19 pastikan/ kontrol, jangan sampai
CU TANGAN MEMERIKSA PAKING
paking karetnya tertinggal pada
PADA DUDUKAN SARINGAN OLI.
dudukan saringan oli.
Pilih saringan oli dengan mencocokkan
19a MCU: PRESENTER MENCOCOKAN
ulir saringan dan diameter paking
20 ULIR SARINGAN.
karet.
CU: DUA SARINGAN TERLIHAT
20a DUA ULIR YG SAMA.
MCU: PRESENTER MEMBERSIH
Periksa dan bersihkan tempat dudukan
KAN TEMPAT DUDUKAN DAN
saringan oli. Beri oli pada paking/ seal
MEMBERI OLI PADA SEAL
saringan oli baru.
SARINGAN BARU.
CU: SEAL DIBERI OLI.
MCU: PRESENTER MEMASANG
Pasang saringan oli baru dan keraskan
SARINGAN
dengan menggunakan kekuatan tangan
CU TANGAN MEMASANG
saja.
SARINGAN

SEQUENCE
III INT. BENGKEL (SIANG HARI)
PRESENTER MENUTUP PROGRAM.
21 LS: PRESENTER MENUTUP KAP PRESENTER
MOBIL LALU BERBALIK ARAH Setiap membeli mobil baru, tentu saja
MENATAP KAMERA. selalu disertakan dengan buku manual
mobil. Pada umumnya, jadwal ganti oli
mobil disarankan saat mencapai 10 ribu
kilometer. Namun, banyak bengkel
menyarankan setiap 10 ribu kilometer.

Perawatan berkala sistem pelumasan (Imam khoyobi). 8


Dan ada juga setiap 5 ribu kilometer.
Lalu apa yang menjadi patokan
penggantian oli?

22 Tidak jarang juga catatan servis


PRESENTER MEMUTAR BADAN 45° terakhir bisa hilang. Bagi yang
KE KANAN MELIHAT KAMERA membeli mobil bekas, kadang-kadang
23
PADA ANGLE KE 2 catatan servis tidak disertakan. Lantas,
MLS PRESENTER MENGHADAP bagaimana caranya untuk mengetahui
KAMERA kualitas oli ?
Lalu kapankah saringan oli harus
diganti?
Tentu kalian bisa menjawabnya.
Nah sampai disini perjumpaan kita,
semoga bermanfaat dan menambah
wawasan kita. Dak kita akan bertemu
kembali pada program berikutnya
Selamat belajar dan
Salam SMK, .….SMK BISA.
Sampai jumpa…..

PRESENTER OUT FRAME


FADE OUT
CREDIT TITLE

Perawatan berkala sistem pelumasan (Imam khoyobi). 9

Anda mungkin juga menyukai