Anda di halaman 1dari 3

PENANGANAN PENDARAHAN PASCA PENCABUTAN GIGI

No. Dokumen :103/SOP/UKP/PKM-MS/I/2017


No. Revisi :0
SOP
Tanggal Terbit : 08/01/2017
Halaman :1/3

PUSKESMAS YUSUF
NIP.19691110 200312 1 008
MAMASA

Perdarahan adalah keluarnya darah dari sistem vaskular


1. Pengertian

Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk penanganan pendarahan pasca


2. Tujuan pencabutan gigi

Surat Keputusan Kepala Puskesmas Nomor : G.48/SK/PKM-MS/I/2017


3. Kebijakan
Tentang Standar Operasional Prosedur Layanan Klinis di Puskesmas Mamasa.

Keputusan Menteri Kesehatan RI No. HK.02.02/Menkes/62/2015 tentang Panduan


4. Referensi Praktik Klinis Bagi Dokter Gigi

Alat :

a. Dental Unit
b. Alat Diagnostik
c. Hecting set
Bahan :

5. Alat dan a. Providone Iodine 10%


Bahan
b. Tampon, kapas steril
c. Masker, handscoon
d. Tip suction
e. Larutan adrenalin/pehacain
f. Agen hemostatik topikal (spongeostan/hemisile)
g. Agen hemostatik sistemik (asam traneksamat)
a. Petugas mempersiapkan alat dan bahan yang akan digunakan
6. Langkah-
langkah b. Petugas memakai masker, mencuci tangan dan memakai handscoon
c. Periksa daerah bekas (socket) pencabutan, bersihkan socket dari sisa fragmen gigi
atau benda asing atau tulang yang tajam yang dapat menjadi penyebab perdarahan
d. Gigitkan tampon pada socket pencabutan selama beberapa menit kemudian
observasi
e. Jika perdarahan tidak berhenti, teteskan adrenalin/pehacain pada tampon dan
gigitkan kembali pada socket pencabutan kemudian observasi kembali
f. Jika perdarahan tidak berhenti, aplikasikan spongeostan dalam socket dan lakukan
penjahitan pada socket tersebut. Obeservasi kembali
g. Jika perdarahan tidak berhenti, resepkan hemostatik sistemik seperti asam
traneksamat iv/im/peroral. Observasi kembali
h. Jika perdarahan tidak berhenti, segera dirujuk ke RS terdekat untuk
penatalaksanaan lanjutan.
i. Petugas membereskan alat, melepas handscoon dan cuci tangan
j. Memberikan instruksi KIE (komukasi, informasi, edukasi) kepada pasien atau
keluarga pasien
k. Mencatat tindakan yang dilakukan ke dalam rekam medik pasien
Mencuci Periksa
Persiapan alat dan Gigit
tangan dan socket Observasi
bahan tampon
memakai alat pencabutan perdarahan
pelindung

Tidak berhenti Berhenti

Gigit tampon
yang diberi
adrenalin

Observasi
perdarahan

Tidak berhenti Berhenti

Spongeostan
dan socket
pencabutan
7. Bagan Alir

Observasi
perdarahan

Tidak berhenti Berhenti

Agen
hemostatik
sistemik

Observasi
perdarahan

Rujuk Tidak berhenti Berhenti

Catat tindakan dalam rekam medik


Petugas membereskan alat, melepas handscoon
KIE
dan mencuci tangan

Halaman 2/3
8. Hal-hal yang
Kerjasama pasien, kondisi sistemik pasien, kebiasaan buruk pasien (merokok/menyirih)
perlu
diperhatikan

Poli Gigi
9. Unit terkait
Layanan Farmasi
10. Dokumen Rekam Medik
terkait
N Tanggal dimulai
Yang diubah Isi Perubahan
11. Rekaman o berlakukan
historis
perubahan

Halaman 3/3

Anda mungkin juga menyukai