Anda di halaman 1dari 3

UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)

MATA KULIAH MANAJEMEN OPERASIONAL


DOSEN: Dr. Zainal Abidin, SE., M. Si.

Kerjakan soal-soal berikut!

1. Setiap organisasi diharapkan mampu bersaing ditengah era globalisasi dan


teknologi seperti saat ini. Keunggulan Kompetitif merupakan sesuatu yang
dimiliki suatu organisasi yang tidak dimiliki oleh organisasi lainnya dengan
berbagai dimensi kompetitif yang ada. Sebut dan jelaskan dimensi-dimensi
kompetitif tersebut (pertemuan 1).
2. Produk merupakan barang/jasa yang dihasilkan oleh suatu organisasi. Produk
yang dihasilkan harus senantiasa dikembang yang tentu harus sesuai dengan
keinginan konsumen. Sebut dan jelaskan system-sistem pengembangan produk
(pertemuan ke-2).
3. Selain mengembangkan produk, organisasi juga diharapkan mampu
menghasilkan produk baru. Salah satu cara membuat produk baru yaitu Teknik
Brainstorming. Brainstorming adalah sebuah teknik tim untuk membangkitkan
ide kreatif pada satu subyek khusus. Sebutkan manfaat Brainstorming dalam
pembuat produk baru (pertemuan ke-.

*Good Luck*
Nama : EDUARD TOWANSIBA
NIM : 2022MM13905
Semester/ Kelas : II/18.E

JAWABAN :

1. Dimensi-dimensi kompetitif adalah sebagai berikut ;


• Biaya atau Harga (merupakan nilai jual dari suatu produk dan jasa yang akan di
jual.) Jadikan Produk atau Berikan Layanan Murah sehingga mampu bersaing di
pasar.
• Kualitas (merupakan tingkat baik buruk nya sesuatu dalam hal ini menunjuk kepada
Bisnis, berkaitan dengan suatu produk dan jasa yang dihasilkan, dijual dan digunakan
oleh masyarakat) Buat Produk Hebat atau Berikan Layanan Hebat
• Kecepatan Pengiriman (waktu pengiriman cepat dalam hal ini berkaitan dengan
penyaluran /ditribusi produk dan jasa yang dihasilkan) Buat Produk atau Berikan
Layanan dengan Cepat
• Keandalan Pengiriman adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan jumlah
pengiriman ke pelanggan yang dianggap bebas dari segala jenis kesalahan di pihak
vendor atau pengirim dibandingkan dengan jumlah total pengiriman yang terjadi
dalam waktu tertentu. periode waktu. Idenya adalah untuk menentukan rasio
pengiriman yang berhasil dan pengiriman yang tidak memenuhi standar yang
ditetapkan oleh operasi perusahaan.
• Mengatasi Perubahan Permintaan ( mengelompokan permintaan konsumen,
pastikan bahwa proses berjalan dengan baik, melakukan riset pasar, hasilkan produk
yang berkualitas, Mengembangkan Produk Komplementer, Lakukan Sebuah Proses
Secara Kolaboratif, Membuat SOP yang Mudah Untuk Diamati) Ubah Volumenya.
• Fleksibilitas dan Kecepatan Pengenalan Produk Baru; Hal ini akan semakin
penting jika produk kita merupakan produk inovatif. Kecepatan dalam mengenalkan
produk baru berarti Anda akan menikmati profit margin yang baik dalam kurun
waktu yang lebih lama. Ubahlah produk yang lama sehingga dapat bersaing dengan
produk baru yang banyak diminati dipasar.
• Kriteria Khusus Produk Lainnya ( merupakan ciri atau bentuk dari suatu produk
yang kemungkinan diminati dipasar atau ciri-ciri khusus ini yang dari suatu produk
yang diminati sehingga dikenal sebagi produk unggulan) Dukung Itu.
2. System-sistem pengembangan produk Ide : bersumber dari perubahan
lingkungan teknologi, demografi, ekonomi, politik, dsb Persyaratan yang
harus dipenuhi di pasar :
- pendekatan yang diperlukan untuk memuaskan konsumen
- Spesifikasi fungsional : bagaimana cara kerja produk tersebut
- Spesifikasi produk : bagaimana produk akan dibuat
- Ulasan desain : bagaimana produk akan dibuat secara ekonomis dan
kualitas
- Pengujian pasar : apakah produk memenuhi keinginan pasar
- Pengenalan produk : produk diantar ke konsumen
- Evaluasi : berhasil atau tidak

3. Manfaat Brainstorming dalam pembuat produk baru ; Brainstorming


adalah sebuah teknik tim untuk membangkitkan ide kreatif pa da satu subyek
khusus. Ide tidak dikaji ulang hingga waktu selesai. Manfaat Brainstorming ;
- Memahami pelanggan
- Perubahan ekonomi
- Perubahan sosiologi dan demografis
- Perubahan teknologi
- Perubahan politik/peraturan
- Perubahan, lain melalui kebiasaan pasar, standar profesional, pemasok dan
distributor

Anda mungkin juga menyukai